Anda di halaman 1dari 37

KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT

DIREKTORAT JENDERAL CIPTA KARYA


DIREKTORAT PENGEMBANGAN KAWASAN PERMUKIMAN

LAPORAN BULANAN
PELAKSANAAN PEMBINAAN DAN
PENGAWASAN PKP TA. 2023
Balai Prasarana Permukiman Wilayah Sulawesi Utara

Status : Januari – Maret 2023


BERITA ACARA RAKORWAL PKP TA. 2023

2
TARGET KEGIATAN PRIORITAS PENDAMPINGAN
PEMBINAAN DAN PENGAWASAN PKP TA. 2023
PEMBINAAN PKP KAB/ KOTA TARGET OUTPUT PENDAMPINGAN TA. 2022
1. Kota Kotamobagu;
PERDA KUMUH Legalisasi Perda Kumuh
2. Kab. Bolaang Mongondow Selatan.
1. Kota Tomohon; 1. Legalisasi SK Kumuh;
2. Kab. Minahasa Utara; 2. Legalisasi SK Kumuh;
3. Kab. Minahasa Selatan; 3. Legalisasi SK Kumuh;
SK KUMUH
4. Kab. Kep. Talaud; 4. Legalisasi SK Kumuh;
5. Kab. Minahasa; 5. Legalisasi SK Kumuh;
6. Kab. Minahasa Tenggara. 6. Penyusunan Profil Kumuh.
1. Kota Kotamobagu; 1. Legalisasi RP2KPKPK;
2. Kota Tomohon; 2. Legalisasi RP2KPKPK;
DOKUMEN RP2KPKPK 3. Kab. Bolaang Mongondow Selatan; 3. Legalisasi RP2KPKPK;
4. Kab. Kepl. Sitaro; 4. Legalisasi RP2KPKPK;
5. Kab. Minahasa 5. Penyusunan Profil Kumuh.
15 Kabupaten/Kota di Provinsi Sulut sudah memiliki SK Pendampingan penyusunan rencana kerja & pendampingan kegiata
POKJA PKP
Pokja PKP terkait pokja PKP (Rapat Pokja, Pembentukan Forum PKP dll)
1. Kota Tomohon; 1. Pembentukan Forum PKP;
2. Kota Manado; 2. Pembentukan Forum PKP;
3. Kab. Minahasa Utara; 3. Pembentukan Forum PKP;
4. Kab. Minahasa Selatan; 4. Pembentukan Forum PKP;
5. Kab. Minahasa Tenggara; 5. Pembentukan Forum PKP;
FORUM PKP 6. Kab. Bolaang Mongondow; 6. Pembentukan Forum PKP;
7. Kab. Bolaang Mongondow Timur; 7. Pembentukan Forum PKP;
8. Kab. Bolaang Mongondow Selatan; 8. Legalisasi SK Forum PKP;
9. Kab. Kepl. Sangihe; 9. Pembentukan Forum PKP;
10. Kab. Kepl Talaud; 10. Pembentukan Forum PKP;
11. Kab. Kepl. Sitaro; 11. Pembentukan Forum PKP.
PENYUSUNAN RKP RKP Tersusun
PENINGKATAN 15 Kabupaten/Kota
PERSENTASE 70 % Tabular & 70% Spasial
SI-SPKP 3
TIMELINE
PEMBINAAN DAN PENGAWASAN PKP TA. 2023
PROVINSI SULAWESI UTARA
TIMELINE
PEMBINAAN DAN PENGAWASAN PKP TA. 2023
PROVINSI SULAWESI UTARA
PROGRES PEMBINAAN DAN PENGAWASAN PKP TA. 2023
PROVINSI SULAWESI UTARA

