Anda di halaman 1dari 92

Bacaan Alkitab:

❖ Wahyu 14:7
❖ Mazmur 51:1–4
❖ Wahyu 20:12
❖ Daniel 7:9,14,26
❖ Wahyu 4:2–4
❖ Wahyu 5:1–12

Disusun oleh: Ev. Stevanus S. Widjaja

Renungan Introspeksi Diri 23 – 28 April 2023

1
PENTINGNYA MASA
PENGHAKIMAN ?
✍🏿 “ dan ia berseru dengan suara nyaring: " Takutlah akan Allah dan muliakanlah Dia,
karena telah tiba saat penghakiman-Nya, dan sembahlah Dia yang telah menjadikan
langit dan bumi dan laut dan semua mata air." Wahyu 14:7
2
🌻️Peristiwa MASA PENGHAKIMAN SURGAWI di bagi dua bagian , yaitu :

1️⃣. Memakai kalimat ”HOUR of his


judgment “ (atau disebut MASA
PENGHAKIMAN)

🌟 Sejak tahun 1844 telah dimulai atau


berlangsung “ hour of his judgment “ (atau
masa penghakiman )

🌟 Peristiwa HOUR of his judgment “(atau


disebut MASA PENGHAKIMAN) sampai hari
pendamaian atau *Pintu Kasihan Tertutup
* , tetapi *tidak ada yang tahu kapan
pintu kasihan itu tertutup* - 3

3
2️⃣. Kalimat “ DAY of his judgement “ atau
“ day of atonement “ ( atau disebut HARI
PENDAMAIAN)

🌟Peristiwa “ day of his judgement “ ( atau


hari PENDAMAIAN ) tidak ada satupun yang
tahu kapan hari pendamaian itu akan
berakhir .

🌟Dan sesudah HARI PENDAMAIAN berakhir ,


maka tidak akan ada lagi KASIH KEMURAHAN
KASIH ALLAH bagi manusia dan dunia ini.

🌟Namun yang penting dan perlu kita


ketahui adalah : 4

4
❖ 2.♦️ Bahwa HARI MASA PENGHAKIMAN
❖ 1. ♦️Bahwa peristiwa
dimulai dari rumah Allah sendiri ( 1
pada hari penghakiman ini
Petrus 4:17 ) dengan tujuan memeriksa
identik dengan tradisi
buku catatan kehidupan dari setiap
bangsa Israel zaman
orang yang percaya kepada Yesus atau
purbakala saat mereka
tepatnya men-seleksi dari nama-nama
mengadakan upacara
orang-orang yang akan masuk ke surga
korban harian di Kemah
seperti dikatakan oleh Yesus dalam
Suci atau Bait Suci ;
perumpamaan “ Gadis-gadis yang
sedangkan hari
bijaksana dan gadis-gadis yang bodoh”
pendamaian adalah
( Matius 25: 1-13 ) dan “
dilakukan sekali setahun
Perumpamaan tentang perjamuan
yang dipimpin oleh Imam
kawin “ ( Matius 22:1-14 ). Dan inilah
Besar untuk upacara
”HARI MASA PENGHAKIMAN” yang
pembersihan ruangan /
sedang berlangsung sampai hari ini,
bilik Maha Kudus yang
makanya kita patut MEMULIAKAN
disebut hari Grafirat.
ALLAH
❖ 3.♦️ Bahwa sementara ❖ ✍️ “ Dan Ia "akan duduk
mengenai HARI memerintah di atas takhtanya,
PENDAMAIAN atau ”DAY [takhta Bapanya ]. Di sebelah
OF ATONEMENT” itu kanannya akan ada seorang imam."
tujuan dan kapan Belum sekarang "di atas takhta
dimulainya adalah kemuliaan ." Kerajaan kemuliaan
SEJAK sudah lewat atau belum datang. Setelah pekerjaan
“ Sampai lewat dua pengantaraan-Nya berakhir
ribu tiga ratus petang barulah "Allah akan mengaruniakan
dan pagi , barulah kepada-Nya takhta Daud, bapa
tempat kudus itu akan leluhur-Nya," suatu kerajaan yang
dipulihkan dalam "tidak akan berkesudahan." (Luk.
keadaan yang wajar."( 1:32,33 ; GC, 416.3)
Daniel 8:14 )
❖ 4. ♦️Bahwa kita TIDAK
DAPAT HIDUP TANPA
MEMIKIRKAN akan HARI
PENGHAKIMAN itu ;
karena meskipun sudah
lama TERTUNDA, hari itu
sekarang SUDAH DEKAT
bahkan sudah di muka ❖ 5. ♦️Bahwa PEKERJAAN
pintu, dan datang dengan PENGHAKIMAN yang dimulai pada
sangat cepat . Nafiri tahun 1844 harus berjalan terus
Penghulu Malaikat itu sampai kasus SEMUA ORANG semua
akan segera mengagetkan orang DIPUTUSKAN , baik yang MASIH
orang yang hidup dan HIDUP maupun yang SUDAH MATI ;
membangkitkan yang pekerjaan ini akan berlangsung sampai
sudah mati . “ CG 560, TERTUTUPNYA MASA PENCOBAAN bagi
561 (1892). manusia . ( GC, 435.2 )
🌻️ MASA PENGHAKIMAN itu penting
dikarenakan PENGAMPUNAN DOSA sangat
erat HUBUNGANNYA DENGAN HARI
PENGHAKIMAN yang sedang berlangsung saat
ini , dikarenakan :

1️⃣. PEKERJAAN PENGHAKIMAN “ yang


dimulai pada tahun 1844 yang harus
berjalan terus sampai kasus SEMUA ORANG
semua orang DIPUTUSKAN, baik yang MASIH
HIDUP maupun yang SUDAH MATI sejak
ADAM dan pekerjaan ini akan berlangsung
sampai TERTUTUPNYA MASA PENCOBAAN 8

bagi manusia ”. ( GC, 435.2 )


8
2️⃣. Hanya orang-orang yang ✍️ “ Mereka, yang oleh percaya
DATANG ke HADIRAT ALLAH DI mengikut Yesus dalam pekerjaan
BAIT SUCI dengan PENGAKUAN pendamaian-Nya yang besar itu, yang
DOSA dan PERTOBATAN yang akan MENERIMA MANFAAT
sungguh-sungguh saja YANG pengantaraan-Nya demi kepentingan
AKAN MENDAPATKAN mereka . Sementara mereka yang
PENGAMPUNAN DOSA . ( GC MENOLAK terang yang menampakkan
480.1 ) ; Oleh sebab dosa-dosa pekerjaan pelayanan ini tidak akan
orang itu melalui DARAH ANAK memperoleh manfaat dari padanya .
DOMBA SEBAGAI KORBAN , Orang Yahudi yang menolak terang
menyebabkanya DOSA- yang diberikan pada waktu
DOSANYA itu dipindahkan ke kedatangan Kristus yang pertama dan
tempat yang KUDUS , yang menolak untuk percaya kepada-Nya
MENDAPAT BAHAGIAN sebagai Juru Selamat dunia, tidak
PENGAMPUNAN dalam UPACARA dapat menerima PENGAMPUNAN 9

PENDAMAIAN pada hari itu. melalui DIA . GC, 430.2


9
3️⃣. Berdasarkan buku The Great Controversy, hal. 480.1-3 , kasus
UMAT TUHAN YANG AKAN DIHAKIMI/DIPERIKSA terlebih dahulu.
1. ♦️ “Jadi PADA HARI BESAR PENDAMAIAN yang TERAKHIR dan PADA
PENGADILAN PEMERIKSAAN / MASA PENGHAKIMAN, kasus yang akan
dipertimbangkan HANYALAH MEREKA YANG MENGAKU UMAT
ALLAH.
2. ♦️PENGADILAN ORANG-ORANG JAHAT adalah pekerjaan terpisah*
dan TERSENDIRI dan AKAN TERJADI pada WAKTU KEMUDIAN
3. ♦️ Karena sekarang TELAH TIBA SAATNYA PENGHAKIMAN DIMULAI
dan pada RUMAH ALLAH SENDIRI yang PERTAMA-TAMA dilakukan “.
4. ♦️ Dan jika PENGHAKIMAN itu dimulai pada kita sebagai UMAT
ALLAH , bagaimanakah kesudahannya dengan mereka yang tidak
percaya pada Injil Kekal Allah ?" (1 Pet. 4:17) 10

