Anda di halaman 1dari 27

KETETAPAN

MUSKO VI HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)CABANG ALOR


Nomor : 01/MK-VI/08/1444

TENTANG
AGENDA ACARA DAN TATA TERTIB
MUSKO VI HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)CABANG ALOR PERIODE 2021-2022

Musyawarah Kohati (MUSKO) VIHimpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Alor, dengan senantiasa
mengharapkan rahmat dan ridho Allah, setelah :
MENIMBANG : Untuk kelancaran dan ketertiban mekanisme Musyawarah Kohati (MUSKO) VI
Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Alor, maka dipandang perlu untuk
menetapkan agenda acara dan tata tertib Musyawarah Kohati (MUSKO) VI
Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Alor.
MENGINGAT : 1. Pasal 12 Anggaran Dasar HMI
2. Pasal 13,14 dan 15 Anggaran Rumah Tangga HMI
3. pasal 3,4,5,6,7,,,9,10,08,12,13,15 dan 17 PDK
MEMPERHATIKAN Hasil-hasil pembahasan Sidang Pleno I Musyawarah Kohati (MUSKO) VI HMI
Cabang Alor pada tanggal 12 Maret 2023 bertepatan dengan tanggal 20
Sya’ban 1444 H di Alor
MEMUTUSKAN
MENETAPKAN : 1. Agenda acara dan tata tertib Musyawarah Kohati (MUSKO) VI Himpunan
Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Alor sebagaimana terlampir.
2. Ketetapan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan akan ditinjau kembali
bila terdapat kekeliruan didalamnya.

1
Billahitaufiq Walhidayah
Ditetapkan di : Kalabahi
Pada tanggal 20 Sya’ban 1444 H
12 Maret 2023 M
Pukul : …………..

PIMPINAN SIDANG
MUSKO VIHIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
CABANG ALOR

………………………………… ………………………………… …………………………………


Anggota Anggota Anggota

AGENDA ACARAMUSYAWARAH KOHATI (MUSKO) VI HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM


(HMI) CABANG ALOR PERIODE 2021-2022
Waktu AGENDA ACARA
SENIN, 12 2023 Acara Pembukaan :
13.00-14.00 1. Pembukaan Oleh M C
2. Pembacaan Ayat Suci Al quran
3. Menyanyikan Lagu Indonesia Raya, Hymne HMI dan mars Kohati
4. Sambutan:
 Ketua Kohati HMI Cabang Alor 2021-2022
 ketua Demisioner HMI Cabang Alor atau Pejabat yg mewakili
sekaligus membuka kegiatan MUSKO KE-VI dengan resmi
5. Do’a
6. Penutup
14.00-14.18 Sidang Pleno I :
1. Pembahasan Agenda Acara & Tata Tertib Musyawarah Kohati (MUSKO) VI
HMI Cabang Alor Periode 2021-2022.
2. Pemilihan Presidium Sidang (MUSKO) VICabang Alor periode 2021-2022.
14.00-14.18 Sidang Pleno II :
1. Laporan Pertanggungjawaban Pengurus KOHATI Cabang Alor periode 2021-
2022
2. Pandangan Umum oleh delegasi
3. Pernyataan Demisioner Pengurus KOHATI Cabang Alor
14.18-14.30 Sidang Pleno III :
1. Pembagian Komisi

2
 Komisi A : Rekomendasi Intern dan Rekomendasi Ekstern
 Komisi B : Program Kerja
 Komisi C : khusus
2. Pembahasan komisi-komisi
3. Pembahasan hasil sidang komisi
14.30-15.00 Sidang Pleno IVI :
1. Pembahasan dan pengesahan tata tertib dan kriteria calon ketua
umum/formatur dan mide formatur Kohati Cabang Alor Periode 2021-2022
2. Pencalonan ketua umum/formatur KohatiHMI Cabang Alor Perode 2021-2022
3. Pernyataan kesediaan, penyampaian VIisi - misi dan pengujian kreteria ketua
umum.
4. Pemilihan ketua umum/formatur KohatiHMI Cabang Alor periode 2021-2022
5. Pencalonan mide formatur KohatiHMI Cabang Alor Periode 2021-2022
6. Pemilihan mide Formatur KohatiHMI Cabang Alor Periode 2021-2022
7. Pemilihan calon anggota MPKK HMI Cabang Alor Periode 2021-2022

8. Penyerahan Hasil-hasil Ketetapan MUSKO VI HMI Cabang Alor Dari Stering


Comite

15.30-Selesai Acara Penutupan :


1. Pembukaan Oleh Mc
2. Gema Kalam Illahi
3. Menyanyi Lagu Indonesia Raya , Hymne HMI, Mars Kohati
4. Sambutan- sambutan :
- Ketua umum/Formateur KohatiHMI Cabang Alor Periode 2021 – 2022
- Ketua Demisioner Kohati HMI Cabang Alor Periode 2019 – 2020
- Ketua Umum Demisioner HMI Cabang Alor atau pejabat yang
mewakiliperiode 2021-2022 sekaligus menutup kegiatan MUSKOH KE-VI
dengan resmi.
6. Do’a
7. Penutup

3
MUSYAWARAH KOHATI(MUSKOH0 VI HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI) CABANG ALOR
PERIODE 2021-2022

1. Nama
Musyawarah Kohati (MUSKO) VI Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Alor
2. Waktu & Tempat
Musyawarah Kohati (MUSKO) VI Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Alor di
selenggarakan pada tanggal 18April2021 bertempat di Aula kantor desa Alor Besar
3. Status
a. Musyawarah Kohati (MUSKO) Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Alor
merupakan musyawarah utusan Komisariat
b. Musyawarah Kohati (MUSKO) Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Alor
merupakan forum pengambilan keputusan di tingkat Cabang
c. Musyawarah Kohati (MUSKO) Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Alor
diselenggarakan satu kali dalam setahun
4. Kekuasaan
a. Meminta laporan petanggung jawaban
b. Menetapkan program kerja dan Rekomendasi Pengurus Kohati HMI Cabang Alor
periode 2021-2022
5. Peserta
a. Peserta Musyawarah Kohati (MUSKO) VIHimpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Alor
Terdiri dari Pengurus Cabang, Utusan Komisariat,Pengurus KOHATI HMI Cabang , MPKK
HMI Cabang .