DOKUMEN RKP

Target/Rencana
Progres Kendala Tindak Lanjut
Bulan Selanjutnya
Kegiatan yang sudah pernah 1. Belum diselenggarakan 1. Analisis untuk kab/kota baru Analisis kab/kota baru
dilaksanakan : FGD penyusunan RKP untuk penyusunan RKP yang untuk penyusunan RKP
1. Menentukan Kab/Kota Kota Manado, karena memiliki data pendukung
Prioritas RKP, berdasarkan terkendala pembiayaan. yang lengkap untuk
kelengkapan dokumen penyusunan RKP dan bisa
penunjang penyusunan mengalokasikan dana untuk
RKP; kegiatan penyusunan RKP;
2. Mengumpulkan data dan 2. Sosialisasi terkait
fakta penyusunan RKP Kota penyusunan RKP kepada
Manado; kabupaten/kota agar
3. Menyusun laporan kabupaten/kota dapat
pendahuluan BAB I-IV RKP menganggarkan.
Kota Manado;
PROGRES PEMBINAAN DAN PENGAWASAN PKP TA. 2023
PROVINSI SULAWESI UTARA
PERDA KUMUH (P2KPKPK)

Target/Rencana
Progres Kendala Tindak Lanjut
Bulan Selanjutnya
Kegiatan yang sudah dilaksanakan: Kota Kotamobagu Umum
1. Penentuan Kab/Kota Prioritas Perda Kendala terkait data dan hasil rapat Sosialisasi terkait penyusunan Perda
Kumuh yaitu Kota Kotamobagu & yang sering terlambat diperoleh oleh Kumuh kepada kabupaten/kota agar
Kab. Bolaang Mongondow Selatan; BPPW karena penyusunan Perda Kumuh kabupaten/kota dapat menganggarkan
2. Koordinasi progres penyusunan diinisiasi oleh DPRD sehingga harus penyusunan dokumen ini.
dokumen menunggu perampungan di DPRD
terlebih dahulu; Kota Kotamobagu
Kota Kotamobagu Melakukan koordinasi terkait hasil-hasil
Sudah selesai audiensi dengan DPRD, Kab. Bolaang Mongondow Selatan yang diperoleh dalam penyusunan
tapi masih ada perubahan klausul dan Kendala terkait menunggu jadwal untuk dokumen Perda Kumuh dengan instansi
akan konsolidasi kembali dengan audiensi dengan DPRD, konsolidasi terkait; Followup status
KemenKumHam terkait perubahan dengan KemenKumHam dan penyusunan Perda
tersebut; penjadwalan lainnya terkait penyusunan Kab. Bolaang Mongondow Selatan Kumuh
dokumen ; Melakukan koordinasi dengan
Kab. Bolaang Mongondow Selatan Bappelitbang Kab. Bolaang Mongondow
Selesai konsolidasi dengan 8 Kab/Kota belum berencana menyusun Selatan terkait progres penyusunan Perda
KemenKumHam, menunggu jadwal Perda Kumuh. Kumuh.
audiensi dengan DPRD;

BPPW Sulut telah mendampingi seluruh


kab/kota 3 Perda Kumuh telah selesai
disusun dan 4 Perda Kumuh masih dalam
tahap penyusunan.
PROGRES PEMBINAAN DAN PENGAWASAN PKP TA. 2023
PROVINSI SULAWESI UTARA
PERDA KUMUH (P2KPKPK)

STATUS PENYUSUNAN PERDA KUMUH (P2KPKPK)