10
4️⃣. ALASAN MENGAPA UMAT TUHAN DIHAKIMI TERLEBIH DAHULU SAAT INI
karena setiap orang percaya yang terdaftar namanya dalam KITAB
KEHIDUPAN, TELAH DIPERSIAPKAN UNTUK MENJADI HAKIM pada SAAT MASA
SERIBU TAHUN maka itu DANIEL dan YOHANES di KITAB WAHYU melihat di
Surga tersedia TAKHTA-TAKHTA ( tidak hanya ada 3 takhta, tetapi plural /
jamak ) dimana para Hakim atau orang Kudus itu duduk bersama-sama yg
berdampingan dengan Anak Manusia . ( Daniel 7:9 ; Wahyu 20:4 )
❖ ✍🏿 Daniel 7:9 : “ Sementara aku terus melihat, TAKHTA-TAKHTA
diletakkan, lalu duduklah Yang Lanjut Usianya; pakaian-Nya putih seperti
salju dan rambut-Nya bersih seperti bulu domba; kursi-Nya dari nyala api
dengan roda-rodanya dari api yang berkobar-kobar;”
❖ ✍🏿 Wahyu 20:4 “ Lalu aku melihat TAKHTA-TAKHTA dan orang-orang
yang duduk di atasnya; kepada mereka diserahkan kuasa untuk
menghakimi. Aku juga melihat jiwa-jiwa mereka, yang telah dipenggal 11

kepalanya karena kesaksian tentang Yesus dan karena firman Allah;”


11
5️⃣. HAL-HAL apa saja yang mesti dilakukan 🌟SESUNGGUHNYA
selama MASA PENGHAKIMAN saat ini untuk PERISTIWA yang terjadi
bisa DIAMPUNI adalah sbb : ( GC, 435.2 ) pada orang Yahudi di
1. ♦️Agar supaya bersedia selama zaman YESUS akan
berlangsung MASA PENGHAKIMAN, terulang kembali, pada
adalah PERLU BAGI SETIAP ORANG zaman akhir dimana kita
MENURUTI HUKUM ALLAH . Oleh sebab hidup hari ini , maka itu
HUKUM ALLAH ITU adalah UKURAN MASA PENGHAKIMAN ITU
TABIAT dalam PENGHAKIMAN . PENTING .

2. ♦️ IMAN sangat penting dan


DIBUTUHKAN dalam PENURUTAN kepada
HUKUM ALLAH ; karena " tanpa iman
tidak mungkin orang berkenan kepada
Allah " (Ibrani 11:6; Roma 14:23). 12

12
✍️ “ Bilamana matahari petang lenyap dari pemandangan, masa
kemurahan bagi Yerusalem akan berakhir. Sementara arak-arakan
berhenti di puncak bukit Zaitun belum terlalu terlambat bagi Yerusalem
untuk bertobat .
Kemudian MALAIKAT KEMURAHAN sedang menutup sayapnya hendak
turun dari takhta emas untuk memberi tempat bagi KEADILAN dan
PENGHUKUMAN yang SEGERA AKAN DATANG ….
Kota yang indah dan tidak suci , yang telah melontari nabi-nabi dengan
batu, yang TELAH MENOLAK ANAK ALLAH , yang sedang membelenggu
dirinya sendiri dalam BELENGGU PERHAMBAAN karena sifatnya yang
TIDAK MAU BERTOBAT di HARI KEMURAHAN-NYA yang HAMPIR AKAN
BERAKHIR ! Meskipun demikian sekali lagi ROH ALLAH BERBICARA
kepada YERUSALEM .

13
SEBELUM HARI ITU BERAKHIR, KESAKSIAN LAIN
diberikan bagi KRISTUS .
SUARA KESAKSIAN itu DINYARINGKAN, menyambut
panggilan dari NUBUATAN MASA LAMPAU .
Sekiranya YERUSALEM MAU MENDENGAR PANGGILAN
itu atau sekiranya orang Yahudi MAU MENERIMA
JURUSELAMAT yang sedang memasuki gerbangnya, IA
MASIH BOLEH DISELAMATKAN “ (Kerinduan Segala
Zaman, hal. 541 / DA 577)

14
BELAS KASIHAN DAN
PENGHAKIMAN TUHAN
✍🏿 “ KASIH dan KESETIAAN akan bertemu,KEADILAN dan DAMAI SEJAHTERA akan
bercium-ciuman “ Mazmur 85:10 ( 85:11 )
15
🌻️ Sehubungan dengan BELAS KASIHAN DAN PENGHAKIMAN TUHAN , inilah
yang perlu kita sadari dan renungkan, antara lain :

❖ 1️⃣. Bahwa ada banyak orang-orang yang tidak sadar KEMATIAN YESUS DI
GOLGOTA adalah bentuk nyata KASIH (kemurahan) dan KESETIAAN (kebenaran
Firman-Nya ) yang bertemu dengan KEADILAN ( Hukum Allah ) dan DAMAI
SEJAHTERA yang akan bercium-ciuman. “ ( Mazmur 85:11 ; KSZ, 720)
❖ 2️⃣. Bahwa TUHAN mempunyai satu PEKERJAAN BESAR yang harus dilakukan ,
dan DIA akan mewariskan sesuatu yang paling berharga dalam hidup yang akan
datang kepada orang-orang yang melakukan PELAYANAN yang paling SETIA dan
dengan KERELAAN HATI dalam HIDUP yang sekarang ini. ( COL, hal.330 )
❖ 3️⃣. Bahwa ada PELAJARAN penting hubungan antara SALIB dan PENGHAKIMAN
yang bisa kita ambil dari peristiwa yang terjadi di Surga dan POHON 16

PENGETAHUAN BAIK DAN JAHAT itu antara lain :


16
1. ♦️Bahwa PENYALIBAN YESUS di GOLGOTA itu ada hubungan yang
Kesimpulan
sangat erat dengan peristiwa yang terjadi di POHON PENGETAHUAN
BAIK DAN JAHAT di Taman Eden .
2. ♦️Jikalau saja ADAM dan HAWA tidak memakan BUAH TERLARANG
dari POHON PENGETAHUAN BAIK DAN JAHAT sebagai UJIAN IMAN
dan KESETIAN mereka kepada TUHAN , maka YESUS tidak perlu mati
di “KAYU HIDUP” atau SALIB GOLGOTA.
3. ♦️Adapun kematian YESUS di atas KAYU HIDUP atau KAYU SALIB
adalah akibat adanya pelanggaran manusia memakan BUAH
TERLARANG dari pohon pengetahuan baik dan jahat itu .
4. ♦️Di atas "KAYU HIDUP" atau " KAYU SALIB " itu justru KASIH ALLAH
telah dinyatakan dalam KEADILAN-NYA yang tidak kurang daripada
dalam KASIH KEMURAHAN-NYA

17
1. 🔷Oleh sebab " KAYU HIDUP” atau "KAYU
SALIB" itu nampak KEADILAN menjadi dasar
TAKHTA-NYA dan BUAH KASIH-NYA

2. 🔷Sementara disisi lain, adalah maksud


SETAN untuk MEMISAHKAN KEMURAHAN dari
KEBENARAN dan KEADILAN.

3. 🔷 SETAN berusaha membuktikan bahwa


KEBENARAN HUKUM ALLAH merupakan suatu
MUSUH terhadap PERDAMAIAN.

18
5. ♦️ Di atas KAYU HIDUP atau SALIB itu , kita bersyukur karena
Kesimpulan
KRISTUS menunjukkan bahwa dalam RENCANA ALLAH HAL-HAL ITU
DISATUKAN dan TIDAK DAPAT DIPISAH-PISAHKAN ; yang SATU
TIDAK DAPAT HIDUP TANPA YANG LAIN .

✍️ “ Bahwa KASIH (kemurahan) dan


KESETIAAN (kebenaran Firman-Nya ) akan
bertemu, KEADILAN ( Hukum Allah ) dan
DAMAI SEJAHTERA akan bercium-ciuman. “
Mazmur 85:11 “ (KSZ, 720)

19
4️⃣. Bahwa SETIAP ORANG HARUS TERLIBAT DALAM MEWARTAKAN INJIL,
AGAR BANYAK JIWA-JIWA YANG BELUM MENDAPATKAN KASIH KARUNIA YESUS
dan bagi yang BERTOBAT AKAN MENEMUKAN KEBENARAN DAN KEDAMAIAN DI
ATAS SALIB GOLGOTA
✍️ Dan sesungguhnya ”PERTOBATAN JIWA-JIWA kepada ALLAH adalah
PEKERJAAN BESAR, PEKERJAAN TERAGUNG , di mana UMAT MANUSIA
MEMPUNYAI BAGIAN .
Dalam PERTOBATAN JIWA-JIWA, KESABARAN ALLAH, KASIH-NYA yang tak
terhingga, KESUCIAN-NYA , KUASA-NYA DINYATAKAN .
Setiap PERTOBATAN yang BENAR MEMULIAKAN DIA , dan menyebabkan
MALAIKAT-MALAIKAT serentak menyanyi . “ Kasih karunia dan kebenaran
bertemu bersama; KEBENARAN dan KEDAMAIAN berangkulan / bercium-
ciuman satu sama lain .” ( Mazmur 85:10 ; Letter 121, 1902 )