4
b. Pengurus Cabang adalah penanggungjawab, Pengurus Komisariat adalah peserta utusan
dan peninjau, Pengurus KOHATI HMI Cabang, Pengurus Badan Pengelola Latihan (BPL),
MPKK HMI Cabang Alor adalah peserta peninjau.
c. Peserta utusan mempunyai hak suara dan hak bicara sedangkan peserta peninjau hanya
mempunyai hak bicara.
6. Sidang-Sidang
a. Sidang Pleno
b. Sidang Komisi
c. paripurna
7. Pimpinan sidang
a. Steering Comitee, sampai terpilihnya pimpinan sidang yang berbentuk Presidium
b. Presidium Sidang, yang dipilih dari peserta Utusan/Peninjau oleh peserta Utusan,
sebanyak 3 orang
c. Pimpinan sidang Komisi di pilih dari dan oleh anggota sidang Komisi

8. Tugas-Tugas Piminan Sidang


a. Steering Comitee (Sc)
o Memimpin sidang Pleno MUSKO Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Alor
sampai terpilihnya presidium sidang
o Membantu tugas-tugas presidium sidang dan pimpinan sidang Komisi
o Mengarahkan jalanya persidangan selama Musyawarah Kohati (MUSKO)
berlangsung
b. Presidium Sidang
o Memimpin sidang pleno Musyawarah Kohati Cabang Alor
o Membantu tugas pimpinan sidang Komisi
c. Pimpinan Sidang Komisi
o Memimpin sidang komisi
9. Keputusan
a. Keputusan diambil berdasarkan musyawarah dan mufakat
b. Bila point (a) tidak tercapai, maka keputusan diambil berdasarkan suara terbanyak
(VIoting)

10. Quorum
a. Konferensi Cabang (MUSKO) baru dapat dinyatakan sah apabila di hadiri oleh lebih dari
separuh jumlah peserta utusan komisariat
b. Bila point (a) tidak terpenuhi, maka Pleno di undur selama 1 X 15 menit setelah itu
dinyatakan sah
11. Penutup
Hal-hal yang belum di atur dalam ketentuan tata tertib ini akan diatur kemudian
berdasarkan musyawarah mufakat.

5
KETETAPAN
MUSKO VIHIMPUNAN MAHASISWA ISLAM CABANG ALOR
Nomor : 02/MK-VI/08/1444

TENTANG
PRESIDIUM SIDANG
MUSKOVIHIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)CABANG ALOR

Muayawarah Kohati (MUSKO) VIHimpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Alor, dengan senantiasa
mengharapkan rahmat dan ridho Allah, setelah :
MENIMBANG : Bahwa untuk kelancaran dan ketertiban mekanisme Musyawarah Kohati
(MUSKO) VI Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Alor, maka dipandang
perlu untuk menetapkan Presidium Sidang Musyawarah Kohati (MUSKO) VI
Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Alor.
MENGINGAT : 1. Pasal 12 Anggaran Dasar HMI
2. Pasal 14,15 dan 16 Anggaran Rumah Tangga HMI
3.pasal 3,4,5,6,7,9,10,08,12,13,15 dan 17 PDK
MEMPERHATIKAN Hasil-hasil pembahasan Sidang Pleno I Musyawarah Kohati (MUSKO) VI HMI
Cabang Alor pada tanggal12 Maret 2023 bertepatan dengan tanggal 20 Sya’ban
1444 H di Alor
MEMUTUSKAN
MENETAPKAN : 1. Mengesahkan Presidium Sidang Musyawarah Kohati (MUSKO) VI Himpunan
Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Alor terdiri dari:
1).

6
2).
3).
2. Ketetapan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan akan ditinjau kembali bila
terdapat kekeliruan didalamnya.
Billahitaufiq Walhidayah
Ditetapkan di : Kalabahi
Pada tanggal : 20 Syaban 1444 H
12 Maret 2023 M
Pukul :
PIMPINAN SIDANG
MUSKOVIHIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
CABANG ALOR

………………………….. ……………………………………… ………………………………….


Anggota Anggota Anggota

LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN


PENGURUS KORPS HMI – WATI (KOHATI)
CABANG ALOR
PERIODE 2021-2022

Bismillahirrahmanirrahim

Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh


Alhamdulillahirobbil’alamin...
Allahumma shalli ‘ala Muhammad wa ‘ala ali muhammad..ashadu ‘ala ilaha illaula waasyhadu
annamuhammadorrasulullah..
Pertama sekali, perkenankanlah saya untuk menyampaikan syukur tak terhingga kepada Allah
SWT, sebagai bentuk penghambaan atas maha kasih-Nya,sehingga pada kesempatan ini kita dapat
berkumpul dalam Musyawrah Kohati (MUSKO) Ke-VI Himpunan Mahasiswa Islam ini.sholawat dan
salam mari kita haturkan kepada nabi Muhammad SAW, Kepada keluarga dan sahabat-sahabatnya
atas segala pengorbanan tak ternilai demi tegaknya peradaban yang memuliakan
kemanusiaan.semoga kita semua istiqamah dalam melanjutkan misi profetik dan cita-cita
perjuangannya.
Musyawrah Kohati (MUSKO) Himpunan Mahasiswa Islam bukanlah sekedar momentum
biasa,namun ialah forum bagi fungsionaris organisasi besar ini dalam berbagi dan berkonsultasi untuk
melakukan eVIaluasi atas kerja-kerja organisasi yang telah di laksanakan.tekadnya tentu sama,bahwa
yang baik mesti dipertahankn dan dikembangkan,yang kurang baik mestilah di pinggirkan dan
diperbaiki. Maka forum ini juga tak lain adalah sarana pembelajaran, bahwa kita semua sebagai
pengemban wewenang organisasi haruslah berlaku amanah.
Jika melihat ke belakang, sejak awal masa kepengurusan KOHATI Cabang periode 2021-
2022, kita telah mengalami naik dan turunnya dinamika organisasi. Dengan melakukan berbagai
perbaikan yaitu kenaikan status cabang dari persiapan menjadi cabang penuh, secara umum kini kita
berada pada kondisi yang lebih memperihatinkan di banding sebelumnya. Kondisi ini diakibatkan