NO KAB/KOTA Proses Sudah ada KETERANGAN


Penyusunan Ranperda dan NA/ Sudah memiliki Perda
Raperda dan NA Reviu Perda
1 Kota Manado - - 1 ( No.4 Tahun 2017) -
2 Kota Bitung - - 1 (No. 10 Tahun 2016) -
3 Kota Kotamobagu - 1 - SELESAI AUDIENSI DPRD
4 Kota Tomohon - - 1 (No. 7 tahun 2018) -
5 Kabupaten Minahasa 1 - - Draft 2021
6 Kabupaten Minahasa Utara - - - -
7 Kabupaten Minahasa Selatan - 1 - PEMBAHASAN DPRD (S3)
8 Kabupaten Minahasa Tenggara - - - -
9 Kabupaten Bolaang Mongondow - - - -
10 Kabupaten Bolaang Mongondow Utara - - - -
11 Kabupaten Bolaang Mongondow Timur - - - -
12 Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan - 1 - MENUNGGU JADWAL AUDIENSI DPRD
13 Kabupaten Kepulauan Talaud - - - -
14 Kabupaten Kepulauan Sangihe - - - -
15 Kabupaten Kepulauan Sitaro - - - -
TOTAL 1 3 3 -
PROGRES PEMBINAAN DAN PENGAWASAN PKP TA. 2023
PROVINSI SULAWESI UTARA
SK KUMUH
Target/Rencana Bulan
Progres Kendala Tindak Lanjut
Selanjutnya
Kegiatan yang sudah 1. Kurangnya alokasi dana 1. Followup progress Verifikasi SK Kumuh
dilaksanakan yaitu ; untuk kegiatan kabupaten/kota yang berdasarkan Permen 14
1. Penentuan Kab/Kota penyusunan dokumen SK sementara melakukan Tahun 2018 dan SE DJCK
Prioritas Penyusunan SK Kumuh; penyusunan dokumen SK No. 49 Tahun2021;
Kumuh yaitu Kota 2. Kurangnya SDM di Kumuh;
Tomohon, Kab. Minahasa daerah yang dapat 2. Mendampingi kabupaten/kota
Utara, Kab. Minahasa membantu melakukan dalam Menyusun SK Kumuh,
Selatan, Kab. Kepulauan analisis tingkat pendampingan berupa
Talaud, Kab. Minahasa kekumuhan dan pemberian reverensi/patokkan
dan Kab. Minahasa mendeliniasi kawasan dalam penyusunan dokumen
Tenggara; kumuh di daerah. dan memberikan arahan
2. Verifikasi SK Kumuh Kab. terkait metode survey serta
Minahasa Selatan metode pengumpulan data
berdasarakan Permen dan fakta.
No. 14 Tahun 2018 dan SE 3. Sosialisasi terkait penyusunan SK
DJCK No. 49 Tahun 2021 Kumuh kepada pemerintah
3. BPPW Sulut telah kabupaten/kota agar dapat
mendampingi seluruh mengalokasikan dana untuk
kab/kota 10 SK Kumuh penyusunan dokumen SK
telah selesai disusun dan Kumuh.
5 SK Kumuh masih dalam
tahap penyusunan.
PROGRES PEMBINAAN DAN PENGAWASAN PKP TA. 2023
PROVINSI SULAWESI UTARA
SK KUMUH

STATUS PENYUSUNAN SK KUMUH


Sesuai Permen PUPR No 14/PRT/M/2018
NO KAB/KOTA KETERANGAN
Draft SK Proses
Sudah LegalisasI
Verifikasi
1 Kota Manado - No.30/KEP/D.04/PERKIM/2021 -
2 Kota Bitung - No.188.45/HKM/SK/194/2021 -
3 Kota Kotamobagu - No. 86 Tahun 2020 -
4 Kota Tomohon - No. 784 Tahun 2022 -
5 Kabupaten Minahasa No. 475 Tahun 2014 - Draft SK 2021
6 Kabupaten Minahasa Utara No. 160 Tahun 2015 - Proses legalisasi
7 Kabupaten Minahasa Selatan No.217 Tahun 2015 - Proses legalisasi
8 Kabupaten Minahasa Tenggara No. 124 Tahun 2014 - Proses survey
9 Kabupaten Bolaang Mongondow - No. 115 Tahun 2021 -
10 Kabupaten Bolaang Mongondow Utara No.211 Tahun 2014 - Proses survey
11 Kabupaten Bolaang Mongondow Timur - No. 176 Tahun 2018 Rencana Revisi 2023
12 Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan - No. 92 Tahun 2020 -

