Anda di halaman 1dari 8

TUGAS ANIMASI

ARTIKEL TENTANG AFTER EFFECT

ANGGOTA KELOMPOK :

1. MUHAMMAD IBNU SYEIKH

2. FEBBY AULIA RAHMA

3. KAYLA NURAINI

XI MULTIMEDIA 1

SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN ASSALAM DEPOK

2021/2022
 PENGERTIAN AFTER EFFECT

Adobe After Effects adalah produk peranti lunak yang dikembangkan oleh Adobe,


digunakan untuk film dan pos produksi pada video. Pada awalnya merupakan sebuah
software produk dari Macromedia yang sekarang sudah menjadi salah satu
produk Adobe.
Adobe After Effects adalah sebuah software yang sangat profesional untuk
kebutuhan Motion Graphic Design. Dengan perpaduan dari bermacam-macam
software Design yang telah ada, Adobe After Effects menjadi salah satu
software Design yang handal. Standart Effects yang mencapai sekitar 50 macam lebih,
yang sangat bisa untuk mengubah dan menganimasikan objek. Disamping itu, membuat
animasi dengan Adobe After Effects, juga bisa dilakukan dengan hanya mengetikkan
beberapa kode script yang biasa disebut Expression untuk menghasil pergerakan yang
lebih dinamis.

 BAGIAN – BAGIAN YANG ADA PADA TAMPILAN AFTER EFFECT

1. Menu Bar

Menu Bar adalah tempat berkumpulnya menu-menu untuk mengakses fitur yang ada
di software AE. Dari menubar ini terdapat 9 sub-sub menu yaitu di antaranya ada:
a. File : Di dalam file sendiri terdapat cara membuat halaman baru, import export project,
save, dan save as.

b. Edit : Di dalam edit ada undo, redo, duplicat layer dan ada pengaturan pencerahan
tampilan.

c. Composition : Di dalam composition terdapat New composit, edit composit dan


render.

d. Layer : Di dalam layer ada banyak sekali kegunaanya seperti membuat layer camera,
solid, null object, light, 3d layer, time dan pre-compose.

e. Effect : Di dalam effect terdapat berbagai effect, namanya saja effect pasti di dalamnya
ya berisi tentang effect. Lebih jelasnya Teman-teman bisa pelajari sendiri tentang
kegunaan effect tersebut.

f. Animation : Di dalam animation ini kita bisa membuka animasi melalui animation
lewat browser preset.

g. View : Di dalam view terdapat zoom out, zoom in, show rulers dan banyak lagi lainnya

h. Windows : Ketika kita akan menampilkan sebuah navigasi di tampilan layar maka
yang haurs kita lakukan dengan cara memilih menu navigasi tersebut melalui windows.

i. Help : Di dalam help terdapat tentang after effect dan kita bisa tahu tetang update dari
software tersebut melalui help.

2. Tool Bar

Untuk memudahkan spAcer dalam mengedit video, software ini juga dilengkapi Tool


Bar. Berada di sudut kiri atas, Tool Bar berisikan berbagai fitur, seperti Zoom,
Teks, Shapes, Clone dan fitur-fitur lainnya. Jadi, jangan khawatir hasil videomu kurang
maksimal, ya!
3. Komposisi

Sebagai software video creator dan editing, After Effect juga menyediakan isi frame
untuk komposisi yang dapat dipilih oleh spAcer. Di sini, kamu bisa melihat secara full-
frame yang sudah dibuat sebelumnya.

4. Library dan Effect View

Library ini merupakan tempat file source dan juga berisi tampilan efek yang akan
dimunculkan di video. Semua import seperti Komposisi, Video, Audio, Graphics, dan
sebagainya bisa di akses di pallete Library dan Effect View.
5. Kumpulan Pallete

Kumpulan pallete ini sangat besar. Meski sangat besar, tidak semua fitur digunakan.
Biasanya hanya beberapa fitur yang digunakan seperti Time untuk mengatur durasi video,
Audio untuk menambahkan suara dalam video, Effect untuk menambahkan animasi dan
sebagainya.

