Anda di halaman 1dari 5

CV IMAMO RAJAWALI

JALAN HOS COKROAMINOTO 25-E CEMARE-MATARAM


TELP/FAX (0370) 6172412

SURAT PERJANJIAN KERJA


PENGADAAN KENDARAAN TVS NTROQ

Nomor : 001/CV.IMAMORAJAWALI/III/2023
Tanggal : Maret

Pada hari ini, Rabu tanggal Dua Puluh Sembilan 29 Maret tahun 2023, kami yang
bertanda tangan di bawah ini :

1. Nama : SETIAWAN SUTANTO


Jabatan : DIREKTUR
Alamat Kantor : JL. SANDUBAYA U-21 BERTAIS, MATARAM
Selaku Pihak aI Pertama
2. Nama : AGUS KUSUMAHADI, SH.
Jabatan/Pekerjaan : KEPALA DESA
Alamat Kantor : DESA SELEBUNG KECAMATAN BATUKLIANG
KABUPATEN LOMBOK TENGAH
Selaku Pihak ke II Kedua
Kedua belah pihak telah sepakat dan setuju untuk mengikatkan diri dalam Surat
Perjanjian Kerja (Kontrak) Pengadaan Barang dalam melaksanakan Pengadaan Motor Roda 2
TVS Ntroq Injeksi sebanyan 10 unit pada Pemerintah Desa Selebung dengan ketentuan-
ketentuan dan syarat-syarat sebagaimana tercantum dalam pasal-pasal tersebut dibawah ini :

Pasal 1 (Satu)
PERINTAH PENGADAAN BARANG
PIHAK PERTAMA memberikan perintah Pengadaan Barang kepada PIHAK KEDUA dan
PIHAK KEDUA menerima perintah tersebut, yaitu untuk melaksanakan Pengadaan Motor
Roda 2 TVS Ntroq Injeksi sebanyak 10 unit pada Pemerintah Desa

Pasal 2 (Dua)
Spesifikasi Teknis Barang

(1). Jumlah dan jenis barang dan perlengkapannya seperti dimaksud pada Pasal 1 (satu)
adalah sebagai berikut :

No Uraian Volume Satuan Harga Satuan Jumlah


1 Kendaraan Roda Dua TVS Ntroq 10 Unit 20.000.000 200.000.000
Injeksi On The Road

(2). Spesifikasi teknis Motor Roda 2 TVS Ntroq Injeksi seperti yang tertuang dalam
Lampiran Kontrak dan merupakan bagian tak terpisahkan dari kontrak ini.
(3). Motor Roda 2 TVS Ntroq Injeksi seperti dimaksud pada ayat (1) dalam keadaan baru,
baik, dapat dioperasikan dan bergaransi.
Pasal 3 (Tiga)
HARGA BARANG

(1).Jumlah seluruh harga barang tersebut dalam pasal 1 (satu) Surat Perjanjian Kerja
(Kontrak) Pengadaan Barang ini adalah sebesar Rp. 200.000.000,- (Dua Ratus Juta) On
The Road, yang dibebankan pada Dokumen Anggaran dan merupakan jumlah yang pasti
dan tetap (Luosum Fixed Price).
(2).Dalam jumlah harga tersebut diatas sudah termasuk segala pengeluaran penyedia barang
beserta pajak-pajak dan biaya-biaya lainnya yang harus dibayarkan oleh PIHAK KEDUA
sesuai dengan ketentuan-ketentuan perundang-undangan yang berlaku.

Pasal 4 (Empat)
CARA PEMBAYARAN DAN UANG MUKA KERJA

(1).Semua pembayaran dilakukan secara langsung melalui Kantor Perbendaharaan dan Kas
Desa berdasarkan rekening tagihan/pemindah bukuan ke rekening perusahaan.
(2).Ketentuan item diatas dibayar setelah Pengadaan barang, pemasangan, instalasi dan uji
coba selesai dan barang siap digunakan dan telah ditandatangani Berita Acara
Pemeriksaan Barang serta Berita Acara Serah Terima Barang.

Pasal 5 (Lima)
KENAIKAN HARGA

(1).Kenaikan harga barang ditanggung sepenuhnya oleh PIHAK KEDUA.


(2).Pada dasarnya PIHAK KEDUA tidak dapat mengajukan tuntutan/klaim atas kenaikan
harga terkecuali apabila terjadinya tindakan / kebijaksanaan Pemerintan RI dalam moneter
yang diumumkan secara resmi dan diatur dalam Peraturan Pemerintah Khusus untuk
Pengadaan Barang pemerintah.

Pasal 6 (Enam)
JANGKA WAKTU PENGIRIMAN BARANG

(1).Jangka waktu pengiriman barang sampai selesai 100% yang disebut dalam pasal 1 (satu)
Surat Perjanjian Kerja (Kontrak) Pengadaan barang ini ditetapkan selama 30 ( Tiga Puluh)
hari kalender terhitung sejak tanggal
(2).Jangka waku pengiriman ditetapkan sesuai jadwal ( Time Schedule ) pada lampiran Surat
Kerja (Kontrak) ini.
(3).Waktu penyelesaian tersebut dalam ayat (1) dan ayat (2) Pasal ini tidak dapat dirubah
PIHAK KEDUA, kecuali adanya “KEADAAN MEMAKSA (FORCE MEJEURE)” yang
telah disetujui oleh PIHAK PERTAMA.