13 Kabupaten Kepulauan Talaud - No. 255 Tahun 2022 -


14 Kabupaten Kepulauan Sangihe - No. 163/650/Tahun 2021 -
15 Kabupaten Kepulauan Sitaro - No. 132 Tahun 2020 -
TOTAL 5 10 -
PROGRES PEMBINAAN DAN PENGAWASAN PKP TA. 2023
PROVINSI SULAWESI UTARA
DOKUMEN RP2KPKPK

Target/Rencana Bulan
Progres Kendala Tindak Lanjut
Selanjutnya
Kegiatan yang sudah dilaksanakan yaitu; 1. Untuk Kab. Kepl. Sitaro 1. Pendampingan Pendampingan penyusunan
1. Penentuan kab/kota prioritas penyusunan terkendala setelah di review penyusunan RP2KPKPK RP2KPKPK disesuaikan dengan
RP2KPKPK yaitu Kota Kotamobagu, Kota BPPW masih ada beberapa untuk Kab. Kepl Sitaro, Kota SE DJCK No. 30 Tahun 2020
Tomohon, Kab. Bolaang Mongondow Selatan, data yang belum sesuai Kotamobagu dan Kab.
Kab. Kepl. Sitaro dan Kab. Minahasa. dengan SE DJCK 30 sehingga Minahasa;
2. Pendampingan Kab/Kota Prioritas penyusunan perlu adanya revisi; 2. Followup status legalisasi
RP2KPKPK 2. Kurangnya dana yang dokumen RP2KPKPK Kota
dialokasikan oleh pemerintah Tomohon dan Bolaang
Kota Kotamobagu daerah untuk penyusunan Mongondow Selatan;
Sudah sampai tahapan sosialisasi & konsolidasi dokumen RP2KPKPK. 3. Sosialisasi terkait
RP2KPKPK 3. 10 Kab/Kota belum berencana penyusunan RP2KPKPK
melakukan penyusunan kepada kabupaten/kota
Kota Tomohon dokumen RP2KPKPK agar kabupaten/kota
Tahapan legalisasi dapat menganggarkan.

Kab. Bolaang Mongondow Selatan


Tahapan legalisasi

Kab. Kepl. Sitaro


Laporan Akhir

Kab. Minahasa
Pengumpulan data dan fakta

BPPW Sulut telah mendampingi seluruh kab/kota, 5


RP2KPKPK masih dalam tahap penyusunan.
PROGRES PEMBINAAN DAN PENGAWASAN PKP TA. 2023
PROVINSI SULAWESI UTARA
DOKUMEN RP2KPKPK

STATUS PENYUSUNAN DOKUMEN RP2KPKPK


Sesuai SE DJCK No 30/SE/DC/2020
NO KAB/KOTA KETERANGAN
Proses Penyusunan/ Draft/ Dokumen RP2KPKPK
Reviu Belum Legalisasi
1 Kota Manado - - Belum Ada Rencana Penyusunan
2 Kota Bitung - - Belum Ada Rencana Penyusunan
3 Kota Kotamobagu √ - Selesai Sosialisasi dan Konsolidasi
4 Kota Tomohon √ Draft 2022 Legalisasi Dokumen
5 Kabupaten Minahasa - Draft 2021 Rencana APBD Kab. Minahasa TA 2023
6 Kabupaten Minahasa Utara - - Belum Ada Rencana Penyusunan
7 Kabupaten Minahasa Selatan - - Belum Ada Rencana Penyusunan
8 Kabupaten Minahasa Tenggara - - Belum Ada Rencana Penyusunan
9 Kabupaten Bolaang Mongondow - - Belum Ada Rencana Penyusunan

