Anda di halaman 1dari 2

DAFTAR URAIAN TUGAS PETUGAS KEBERSIHAN (CLEANING SERVICE)

DI RUANG RAWAT INAP PAGI

NO. WAKTU (WIB) URAIAN TUGAS KETERANGAN


A. 05.30 -06.00 PERSIAPAN Rutin
 Presensi
 Operan tugas dengan yang jaga
sebelumnya (bila shift)
 Persiapan alat kerja dan APD
B. 06.00 – 06.30 PEMBERSIHAN MOBILER Rutin
 Membersihkan bed pasien, meja
pasien,lemari pasien dan lemari es.
 Membersihkan meja, computer dan
telepon.
Membersihkan kursi perawat
C. 06.30 – 07.30 PEMBERSIHAN LANTAI Rutin
 Menyapu lantai
 Mengepel lantai dibantu dengan
alat janitor
 Pembersihan karpet
D. 07.30 – 08.30 PEMBERSIHAN KAMAR MANDI Rutin
 Membersihkan Langit-langit atau
sawang-sawang .
 Membersihkan lampu kamar mandi
 Membersihkan dinding kamar
mandi
 Membersihkan wastafel dan Cermin
 Membersihkan Closet
 Menyikat atau mengepel kamar
mandi.
Mengontrol volume air bak dan
membuangnya kalau kotor, lalu
diganti air bersih.
E. 08.30 – 09.00 PENGANGKUTAN SAMPAH Rutin
 Dibuang ke container sampah
untuk sampah non medis atau
dibawa, ditimbang, dan
dimasukkan ke dalam TPS LB3
untuk sampah medis
 Pembersihan tong sampah medis
dan non medis
F. 09.00 – 09.30 PEMBERSIHAN PINTU DAN JENDELA Rutin
Membersihkan kaca indoor atau
Outdoor.
G. 09.30 – 10.00 PEMBERSIHAN GEDUNG Rutin
 Membersihkan sawang-sawang.
 Membersihkan alat pemadam
kebakaran dan helm.
 Pemolesan marmer / keramik
H. 10.00 – 10.30 ISTIRAHAT
I. 10.30 – 11.00 PEMBERSIHAN HALAMAN Rutin
 Membersihkan Halaman sekitar
(menyapu )
Perawatan bunga (menyiram
Pemupukan, menggemburkan
tanah)
J. 11.00 – 11.30 PEMBERSIHAN PERALATAN
KESEHATAN DAN MESIN
K. 11.30 - 12.30 MENGONTROL LANTAI, KAMAR Rutin
MANDI, HALAMAN SEKITAR SERTA
DITINDAKLANJUT HAL-HAL YANG
DIPERLUKAN.
 Pembersihan ruangan apabila ada
pasien pulang.
 Pembersihan alat kerja
L. 12.30 – 12.45 PULANG Rutin
 Presensi
 Operan tugas dengan yang jaga
sebelumnya (bila shift)
DAFTAR URAIAN TUGAS PETUGAS KEBERSIHAN (CLEANING SERVICE)
DI RUANG RAWAT INAP SIANG

NO. WAKTU (WIB) URAIAN TUGAS KETERANGAN


A. 12.30 -13.00 PERSIAPAN Rutin
 Presensi
 Operan tugas dengan yang jaga
sebelumnya (bila shift)
 Persiapan alat kerja dan APD
B. 13.00 – 13.30 PEMBERSIHAN MOBILER Rutin
 Membersihkan bed pasien, meja
pasien,lemari pasien dan lemari es.
 Membersihkan meja, computer dan
telepon.
Membersihkan kursi perawat
C. 13.30 – 14.30 PEMBERSIHAN LANTAI Rutin
 Menyapu lantai
 Mengepel lantai
 Pembersihan karpet
D. 14.30 – 15.30 PEMBERSIHAN KAMAR MANDI Rutin
 Membersihkan Langit-langit atau
sawang-sawang .
 Membersihkan lampu kamar mandi
 Membersihkan dinding kamar
mandi
 Membersihkan wastafel dan Cermin
 Membersihkan Closet
 Menyikat atau mengepel kamar
mandi.
Mengontrol volume air bak dan
membuangnya kalau kotor, lalu
diganti air bersih.
E. 15.30 – 16.00 PENGANGKUTAN SAMPAH Rutin
 Dibuang ke container sampah atau
ke Autoclave untuk sampah medis
 Pembersihan tong sampah medis
dan non medis
F. 16.00 – 16.30 PEMBERSIHAN PINTU DAN JENDELA Rutin
Membersihkan kaca indoor atau
Outdoor.
G. 16.30 – 17.00 PEMBERSIHAN GEDUNG Rutin
 Membersihkan sawang-sawang.
 Membersihkan alat pemadam
kebakaran dan helm.
 Pemolesan marmer / keramik
H. 17.00 – 17.30 PEMBERSIHAN HALAMAN
 Membersihkan Halaman sekitar
(menyapu )
Perawatan bunga (menyiram
Pemupukan, menggemburkan
tanah)
I. 17.30 – 18.00 PEMBERSIHAN PERALATAN Rutin
KESEHATAN DAN MESIN
J. 18.00 – 18.45 ISTIRAHAT
K. 18.45 - 19.15 MENGONTROL LANTAI, KAMAR Rutin
MANDI, HALAMAN SEKITAR SERTA
DITINDAKLANJUT HAL-HAL YANG
DIPERLUKAN.
 Pembersihan ruangan apabila ada
pasien pulang.
 Pembersihan alat kerja
L. 19.15 – 19.30 PULANG Rutin
 Presensi
 Operan tugas dengan yang jaga
sebelumnya (bila shift)

Anda mungkin juga menyukai