6. Detail Effect dan Layer


Pada Pallete detail effect dan layer, spAcer bisa menjelajahi navigasi dalam mengubah
video. Selain itu, dalam Pallete ini spAcer juga bisa memberikan sentuhan permainan
pada Layer mode, Blend Mode, maupun Masking yang berfungsi untuk menggabungkan
2 gambar atau lebih hingga menjadi satu tampilan animasi yang utuh.

7. Timeline

Timeline adalah tempat yang menampilkan durasi waktu dan panjang video serta
tampilan berbagai layer. Keyframe bisa disebut juga kepala frame karena memiliki titik,
dan bila keyframe dihapus, maka frame juga ikut hilang. Jika spAcer ingin menggunakan
animasi frame by frame, maka kamu butuh memasukkan keyframe di setiap angka
timeline.

 MACAM DAN FUNGSI TOOL


NO NAMA TOOLS FUNGSI
.
Untuk memilih, menggeser, serta
Selection Tool (V) menggulung layer bar. Pada saat pertama
kali membuka program, secara otomatis
akan aktif pada 1 tool ini.

Hand Tool (H)


Untuk menggeser area panel yang
tersembunyi pada saat diperbesar melebihi
ukuran panel. Selain itu, tool ini juga bisa
digunakan untuk menggeser timeline atau
monitor yang diperbesar melebihi area
panel.

Zoom Tool (Z)


Untuk memperbesar dan memperkecil
ukuran layar monitor.

Rotation Tool (W) Untuk merotasikan objek pada panel


Composition.

Orbit Camera Tool (C)


Tool ini digunakan untuk merotasikan
kamera.

Track XY Camera Tool (C) Tool ini digunakan untuk merotasikan


camera.

Track Z Camera Tool (C) Untuk mengatur jarak camera terhadap


objek.

Pen Behind Tool (Y) Untuk mengeser posisi layer yang berada
dibelakang area masking.
Rectangle Tool (Q) Untuk membuat objek persegi.

Rounded Rectangle Tool (Q) Untuk membuat objek persegi dengan


sudut tumpul.

Elipse Tool (Q) Untuk membuat objek lingkaran.

Polygon Tool (Q) Untuk membuat objek poligon atau segi


bebas sama sisi.

Star Tool (Q) Untuk membuat objek berbentuk bintang.

Pen Tool (G) Untuk membuat shape bebas.

Add Vertex Tool (G) Untuk menambahkan vertex point.

Delete Vertex Tool (G) Untuk menghapus vertex point.

Convent Vertex Tool (G) Untuk mengubah vertex point menjadi


garis lengkungan kurva.

Horizontal Type Tool (Ctrl+T) Membuat teks horizontal.

Vertival Type Tool (Ctrl+T) Untuk membuat teks vertikal.

Brush Tool (Ctrl+B)


Dapat digunakan untuk memperindah layer
gambar. Drag pada panel layer untuk
menggoreskan warna.

Clone Stamp Tool (Ctrl+B)


Untuk menyalin gambar dari sebuah layer
ke layer yang lain.

Eraser Tool (Ctrl+B) Untuk menghapus isi dari sebuah layer


gambar

Puppet Pin Tool (Ctrl+P) Untuk membuat pin pada gambar untuk di
animasikan.
Puppet Overlap Tool (Ctrl+P)
Untuk membuat pin area overlap apabila
salah satu pin dianimasikan melebihi area
tersebut,

Puppet Starch Tool (Ctrl+P) Tambahkan pin dengan menggunakan tool


ini untuk menentukan area beku pada
gambar saat dianimasikan dengan
menggunakan Puppet Pin Tool.

 CARA MEMBUAT NEW COMPOSTION

Penjelasan :

A. Composition Name : Berikan nama komposisi yang akan dogunakan.


B. Tentukan dimensi lembar kerja yang akan digunakan. (Ukuran lebar dan tinggi
ini bisa diatur lagi sesuai kebutuhan).
C. Set pixel rasio aspek untuk square pixel karena ini akan menjadi flash.
D. Frame Rate : Tentukan frame rate yang akan digunakan, yaitu banyaknya frame
yang akan dibaca setiap detiknya.
E. Tentukan durasi yang diperlukan untuk komposisi. (Ini bisa diatur lagi sesuai
kebutuhan).

Jika semua telah diatur, klik OK untuk melanjutkan. Maka sebuah komposisi baru akan
dibuat dan siap digunakan.

Anda mungkin juga menyukai