10 Kabupaten Bolaang Mongondow Utara - - Belum Ada Rencana Penyusunan


11 Kabupaten Bolaang Mongondow Timur - - Belum Ada Rencana Penyusunan
12 Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan √ Draft 2022 Proses legalisasi dokumen
13 Kabupaten Kepulauan Talaud - - Belum Ada Rencana Penyusunan
14 Kabupaten Kepulauan Sangihe - - Belum Ada Rencana Penyusunan
15 Kabupaten Kepulauan Sitaro √ Draft 2022 Persiapan Pembahasan Laporan Akhir
Total 4 4
PROGRES PEMBINAAN DAN PENGAWASAN PKP TA. 2023
PROVINSI SULAWESI UTARA
POKJA PKP

Progres Kendala Tindak Lanjut Target/Rencana Bulan Selanjutnya


Kegiatan yang sudah dilaksanakan yaitu; 1. Belum aktifnya pokja PKP 1. Sosialisasi kembali kepada 1. Followup terkait pembentukan
1. Pendampingan Pembentukan / di kabupaten/kota pemerintah daerah Forum PKP;
Restrukturisasi Pokja PKP 15 Kabupaten karena kurangnya tentang pentingnya Pokja 2. Followup terkait rencana kerja
Kota dan 1 Pokja PKP Provinsi; pendanaan yang PKP; Pokja PKP didaerah.
2. Pendampingan kegiatan pokja PKP Kab. dialokasikan untuk Pokja 2. Pendampingan
Bolaang Mongondow, Kota Kotamobagu PKP; penyusunan rencana
dan Kab. Kepl. Sangihe. 2. Sering terjadi rolling untuk kerja pokja PKP TA. 2023;
jabatan struktural di 3. Koordinasi dan Kolaborasi
Kab. Bolaang Mongondow daerah sehingga Pokja dengan BP2P Sulawesi I
sudah menyampaikan laporan hasil kerja PKP didaerah berjalan terkait pokja PKP.
pokja PKP TA. 2022 dan sudah tidak optimal.
menyampaikan permintaan pendampingan
Pokja PKP TA. 2023. Pendampingan yang
dilakukan berupa;
a. Pendampingan penyusunan rencana
kerja;
b. Pendampingan pembentukan forum PKP.

Kota Kotamobagu
Pokja PKP sudah melakukan rapat pokja PKP
membahas tentang penyusunan RP2KPKPK
Kota Kotamobagu;

Kab. Kepl. Sangihe


Pokja PKP sudah melakukan koordinasi ke
BPPW terkait pembentukan forum PKP.
PROGRES PEMBINAAN DAN PENGAWASAN PKP TA. 2023
PROVINSI SULAWESI UTARA
POKJA PKP

STATUS PENDAMPINGAN SK POKJA PKP


Sesuai Permen PUPR No 12 Tahun 2020
NO KAB/KOTA KETERANGAN
Legalisasi
SK Pokja PKP
1 Kota Manado No. 218/KEP/D.04/PERKIM/2021 BELUM AKTIF
2 Kota Bitung No. 188.45/HKM/SK/128/2021 AKTIF
3 Kota Kotamobagu No. 416 tahun 2020 AKTIF
4 Kota Tomohon No. 233 Tahun 2020 BELUM TERLALU AKTIF
5 Kabupaten Minahasa No. 367 Tahun 2021 AKTIF
6 Kabupaten Minahasa Utara No. 294 Tahun 2021 BELUM AKTIF
7 Kabupaten Minahasa Selatan No. 580 Tahun 2021 BELUM AKTIF
8 Kabupaten Minahasa Tenggara No. 050/152/BAPEDA/2021 AKTIF
9 Kabupaten Bolaang Mongondow No.405 Tahun 2020 AKTIF
10 Kabupaten Bolaang Mongondow Utara No. 139 Tahun 2021 AKTIF
11 Kabupaten Bolaang Mongondow Timur No. 273 Tahun 2021 BELUM TERLALU AKTIF
12 Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan No. 177 Tahun 2020 AKTIF
13 Kabupaten Kepulauan Talaud No. 403 Tahun 2020 BELUM TERLALU AKTIF
14 Kabupaten Kepulauan Sangihe No. 104/050/Tahun 2021 AKTIF
15 Kabupaten Kepulauan Sitaro No. 90 Tahun 2022 BELUM TERLALU AKTIF
TOTAL 15 SK Pokja PKP -
PROGRES PEMBINAAN DAN PENGAWASAN PKP TA. 2023
PROVINSI SULAWESI UTARA