20
5️⃣. Bahwa KEMATIAN YESUS DI SALIB GOLGOTA tidak pernah menghapuskan
HUKUM ALLAH oleh karena :

1. ✍️ “ KASIH ALLAH dalam diri YESUS telah dinyatakan dalam KEADILAN-


NYA tidak kurang daripada dalam KEMURAHAN-NYA
2. ✍️ KEADILAN menjadi dasar takhta-Nya dan buah kasih-Nya .
3. ✍️ Adalah maksud SETAN untuk MEMISAHKAN KEMURAHAN dari
KEBENARAN dan KEADILAN
4. ✍️ SETAN berusaha membuktikan bahwa KEBENARAN HUKUM ALLAH
merupakan suatu MUSUH terhadap PERDAMAIAN
5. ✍️ Tetapi KRISTUS menunjukkan bahwa dalam RENCANA ALLAH HAL-HAL
ITU DISATUKAN dan TIDAK DAPAT DIPISAH-PISAHKAN ; yang SATU TIDAK
DAPAT HIDUP TANPA YANG LAIN
6. ✍🏿 “ Bahwa KASIH (kemurahan) dan KESETIAAN (kebenaran ) akan
bertemu, KEADILAN ( Hukum Allah) dan DAMAI SEJAHTERA ( Hari
PENDAMAIAN ) akan bercium-ciuman “ Mazmur 85:11 “ (KSZ, 720)
21
🌻️ BELAS KASIHAN DAN PENGHAKIMAN TUHAN menunjukan bahwa adanya
dua tahap yaitu PENGAMPUNAN DOSA dan PENGHAPUSAN HUTANG DOSA
yakni melalui SALIB GOLGOTA dan melalui pelayanan KEIMAMATAN YESUS
sebagai IMAM BESAR di bait suci surgawi , sbb :

1️⃣. Pertama, Yesus menghapus dosa-dosa kita dan memikulnya sendiri di


kayu salib untuk memberikan pengampunan kepada setiap orang yang
percaya kepada-Nya (Kis. 2: 38, Kis. 5: 31).
i. ♦️ Di kayu salib Yesus memenangkan hak untuk mengampuni siapa saja
yang percaya kepada-Nya karena Dia telah memikul dosa mereka .
ii. ♦️ Dia juga telah meresmikan perjanjian baru , yang memungkinkan Dia
untuk meletakkan HUKUM ALLAH di dalam hati orang percaya melalui
Roh Kudus ( Ibr. 8: 10–12, Yeh. 36: 25–27). 22

22
2️⃣. Fase kedua dalam pelayanan Yesus sebagai Imam Besar di
surga yang disebut masa penghakiman .( Daniel 7: 9–27, Ibr. 9:
27, 28; Ibr. 10: 25 : Matius 22: 1–14, dan Wahyu 14: 7).
i. ♦️ Masa Penghakiman ini dimulai penghakiman itu dari umat
Allah dahulu ( 1 Pet 4:17 ). Tujuannya adalah untuk
menunjukkan KEBENARAN ALLAH dalam mengampuni umat-
Nya. .
ii. ♦️ Dalam masa penghakiman ini, catatan kehidupan setiap
orang akan terbuka untuk diperiksa oleh alam semesta. Tuhan
akan menunjukkan apa yang terjadi di hati orang percaya dan
bagaimana setiap orang yang memeluk Yesus sebagai
Juruselamat mereka dan mereka akan menerima Roh-Nya 23
dalam kehidupan mereka .
23
✍️ “Manusia tidak dapat memenuhi tuntutan bagi dirinya
sendiri. Dalam pakaiannya yang bernoda dosa, mengakui
kesalahannya, dia berdiri di hadapan Tuhan. Tetapi Yesus,
Pengantara kita menyajikan permohonan yang efektif atas
nama semua orang yang dengan pertobatan dan iman telah
berkomitmen untuk menjaga jiwa mereka kepada-Nya ….
✍️ Kita tidak bisa menjawab tuduhan Iblis terhadap kita .
Hanya Kristus yang dapat membuat permohonan yang efektif
atas nama kita .
✍️ Dia mampu membungkam si penuduh dengan argumen
yang didasarkan bukan pada jasa kita , tetapi pada JASA-NYA
SENDIRI ” Testimonies for the Church, vol. 5, hlm. 471, 472.

24
🌻️ MAKA itu hubungan SALIB dan PENGHAKIMAN nampak jelas dalam sistem
Kesimpulan
bait suci orang Israel dimana pembersihan dari atau penebusan dosa terjadi
dalam dua tahap , yaitu :

1. ♦️Selama sepanjang tahun itu, orang-orang berdosa yang bertobat


membawa korban ke tempat kudus guna membersihkan mereka dari
dosa mereka dengan memindahkan dosa itu ke tempat kudus atau
kepada Tuhan sendiri.
2. ♦️ Pada akhir tahun yaitu pada Hari Pendamaian yang merupakan hari
penghakiman ; Tuhan akan membersihkan tempat kudus dan
membersihkan tanggung jawab hukum-Nya dengan memindahkan dosa
itu dari tempat maha kudus ke kambing hitam, Azazel yang mewakili
Iblis (Im. 16: 15–22).

25
✍️ Bahwa sementara persembahan karena dosa menunjuk Kristus
sebagai korban dan imam besar melambangkan Kristus sebagai
pengantara ; demikian juga kambing Azazel melambangkan Setan
sebagai sumber dosa , ke atas mana dosa-dosa orang yang benar-
benar menyesali dosanya pada akhirnya ditanggungkan.
Bilamana imam besar, oleh jasa darah korban karena dosa,
memindahkan dosa-dosa dari tempat kudus ke atas kambing
Azazel.
Bilamana Kristus, oleh jasa darah-Nya sendiri, memindahkan dosa-
dosa umat-Nya dari tempat kudus surgawi pada akhir pelayanan-
Nya ; Ia akan menanggungkan dosa-dosa itu ke atas Setan, yang
pada pelaksanaan hukuman harus menanggung hukuman terakhir .

26
Kambing Azazel di bawa jauh
dan dilepaskan di tempat yang
tidak berpenduduk , agar tidak
pernah datang kembali ke
tengah-tengah perkumpulan
orang Israel .
Demikianlah Setan untuk
selama-lamanya terhapus dari
hadirat Allah dan umat-Nya dan
ia akan dihadapkan pada
kebinasaan terakhir dosa dan
orang-orang berdosa . GC 422.2

27
SATU ADEGAN
LUAR BIASA
📖“….. lalu duduklah Yang Lanjut Usianya : pakaian-Nya putih seperti salju dan
rambut-Nya bersih seperti bulu domba; kursi-Nya dari nyala api dengan roda-rodanya
dari api yang berkobar-kobar; ….Lalu duduklah Majelis Pengadilan dan dibukalah
Kitab-kitab “ Daniel 7: 9,10
28
🌻️Mengapa kita perlu belajar kitab Daniel dan Wahyu ?

➢1️⃣. ✍️ Oleh sebab “ Dunia sedang digugah dengan semangat


perang. Nubuatan DANIEL PASAL SEBELAS HAMPIR DIGENAPI
SELURUHNYA . Akhirnya nubuatan tentang KESUSAHAN itu pun
akan terjadi. “ Testimonies, Jld.9, hal. 14.
➢2️⃣. SEJARAH DUNIA dan BANGSA-BANGSA ada di tulis di kitab
Daniel dan Wahyu
➢3️⃣. NASIB MANUSIA dan DUNIA di catat di kitab Daniel dan Wahyu
29

29
🌟 KITAB DANIEL DIBAGI MENJADI DUA BAGIAN:

1 2
TEMA BUKU DANIEL KISAH PERTENTANGAN BESAR
(The Great Controversy)
30
A. BAGIAN PERTAMA : TEMA BUKU DANIEL

1
1. ♦️ TEMA DANIEL dalam PASAL 2

✍🏿 Daniel 2:28 “ Tetapi di SORGA ADA ALLAH yang MENYINGKAPKAN


RAHASIA-RAHASIA ; Ia telah memberitahukan kepada tuanku raja
Nebukadnezar APA YANG AKAN TERJADI PADA HARI-HARI YANG AKAN
DATANG “
✍🏿 Daniel 2:29 “ Sedang tuanku ada di tempat tidur, ya tuanku raja,
timbul pada tuanku PIKIRAN-PIKIRAN TENTANG APA YANG AKAN
TERJADI DI KEMUDIAN HARI , dan DIA yang MENYINGKAPKAN RAHASIA-
RAHASIA telah memberitahukan kepada tuanku apa yang akan
terjadi.
31
Maka tidak heran, kata-kata Daniel kepada raja Nebukadnezar
tentang mimpinya, dikatakan begini:

❖✍🏿 Daniel 2:27, 28 “RAHASIA ,yang ditanyakan tuanku raja, tidaklah


dapat diberitahukan kepada raja oleh orang bijaksana, ahli jampi, orang
berilmu atau ahli nujum “
❖✍🏿 Daniel 2:28 “ Tetapi di sorga ada Allah yang menyingkapkan rahasia-
rahasia ; Ia telah memberitahukan kepada tuanku raja Nebukadnezar
apa yang akan terjadi pada hari-hari yang akan datang “
❖✍🏿 Daniel 2:31“Ya raja, tuanku melihat suatu penglihatan , yakni
sebuah patung yang amat besar!”
❖✍🏿 Daniel 2: 33 “ ….Adapun patung itu, kepalanya dari emas tua, dada
dan lengannya dari perak, perut dan pinggangnya dari tembaga, sedang
pahanya dari besi dengan kakinya sebagian dari besi dan sebagian lagi
dari tanah liat .”
32
❖✍🏿 Daniel 2:34, 35
“Sementara tuanku
melihatnya, terungkit
lepas sebuah batu tanpa
perbuatan tangan
manusia , lalu menimpa
patung itu, tepat pada
kakinya yang dari besi
dan tanah liat itu,
sehingga remuk ...”
❖ ✍🏿 Daniel 2:34, 35 “
Tetapi batu yang
menimpa patung itu
menjadi gunung besar
yang memenuhi seluruh
bumi.”
33
🌟Inilah kisah para raja2 di Eropah Para dari tahun 168 SM Kaisar 476 SM .

❖✍🏿 Daniel 2:41 “Dan seperti tuanku lihat kaki dan jari-jarinya
sebagian dari tanah liat tukang periuk dan sebagian lagi dari besi,
itu berarti, bahwa kerajaan itu terbagi . “
❖✍🏿 Daniel 2: 42 “Tetapi sebagaimana jari- jari kaki itu sebagian
dari besi dan sebagian lagi dari tanah liat , demikianlah kerajaan
itu akan menjadi keras sebagian dan rapuh sebagian ....”
❖✍🏿 Daniel 2:43 “…tetapi tidak akan merupakan satu kesatuan,
seperti besi tidak dapat bercampur dengan tanah liat ..“

34
❖✍🏿 Daniel 2:44 “Tetapi pada
zaman raja-raja, Allah semesta
langit akan mendirikan suatu
kerajaan yang tidak akan
binasa sampai selama-lamanya ,
dan kekuasaan tidak akan
beralih lagi kepada bangsa lain.

❖✍🏿 Daniel 2:45 “Tepat seperti
yang tuanku lihat, bahwa tanpa
perbuatan tangan manusia
sebuah BATU TERUNGKIT LEPAS
DARI GUNUNG dan meremukkan
besi, tembaga, tanah liat,
perak dan emas itu ....”

35
🌟Ini menunjukkan di abad ke 21
merupakan akhir zaman, dimana
kedatangan Tuhan Yesus sudah di
ambang pintu.

🌟Maka itu TULISAN DANIEL


DIULANGI KEMBALI OLEH RASUL
YOHANES yang melihat langsung
tentang SISTIM PELAYANAN YESUS DI
BAIT SUCI SURGA

🌟 APA yang menyebabkan peristiwa


dalam kitab Wahyu merupakan SATU
PERISTIWA (ADEGAN) LUAR BIASA ?
36
1️⃣. KITAB WAHYU ADALAH PERNYATAAN
Kesimpulan
YESUS SENDIRI DAN LANGSUNG DAN
YOHANES HANYA MENULIS APA YANG DIA
LIHAT DAN DENGAR

✍🏿 Wahyu 1:1 “ Inilah WAHYU YESUS


KRISTUS , yang dikaruniakan Allah
kepada-Nya, supaya DITUNJUKAN-NYA
kepada hamba-hamba-Nya APA YANG
HARUS SEGERA TERJADI . Dan oleh
malaikat-Nya yang diutus-Nya, Ia telah
menyatakannya kepada hamba-Nya
YOHANES .”

37
2️⃣. YOHANES MENULIS DARI APA
YANG DI DENGAR DAN DILIHATNYA

Kesimpulan
LANGSUNG ; DAN APA YANG DILIHAT
DAN DI DENGAR YOHANES LALU
MENULISKANNYA DI DALAM BUKU
WAHYU ?

✍🏿 Wahyu 4:1 “ Kemudian dari


pada itu aku melihat:
Sesungguhnya, sebuah pintu
terbuka di sorga dan suara yang
dahulu yang telah kudengar,
berkata kepadaku seperti bunyi
sangkakala, katanya: NAIKLAH KE
MARI DAN AKU AKAN MENUNJUKAN
KEPADAMU APA YANG HARUS
TERJADI SESUDAH INI

38
1. 🔷 Kitab Daniel pasal 7 menyajikan
PANORAMA SEJARAH DUNIA dari zaman
KERAJAAN BABEL , dan PUSAT PERISTIWA
🌻️Inilah
ALASAN
NUBUATAN ada DI ZAMAN AKHIR ditulis
MENGAPA KITA dalam Kitab Daniel 7: 9-10, dan Daniel
PERLU BELAJAR 7: 13-14
KITAB DANIEL 2. 🔷 APA saja FOKUS dan TUJUAN PROSES
DAN WAHYU …. PENGHAKIMAN SURGAWI selama
Untuk berlangsung MASA PENGHAKIMAN atau
mengetahui
PENGHAKIMAN PRAADVENT di RUANG
MASA DEPAN .
SIDANG SURGAWI ? ( Daniel 7: 9–14;
Matius 22: 1–14; Wahyu 11: 1, 18, 19;
Wahyu 14: 6, 7) 39

39
40
B. NAMA PERISTIWA yang terjadi selama MASA
PENGHAKIMAN PRAADVENT berlangsung adalah sbb :

1
PERISTIWA PERTENTANGAN BESAR ( The Great Controversy )

✍🏿 Daniel 8:13 “ Kemudian kudengar seorang kudus berbicara, dan


seorang kudus lain berkata kepada yang berbicara itu: "Sampai
berapa lama berlaku penglihatan ini , yakni korban sehari-hari dan
kefasikan yang membinasakan, tempat kudus yang diserahkan dan
bala tentara yang diinjak-injak?"
✍🏿 Daniel 8:14 “ Maka ia menjawab: "SAMPAI LEWAT DUA RIBU TIGA
RATUS PETANG DAN PAGI , lalu TEMPAT KUDUS itu AKAN DIPULIHKAN
dalam KEADAAN yang WAJAR ."

41
2
PERISTIWA DIMULAINYA PEMULIHAN BAIT SUCI atau TAMAN EDEN

Kalimat “ SAMPAI LEWAT DUA RIBU TIGA RATUS PETANG DAN PAGI “ - adalah
peristiwa masa PEMULIHAN TAMAN EDEN yang merupakan KELANJUTAN dari
setelah BERAKHIRNYA MASA NUBUATAN 2300 PETANG DAN PAGI

42
C. MENGAPA SAMPAI LEWAT DUA RIBU TIGA RATUS PETANG DAN PAGI
BARU DIMULAI PEMULIHAN TAMAN EDEN ?

1 Karena ✍🏿 Wahyu 11:15 “ Lalu malaikat yang KETUJUH meniup


PEMERINTAHAN sangkakalanya, dan terdengarlah suara-suara nyaring di
ATAS DUNIA dalam sorga, katanya: " PEMERINTAHAN ATAS DUNIA
dipegang oleh dipegang oleh TUHAN kita dan DIA yang DIURAPI-NYA,
TUHAN kita dan Ia akan MEMERINTAH sebagai RAJA sampai selama-
lamanya ."

2 ✍🏿 Wahyu 10:7 “ Tetapi pada waktu bunyi sangkakala


PENYINGKAPAN
dari malaikat yang ketujuh, yaitu apabila ia meniup
KEGENAPAN
sangkakalanya, maka akan genaplah keputusan rahasia
KEPUTUSAN Allah, seperti yang telah Ia beritakan kepada hamba-
RAHASIA ALLAH hamba-Nya, yaitu para nabi."