7
karena kurangnya kekompakn pengurus, kesibukan peribadi pengurus dan kesibukan pengurus dalam
akademik, namun juga ada pencapaian hasil yang baik semua itu berkat kerja sama dan usaha kita
semua; kader,pengurus,senior serta bantuan dari pihak-pihak lain. Karena itu di awal penyampaian ini
saya ingin sampaikan apresiasi atas kesungguhan saudara semua dalam menjaga komitmen perbaikan
organisasi.
Sebelum lebih lanjut saya menyampaikan laporan pertanggung jawaban sebagai ketua umum
KOHATI Cabang Alor periode 2021-2022 berikut saya sampaikan sistimatika laporan sebagai
berikut:

I. Pendahuluan
II. Kondisi obyektif
III. Realisasi program kerja Bidang-bidang
IV. EVIaluasi
V. Penutup

Melatiku yang Berbahagia


I. PENDAHULUAN
Masa amanah kepengurusan KOHATI cabang alor periode 2021-2022 selama satu
tahun tak terasa akan segera berakhir. Satu tahun terasa sebagai waktu yang singkat, namun
dalam waktu yang terbatas tak ada hal-hal yang besar yang biasa kita kerjakan. Inilah salah
satu hal yang menjadi pilar pemahaman bagi kami, khususnya bagi saya selaku
formateur/ketua umum sejak dari awal kepengurusan.
Amanah yang di titipkan sebelumnya,kami di pengurusan KOHATI cabang periode
ini coba menyusun dan menjalankan berbagai aktifitas dan program-program, sesuai dengan
batas kemampuan yang dimiliki. Pada forum ini kita menguji apakah komitmen tersebut
sudah dan sedang kita realisasi atau tidak. Minimal kita menilai apakah selama 1 tahun ini
kami sudah meletakan dasar-dasar yang memungkinkan komitmen tersebut terwujud atau
tidak.
Sejak awal kepengurusan KOHATI periode 2021-2022 ini, kita telah mengalami
pasang surut dinamika keorganisasian. Dinamika yang kontruktif maupun dinamika yang
dekontruktif yang tidak dapat kita hindari.

II. KONDISI OBJEKTIF


2.1 Kondisi internal
Kami melalui kepengurusan KOHATI Cabang periode 2021-2022 dengan semangat
tinggi untuk memulai hari yang baru sambil meninggalkan sisa yang kelam di masa
sebelumnya.setelah periode kepengurusan sebelumnya kita mengalami masa-masa sulit, maka
sejak awal sekali periode ini, saya bertekad untuk mengajak kawan-kawan untuk bekerja
penuh komitmen menjaga amanah membangun dan memperbaiki organisasi.
Walaupun demikian, dalam kenyataannya tidak sesuai apa yang kita inginkan
bersama hal ini di karenakan ketidak kompakan,kesibukan indiVIidu pengurus dan kesibukan
dalam akademik, semoga hal-hal yang terjadi ini tak boleh terjadi lagi di masa mendatang.
Dengan demikian kami juga merasakan bahwa semangat dan kecenderungan ber-
HMI tdak sama merata pada sejumlah anggota cabang dan komisariat kami merasakan ber-
HMI tidak terlalu membanggakan. tidak menyakini ber-HMI sebagai jalan terbaik dan paling
benar bagi seorang mahasiswa muslim di Alor. Hal ini tercermin dari lebih banyaknya
ungkapan kritik yang negatiVIe dan penuh prasangka atas HMI dan pengurusnya tanpa
didasari suatu analisa yang kompherensif, alih-alih masukan yang kontruktif. Hal semacam
ini,sesungguhnya tak sehat untuk terus dilanjutkan.
Hadirin yang berbahagia

Organisasi merupakan sekumpulan manusia yang karena sadar atas segala


kekurangan dan kelebihannya, kemudian berkehendak mencapai tujuan tertentu dengan

8
bekerja sama antar satu dengan yang lainnya. Begitu pula HMI sebagai organisasi perkaderan
dan perjuangan tentunya memiliki karakter yang diterjemahkan secara tegas. HMI sebagai
organisasi di bangun secara sadar,kontruktif dan dinamis serta memiliki kemampuan
menakar,mereformasi dan mereVIisi perjalanannya.

Hadirin peserta Musyawrah Kohati (MUSKO) HMI ke VI yang berbahagia

2.2. Kondisi Eksternal


Dalam perjalanan kepengurusan banyak agenda eksternal yang belum terlaksana dan
belum menyentuh masyarakat
Berbagai masalah eksternal tentu tetap menjadi perhatian utama HMI dalam
meramgkai langkahnya untuk mencapai tujuan organisasi. Namum dalam kondisi seperti ini
eksternal mampu menunjukan eksistensinya.