FORUM PKP

Progres Kendala Tindak Lanjut Target/Rencana Bulan Selanjutnya


Kegiatan yang sudah dilaksanakan 1. Kurangnya sosialisasi terkait 1. Perlu melakukan sosilisasi kembali 1. Pendampingan pembentukan Forum
1. Pendampingan pembentukan tugas fungsi forum PKP; terkait Forum PKP kepada PKP Kab. Kepl. Sagihe
Forum PKP Kab. Bolaang 2. Pokja PKP yang belum pemerintah daerah.
Mongondow Selatan. SK Sudah optimal sehingga berimbas
dilegalisasi; pada Forum PKP;
2. Sosialisasi Forum PKP kepada 3. 6 Kab/Kota belum
pemerintah daerah; berencana membentuk SK
3. Pendampingan penyusunan Forum Forum;
PKP Kab. Kepl. Sangihe;
4. BPPW Sulut telah mendampingi
seluruh kab/kota 5 SK Forum PKP
telah selesai disusun dan 4 Kab/Kota
berencana membentuk Forum PKP .
PROGRES PEMBINAAN DAN PENGAWASAN PKP TA. 2023
PROVINSI SULAWESI UTARA
FORUM PKP
STATUS PENDAMPINGAN SK POKJA PKP
Sesuai Permen PUPR No 12 Tahun 2020
NO KAB/KOTA KETERANGAN
Legalisasi
SK Pokja PKP
1 Kota Manado - -
2 Kota Bitung No. 050/BAPPEDA/148 -
3 Kota Kotamobagu No. 77 Tahun 2021 -
4 Kota Tomohon - Rencana Pembentukan
5 Kabupaten Minahasa No. 160/BP/KEP/VI/2022 -
6 Kabupaten Minahasa Utara - -
7 Kabupaten Minahasa Selatan - -
8 Kabupaten Minahasa Tenggara - -
9 Kabupaten Bolaang Mongondow - Rencanan Pembentukan
10 Kabupaten Bolaang Mongondow Utara No. 05/BAPPELITBANG-BOLMUT/IX/2021 -
11 Kabupaten Bolaang Mongondow Timur - -
12 Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan No. 20 Tahun 2022 -
13 Kabupaten Kepulauan Talaud - -
14 Kabupaten Kepulauan Sangihe - Rencanan Pembentukan
15 Kabupaten Kepulauan Sitaro - Rencana Pembentukan
TOTAL 5 Kab/Kota -
PROGRES PEMBINAAN DAN PENGAWASAN PKP TA. 2023
PROVINSI SULAWESI UTARA
SI-SPKP