43
3

SAAT INI ADALAH


HARI-HARI
TERAKHIR DUNIA
YANG DI AKHIRI
DENGAN CELAKA
KE 3 SETELAH HARI
GRAFIRAT ( Wahyu
16: 1-21 ) dan
SESUDAH ITU
KEDATANGAN-NYA
KEDUA KALI

44
45
46
47
1️⃣. Celaka PERTAMA - METERAI KE LIMA dan SANGKAKALA KE LIMA ( Wahyu
9:1-3 )
Kesimpulan
❖ SANGKALA KE LIMA: dari 27 Juli 1299 akan mencapai 27 Juli 1449= 150
tahun

2️⃣. Celaka KEDUA - METERAI KE 3️⃣. Celaka KE TIGA - terjadi pada


ENAM dan SANGKAKALA KE ENAM. ( masa METERAI KE ENAM dan
Wahyu 9:13-14 ) SANGKAKALA KE TUJUH
◾️ SANGKAKALA KE ENAM : dari 27 Tahun 1844 - 2022 = 182 tahun…
Juli 1449 sampai 11 Agustus 1840 =. belum dimulai celaka ke-3.
391 tahun Kenapa? Pemulihan adalah
✍🏿. Wahyu 11:14 “ Celaka yang kesempatan diberikan agar tidak
kedua sudah lewat: lihatlah, celaka beralasan manusia mengatakan
yang ketiga segera menyusul.” belum cukup waktu.

48
🌟 ADA SEJARAH….TIGA MASA PERIODE 490 TAHUN UNTUK RENCANA

Kesimpulan
KESELAMATAN atau PEMULIHAN DALAM SEJARAH ORANG ISRAEL

1. ♦️ MASA 490 TAHUN PERTAMA DIHITUNG DARI SEJAK KELUAR DARI MESIR
SAMPAI PEMBAGIAN WARISAN TANAH DAN MASA HAKIM-HAKIM DAN ZAMAN
NABI SAMUEL (KISAH 13:18,20,21)
2. ♦️ 490 TAHUN KEDUA DIHITUNG SEJAK DARI RAJA SAUL DIANGKAT
MENJADI RAJA SAMPAI MUNCUL PENYERANGAN RAJA BABEL KE
YERUSALEM DI TAHUN 605 SM ; ada 22 raja dan 11 nabi Yesaya s/d
Maleakhi
3. ♦️ KETIGA MASA PEMULIHAN BAGI BANGSA ISRAEL 70x7 atau 490 TAHUN
DARI TAHUN 457 SM s/d 34 AD. ( Daniel 9:25 )\
4. ♦️ KE EMPAT MASA PEMULIHAN TAMAN EDEN = SURGA BAGI ISRAEL
ROHANI, YANG DIDAHULUI OLEH MASA PENGHAKIMAN, HARI PENDAMAIAN
DAN CELAKA KE 3 .
49
50
🌻️ SEBELUM turun CELAKA ke TIGA di dahului kegenapan NUBUATAN Kitab

Kesimpulan
Lukas 21:20-38 ; Matius 24:3-51 yaitu bencana alam : gempa bumi, tsunami,
wabah penyakit, api, banjir, perang dll

❖ 1️⃣. Akan terjadi wabah, bencana dan kelaparan dan kemunculan


air dari kedalaman laut dengan melimpah-ruah ( tsunami ) dan
gempa dan bumi terbelah dua
❖ 2️⃣. Harta dan nyawa manusia akan dimusnahkan oleh api dan
banjir.
❖ 3️⃣. Kebakaran akan terjadi secara tidak diduga-duga dan tidak
ada upaya manusia yang sanggup memadamkannya.
❖ 4️⃣. Istana-istana dunia akan disapu bersih oleh api yang ganas.

51
Kesimpulan
❖ 5️⃣. Kecelakaan kereta api akan makin sering terjadi,
kekacauan, tabrakan , dan kematian secara mendadak akan
terjadi dalam lalu-lintas perjalanan yang sangat luas._
❖ 6️⃣. Laporan-laporan mengerikan yang kita dengar tentang
pembunuhan dan perampokan, tindak kekerasan dll.
❖ 7️⃣. Peristiwa2 semua bencana alam, wabah covid-19 dll
yang sedang terjadi saat ini telah menceritakan bahwa
akhir segala perkara sudah dekat, yang menunjukan bahwa
“ kita perlu menyiapkan diri bagi kedatangan Tuhan yang
kedua kali“ ( Surat 308, 1907)

52
SEKILAS TENTANG
SURGA?
📖 “ Kemudian dari pada itu aku melihat: Sesungguhnya, sebuah pintu terbuka di
sorga dan suara yang dahulu yang telah kudengar, berkata kepadaku seperti bunyi
sangkakala, katanya: Naiklah ke mari dan Aku akan menunjukkan kepadamu apa yang
harus terjadi sesudah ini “ Wahyu 4:1
53
❖ 1️⃣. Dalam kitab Wahyu 4 dan 5, Yohanes memperkenalkan penglihatan
yang dia lihat di ruang takhta Allah di surga dan memberikan kita satu
gambaran peristiwa-peristiwa di masa yang akan datang ( Wahyu 4: 1b ) .
❖ 2️⃣. Sudah tentu, Yohanes sangat bergantung pada kitab Musa,
Yehezkiel, dan Daniel untuk menggambarkan keajaiban yang dia
saksikan itu. Penglihatan dalam pasal-pasal ini mencakup pengenalan
Anak Domba dan menuntun pada peristiwa di MASA PENGHAKIMAN di
saat ke enam meterai pertama di buka ( Wahyu 6 )
❖ 3️⃣. Kalimat Wahyu 4:1 “ Kemudian dari pada itu aku melihat “ adalah
mengacu pada ke tujuh jemaat setelah masing-masing menerima surat-
surat Yohanes itu . Frasa yang digunakan di sini menunjukkan bahwa
Yohanes seakan-akan menerima penglihatan ini setelah penglihatan
sebelumnya di pasal 1-3 yang merupakan pekerjaan Yesus di bilik Kudus
dan seperti pelayan Imam di Bait Suci zaman Israel purbakala.
54
i. ♦️Kalimat ” suara yang dahulu yang telah kudengar “ ; ini adalah suara
milik Kristus yang dimuliakan ( Wahyu 1:10).
ii. ♦️ Kalimat “ Naiklah ke mari “ ; adalah panggilan kepada Yohanes untuk
naik dari lantai bilik kudus ke lantai bilik maha kudus untuk melihat
penglihatan peristiwa-peristiwa yang akan terjadi (bandingkan Yeh 3:12;
11:1).
iii. ♦️ Dan jika melihat gambar Bait Suci di atas yang dibangun Salomo , maka
kita mengerti alasan Yohanes menyuruh “ naik “ karena lantai bilik suci dan
bilik maha susi ada perbedaan 10 hasta , dimana tinggi bait Suci keseluruhan
ada 30 hasta dan bilik maha suci di bagian belakang, tingginya 20 hasta . ( 1
Raja 6: 2,20 )
iv. ♦️ Kalimat “ apa yang harus terjadi sesudah ini “ ; adalah peristiwa-
peristiwa nubuatan yang akan terjadi sebagaimana di tulis dalam kitab
Daniel dan Wahyu ( Daniel pasal 2, 7, 8, 11, 12 ; Wahyu 1:19 ) mengenai
sejarah bangsa-bangsa dan nasib manusia di dunia ini sampai pada zaman
akhir atau sampai kedatangan Yesus dan dunia baru dan langit baru ( Wahyu
21).
55
❖ 4️⃣. Wahyu 4:2 “ Segera aku dikuasai oleh Roh “ Frasa ini kembali
muncul lagi dalam Wahyu 17:3 dan Wahyu 21:10 yang menunjukan
Yohanes dipenuhi oleh Roh Kudus saat mendapat khayal dan atau
mendapat penglihatan yang berkepanjangan itu . ( Wahyu 1:10 )
❖ 5️⃣. “ sebuah takhta terdiri di surga “ ; ini menunjukkan Yohanes
melihat kedaulatan dan kekuasaan Allah di dalam diri Yesus . Berbagai
aspek penglihatan dalam pasal 4 ini juga mencerminkan aspek
penglihatan nabi Yehezkiel dan Yesaya tentang Tuhan Yesus (Yehezkiel
1; Yes 6).
❖ 6️⃣. “di takhta itu duduk Seorang “ ini merujuk kepada Yesus yang
duduk diatas kursi kemurahan-Nya atau sebagai Imam besar yang duduk
di sebelah kanan takhta Yang Mahabesar di sorga ; sebelum Ia
dinobatkan menjadi Raja Kemuliaan dan baru sesudah itu, Ia datang ke
bumi untuk dua kalinya (Wahyu 4:8, 11).

