Anda di halaman 1dari 4

Nama : Sekar Ayu Putri

NIM : 2010713124
Kesehatan Masyarakat / Peminatan Epidemiologi

No. Sex Umur Suku Kadar Gula Komplikasi Status keluar


Darah (gr/dl) dari RS
1. Wanita 50 Jawa 300 Ada Meninggal
2. Wanita 45 Jawa 200 Ada Hidup
3. Pria 30 Sumatera 350 Ada Meninggal
4. Pria 35 Sumatera 375 Ada Meninggal
5. Pria 40 Jawa 280 Ada Meninggal
6. Wanita 50 Jawa 300 Ada Meninggal
7. Pria 40 Betawi 240 Tidak ada Hidup
8. Wanita 45 Betawi 300 Ada Hidup
9. Pria 30 Betawi 400 Ada Meninggal
10. Wanita 60 Betawi 200 Tidak ada Hidup
11. Pria 35 Jawa 150 Tidak ada Hidup
12. Wanita 45 Jawa 180 Tidak ada Hidup
13. Pria 50 Jawa 260 Tidak ada Hidup
14. Wanita 60 Jawa 200 Tidak ada Hidup
15. Pria 40 Jawa 380 Ada Meninggal
16. Pria 35 Jawa 375 Ada Meninggal
17. Pria 40 Jawa 150 Tidak ada Hidup
18. Pria 50 Jawa 160 Tidak ada Hidup
19. Pria 40 Jawa 250 Tidak ada Hidup
20. Wanita 45 Sumatera 280 Ada Hidup
21. Wanita 60 Sumatera 290 Ada Hidup
22. Pria 40 Betawi 300 Ada Meninggal
23. Wanita 45 Betawi 325 Ada Meninggal
24. Pria 35 Betawi 200 Tidak ada Hidup
25. Wanita 40 Betawi 240 Ada Hidup
26. Pria 40 Sumatera 210 Tidak ada Hidup
27. Pria 45 Sumatera 170 Tidak ada Hidup
28. Pria 50 Jawa 190 Tidak ada Hidup
29. Wanita 55 Betawi 340 Ada Meninggal
30. Wanita 60 Betawi 330 Ada Meninggal
31. Pria 40 Sumatera 300 Ada Meninggal
32. Wanita 45 Jawa 260 Ada Meninggal
33. Wanita 50 Betawi 260 Tidak ada Meninggal
34. Pria 40 Sumatera 370 Ada Meninggal
35. Pria 30 Betawi 400 Ada Meninggal
36. Pria 35 Betawi 240 Ada Hidup
37. Pria 35 Betawi 275 Ada Hidup
38. Pria 40 Betawi 200 Tidak ada Hidup
39. Pria 40 Betawi 150 Tidak ada Hidup
40. Pria 40 Jawa 150 Tidak ada Hidup
A. Gambaran Distribusi/Frekuensi
1. Jenis Kelamin
 Wanita = 15 Orang
 Pria = 25 Orang

2. Umur
a. Wanita
 30 Tahun =
 35 Tahun =
 40 Tahun = 1 Orang
 45 Tahun = 6 Orang
 50 Tahun = 3 Orang
 55 Tahun = 1 Orang
 60 Tahun = 4 Orang

b. Pria
 30 Tahun = 3 Orang
 35 Tahun = 6 Orang
 40 Tahun = 12 Orang
 45 Tahun = 1 Orang
 50 Tahun = 3 Orang
 55 Tahun =
 60 Tahun =

3. Ada tidaknya komplikasi


a. Wanita
 Ada = 11 Orang
 Tidak Ada = 4 Orang

b. Pria
 Ada = 13 Orang
 Tidak Ada = 12 Orang

4. Kadar Gula Darah

Kadar Gula Darah Wanita Pria


150 3 Orang
160 1 Orang
170 1 Orang
180 1 Orang
190 1 Orang
200 3 Orang 2 Orang
210 1 Orang
240 1 Orang 2 Orang
250 1 Orang
260 2 Orang 1 Orang
275 1 Orang
280 1 Orang 1 Orang
290 1 Orang
300 3 Orang 2 Orang
325 1 Orang
330 1 Orang
340 1 Orang
350 1 Orang
370 1 Orang
375 2 Orang
380 1 Orang
400 2 Orang

5. Status pada Saat Pulang dari RS


a. Wanita
 Meninggal = 7 Orang
 Hidup = 8 Orang

b. Pria
 Meninggal = 10 Orang
 Hidup = 15 Orang

B. Dapatkah gambaran distribusi/frekuensi diatas menggambarkan kondisi di populasi?


Apa alasannya?
Gambaran distribusi/frekuensi diatas tidak dapat menggambarkan kondisi suatu populasi
karena unit pengamatan yang digunakan dalam case series adalah individual dan hanya
berdasarkan kasus-kasus yang dilaporkan saja.

C. Dari data diatas dapatkah saudara menentukan kelompok yang diduga berisiko tinggi
untuk menderita penyakit DM? Bagaimana caranya?
Data diatas dapat menentukan kelompok yang diduga berisiko tinggi terkena penyakit DM
dengan gambaran distribusi/frekuensi yang telah disebutkan di soal sebelumnya. Kelompok
orang yang diduga berisiko tinggi terkena penyakit DM, antara lain :
 Pria
 Berumur 40 tahun (Dewasa)
 Memiliki komplikasi
 Mempunyai kadar gula darah 150 gr/dl

D. Dari data diatas dapatkah saudara memformulasikan hipotesis baru?


 Pria lebih berisiko tinggi untuk menderita penyakit DM daripada wanita
 Orang yang berusia 40 tahun lebih berisiko tinggi untuk menderita penyakit DM
 Orang yang memiliki riwayat komplikasi lebih berisiko tinggi untuk menderita penyakit
DM dan mengalami kematian
 Orang yang memiliki kadar gula darah 150 gr/dl lebih berisiko tinggi untuk menderita
penyakit DM

E. Adakah hubungan antara komplikasi dengan kematian pada penderita penyakit DM?
Terdapat hubungan antara komplikasi dengan kematian pada penderita penyakit DM. 70%
penderita penyakit DM yang mengalami komplikasi mengakibatkan kematian sehingga
terdapat hubungan antara keduanya.

F. Jika ada hubungan antara kejadian komplikasi dengan kematian pada penderita
penyakit DM, dapatkah hasil tersebut digeneralisasikan di populasi?
Hubungan antara kejadian komplikasi dengan kematian pada penderita penyakit DM tidak
dapat digeneralisasikan pada suatu populasi karena gambaran distribusi/frekuensi yang
diperoleh hanya berdasarkan kasus-kasus yang dilaporkan saja dan jenis pengamatan yang
digunakan bersifat individual.

G. Dapatkah saudara memformulasikan hipotesis baru dari analisis hubungan tersebut?


Pasien penderita penyakit DM yang mengalami komplikasi lebih berisiko tinggi untuk
meninggal.

Anda mungkin juga menyukai