Progres Kendala Tindak Lanjut Target/Rencana Bulan Selanjutnya

Kegiatan yang sudah 1. Tabular 1. BPPW Sulut membantu menginput 1. Progres Tabular :
dilaksanakan a. Dokumen yang diperlukan untuk data baik data tabular dan data a. Followup ketersediaan data tabular
diinput di Si-SPKP tidak tersedia/ spasial; dikabupaten kota;
Pendampingan penginputan SI- kab/kota tidak menyusun 2. Melakukan rekapitulasi data 2. Progres Spasial:
SPKP dokumen tersebut (mis. RP2KPKPK, spasial dan data tabular yang a. Followup ketersediaan petugas
RTBL, RDTR dll); diserahkan kepada instansi terkait spasial;
Progres Tabular : 63,73% b. Sering bergantinya operator Si- sebagai bahan evaluasi;
Progres Spasial : 56,02% SPKP di daerah yang 3. Pendampingan/tutor kepada
mengakibatkan terhambatnya operator sispkp spasial dan
BPPW Sulut telah mendampingi progres penginputan; tabular agar memperoleh hasil
seluruh kab/kota. c. Belum terintegrasinya data sim yang optimal;
sektor ke Si-SPKP; 4. Perlu adanya SK Penugasan
d. Untuk BAB III (strategi penanganan) Operator Si-SPKP (tabular &
perlu dilampirkan BA FGD tapi spasial) yang ditetepkan oleh
pemerintah kab/kota tidak pemerintah daerah;
menganggarkan FGD 5. Perlunya peran Pokja PKP/instansi
pembahasan strategis terkait untuk membantu dalam
penanganan; menyiapkan data termuktakhir
2. Spasial untuk penginputan sim-sektor
a. Tidak tersedia tenaga spasial di termasuk data cakupan
kabupaten/kota; pelayanan air minum, air limbah,
b. Sebagian besar data spasial yang persampahan dll.
diinput merupakan data yang
belum mutakhir
PROGRES PEMBINAAN DAN PENGAWASAN PKP TA. 2023
PROVINSI SULAWESI UTARA
SI-SPKP

STATUS KETERISIAN DATA SI-SPKP


NO KAB/KOTA Persentase Data Persentase Data KETERANGAN
Tabular Spasial
1 Kota Manado 69,60% 71,93% Status Maret 2023
2 Kota Bitung 62,73% 56,14% Status Maret 2023
3 Kota Kotamobagu 61,90% 49,12% Status Maret 2023
4 Kota Tomohon 71,43% 57,89% Status Maret 2023
5 Kabupaten Minahasa 70.88% 66,67% Status Maret 2023
6 Kabupaten Minahasa Utara 57,51% 45,61% Status Maret 2023
7 Kabupaten Minahasa Selatan 54,95% 71,93% Status Maret 2023
8 Kabupaten Minahasa Tenggara 66,58% 59,65% Status Maret 2023
9 Kabupaten Bolaang Mongondow 76,19% 59,65% Status Maret 2023
10 Kabupaten Bolaang Mongondow Utara 60,90% 45,61% Status Maret 2023
11 Kabupaten Bolaang Mongondow Timur 69,14% 56,14% Status Maret 2023
12 Kabupaten Bolaang Mongondow Selatan 72,16% 45,61% Status Maret 2023
13 Kabupaten Kepulauan Talaud 64,01% 45,61% Status Maret 2023 KETERANGAN
14 Kabupaten Kepulauan Sangihe 58,88% 63,16% Status Maret 2023 <30%
15 Kabupaten Kepulauan Sitaro 39,10% 45,61% Status Maret 2023 30%-70%
TOTAL 63,73% 56,02% Status Maret 2023 >70%
LAMPIRAN
LIST LAMPIRAN

JANUARI

DOKUMENTASI
18 Agustus 2023 dilakukan Penandatanganan Kotrak di Ruang Vicon BPPWSULUT dan dihadiri oleh PPK Perencanaan, Staff
PPK Perencanaan dan Konsultan Individual BPPW SULUT
Pada tanggal 18 Januari 2023, Konsultan Individual PKP menerima kunjungan kerja dari PemDa Kota Kotamobagu dalam hal ini
Dinas PERKIM, kunjungan tersebut membahas mengenai penyusunan Perda Kumuh dan Rencana penyusunan dokumen
RP2KPKPK.
Pada tanggal 18 Januari 2023, Konsultan Individual PKP mengikuti rapat bersama dengan PemDa Kab. Bolaang
Mongondow Selatan dalam hal ini BAPELITBANGDA membahas mengenai penyusunan Perda Kumuh dan Kegiatan ini
dilaksanakan di BPPW Sulut.
LIST LAMPIRAN

FEBRUARI

DOKUMENTASI
Pada tanggal 10 Februari 2023, konsultan individual PKP
menerima kunjungan kerja dari Dinas Perkim Kab. Minahasa,
kunjungan tersebut membahas mengenai rencana
penyusunan RP2KPKPK Kab. Minahasa, reviu SK Kumuh
Kab, Minahasa dan penyusunan Perda Kumuh Kab.
Minahasa. Kegiatan ini dilaksanakan di ruangan RC PKP.