56
57
1. Dalam pelajaran Sekolah Sabat disebutkan bahwa :

1. ♦️ MUNGKIN dapat mewakili


SEMUA ORANG YANG DITEBUS
bahwa suatu hari nanti akan
bersukacita di sekitar takhta
Allah; atau
2. ♦️ MUNGKIN mereka mewakili
ORANG-ORANG YANG
DIBANGKITKAN PADA
KEBANGKITAN KRISTUS dan
yang NAIK KE SURGA BERSAMA-
NYA (Mat. 27: 52; Ef. 4: 7, 8).
58
2. Sebenarnya ada LIMA
panorama penting yang
ditulis di dalam ayat-
ayat kitab Wahyu
tentang CIRI-CIRI dari 24
TUA-TUA itu yang adalah
BUKAN ORANG-ORANG
PERCAYA atau ORANG-
ORANG KUDUS yang
BANGKIT pada hari
KEBANGKITAN YESUS ,
dikarenakan :

59
1 ♦️ ORANG-ORANG KUDUS yang bangkit pada hari kebangkitan

Kesimpulan
YESUS , mereka baru naik ke Surga dibawa oleh Yesus setelah
40 hari kebangkitan-Nya , sementara 24 tua-tua itu sudah
berada terlebih dahulu di Surga sejak sebelum ZAMAN Para Nabi
dan Bapa di PERJANJIAN LAMA

✍️ “ Seisi sorga sedang menunggu sorak kemenangan ketika Yesus akan naik
kepada Bapa-Nya. Malaikat-malaikat datang untuk menerima Raja kemuliaan
itu dan mengantar-Nya ke sorga dengan kemenangan.
Setelah Yesus memberkati murid-murid- Nya, Ia berpisah dari mereka dan
terangkat ke atas. Dan ketika Ia MENUNTUN perjalanan ke atas, ORANG-
ORANG TAWANAN yang MUNCUL pada waktu KEBANGKITAN-NYA IKUT.
Serombongan besar pasukan sorgawi ikut serta, sementara di sorga
kumpulan malaikat-malaikat yang tak terhitung banyaknya menunggu
kedatangan-Nya “ SR. 239.1
60
2 Adapun POSISI, BAJU, MAHKOTA dan CAWAN EMAS di tangan 24

Kesimpulan
tua-tua itu yang dipanggil PENATUA , menunjukan bahwa
mereka adalah MALAIKAT PERKASA yang diciptakan ALLAH sejak
awal penciptaan ; dan BUKAN ORANG-ORANG KUDUS YANG BANGKIT
PADA HARI KEBANGKITAN YESUS

1 POSISI MEREKA DUDUK, TIDAK BERDIRI ( WAHYU 4:4 )


KETIKA YESUS NAIK KE SURGA
2 BERBAJU PUTIH BERPAKAIAN TERANG ( WAHYU 4:4 )
3 MAHKOTA EMAS DI ATAS KEPALA MEREKA .( WAHYU 4:4 )
4 SATU CAWAN EMAS BERISI DOA ORANG-ORANG KUDUS ( WAHYU 5:8 )
5 PANGGILAN BUAT MEREKA ( WAHYU 7:13 )
DISEBUT PENATUA
61
3
Kesimpulan
♦️Jika kita membaca KITAB KOLOSE mengenai PENCIPTAAN ,
maka kita dapat mengerti bahwa Ke dua puluh empat tua-tua
itu adalah BUKAN ORANG-ORANG KUDUS yang dibangkitkan. ,
tetapi mereka adalah MALAIKAT PERKASA (Kolose 1:16)

✍🏿 “karena di dalam Dialah telah diciptakan segala


sesuatu, yang ada di sorga dan yang ada di bumi, yang
kelihatan dan yang tidak kelihatan, baik mereka di
Takhta Allah , maupun kerajaan, baik pemerintah,
maupun penguasa; segala sesuatu diciptakan oleh Dia dan
untuk Dia.” Kolose 1:16
62
4 Adapun ALASAN lain bahwa 24 TUA-TUA ADALAH MALAIKAT PERKASA
dan BUKAN ORANG-ORANG KUDUS adalah sbb :

1. ♦️Karena 24 tua-tua sudah berada di ruang


Singgasana ALLAH SEBELUM YESUS muncul di
dalam kitab Wahyu 5 ; dengan kata lain bahwa
ke dua puluh empat penatua ini SUDAH BERADA
DI SEKITAR TAKHTA ALLAH , yang MENANTIKAN
ANAK DOMBA DATANG KE HADAPAN TAKHTA ITU
2. ♦️Bahwa para penatua ini posisinya DUDUK ,
namun ANAK DOMBA itu berdiri saat dilihat oleh
Yohanes di Pulau Patmos .
3. ♦️Bahwa 24 tua-tua ini adalah MALAIKAT
PERKASA karena TUGAS UTAMA mereka adalah
MELAYANI DOA-DOA ORANG-ORANG KUDUS .
63
❖ ✍🏿 Wahyu 8: 3 : “ Dan seorang malaikat lain datang dan berdiri di
altar , membawa sebuah pedupaan emas ; dan di sana diberikan
kepadanya banyak dupa , sehingga ia harus mempersembahkannya
dengan doa semua orang kudus di atas mezbah emas yang ada di
hadapan takhta “
❖ ✍🏿 Wahyu 8: 4 : “ Maka naiklah asap kemenyan bersama-sama
dengan doa orang-orang kudus itu dari TANGAN MALAIKAT itu ke
hadapan Allah .”
❖ ✍🏿 Wahyu 8:5 : “ Lalu MALAIKAT itu mengambil PEDUPAAN itu ,
mengisinya dengan api dari mezbah, dan melemparkannya ke bumi .
Maka meledaklah bunyi guruh, disertai halilintar dan gempa bumi .”
❖ ✍🏿 Wahyu 8:6 : “ Dan ketujuh malaikat yang memegang ketujuh
sangkakala itu bersiap-siap untuk meniup sangkakala.”
64
5 ♦️ Berdasarkan penjelasan dari tulisan Pena Inspirasi mengenai ke dua

Kesimpulan
pukuh empat tua-tua itu, disebutkan bahwa 24 tua-tua atau PENATUA
itu adalah MALAIKAT PERKASA dan BUKAN ORANG-ORANG KUDUS YANG
BANGKIT PADA HARI KEBANGKITAN YESUS sbb :

1. Ada satu kalimat kunci membuktikan 24


tua-tua itu adalah MALAIKAT PERKASA ,
karena disebutkan dalam ayat 5 kalimat “
SALAH SATU ATAU SEORANG DARI TUA-
TUA ( baca Wahyu 5: 5 )
✍🏿 Wahyu 5:5 : “ Lalu berkatalah seorang
dari tua-tua itu kepadaku: "Jangan engkau
menangis! Sesungguhnya, singa dari suku
Yehuda, yaitu tunas Daud, telah menang,
sehingga Ia dapat membuka gulungan kitab itu
dan membuka ketujuh meterainya."
65
Pena Inspirasi menjelaskan isi kitab Wahyu 5:5 diatas yang
menuliskan siapa kalimat kunci ”seorang dari tua-tua itu”
adalah SALAH SATU MALAIKAT YANG PERKASA .

✍️ “Yohanes merasa tertekan atas ketidakmampuannya sebagai


manusia atau kecerdasan malaikat mana pun untuk membaca kata-
kata itu , atau bahkan untuk melihatnya . Jiwa Yohanes sangat gelisah
sampai pada satu titik yang memilukan dan penuh kerisauan ,
sehingga SALAH SATU MALAIKAT YANG PERKASA itu berbelas kasihan
datang kepadanya , dan meletakkan tangannya di atas bahunya untuk
meyakinkan dia sambil berkata, ‘Jangan menangis; lihatlah, Singa dari
suku Yehuda, Tunas Daud, telah menang untuk membuka buku itu ,
dan menguraikan tujuh meterai dari padanya ’” (Letter 65 1898).

66
2. UCAPAN “ SEORANG DARI ANTARA TUA-TUA itu “ diterangkan
dalam tulisan Pena Inspirasi di bawah ini, bahwa 24 tua-tua itu
adalah MALAIKAT

✓ ✍🏿 Wahyu 7:13 : “ Dan SEORANG DARI ANTARA TUA-TUA itu


berkata kepadaku: "Siapakah mereka yang memakai jubah
putih itu dan dari manakah mereka datang?"
✓ ✍🏿 Wahyu 7:14 : “ Maka kataku ( Yohanes ) kepadanya:
"Tuanku, tuan mengetahuinya." Lalu ia berkata kepadaku:
"Mereka ini adalah orang-orang yang keluar dari kesusahan yang
besar; dan mereka telah mencuci jubah mereka dan
membuatnya putih di dalam darah Anak Domba “

67
✍️ “ Ketika Yohanes melihat orang banyak berdiri di sekitar
takhta Allah , ia bertanya , " Apa yang tersusun di dalam jubah
putih itu ? Dan dari mana datangnya ?" MALAIKAT ITU
MENJAWAB, "Inilah mereka yang keluar dari kesusahan besar,
dan telah membasuh jubah mereka , dan menjadikannya putih
di dalam darah Anak Domba ." Dengan harga tak ternilai, sebuah
air mancur telah disiapkan untuk membasuh kita . Jika kita
sekarang membasuh JUBAH KARAKTER KITA di air mancur ini ,
Tuhan akan memberi kita tempat di rumah-rumah besar yang
sedang dipersiapkan bagi mereka yang mencintai-Nya. {ST, 22
November 1905 par. 3}
68