Hadirin yang berbahagia

III. REALISASI PROGRAM KERJA

Secara umum program kerja pengurus KOHATI Cabang terdistribusikan dalam


program-program bidang yang tentunya akan dilaporkan oleh bidang-bidang secara lebih
terperinci.
Berikut ini program bidang-bidang yang telah terealisasi;

A. Bidang Internal

1.Melakukan Sosialisasi PDK


2.Melaksanakan Kegitan Latihan Kusus Kohati HMI Cabang Alor
3.Melaksanakan pengajian Dalam Rangka menyongsong Milad KOHATI
4.Melaksanakan Flow-Up Materi LKK
B. Bidang Eksternal
1. Bekerja sama dengan PTKP,PA,PAO dan PP Dalam Momentum Milad HMI 75
2. Melaksanakan Kegiatan Sosialisasi wujudkan perlindungan anak dan perempuan
di SMP Negeri Cokro
3. Melaksanakan Kegiatan Menyongsong Hari Kartii Di Paud PUTMO

IV. EVIaluasi
Ada pepatah yang menyatakan bahwa ‘tidak ada gading yang tak retak’. Artinya
bahwa kesempurnaan senantiasa hanya menjadi milik Tuhan Yang Maha Esa,dan
manusia adalah tempat ketidak sempurnaan itu bertepi. Begitupun dengan kami, tentu
saja banyak sekali kendala yang terjadi dalam setiap program yang direncanakan ,mulai
dari,keseriusan dalam menjalankan setiap program kemampuan menarasikan ide-ide
menjadi sebuah gerakan nyata,serta kemauan untuk bekerja keras demi terlaksananya
kegiatan yang direncanakan. Kami sangat menyadari bahwa apa yang kami lakukan
dalam satu periode ini masihlah jauh dari kesempurnaan.bagaimanapun kinerja ini sangat

9
di pengaruhi oleh keterbatasan sumber daya ,dukungan financial ,sulitnya koordinasi dan
komunikasi dalam mengsukseskan berbagai kegiatan yang di canangkan.
Dari maparan di atas,kita dapat menarik kesimpulan bahwa masih banyak sekali
hal yang perlu kita sikapi dan benahi bersama,baik yang bersifat internal maupun yang
bersifat eksternal.

V. Penutup
Demikian laporan pertanggung jawaban ini kami sampaikan. Kami mohon maaf
apabila selama satu tahun ini banyak sekali memiliki sejumlah kelemahan dan melakukan
sejumlah kekeliruan. Segala hal yang dianggap salah ,lalai atau kekurangan lainnya
adalah bagian dari kemanusiaan kami yang dhoif. Walaupun tentunya tak pernah secara
sengaja kami niatkan untuk itu. Masa waktu kepengurusan yang telah kami lalui adalah
pengalaman berharga yang tidak ada duanya, berbagai pelajaran yang kami peroleh
merupakan pelajaran yang akan menjadi bekal hidup kami di masa yang akan datang.
Keberhasilan dan kegagalan akan sangat bergantung pada penilaian-penilaian
subjektif maupun objektif masing-masing dari kita. Maka kami ucapkan selamat
membaca,mengkritisi serta mengeVIaluasi laporan ini, semoga dapat mendatangkan
pemikiran yang cerdas dan selanjutnya akan membawa manfaat yang lebih besar. Amin.
Billahittaufiq Wal Hidayah
Wassalamu’alaikum Wr.Wb

Kalabahi. 20 syaban 1444 H


12 maret 2023 M

PENGURUS KOHATI
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
(HMI)
CABANG ALOR

RINI SUSANTI LONGSO, S.Pd


KETUA UMUM

10
REKOMENDASI
MUSYAWARAH KOHATI CABANG (MUSKOCAB) KE-VI
HMI CABANG ALOR
A. REKOMENDASI BIDANG INTERNAL
a. Menguatkan komitmen ideologis HMI dan sosial di internal KOHATI;
b. Mengadakan follow up atas kegiatan yang dilakukan;
c. Mengintensifkan kajian pada kelompok kajian pengurus dan anggota KOHATI;
d. Menjadikan KOHATI sebagai crisis centre dalam upaya menjawab persoalan
sosial dan keperempuan yang aktual;
e. Membangun sinergisitas dengan berbagai pihak demi mengingkatkan kualitas
sumber daya perempuan di lingkungan HMI dan masyarakat;
f. Memasifkan pola komunikasi antara KOHATI Cabang Alor dengan ketua
bidang pemberdayaan perempuan Komisariat yang ada dilingkungan HMI
Cabang Alor;
g. Mengadakan pelatihan pemateri LK-1 (Ke-kohatian).
B. REKOMENDASI BIDANG EKSTERNAL
a. Memperluas dan menindaklanjuti kerjasama dengan lembaga lain;
b. Melakukan adVIokasi permasalahan perempuan terutama menyangkut
pelanggaran HAM, kekerasan terhadap anak maupun perempuan, traffiking
dan permasalahan kekinian menyangkut keperempuanan;
c. Memperkuat jaringan eksternal dan membangun kerjasama dengan berbagai
organisasi mahasiswa maupun organisasi kemasyarakatan untuk
mengenalkan peran HMI dan KOHATI pada khususnya;
d. Responsif, reaktif dan pro-aktif terhadap permasalahan-permasalahan sosial
dalam bentuk kegiatan yang progresif;
e. Meningkatkan kinerja KOHATI dibidang eksternal guna menunjukkan
eksistensi KOHATI Cabang Alor sebagai organisasi keperempuanan dimata
masyarakat dalam bentuk kegiatan sesuai dengan program kerja yang
ditentukan;
f. Mendorong terbentuknya KOHATI ditingkat komisariat di lingkungan HMI
Cabang Alor

11
KETETAPAN
MUSKOVIHIMPUNAN MAHASISWA ISLAM CABANG ALOR
Nomor : 03/MK-VI/08/1444

TENTANG
PENGESAHAN LAPORAN PERTANGGUNG JAWABAN
PENGURUS KOHATI HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
CABANG ALORPERIODE 2021-2022