Pada tanggal 14 Februari 2023, konsultan individual PKP


menerima kunjungan kerja dari Bappelitbang Kab. Bolaang
Mongondow, kunjungan tersebut membahas mengenai
rencana rapat Pokja PKP dan penyerahan laporan Pokja PKP
Kab. Bolaang Mongondow TA. 2022.
Pada tanggal 15 Februari 2023, konsultan individual PKP
menerima kunjungan dari Dinas PRKP Kota Kotamobagu
dalam kunjungan tersebut Dinas PRKP Kota Kotamobagu
menyerahkan surat permohonan pendampingan RP2KPKPK
dan NA Perda Kumuh Kota Kotamobagu.

Pada tanggal 20 Februari 2023, konsultan individual PKP menerima


kunjungan dari Bappelitbangda Kab. Kepl. Talaud, dalam kunjungan
tersebut membahas mengenai penginputan Si-SPKP dan rencana
program untuk TA. 2023 & TA. 2024
Pada tanggal 23 Februari 2023, konsultan individual Perencanaan menerima kunjungan dari Bappeda
Kab. Minahasa Tenggara, dalam kunjungan tersebut membahas mengenai dokumen perencanaan
Kab. Minahasa Tenggara
Pada tanggal 28 Februari 2023, konsultan individual Perencanaan mengikuti Rapat Koordinasi Awal
Pembinaan dan Pelaksanaan Kegiatan PKP wil. Sulawesi, Maluku dan Papua TA. 2023 melalui aplikasi
ZoomMeeting.
LIST LAMPIRAN

MARET

DOKUMENTASI
Pada tanggal 01 Maret 2023, konsultan individual Perencanaan menghadiri Rapat Pembahasan Penyusunan
Dokumen Rencana Penanganan dan Peningkatan Kualitas Perumahan Kumuh dan Permukiman Kumuh
(RP2KPKPK) Kota Kotamobagu di Quality Hotel Manado.
Pada tanggal 06 Maret 2023, konsultan individual Perencanaan PKP BPPW menerima kunjungan dari Bapelitbang Kota
Tomohon terkait kelengkapan dokumen Readiness Criteria usulan Kota Tomohon.
Pada tanggal 15 Maret 2023, PPK Perencanan dan
konsultan individual Perencanaan PKP BPPW
menerima kunjungan dari Bappelitbangda Kabupaten
Minahasa Selatan terkait dokumen SK Kumuh.
Pada tanggal 20 Maret 2023, konsultan individual Perencanaan PKP BPPW menerima kunjungan dari Bapelitbang Talaud
terkait SISPKP dan POKJA PKP.
Pada tanggal 21 Maret 2023, PPK Perencanaan, Staff PPK Perencanaan dan konsultan individual menghadiri
acara Sosialisasi dan Konsolidasi Penyusunan Dokumen RP2KPKPK Kota Kotamobagu T.A 2023
Pada tanggal 21 Maret 2023, konsultan individual Perencanaan PKP BPPW menerima kunjungan dari
PemDa Kabupaten Kepulauan Sangihe terkait POKJA PKP dan Readiness Criteria PKP.
Pada tanggal 30-31 Maret 2023, konsultan individual Perencanaan PKP BPPW mengikuti Rapat
Koordinasi Awal Tahun dan Coaching Clinic Bab 1 dalam Sistem Straregi Penyelenggaraan Kawasan
Permukiman (SI-SPKP) T.A 2023
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai