Anda di halaman 1dari 5

LKS SISTEM GERAK PADA MANUSIA

1. Tengkorak jumlah: 22 tulang

a. Tempurung kepala (cranium) jumlah : 8


No Nama latin Nama trivial Jumlah
1 Parietal Tulang ubun ubun 2
2 Temporal pelipis 2
3 Oksipetal Kepala belakang 1
10 Sphenoid Baji 1
11 frontal dahi 1
ethmoid tapis 1

b. Tulang Fasial (wajah) jumlah: 14


No Nama latin Nama trivial Jumlah
4 Mandibula Tulang rahang bawah 1
5 Palatina Langit langit mulut 2
6 Maksila Rahang atas 2
7 Zigomatik Pipi 2
8 Nasal Hidung 2
9 Lakrimal Tulang air mata 2
Vomer Rongga hidung 1
Nasal konka Tulang kerangka hidung 2
inferior
2. Tulang pada bagian dada berjumlah ……..
a. Tulang dada (sternum) berjumlah 1
No Nama latin Nama trivial Jumlah
3 Manubarium Hulu hati
4 Mesosternum Dada tengah 1 kesatuan
5 Xiphisternum Taju pedang

b. Tulang rusuk/iga (costae) berjumlah : 24


No Nama latin Nama trivial Jumlah
1 Costae verae Rusuk sejati 7x2
2 Costae spurae Rusuk palsu 3x2
6 Costae fluctuantes Rusuk melayang 2x2
Tulang rusuk sejati artinya tulang rusuk yang menempel pada satu ruas tulang
belakang (1-7) dan pada tulang dada.
Tulang rusuk palsu artinya melekat pada tulang belakang (8-10) dan menempel
pada tulang rusuk nomor 7
Tulang rusuk melayang artinya menempel pada tulang belakang nomor 11-12 dan
tidak menempel pada tulang dada maupun tulang rusuk sejati.
3. Tulang belakang (Kolumna Vertebralis) berjumlah 26 tulang

No Nama latin Nama trivial Ruas Jumlah


a Vertebrae Tulang leher 7 7
cervicalis
b Vertebrae Tulang punggung 12 12
thoracolis
c Vertebrae Tulang pinggang 5 5
lumbalis
d Vertebrae Tulang 5 1
sacralis kelangkang
e Vertebrae Tulang ekor 4 1
coccygeus
4. Gelang panggul (pelvis gridle) berjumlah 1

No Nama latin Nama trivial Jumlah


1. Ilium Tulang usus
2. Pubis (simfisis Tulang kelamin
1 kesatuan
pubis)
3. Ischium Tulang duduk
5. Anggota gerak atas berjumlah 64 tulang

No Nama latin Nama trivial Jumlah


1 klavikula Selangka 2x1
2 skapula Belikat 2x1
3 humerus Lengan atas 2x1
4 radius Pengumpil 2x1
5 Ulna Hasta 2x1
6 Carpal Pergelangan tangan 2x8
7 Metacarpal Telapak tangan 2x5
8 Phalanges Ruas jari 2 x 14
6. Anggota gerak bawah berjumlah…..

No Nama latin Nama trivial Jumlah


7. Tulang pendengaran berjumlah…..
1 2 3

No Nama latin Nama trivial Jumlah

Anda mungkin juga menyukai