Muayawarah Kohati (MUSKO) VIHimpunan Mahasiswa Islam Cabang Alor, dengan senantiasa mengharapkan
rahmat dan ridho Allah, setelah :
MENIMBANG : Laporan Pertanggung Jawaban Pengurus KOHATI Cabang Alor Periode 2021-
2022 yang disampaikan dalam sidang pleno II Musyawarah KOHATI
(MUSKO)VIHMI Cabang Alor telahmemenuhiamanah Musyawarah KOHATI
(MUSKO)VI HMI Cabang Alor.
MENGINGAT : 1. Pasal 12 Anggaran Dasar (AD) HMI
2. Pasal 15 ayat (a) dan 16 ayat (i) ART HMI
3. pasal 3,4,5,6,7,9,10,08,12,13,15,dan 17 PDK
MEMPERHATIKAN : Pandangan Umum dan eVIaluasi peserta Sidang Pleno II MUSKO) IVI Cabang
AlorCabang Alor pada tanggal12 Maret 2023 bertepatan dengan tanggal 20
Sya’ban 1444 H di Alor
MEMUTUSKAN
MENETAPKAN : 1. mengesahkan Laporan Pertanggungjawaban Pengurus KOHATI (MUSKO)HMI
Cabang Alor Periode 2021-2022
2. Pengurus KOHATI (MUSKO)Cabang Alor Periode 2021-2022 dinyatakan
DEMISIONER
2. Ketetapan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan akan ditinjau kembali
bila terdapat kekeliruan di dalamnya.
Billahittaufiq wal hidayah
Ditetapkan di : Kalabahi
Pada tanggal :20 syaban 1444 H
12 Maret 2023 M
Pukul :

PRESIDIUM SIDANG
MUSKOVI HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
CABANG ALOR

……………………………. ………………………… ………………………………….


ANGGOTA ANGGOTA ANGGOTA
KETETAPAN
MUSKOVI HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM CABANG ALOR
Nomor : 04/MK-VI/08/1444

TENTANG
PENGESAHAN PROGRAM KERJA
PENGURUS KOHATI HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
CABANG ALOR PERIODE 2021-2022

Musyawarah Kohati (MUSKO) IVI Himpunan Mahasiswa Islam Cabang Alor, dengan senantiasa mengharapkan
rahmat dan ridho Allah, setelah :
MENIMBANG : Bahwa untuk mencapai tujuan HMI, maka diperlu disusun suatu usaha yang
teratur dan berkesinambungan dalam bentuk Program Kerja KOHATI
Cabang Alor Periode 2021-2022.
MENGINGAT : 1. Pasal 12 Anggaran Dasar HMI
2. Pasal 15 ayat (b) Anggaran Rumah Tangga (ART) HMI
3. pasa 3,4,5,6,7,9,10,08,12,13,15 dan 17 PDK
MEMPERHATIKAN Hasil-hasil pembahasan Sidang Komisi sesuai Kesepakatan Pada Sidang
Pleno II Musyawarah Kohati (MUSKO) IVI HMI Cabang Alor pada tanggal 12
Maret 2023 bertepatan dengan tanggal 20 Sya’ban 1444 H di Alor
MEMUTUSKAN
MENETAPKAN : 1) Mengesahkan Program Kerja Kohati Himpunan Mahasiswa Islam (HMI)
Cabang Alor Periode 2021-2022 sebagaimana terlampir.
2) Ketetapan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan akan ditinjau
kembali bila terdapat kekeliruan didalamnya.
Billahitaufiq Walhidayah
Ditetapkan di : Kalabahi
Pada tanggal :20 Syaban 1444 H
12 Maret 2023 M
Pukul :

PRESIUM SIDANG
MUSKOVIHIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
CABANG ALOR

……………………….. ………………………………. ……………………………………..


Anggota AnggotaS Anggota

PROGRAM KERJA KOHATI HMI CABANG ALOR PERIODE 2021-2022


1. PROGRAM KERJA BIDANG INTERNAL (Bidang Pembinaan Anggota, penelitian dan pengembangan)
a. Sosiaisasi hasil dan segala infomasi kegiatan KOHATI PB, BADKO juga Cabang seperti MUNAS, TFT,
dan lokakarya pengkaderan serta kegiatan yang berkaitan dengan KOHATI.
b. Merumuskan format pengkaderan anggota Kohati sesuai dengan kebutuhan dasar karakteristik
anggota Kohati.
c. Melakukan penelitian dan pengembangan terhadap anggota kohati
d. Melakukan pengembangan potensi anggota Kohati
e. Meningkatkan sensifitas dan kepedulian sosial tehadap persoalan perempuan pada umumnya dan
HMI-wati pada khususnya.
f. Meningkatkan komitmen ideologis dan sosial demi memelihara ukhwah islamiyah anta anggota
HMI (HMI-Wati)
2. PROGRAM KERJA BIDANG EKSTERNAL( jaringan AdVIokasi dan kemasyarakatan)
a. Meningkatkan jaringan komunikasi dan kerja sama dengan organisasi manapun ataupun lembaga
lain sepaham dengan HMI dan yang strategis dalam meningkatkan peran dan fungsi Kohati dalam
kehidupan ber masyarakat.
b. Berperan aktif reaktif dan kreatif dalam melakukan adVIokasi/pendampingan terhadap persoalan
sosial-poitik dan keperempuanan.
c. Meningkatkan pendidikan yang berspektif islam demi tegaknya hak-hak asasi manusia serta dalam
rangka mewujudkan masyarakat adil dan makmur.
3. PROGRAM KERJA BIDANG ADMINISTRASI
a. Meningkan sistem informasi demi memenuhi kebutuhan dasar organisasi dalam optimalisasi
peran dan fungsi Kohati.
b. Mengoptimalkan tertib administrasi dan kesekretariatan.
c. Melengkapi sarana dan prasarana
d. Pengadaan pepustakaan bagi Kohati
e. Mengoptimalkan dalam pengelolaan Blogspot Kohati Cabang Alor
4. PROGRAM KERJA BIDANG KEUANGAN
a. Mengupayakan kegiatan yang menghimpun dana organisasi
b. Mengoptimalkan sentral keuangan pada pengurus bendahara umum
c. Melaksanakan penggalian dana halal dari donatur yang bersifat mengikat (KAHMI) dan tidak
mengikat (simpatisan)
d. Menerapkan sistem akuntabilitas
KETETAPAN
MUSKOVI HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM CABANG ALOR
Nomor : 05/MK-VI/08/1444