68
🌻️ Siapa KE EMPAT ❖ ✍🏿Wahyu 4 : 8 “ Dan keempat
MAKHLUK HIDUP makhluk itu masing-masing bersayap
yang berada di enam, sekelilingnya dan di sebelah
ruang takhta Allah dalamnya penuh dengan mata, dan
itu? dengan tidak berhenti-hentinya
mereka berseru siang dan malam:
"Kudus, kudus, kuduslah Tuhan Allah,
Yang Mahakuasa, yang sudah ada dan
yang ada dan yang akan datang."
❖ ✍🏿Wahyu 4 : 9 “ Dan setiap kali
makhluk-makhluk itu
mempersembahkan puji-pujian, dan
hormat dan ucapan syukur kepada Dia,
yang duduk di atas takhta itu dan yang
hidup sampai selama-lamanya, “ 69

69
A. ◾️ KAPAN MUNCUL “ KE EMPAT
MAKHLUK HIDUP“ itu di dalam Alkitab ?

70
1 Keempat makhluk hidup itu pertama kali muncul dalam kitab Yehezkiel
1: 10

✍🏿 “ Muka mereka kelihatan begini: Keempatnya mempunyai muka manusia di


depan, muka singa di sebelah kanan, muka lembu di sebelah kiri, dan muka
rajawali di belakang.” Yeh 1:10
❖ ♦️️ Dari perbandingan ini, kita dapat melihat bahwa ke EM PAT M AKHLUK itu dan
KERUBIUM terlihat mirip
❖ ♦️️ Bahwa mereka ada hubungannya satu sama lain . Dan mungkin itulah sebabnya
orang Israel menyembah anak lembu emas, karena KERUBIUM itu tampak
seperti anak sapi .
❖ ♦️️ Bahwa bangsa Israel tahu, para malaikatlah yang memimpin mereka melalui
hutan belantara dalam bentuk pilar-pilar awan dan pilar-pilar api . Jadi mereka
mulai menyembah anak lembu emas , agar supaya mereka dapat terus
dibimbing , karena dugaan mereka, Musa tidak kembali lagi dan tidak ada lagi 71

pemimpin diantara mereka .


71
B. ◾️ Siapakah keempat makhluk hidup itu?

1. Mereka adalah Malaikat


2. Pada awalnya, ada dua malaikat yang menutupi di
tempat bilik maha suci untuk menutupi kursi
rahmat / anugerah di tempat Kudus duniawi.
3. Kemudian, Salomo menambahkan dua Malaikat lagi
ketika bait suci dibangun, sehingga menjadi empat
malaikat.
4. Kita tahu melalui tempat kudus duniawi bahwa
polanya, ada 4 Malaikat berada di bilik Maha Suci
surgawi . Dan di bilik maha kudus di bumi kita tahu
bahwa empat makhluk hidup itu adalah malaikat di
hadapan takhta Allah .
72
Seperti kerajaan duniawi yang suka menggunakan gambar binatang untuk
menghiasi kekuatan mereka, Tuhan juga menggunakan empat makhluk
hidup untuk menunjukkan kuasa-Nya atas keempat gambar ini dan
representasi mereka adalah sbb:

1. Kerubim mewakili wilayah para malaikat ;


2. Manusia melambangkan karya agung ciptaan Tuhan di bumi ;
3. Singa melambangkan raja dunia binatang ;
4. Elang mewakili ratu burung .

Jadi, kita melihat empat makhluk hidup, yang menyembah Dia duduk di atas
takhta siang dan malam , menunjukkan bahwa Allah bertanggung jawab dan
berkuasa atas semua wilayah dan kerajaan ini .

73
YESUS LAYAK?
✍🏿 “Lalu berkatalah seorang dari tua-tua itu kepadaku: "Jangan engkau menangis!
Sesungguhnya, singa dari suku Yehuda, yaitu tunas Daud, telah menang, sehingga Ia
dapat membuka gulungan kitab itu dan membuka ketujuh meterainya." Wahyu 5:5
74
🌻️Yang perlu dipahami
supaya lebih mudah
mengerti Kitab Wahyu dan
mengenai PEMBUKAAN
GULUNGAN KITAB dan TUJUH
METERAI adalah sbb:

75
1 Bahwa setidaknya ada DUA PERSPEKTIF dalam Alkitab ketika
menyajikan PERISTIWA MASA DEPAN , yang satu bersifat yang ABADI /
KEKAL dan satu bersifat HISTORIS ( SEJARAH )

❖ Dalam perspektif ABADI / KEKAL , semua peristiwa dianggap SUDAH SELESAI ,


namun secara HISTORIS ( SEJARAH ) itu AKAN TERJADI di sepanjang garis waktu
yang sebenarnya . Contoh yang umum adalah sbb :
1. ♦️✍🏿 Roma 8: 30, " Dan mereka yang ditentukan-Nya dari semula, mereka itu
juga dipanggil-Nya. Dan mereka yang dipanggil-Nya, mereka itu juga
dibenarkan-Nya. Dan mereka yang dibenarkan-Nya, mereka itu juga
DIMULIAKAN-NYA. “
2. ♦️Kalimat “ DIMULIAKAN “ di dalam Alkitab jelas merupakan PERISTIWA MASA
DEPAN , namun sering itu disajikan sebagai bentuk PERISTIWA yang TELAH
SELESAI DIKERJAKAN dalam “ PERSPEKTIF ABADI / KEKAL ” ; makanya APABILA
DUA PERSPEKTIF ini hilang dari pertimbangan kita maka dengan sendirinya
kebingungan akan muncul saat kita membaca kitab Wahyu.
76
2 Bahwa saat YESUS menjalankan tugas-Nya sebagai IMAM BESAR dalam
KERAJAAN KEIMAMATAN-NYA , dituliskan POSISI YESUS " DUDUK " ( Kisah 2:
34-36; lih. Mzm 110: 1; Ibr 1: 3,13; 8: 1-2; Why 3:21, Wahyu 4 dan 5 )

❖ 🌟Bilamana IA DUDUK di atas takhta SURGAWI , maka di sebelah kanan-Nya berarti :


i. ♦️IA sedang menggunakan semua kekuatan KEILAHIAN-NYA untuk melaksanakan
kehendak-Nya
ii. ♦️Dengan DUDUK di sebelah kanan Allah, Dia menduduki posisi TERHORMAT dan
KUASA itu tidak pernah dimiliki siapapun, termasuk oleh malaikat manapun .
iii. ♦️Dan yang perlu disadari bahwa Para rasul di abad pertama sudah
terbiasamembayangkan Yesus duduk di sebelah kanan Bapa-Nya selama melakukan
pelayanan keimamatan surgawi-Nya
iv. ♦️Para Rasul selalu memandang posisi Imam Besar di zaman mereka adalah Dia
yang menduduki tingkat paling tertinggi di sebelah kanan Allah Bapa dan
mengandalkan kuasa ilahi-Nya untuk menyelamatkan mereka yang mencari
perlindungan di dalam Dia, karena seluruh semesta ditundukkan di hadapan-Nya .
77
❖ ✍🏿1 Petrus 3:22: " yang DUDUK di sebelah kanan Allah , setelah Ia naik
ke sorga sesudah segala malaikat, kuasa dan kekuatan ditaklukkan
kepada-Nya,”
❖ ✍🏿 Roma 8: 33-34: “Siapakah yang akan menggugat orang-orang
pilihan Allah? Allah, yang membenarkan mereka? Siapakah yang akan
menghukum mereka? Kristus Yesus, yang telah mati? Bahkan lebih lagi:
yang telah bangkit, yang juga DUDUK di sebelah kanan Allah, yang
malah menjadi Pembela bagi kita? “

🌟 Sesungguhnya, dari kedua ayat diatas ini


menjelaskan mengenai KESETIAAN YESUS, ANAK
ALLAH yang sedang menjalankan tugas / fungsi
KEIMAMATANNYA , “ yang DUDUK di sebelah
kanan Allah di tempat kudus surgawi” ( Ibrani
7:25; 8: 1-2).
3
Bahwa PEMBUKAAN GULUNGAN KITAB dan TUJUH METERAI adalah DUA
PERISTIWA YANG BERBEDA meskipun keduanya SALING TERKAIT ERAT satu
sama lain .

4 Bahwa PEMBUKAAN TUJUH METERAI mengacu pada MASA PENGHAKIMAN (


investigasi judgement) dari ORANG-ORANG KUDUS, UMAT ALLAH yang
telah menandatangani perjanjian kekal dalam kehidupan mereka dengan
KRISTUS.