Pasal 7 (Tujuh)
JAMINAN DAN MASA GARANSI

(1).PIHAK KEDUA menjamin ketersediaan suku cadang minimal sampai 5 (lima) tahun.
(2).Terhadap barang yang diadakan oleh PIHAK KEDUA diberikan garansi service selama
1 (satu) tahun, terhitung sejak dilakukan Serah Terima Barang.
(3).Garansi tidak berlaku terhadap kerusakan yang diakibatkan oleh keausan, perubahan dan
kelalaian dalam pemakaian.
Pasal 8 (Delapan)
UJI MUTU DAN FUNGSI

(1). PIHAK PERTAMA dapa meminta kepada PIHAK KEDUA untuk melakukan uji mutu
dan fungsi terhadap Motor Roda 2 TVS Ntroq Injeksi beserta kelengkapannya untuk
memastikan kualitas barang.
(2). Biaya yang timbul dari uji mutu dan fungsi barang dan perlengkapannya dibebankan
kepada PIHAK KEDUA

Pasal 9 (Sembilan)
SYARAT PENYERAHAN BARANG

(1).PIHAK KEDUA sanggup dan bertanggung jawab atas penyerahan barang yang
dimaksud dalam pasal (2) Kontrak ini secara lengkap dan dalam keadaan baru dan baik,
serta dapat di operasikan sesuai dengan jenis, mutu, sifat dan jumlah serta persyaratan
barang yang dipesan atau di kontrak an sesuai dengan jangka waktu penyerahan.

Surat Perjanjian Pengadaan Barang (Kontrak) ini ditandatangani oleh KEDUA BELAH
PIHAK di Desa Bujak pada hari dan tanggal tersebut diatas Surat Perjanjian Pengadaan
Barang (Kontrak) ini syah dan mengikat KEDUA BELAH PIHAK dan mulai berlaku pada
saat Surat Perjanjian Pengadaan Barang (Kontrak) ini di tandatangani.

PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA

AGUS KUSUMAHADI, SH. SETIAWAN SUTANTO


KEPALA DESA DIREKTUR
CV IMAMO RAJAWALI
JALAN HOS COKROAMINOTO 25-E CEMARE-MATARAM
TELP/FAX (0370) 6172412

BERITA ACARA EVALUASI PENAWARAN


Nomor :

Pekrjaan : Pengadaan Roda Dua TVS Ntroq Injeksi


Satker : Desa Selebung
Tahun Anggaran : 2023

Pada hari ini, Rabu tanggal 29 bulan Maret 2023, dimulai pukul 09.00 – selesai
bertempat di Aula Kantor Desa Selebung Kecamatan Batukliang, yang bertanda tangan di
bawah ini, telah mengadakan Evaluasi terhadap penawaran yang masuk dan syah.
Adapun hasil Evaluasi sebagai berikut:
Administrasi

Nama Nilai Penawaran Hasil


Kualifikasi
No Keterangan
Perusahaan (Rp) Evaluasi
Teknis
Harga

CV. Imamo
1 20.000.000,- v v v v LULUS Disetujui
Rajawali

Demikian Berita Acara ini dibuat untuk dipergunakan sebagaimana mestinya.

PIHAK KEDUA PIHAK PERTAMA

AGUS KUSUMAHADI, SH. SETIAWAN SUTANTO


KEPALA DESA DIREKTUR
BERITA ACARA KLARIFIKASI dan NEGOSIASI
Nomor : …..

Pekerjaan : Pengadaan Motor Roda Dua Merk TVS Ntroq Injeksi


Lokasi : Desa Selebung
Tahun : 2023

Pada hari ini, Rabu Kami Telah mengadakan klarifikasi dan Negosiasi untuk
Pekerjaan Pengadaan Roda tiga Tahun 2023, dimulai pukul 09.00 WITA bertempat di Aula
Kantor Desa Bujak, kami telah mengadakan klarifikasi dan negoisasi untuk Pekerjaan
Pengadaan Roda Dua Tahun 2023 yang diajukan oleh :

Nama Perusahaan : CV. Imamo Rajawali


Alamat : Jl. Sandubaya No U-21 Bertais, Mataram
NPWP : 03.282.462.5-911.000
Harga Penawaran : Rp 20.000.000,- (Dua Puluh Juta)

Berdasarkan hasil klarifikasi dan negosiasi, maka kedua belah pihak telah sepakat
menetapkan hal-hal sebagaimana tersebut di bawah ini :

1. Klarifikasi

No Hal yang diklarifikasi Hasil Klarifikasi


1 Harga, Type, Warna Kedua belah pihak menyetujui
spesifikasi
2 20.000.000, TVS Ntroq, Grey Kedua belah pihak menyetujui
Spesifikasi

2. Negosiasi :

No Nama Barang Penawaran Unit Jumlah


1 TVS Ntroq Injeksi Rp 20.000.000 10 Rp 200.000.000

Demikian Berita Acara Klarifikasi dan Negoisasi ini dibuat untuk digunakan sebagaimana
mesttinya.

SETIAWAN SUTANTO AGUS KUSUMAHADI, SH.


DIREKTUR KEPALA DESA

Anda mungkin juga menyukai