TENTANG
REKOMENDASI MUSKOVI
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAMCABANG ALOR PERIODE 2021-2022

Musyawarah Kohati (MUSKO) VI Himpunan Mahasiswa Islam Cabang Alor, dengan senantiasa mengharapkan
rahmat dan ridho Allah, setelah :
MENIMBANG : Bahwa Lembaga Kohati Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Alor,
memandang perlu untuk menyikapi berbagai Persoalan Keperempuanan,
Kedaerahan, Keumatan, Dunia Kemahasiswaan dan Perguruan Tinggi serta
masalah lainnya maka dipandang perlu menetapkan rekomendasi Himpunan
Mahasiswa Islam (HMI).
MENGINGAT : 1. Pasal 4, 5, 7, 8, 9 dan 19 Anggaran Dasar (AD) HMI
2. Pasal 14 dan 15 Anggaran Rumah Tangga (ART) HMI
3. pasal 3,4,5,6,7,9,10,08,12,13,15 dan 17 PDK
MEMPERHATIKAN Hasil Pembahasan Sidang Komisi (A) dan (B) serta Kesepakatan Pada Sidang Pleno
II Musyawarah Kohati (MUSKO) IVI HMI Cabang Alor pada tanggal12 Maret 2023
bertepatan dengan tanggal 20 Sya’ban 1444 H di Alor
MEMUTUSKAN
MENETAPKAN : 3) Mengesahkan Rekomendasi Lembaga Kohati Himpunan Mahasiswa Islam
(HMI) Cabang Alor Periode 2021-2022 sebagaimana terlampir.
4) Ketetapan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan akan ditinjau kembali bila
terdapat kekeliruan didalamnya.
Billahitaufiq Walhidayah
Ditetapkan di : Kalabahi
Pada tanggal : 20 Syaban 1444 H
12 Maret 2023 M
Pukul :

PRESIUM SIDANG
MUSKOVIHIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
CABANG ALOR

………………………… ………………….. …………………………………………


Anggota Anggota Anggota

REKOMENDASI INTERNAL KOHATI HMI CABANG ALOR PERIODE 2021 – 2022


1. Mengadakan pembinaan terhadap watak dan kepribadian para kader HMI-Wati, peningkatan wawasan,
pengetahuan dan keterampilan serta daya analisa kritis kader HMI-Wati terhadap berbagai
perkembangan permasalahan khususnya keperempuanan.
2. Melakukan pendidikan dan pelatihan untuk meningkatkan kwalitas sumber daya perempuan.
3. Mengaktualisasikan potensi kader HMI-Wati dalam peningkatan kepedulian terhadap perkembangan dan
permasalahan keperempuanan, kerakyatan dan kebangsaan.
4. Tertibadministrasi melalui pemanfaatan media.
5. Meningkatkan pemahaman KOHATI(khususnya ditingkatan Cabang) mengenai peran, tugas, dan
fungsinya dalam kehidupan bermasyarakat
6. Memaksimalkan peran koordinasi, konsolidasi dan sosialisasi diinternal KOHATI
7. Melakukan pemanfaatan media dan pengelolaan sumber daya untuk memudahkan kerja-kerja organisasi.
8. Mengembalikan khittah perjuangan KOHATI dengan subjek utama nya adalah Mahasiswa.

REKOMENDASI EKSTERNAL KOHATI HMI CABANG ALOR PERIODE 2021 - 2022

1. Menjaga dan memelihara komitmen sosial untuk tetap berusaha melakukan perbaikan kondisi
masyarakat sekitar
2. Menjalin kerjasama dengan berbagai pihak guna peningkatan kualitas masyarakat berbangsa dan
bernegara
3. AdVIokasi aktif terhadap kebijakan pemerintah yang diskriminatif terhadap perempuan.
4. Melaksanakan program yang lebih aplikatif dan riil guna peningkatan kualitas bagi kader khususnya
terkait dengan masalah kekerasan atau diskriminasi terhadap perempuan.
5. Mengformat dan merumuskan gerakan perempuan yang bernafaskan Islam
6. Berupaya meningkatkan kreatiVIitas kader dan masyarakat guna menunjang kemandirian kader dalam
bidang ekonomi.
7. Mewujudkan perempuan Indonesia yang cerdas dan mandiri.
8. Membuat kelompok binaan di Masyarakat.
9. Menggalang kerjasama dengan lembaga-lembaga untuk aktiVIitas-aktiVIitas untuk mewujudkan kader
HMI-wati yang cerdas dan mandiri serta sensitiVIe merespon isu-isu keperempuanan.
KETETAPAN
MUSKO VIHIMPUNAN MAHASISWA ISLAM CABANG ALOR
Nomor : 06/MK-VI/08/1444

TENTANG
TATA TERTIB DAN KRITERIA
PEMILIHAN KETUA UMUM/FORMATEURDAN MIDE FORMATEUR KOHATI
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM CABANG ALOR PERIODE 2021-2022

Musyawarah Kohati (MUSKO) IVI Himpunan Mahasiswa Islam Cabang Alor, dengan senantiasa mengharapkan
rahmat dan ridho Allah, setelah :
MENIMBANG : 1. Bahwa dengan berakhirnya masa Jabatan PengurusKOHATI Cabang Alor
Periode 2021-2022, maka dipandang perlu untuk menyusun Kepengurusan
Baru KOHATICabang Alor Periode 2023-2024.
2. Bahwa untuk menjamin tertibnya Pemilihan Ketua Umum/Formateur dan
Mide Formateur HMI Cabang Alor Periode 2023-2024, maka dipandang perlu
menetapkan tata tertib Formateur dan Mide Formateur.
MENGINGAT : 1. Pasal 12 dan 13 Anggaran Dasar (AD) HMI
2. Pasal 15 ayat (c) dan Pasal 30 Anggaran Rumah Tangga (ART) HMI
3. pasal 3,4,5,6,7,9,10,08,12,13,15,dan 17 PDK
MEMPERHATIKAN Hasil Pembahasan dan Kesepakatan pada Sidang Pleno IVI Musyawarah Kohati
(MUSKO) VI HMI Cabang Alor pada tanggal12 Maret 2023 bertepatan dengan
tanggal 20 Sya’ban 1444 H di Alor
MEMUTUSKAN
MENETAPKAN : 1) Mengesahkan Tata Tertib dan kriteria Pemilihan Ketua Umum/Formateur
dan Mide Formateur HMI Cabang Alor Periode 2020-2021 sebagaimana
terlampir.
2) Ketetapan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan akan ditinjau kembali
bila terdapat kekeliruan didalamnya.
Billahitaufiq Walhidayah
Ditetapkan di : Kalabahi
Pada tanggal :20 Syaban 1444 H
12 Maret 1444 H
Pukul :
PRESIUM SIDANG
MUSKO VI HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
CABANG ALOR

…………………………………………………… …………………………………….. …………………………………..