5 PEMBUKAAN METERAI adalah MASA PEMERIKSAAN mengenai KESETIAAN


mereka yang akhirnya DIMETERAIKAN oleh Surga dan MENERIMA
PERSETUJUAN SURGA, untuk DILINDUNGI . Dan belum tiba masa
PEMBUKAAN GULUNGAN KITAB

79
6 Dan saat MATERAI KETUJUH dibuka , barulah saat itu :

❖▪️👉🏿 Terjadi peristiwa yang mengarah


ke masa PENUTUPAN PINTU KASIHAN
❖▪️👉🏿 Kemudian KETUJUH SANGKAKALA
akan ditinjau ulang kembali
❖▪️👉🏿 Dan pada AKHIR KETUJUH
SANGKAKALA disusul dengan
peristiwa TUJUH MALAPETAKA
❖▪️👉🏿 Kemudian barulah peristiwa
KEDATANGAN YESUS yang kedua kali

80
81
1. ♦️ METERAI adalah simbol dari perlindungan . Mereka yang mencari dan
Kesimpulan
memiliki meterai Tuhan akan menerima perlindungan dari Tuhan . Sedangkan
Tanda binatang itu memiliki perlindungan dari binatang itu .

❖ 🌟 Contoh: Kain , Tuhan memberi


tanda kepadanya untuk mencegah
dia dari pembunuhan
❖ 🌟Dalam Buku Yehezkiel 9 orang-
orang yang memiliki tanda itu
dilindungi dari kebinasaan.

82
Kesimpulan
2. ♦️ TUJUH METERAI terlihat di ruang sidang Wahyu pasal 5, untuk
menentukan siapa yang dapat memiliki perlindungan dari Tuhan di
setiap periode jemaat dari tujuh jemaat .

3. ♦️ Dengan kata lain, TUJUH METERAI adalah peristiwa pemeriksaan


selama masa penghakiman untuk menentukan siapa yang
memperhatikan nasehat dari Dewan Musyawarah Tuhan yang ditulis
dalam tujuh surat kepada Jemaat dan dengan demikian mereka
memiliki pengakuan dan perlindungan dari Tuhan, untuk diklaim
sebagai milik-Nya , seperti yang terjadi dengan kelompok 144.000
yang memiliki meterai Allah yang hidup ( Wahyu. 7:2 ) dengan
demikian dapat terlepas dari kebinasaan .

83
4. ♦️Ketika METERAI KE TUJUH dibuka, YESUS akan datang kembali . Dan
Kesimpulan
sekarang ini, kita hidup di bawah periode METERAI KE ENAM

🌟 KESIMPULAN : Peristiwa dalam


Kitab Wahyu 5 memberikan kita
pemahaman dan gambaran yang
lebih konkret bagaimana CARA
untuk memperoleh MAHKOTA
sebagai PEMENANG yang
berhubungan erat dengan
KETUJUH METERAI dan BUKU yang
ada di tangan DIA ( YESUS ) yang
duduk di atas takhta surgawi.

84
🌻️ Apa ISI BUKU di tangan YESUS itu ?

✓ 1️⃣. Fakta menunjukan bahwa sifat dari


buku yang dimeteraikan ini tidak ada
definisinya dan tidak ada yang bisa
mengatakan tentang apa isinya dan itu
sebabnya membuka pintu bagi banyak orang
untuk meng-interpretasi.
✓ 2️⃣. Tapi kita BERSYUKUR memiliki
beberapa kutipan dari Roh Nubuat yang
dapat membantu mengidentifikasikan apa isi
buku itu yang merupakan sejarah terlengkap
mengenai umat manusia yang berpedoman 85

pada HUKUM ALLAH , yang ditulis sbb :


85
1
✍️ “ Di sana, di tangan-Nya yang terbuka terbentang
BUKU, gulungan SEJARAH PEMELIHARAAN ALLAH, nubuatan
sejarah para nabi, bangsa-bangsa dan gereja
✍️ Di sini terkandung ucapan-ucapan ilahi, otoritas-Nya,
perintah-perintah-Nya, hukum-hukum-Nya, seluruh nasihat
simbolis yang Abadi dan sejarah semua pengaruh dan
perbuatan dari orang-orang yang pernah berkuasa di antara
bangsa-bangsa
✍️ Segala macam bahasa simbolis terkandung dalam
gulungan itu atas pengaruh dari setiap bangsa, lidah dan
orang-orang dari awal sejarah bumi sampai ke ujungnya
”(Lt 65 1898).
2

✍️ Buku di tangan Yesus


itu merupakan sejarah
terpanjang dari
pertentangan besar ( the
great controversy ) ; maka
itu dalam sejarah dan
nubuatan, “ Firman Allah
menggambarkan konflik
yang terus berlangsung
antara KEBENARAN dan
KESALAHAN " (2 SM 109).
Dalam Gulungan kitab di tangan Yesus itu “ Kebanyakan yang dibicarakan
adalah mengenai PRINSIP ”, prinsip apa ?

i
♦️ itu adalah sebuah prinsip ii
yang bisa mengetahui apakah ♦️ Bilamana kita membaca buku
ada CACAT TABIAT cacat Wahyu, buku itu ada di tangan
manusia atau mengenai sebuah SESEORANG . Di sana terlihat, tidak
PRINSIP yang terdapat dalam ada yang bisa membuka buku itu. Dan
FIRMAN TUHAN yang harus ada ratapan dan tangisan dan
dipertangungjawabkan oleh penderitaan yang luar biasa karena
setiap orang pada hari mereka tidak dapat membuka buku
pengadilan akhir dan setiap itu. Tetapi seseorang berkata, "Ini ada
kasus manusia akan ditinjau SESEORANG, SINGA dari SUKU
ulang kembali di hadapan Allah YEHUDA, Dia yang dapat membuka
dan setiap kasus itu mesti buku itu.”
diputuskan, Oleh siapa ?
88
iii
✍️ “ DIA mengambil buku
itu dan kemudian terjadilah
suatu sukacita besar karena
buku itu bisa dibukaNya dan
sekarang dapat dibaca dan setiap
kasus akan DIPUTUSKAN SESUAI
dengan hal-hal yang TERTULIS di
dalam BUKU itu “ Ms 164, 1904.

🌟Nah, yang perlu diketahui sekali lagi bahwa PRINSIP yang


dibicarakan di sini adalah mengenai HUKUM ALLAH yang merupakan
standar (patokan) bagi setiap manusia pada saat mereka
menghadapi masa penghakiman .
89
✓ 4️⃣. Kutipan Roh Nubuat yang terakhir ini menjelaskan lebih
konkret lagi soal PRINSIP itu , karena menghubungkan HUKUM
ALLAH dengan kitab dalam Wahyu 5 .
✓ ✍️ “ Haruskah aku menyalibkan rajamu?" tanya Pilatus, dan para
imam serta pemimpin-pemimpin Yahudi menjawab, "Kami tidak
mempunyai raja selain dari pada Kaisar." ( Yoh 18:15 )
✓ ✍️ Ketika Pilatus membasuh tangannya, lalu berkata "Aku tidak
bersalah terhadap darah orang ini, “ para imam bergabung
dengan orang banyak yang bodoh seraya berkata dengan geram,
"Biarlah darah-Nya ditanggungkan atas kami dan atas anak-anak
kami." Mat. 27:24, 25 .
✓ ✍️ Demikianlah pemimpin-pemimpin Yahudi mengadakan pilihan 90

mereka
90
✍️ Keputusan mereka dicatat dalam kitab yang dilihat Yohanes
dalam tangan Dia yang duduk di atas takhta, kitab yang tak dapat
dibuka seorang pun. Akibat dari keputusan ini akan tampil di
hadapan mereka pada hari bilamana kitab ini akan dibuka 91

meterainya oleh Singa dari suku Yehuda. COL. 209


91
✓ 5️⃣. Bahwa Keputusan para pemimpin Yahudi yang menolak Yesus
sebagai Mesias didaftarkan dalam kitab Wahyu 5 dan hanya bisa
dibuka oleh "Singa Suku Yehuda.". Namun, Yesus tidak terus-
menerus memeriksa buku selama peristiwa sepanjang era
Kristen, tetapi Ia membuka meterai itu. "Di hari" masa
penghakiman seperti yang digambarkan dalam Wahyu 5
✓ 🌟Jadi, bilamana kita melihat buku di tangan Yesus, maka buku
itu hanya berfokus atau menitikberatkan pada hubungan di
sekitar HUKUM ALLAH, KESAKSIAN YESUS KRISTUS dan ALKITAB,
FIRMAN ALLAH yang harus menjadi pedoman dan landasan bagi
setiap orang yang rindu untuk memperoleh MAHKOTA sebagai
PEMENANG 92

92

Anda mungkin juga menyukai