Anggota Anggota Anggota

TATA TERTIB PEMILIHAN KETUA UMUM/FORMATUR DAN MIDE FORMATUR KOHATI


HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI) CABANG ALOR PERIODE 2021-2022
1. Pencalonan dan pemilihan Ketua Umum/Formatur dan mide formatur dilakukan secara terpisah
2. Pencalonan ketua Umum/Formatur berdasarkan hasil rekomendasi Komisariat
3. Bakal calon Ketua Umum/Formatur dinyatakan sah menjadi Calon Ketua Umum/Formatur apabila
didukung oleh sekurang-kurangnya 1 (satu) Komisariat
4. Calon Ketua Umum Formatur adalah anggota HMI Cabang Alor yang telah lulus LK II
5. Setiap bakal calon Ketua Umum/Formatur dinyatakan sah menjadi calon Kertua Umum/Formatur
apabila telah menyatakan kesediaannya di depan forum Musko IVI dilanjutkan dengan penyampaian
Curiculum VIitae serta VIisi dan misi
6. Calon Ketua Umum/Formatur yang memperoleh suara terbanyak pada putaran kedua langsung
dinyatakan sah sebagai Ketua Umum/Formatur
7. Apabila hanya terdapat 1 (satu) orang calon Ketua Umum/Formatur langsung dinyatakan sah sebagai
Ketua Umum/Formatur setelah memenuhi point (7) dan (8)
8. Calon mide formature yang memperoleh suara terbanyak pertama dan kedua langsung dinyatakan
sah sebagai mide formature
KETETAPAN
MUSKO VIHIMPUNAN MAHASISWA ISLAM CABANG ALOR
Nomor : 07/MK-VI/08/1444

TENTANG
KETUA UMUM/FORMATUER KOHATIHIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
CABANG ALOR 2021-2022

Musyawarah Kohati (MUSKO) IVI Himpunan Mahasiswa Islam Cabang Alor, dengan senantiasa mengharapkan
rahmat dan ridho Allah, setelah :
MENIMBANG : 1. Bahwa dengan berakhirnya masa Jabatan Pengurus HMI Cabang Alor Periode
2021-2022, maka dipandang perlu untuk menyusun Kepengurusan Korps
Hmi-Wati (KOHATI)Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Alor Periode
2023-2024.
2. Bahwa untuk menyusun Kepengurusan Korps Hmi-Wati (KOHATI)HMI Cabang
Alor Periode 2021-2022 maka perlu dipilih Ketua Umum/Formatuer.
MENGINGAT : 1. Pasal 12 dan 13 Anggaran Dasar (AD) HMI
2. Pasal 15 ayat (c) dan Pasal 30 Anggaran Rumah Tangga (ART) HMI
3. pasa 3,4,5,6,7,9,10,08,12,13,15,dan 17 PDK
MEMPERHATIKAN Hasil Pemilihan Ketua Umum/Formatuer Korps Hmi-Wati (KOHATI) HMI Cabang
Alor Periode 2021-2022 pada Sidang Pleno IVIpada tanggal, 12 Maret 2023
bertepatan dengan tanggal 20 Sya’ban 1444 H di Alor.
MEMUTUSKAN
MENETAPKAN : 1) Memutuskan Saudari …………………….sebagai Ketua Umum Kohati/Formatuer
Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Alor Periode 2023-2024.
2) Ketetapan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan akan ditinjau kembali bila
terdapat kekeliruan didalamnya.
Billahitaufiq Walhidayah
Ditetapkan di : Kalabahi,
Pada tanggal :20 syaban 1444 H
12 Maret 2023 M
Pukul :

PRESIUM SIDANG
MUSKOVI HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
CABANG ALOR

…………………………………… ……………………………………. …………………………………….


Anggota Anggota Anggota
KETETAPAN
MUSKOVIHIMPUNAN MAHASISWA ISLAM CABANG ALOR
Nomor : 08/MK-VI/08/1444

TENTANG
MIDE FORMATUER KOHATIHIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
CABANG ALOR 2021-2022

Musyawarah Kohati (MUSKO) IVI Himpunan Mahasiswa Islam Cabang Alor, dengan senantiasa mengharapkan
rahmat dan ridho Allah, setelah :
MENIMBANG : 1. Bahwa dengan berakhirnya masa Jabatan Pengurus HMI Cabang Alor
Periode 2021-2022, maka perlu membentuk dan menyusun Kepengurusan
Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Alor Periode 2021-2022.
2. Bahwa untuk membantu tugas-tugas Formatuer maka perlu dipilih Mide
Formatuer.
MENGINGAT : 1. Pasal 12 dan 13 Anggaran Dasar (AD) HMI
2. Pasal 15 ayat (c) Anggaran Rumah Tangga (ART) HMI
3. PASAL 3,4,5,6,7,9,10,08,12,13,15,dan 17 PDK
MEMPERHATIKAN Hasil Pemilihan Mide Formatuer HMI Cabang Alor periode 2021-2022pada
Sidang Pleno VI pada tanggal12 Maret 2023 bertepatan dengan tanggal 20
Sya’ban 1444 H di Alor
MEMUTUSKAN
MENETAPKAN : 1. Memutuskan ………………….. dan ………………….. sebagai Mide Formatuer
Lembaga Kohati Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Cabang Alor Periode
2021-2022.
2. Ketetapan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan akan ditinjau kembali
bila terdapat kekeliruan didalamnya.
Billahitaufiq Walhidayah
Ditetapkan di : Kalabahi
Pada tanggal :20 Syaban 1444 H
12 Maret 2023 M
Pukul :

PRESIUM SIDANG
MUSKOVI HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
CABANG ALOR

……………………….. ………………………… …………………………………


Anggota Anggota Anggota
KETETAPAN
MUSKOVI HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM CABANG ALOR
Nomor : 09/MK-VI/08/1444

TENTANG
ANGGOTA MAJELIS PENGAWAS DAN KONSULTASI (MPK) PENGURUS KOHATI CABANG
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
CABANG ALOR 2021-2022

Musyawarah Kohati (MUSKO) IVI Himpunan Mahasiswa Islam Cabang Alor, dengan senantiasa mengharapkan
rahmat dan ridho Allah, setelah :
MENIMBANG : 1. Bahwa dengan berakhirnya masa Kepengurusan Majelis Pengawas dan
Konsultasi (MPK) Pengurus Kohati Cabang HMI Cabang Alor Periode 2021-
2022, maka dipandang perlu untuk dibentuk Anggota Majelis Pengawas dan
Konsultasi (MPK) Pengurus Kohati Cabang HMI Cabang Alor Periode 2023-
2024
MENGINGAT : 1. Pasal 12 dan 14 (b) Anggaran Dasar (AD) HMI
2. Pasal 15 (d) Anggaran Rumah Tangga (ART) HMI
3. Pasa 3,5,5,6,7,9,10,08,12,13,15,dan 17 PDK
MEMPERHATIKAN Hasil Pemilihan Calon Anggota Majelis Pengawas dan Konsultasi (MPK) Pengurus
Kohati Cabang HMI Cabang Alor Periode 2021-2022pada Sidang Pleno IVI
Musyawarah Kohati (MUSKO) IVI pada tanggal,12 Maret 2023 bertepatan
dengan tanggal 20 Sya’ban 1444 H di Alor
MEMUTUSKAN
MENETAPKAN : 1) Nama-nama Anggota Majelis Pengawas dan Konsultasi (MPK) Pengurus
Kohati Cabang HMI Cabang Alor Periode 2023 -2024 pada Sidang Pleno IV
Musyawarah Kohati (MUSKO) VI pada tanggal,bertepatan dengan tanggal di
Alor sebagaimana terlampir.
2) Ketetapan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan akan ditinjau kembali bila
terdapat kekeliruan didalamnya.
Billahitaufiq Walhidayah
Ditetapkan di : Kalabahi
Pada tanggal : 20 Syaban 1444 H
12 Maret 2023 M
Pukul :
PRESIUM SIDANG
MUSKOVIHIMPUNAN MAHASISWA ISLAM
CABANG ALOR

………………………. ………………………… ………………………..


Anggota Anggota Anggota
Lampiran surat keputusan No 09/MK-VI/IX/1444tentang nama-nama Majelis Pengawas
dan Konsultasi (MPK) HMI Cabang Alor :

1. .......................
2. .......................
3. ........................
4. .........................
5. .........................
KRITERIA CALON KETUA UMUM/FORMATUR
SESUAI PASAL 29 POINT C ART HMI.
Yang dapat menjadi Ketua Umum/Formatur Pengurus Cabang adalah :
1. Bertaqwa kepada Allah SWT
2. Dapat membaca Al-Qur’an
3. Tidak sedang dijatuhi sangsi organisasi
4. Dinyatakan lulus mengikuti Latihan Khusus Kohati
5. Pernah menjadi pengurus Cabang
6. Tidak sedang diperpanjang masa keanggotaannya karena sedang menjadi pengurus
7. Sehat secara jasmani dan rohani
8. Berwawasan keilmuan yang luas dan memiliki bukti nyata sebagai insan akademis
Lampiran :
SUSUNAN KEPANITAN
MUSYAWARAH KOHATI (MUSKO) – VI
HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM (HMI)
CABANG ALOR

Penanggung Jawab
KETUA UMUM KOHATI HM CABANG ALOR

SALMIATI S. GORO

Steerng Comite

SITI JUMIYANTI ABEL (Koord)


SUSANTI J. PANA

Organizing Comite

RINI SUSANTI LONGSO (Ketua)


NENGLI K. FOANG (Sekertaris)
Julaiha Hamza (Bendahara)

Seksi-Seksi
Acara Perlengakapan Kesekretariatan
Rahmi hasan (Koord) Nuraini sanu (Koord)
Inasari leki Nurjannah fajar
Wati Tupong

Pubdekdok Konsumsi
Rana bay (Koord) Wulandari teibang (Koord)
Suhartini Siddk Dewi Sartika Awo
Kulsum Bola Nursahida Sengadji
LAMPIRAN : Surat Keptusan Nomor 01/F-MF/07/1440 Tentang Komposisi Kepengurusan Korps
HMI-Wati (KOHATI) Himpunan Mahasiswa Islam Cabang Alor Periode 2021-2022.

Ketua Umum : SITI JUMIYANTI ABEL


Ketua Bidang INTERNAL : SUSANTI J. PANA
Ketua Bidang EKSTERNAL : INASARI LEKI

Sekertaris Umum : LILO JUMIATI BUSRO


Wasekum Bidang INTERNAL : RAHMAWATI LILY
Wasekum Bidang EKSTERNAL : RAHMATIA NASIR

Bendahara Umum : WULANDARI TEIBANG


HASIL-HASIL K E T E T A P A N
MUSYAWARAH KOHATI (MUSKO) VI

“REGENARASI KEPEMIMPINAN DALAM

MEWUJUDKAN KOHATI YANG BERINTEGRITAS”

HIMPUNAN MAHASISWA ISLAM


Korps HMI-Wati (KOHATI)
(The Islamic Association of UniVIersity Students)
CABANG ALOR
2021-2022

Anda mungkin juga menyukai