Anda di halaman 1dari 9

e-Issn: 2745-375 Djtechno: Journal of Information Technology Research

p-Issn: 2776-8546 Vol. 3, No. 1 Juli Tahun 2022

PENERAPAN FRAMEWORK CODEIGNITER DALAM PERANCANGAN


APLIKASI MANAJEMEN IURAN PERUMAHAN GRIYA MANDIRI

Muhammad Ridwan1), Tantri Hidayati Sinaga2) Marina Elsera3)


1) Sistem Informasi Fakultas Teknik dan Komputer Universitas Harapan Medan Indonesia
2) Sistem Informasi Fakultas Teknik dan Komputer Universitas Harapan Medan Indonesia
3) Sistem Informasi Fakultas Teknik dan Komputer Universitas Harapan Medan Indonesia

*Coresponding Email: ridwaaan1997@gmail.com


ABSTRAK

Teknologi informasi merupakan salah satu alat yang mendukung kehidupan masyarakat dalam
berbagai aspek kehidupan, baik dalam ruang kesehatan, politik, budaya, olah raga, keamanan dan
ekonomi. Teknologi ditandai dengan adanya berbagai sistem informasi. bentuk aplikasi, seperti aplikasi
dalam bentuk situs web, komputer desktop, dan seluler. Perumahan griya mandiri yang terletak di deli
tua memiliki ±200 rumah yang telah memiliki penghuninya, perumahan griya mandiri memiliki
beberapa pengutipan iuran seperti uang iuran keamanan dan iuran sampah yang setiap bulannya
dikutip melalui petugas pengelolaan perumahaan griya mandiri. Dalam proses pelaksanaannya petugas
mendatangi ke pemilik rumah untuk mentagih, dan dalam manajemen pengelolaan perumahan griya
mandiri masih menggunakan manual seperti masih menggunakan buku dalam pelaporannya sehingga
untuk mencari data membutuhkan waktu relatif lama. Untuk itulah diperlukan suatu modernisasi
dalam hal kemajuan pengelolaan manajemen perumahan griya mandiri dengan menggunakan suatu
aplikasi yang dapat membantu berbagai pihak baik pengelolaan dan penghuni tempat tinggal
perumahan griya mandiri.

Kata Kunci : Perumahan, Iuran, Teknologi Informasi

ABSTRACT

Information technology is a tool that supports people's lives in various aspects of life, both in the fields of
health, politics, culture, sports, security and the economy. Technology is characterized by the existence of
various information systems. forms of applications, such as applications in the form of websites, desktop
computers, and mobile. Griya Mandiri housing which is located in an old deli has ± 200 houses that
already have occupants, Griya Mandiri housing has several collections of fees such as security fees and
garbage fees which are collected every month through the Griya Mandiri housing management officer. In
the implementation process, officers go to the homeowner to collect, and in the management of the Griya
Mandiri housing, they still use manuals such as still using books in reporting so that finding data takes a
relatively long time. For this reason, a modernization is needed in terms of progress in the management
of independent home housing management by using an application that can help various parties, both
management and residents of independent housing housing.

Keywords: Housing, Contribution, Information Technology

50
e-Issn: 2745-375 Djtechno: Journal of Information Technology Research
p-Issn: 2776-8546 Vol. 3, No. 1 Juli Tahun 2022
1. PENDAHULUAN pengelolaan dan penghuni tempat tinggal
Teknologi informasi merupakan perumahan griya mandiri.
salah satu alat yang mendukung Pengertian perumahan adalah
kehidupan masyarakat dalam berbagai sekelompok rumah yang berfungsi sebagai
aspek kehidupan, baik dalam ruang rumah tinggal dilengkapi dengan
kesehatan, politik, budaya, olah raga, lingkungan tempat tinggal sebagai wadah
keamanan dan ekonomi. Teknologi prasarana lingkungan dan pengembangan
ditandai dengan adanya berbagai sistem sarana dan sumber daya manusia dan
informasi. bentuk aplikasi, seperti aplikasi lambang kehidupan sosial yang teratur.
dalam bentuk situs web, komputer aspek-aspek ini harus diperhitungkan saat
desktop, dan seluler (ANDI PABA’BARI, mendesain perumahan termasuk
2019). Perumahan griya mandiri yang lingkungan, keterjangkauan dan institusi
terletak di deli tua memiliki ±200 rumah (Sidik et al., 2017).
yang telah memiliki penghuninya, Manajemen adalah cara atau seni
perumahan griya mandiri memiliki menangani sesuatu yang orang lain sedang
beberapa pengutipan iuran seperti uang dikerjakan. Untuk mencapai tujuan
iuran keamanan dan iuran sampah yang tertentu secara efisien dan efektif yang
setiap bulannya dikutip melalui petugas sangat besar, kompleks, dan bernilai
pengelolaan perumahaan griya mandiri. tinggi, tentu saja sangat dibutuhkan
Dalam proses pelaksanaannya manajemen. Sumber daya manusia
petugas mendatangi ke pemilik rumah merupakan aset organisasi yang harus
untuk mentagih, dan dalam manajemen dimiliki memanfaatkan kebutuhan
pengelolaan perumahan griya mandiri manajemen secara optimal mengatur
masih menggunakan manual seperti masih sumber daya manusia untuk mencapai
menggunakan buku dalam pelaporannya tujuan yang di tetapkan sejak awal
sehingga untuk mencari data (Gunawan, 2018).
membutuhkan waktu relatif lama. Untuk Dalam penelitian ini penulis
itulah diperlukan suatu modernisasi menggunakan framework Codeigniter
dalam hal kemajuan pengelolaan yaitu aplikasi open source berupa
manajemen perumahan griya mandiri framework PHP, menggunakan model
dengan menggunakan suatu aplikasi yang MVC (Model, View, Controller) untuk
dapat membantu berbagai pihak baik pembangunan aplikasi web dinamis yang

51
e-Issn: 2745-375 Djtechno: Journal of Information Technology Research
p-Issn: 2776-8546 Vol. 3, No. 1 Juli Tahun 2022

cepat dan mudah. CodeIgniter memiliki bersifat open source dan menggunakan
desain dan struktur file yang sederhana model basis MVC (Model View Controller),
didukung dengan dokumentasi yang yang merupakan model konsep modern
lengkap, membuat framework ini lebih saat ini. Metode MVC (Model View
mudah untuk dipelajari (Asroni, 2018) Controller) terdapat tiga komponen
Berdasarkan pendahuluan diatas menurut (Yesputra, Rolly, Marpaung
yang telah dijelaskan, maka penulis Nasrun, 2018) , yaitu :
mencoba melakukan penelitian dengan 1. Model, mengelola basis data
judul “Penerapan Framework (RDBMS) seperti MySQL ataupun Oracle
Codeigniter Dalam Perancangan RDMS. Model berhubungan dengan
Aplikasi Manajemen Iuran Perumahan database sehingga biasanya dalam model
Griya Mandiri . akan berisi class ataupun fungsi untuk
membuat (create), melakukan pembaruan
2. METODE PENELITIAN (update), menghapu data (delete),
1. Framework Codeigniter mencari data (search), dan mengambil
Salah satu framework yang data (select) pada database. Selain itu
digunakan dalam pembuatan tugas akhir juga model akan berhubungan dengan
ini adalah Codeigniter. Penulis perintah-perintah query sebagai tindak
menggunakan framework codeigniter lanjut dari fungsi-fungsi (create, update,
karena untuk melakukan pengembangan delete, select).
program tidak perlu membuat kode dari 2. View, bagian User Interface
awal sehingga dalam proses kerja nya pun atau bagian yang nantinya merupakan
terasa lebih cepat. Menurut (Sallaby & tampilan untuk end-user. View bisa
Kanedi, 2020) mengatakan bahwa berupa halaman HTML, CSS, Javascript,
codeIgniter adalah sebuah framework JQuery dan AJAX, karena metode yang
yang dibuat menggunakan bahasa dipakai merupakan MVC sehingga view
pemrograman PHP yang bertujuan untuk tidak boleh terdapat pemrosesan data
memudahkan para programmer web ataupun pengaksesan yang berhubungan
untuk membuat atau mengembangkan dengan database, sehingga view hanya
aplikasi berbasis web. CodeIgniter menampilkan data-data hasil dari Model
memiliki eksekusi tercepat dibandingkan dan Controller.
dengan framework lainnya. CodeIgniter
52
e-Issn: 2745-375 Djtechno: Journal of Information Technology Research
p-Issn: 2776-8546 Vol. 3, No. 1 Juli Tahun 2022
Controller, penghubung antara view dan
model, maksudnya ialah karena model
tidak dapat berhubungan langsung dalam desain perangkat lunak. Model ini
dengan view ataupun sebaliknya, jadi menggunakan pendekatan yang sistematis
controller inilah yang digunakan sebagai dan berurutan. Disebut waterfall karena
jembatan keduanya. Sehingga tugas bagian yang dilewati harus menunggu
controller ialah sebagai pemrosesan data tahap sebelumnya selesai dan dijalankan
atau Alur Logic Program, menyediakan satu demi satu. Adapun tahap dalam
variable yang akan ditampilkan di view, model waterfall yaitu :
pemanggilan model sehingga model dapat Gambar 2.2 Fase Waterfall
mengakses database, error handling (Susilo, 2018)
validasi atau check terhadap suatu input a. Communication (Project
data. Initiation & Requirements
Kesimpulan dari pengertian di atas Gathering)
bahwa CodeIgniter adalah Framework Sebelum memulai pekerjaan teknis,
PHP yang di dalamnya terdapat fitur sangat penting untuk berkomunikasi
lengkap aplikasi web yang sudah dikemas dengan pelanggan untuk memahami dan
menjadi satu. mencapai tujuan yang ingin dicapai. Hasil
2. Metode Waterfall dari komunikasi ini adalah inisialisasi
Menurut (Susilo, 2018) model proyek, seperti analisis masalah yang
Waterfall adalah model klasik yang muncul, mengumpulkan data yang
membangun perangkat lunak secara diperlukan, dan mendefinisikan fitur dan
sistematis, satu demi satu. Model ini fungsi perangkat lunak. Pengumpulan
sebenarnya disebut “Linear Sequential data lebih lanjut bisa dari jurnal, artikel,
Model”. Model ini sering disebut sebagai dan internet.
“classical life cycle” atau metode waterfall. b. Planning (Estimating,
Model ini termasuk dalam model umum Scheduling, Tracking)
desain perangkat lunak dan pertama kali Tahap selanjutnya adalah tahap
diperkenalkan oleh Winston Royce sekitar desain, yang menjelaskan perkiraan tugas
tahun 1970, sehingga sering dianggap teknis yang akan dilakukan, risiko yang
ketinggalan zaman, tetapi merupakan mungkin timbul, sumber daya yang
model yang paling banyak digunakan diperlukan untuk menyiapkan sistem,
53
e-Issn: 2745-375 Djtechno: Journal of Information Technology Research
p-Issn: 2776-8546 Vol. 3, No. 1 Juli Tahun 2022

produk kerja yang akan dihasilkan, jadwal Keuntungan menggunakan metode


kerja yang akan dilakukan, dan memantau waterfall adalah prosesnya lebih
alur kerja sistem. terstruktur, itulah sebabnya kualitas
c. Modeling (Analysis & Design) perangkat lunak baik dan terjaga. Ini juga
Fase ini merupakan fase desain dan lebih menguntungkan bagi pengguna
pemodelan dari arsitektur sistem yang karena Anda dapat merencanakan dan
berfokus pada desain struktur data, menyiapkan data dan proses yang
arsitektur perangkat lunak, tampilan diperlukan sejak awal. Waktunya juga
antarmuka, dan algoritma program. menjadi lebih tidak pasti karena waktu
Tujuannya adalah untuk lebih memahami setiap proses dapat ditentukan dengan
gambaran besarnya. pasti. Agar memiliki pandangan yang jelas
d. Construction (Code & Test) tentang tujuan menyelesaikan
Tahap Construction ini adalah pengembangan program. Dengan urutan
proses menerjemahkan bentuk desain ke yang pasti, perkembangan setiap tahapan
dalam kode yang dapat dibaca mesin atau juga dapat terlihat dengan pasti. Di sisi
bentuk bahasa. Setelah pengkodean lain, model ini merupakan jenis model
selesai, pengujian dilakukan pada sistem yang dokumennya lengkap, sehingga
serta kode yang dihasilkan. Tujuannya proses perawatannya dapat dengan
adalah untuk mencari kesalahan yang mudah dilakukan (Tabrani, 2018).
mungkin terjadi agar dapat diperbaiki Kelemahan menggunakan metode
nantinya. waterfall adalah sifatnya yang kaku
e. Deployment (Delivery, Support, sehingga sulit untuk melakukan
Feedback) perubahan di tengah proses. Jika prosedur
Tahap Deployment adalah tahap hilang dari fase sebelumnya, fase
implementasi perangkat lunak untuk pengembangan harus dimulai dari awal.
pelanggan, pemeliharaan perangkat lunak Ini akan memakan waktu lebih lama.
secara berkala, perbaikan perangkat Karena jika proses sebelumnya belum
lunak, evaluasi perangkat lunak, dan selesai maka proses selanjutnya juga tidak
pengembangan perangkat lunak bisa dijalankan. Oleh karena itu, jika ada
berdasarkan umpan balik sehingga sistem celah dalam permintaan pengguna, proses
dapat terus berfungsi dan ditingkatkan pengembangan harus dimulai dari awal
sesuai fungsinya. lagi. Oleh karena itu, dapat dikatakan
54
e-Issn: 2745-375 Djtechno: Journal of Information Technology Research
p-Issn: 2776-8546 Vol. 3, No. 1 Juli Tahun 2022
bahwa proses pengembangan perangkat sistem yang dimana data tersebut di input
lunak menggunakan metode waterfall melalui admin.Adapun tampilannya
berjalan lambat (Tabrani, 2018). sebagai berikut :

3. HASIL DAN PEMBAHASAN


Halaman Login
Halaman ini berguna untuk masuk ke
Halaman selanjutnya, yang dimana untuk
admin, dan pemilik rumah untuk memulai Gambar 4. Halaman Data Pemilik Rumah
aplikasinya yang setiap usernya Halaman Pengaturan Admin
mempunyai masing- masing role usernya. Halaman ini digunakan untuk data
pengaturan website ke dalam sistem yang
dimana data tersebut di input melalui
admin. Adapun tampilannya sebagai
berikut :

Gambar 2. Tampilan Halaman Login


Halaman Dashboard Admin
Di halaman ini terdapat beberapa
fungsi yang dimana admin dapat
memasukan data untuk mengelola sistem Gambar 5. Halaman Pengaturan Admin
yang telah dibangun. Adapun tampilannya Halaman Transaksi Penagihan Admin
sebagai berikut : Halaman ini digunakan untuk
melihat data transaksi pemasukan seperti
pemilik rumah membayar iuran yang
nantinya akan masuk ke dalam sistem
yang telah dirancang. Adapun
tampilannya sebagai berikut :
Gambar 3. Halaman Dashboard Admin
Halaman Data Pemilik Rumah
Halaman ini digunakan untuk
menyimpan data pemilik rumah ke dalam

55
e-Issn: 2745-375 Djtechno: Journal of Information Technology Research
p-Issn: 2776-8546 Vol. 3, No. 1 Juli Tahun 2022

Gambar 6. Halaman Transaksi Penagihan sistem. Adapun tampilannya sebagai


Admin berikut

Halaman Data Pengeluaran Admin


Halaman ini digunakan untuk
menyimpan data pengeluaran ke dalam
sistem. Adapun tampilannya sebagai
Gambar 9. Halaman Print Out Laporan
berikut :
Halaman Dashboard User
Di halaman ini terdapat beberapa fungsi
yang dimana pemilik rumah dapat
melakukan pembayaran iuran perumahan
Griya Mandiri. Adapun tampilannya
sebagai berikut :
Gambar 7. Halaman Data Pengeluaran
Admin
Halaman Data Laporan Admin
Halaman ini digunakan untuk
admin jika melihat laporan data
pengeluaran dan pemasukan di dalam
Gambar 10. Halaman Dashboard User
sistem. Adapun tampilannya sebagai
Halaman Data Pembarayan Pemilik
berikut :
Rumah
Di halaman ini berfungsi untuk
pemilik rumah dalam melakukan
pembayran iuran serta dapat melihat
history pembayaran. Adapun tampilannya
sebagai berikut :
Gambar 8. Halaman Data Laporan Admin
Halaman Print Out Laporan
Halaman ini digunakan untuk hasil
print out laporan pemasukan dan
pengeluaran yang telah di ambil dari

56
e-Issn: 2745-375 Djtechno: Journal of Information Technology Research
p-Issn: 2776-8546 Vol. 3, No. 1 Juli Tahun 2022
Gambar 11. Halaman Data Pembarayan dorongan dari berbagai pihak. Adapun
Pemilik Rumah dalam kesempatan ini peneliti ingin
mengucapkan banyak terima kasih
4. SIMPULAN kepada:
Berdasarkan hasil penelitian dan 1. Rektor Universitas Harapan Medan ibu
pembahasan yang telah penulis lakukan Dr. Emmy Erwina, MA
maka dapat disimpulkan bahwa : 2. Dekan Fakultas Teknik dan Komputer
1. Perancangan sistem pengolahan data bpk. Abdul Jabbar Lubis, ST, M.Kom
iuran perumahan Griya Mandiri telah 3. Ka. Prodi Sistem Informasi Universitas
berhasil dirancang. Sitem ini nantinya Harapan Bpk. Edy Rahman Syahputra,
diharapkan dapat membantu juga S.T.,M.Kom
mempermudah dalam proses 4. Dosen Pembimbing pertama saya, Ibu
pengolahan data dan proses Tantri Hidayati Sinaga,S.T.,M.Kom
pembuatan laporannya. 5. Dosen Pembimbing kedua saya Ibu
2. Perancangan sistem pengolahan data Marina ELsera, S.T.,M.Kom
iuran sampah ini diharapkan lebih 6. Semua pihak yang tidak dapat
efektif, tepat, cepat, akurat, dan disebutkan satu persatu, terima kasih
terkonsep dalam pemeliharaan atas segalanya.
datanya.
3. Sistem informasi manajemen iuran
DAFTAR PUSTAKA
perunahan Griya Mandiri ini dapat Andika Saputra dan Yuli Astuti. (2018). Analisis
menampilkan data pemilik rumah, Pengaruh Struktur HTML Terhadap
Rangking Search Engine Result Page. Jurnal
data pembayaran, riwayat Mantik Penusa, 2(2), 34–39.
Manurung, I. H. G. (2019). Sistem Informasi
pembayaran, beserta laporan Lembaga Kursus Dan Pelatihan (LKP) City
Com Berbasis Web Menggunakan Php Dan
pembayaran pemilik rumah secara Mysql. Jurnal Mahajana Informasi, 4(1),
42–50.
real time. Mashadi, M., Nurachmad, E., & Mulyana, M. (2019).
Analisis Deskriptif Penilaian Website
Perguruan Tinggi. JAS-PT (Jurnal Analisis
UCAPAN TERIMAKASIH Sistem Pendidikan Tinggi Indonesia), 3(2),
Puji syukur kepada Tuhan Yang 97. https://doi.org/10.36339/jaspt.v3i2.278
Misdram, M., & Abidin, Z. (2018). Implementasi
Maha Esa, karena kehendak dan ridhaNya integrasi desktop dan website sistem
informasi service komputer pada Karisma
peneliti dapat menyelesaikan penelitian Computer Pasuruan menggunakan remote
mysql. Spirit, 10(2), 72–86.
ini. Peneliti sadari penelitian ini tidak Mubarak, A. (2019). Rancang Bangun Aplikasi Web
Sekolah Menggunakan Uml (Unified
akan selesai tanpa doa, dukungan dan Modeling Language) Dan Bahasa
57
e-Issn: 2745-375 Djtechno: Journal of Information Technology Research
p-Issn: 2776-8546 Vol. 3, No. 1 Juli Tahun 2022

Pemrograman Php (Php Hypertext 1i2.12


Preprocessor) Berorientasi Objek. JIKO Yesputra, Rolly, Marpaung Nasrun. (2018).
(Jurnal Informatika Dan Komputer), 2(1), Penerapan Arsitektur Model View
19–25. Contoller (Mvc) Pada Sistem Informasi E-
https://doi.org/10.33387/jiko.v2i1.1052 Skripsi Stmik Royal. In Jurnal Informatika
Perkasa, M. R., Kridalukmana, R., & Widianto, E. D. Sains dan Teknologi (Vol. 3, Issue 2, pp.
(2016). Perancangan Sistem Manajemen 281–290).
Restoran dengan Aplikasi Pemesanan
Restoran Berbasis Mobile dalam Jaringan
Lokal. Jurnal Teknologi Dan Sistem
Komputer, 4(2), 289.
https://doi.org/10.14710/jtsiskom.4.2.2016.2
89-294
Rahmatullah, A. F., & Ropianto, M. (2017). Aplikasi
pengorderan Gas pada PT Amartha Anugrah
Mandiri Batam Berbasis MySQL. 1–6.
Sallaby, A. F., & Kanedi, I. (2020). Perancangan
Sistem Informasi Jadwal Dokter
Menggunakan Framework Codeigniter.
Jurnal Media Infotama, 16(1), 48–53.
https://doi.org/10.37676/jmi.v16i1.1121
Simaremare, Y. P. ., S, A. P., & Wibowo, R. P.
(2017). Perancangan dan Pembuatan
Aplikasi Manajemen Publikasi Ilmiah
Berbasis Online pada Jurnal SISFO. Jurnal
Teknik Pomits, 2(3), 470–475.
http://ejurnal.its.ac.id/index.php/teknik/articl
e/view/5163/1552
Sinaga, T. H. (2019). Langkah Mudah Membangun
Aplikasi E-Inventory dengan PIECES
Framework,UML dan Codeigniter.
Sudarmaji, S., & Surjosuseno, T. T. (2019).
APLIKASI DATA SATWA YANG DI
LINDUNGI DI INDONESIA BERBASIS GIS
DAN CSS BOOTSTRAP ( Studi Kasus:
Kebun Binatang Surabaya ). CAHAYAtech,
8(1), 19.
https://doi.org/10.47047/ct.v8i1.15
Suendri. (2018). Implementasi Diagram UML
(Unified Modelling Language) Pada
Perancangan Sistem Informasi
Remunerasi Dosen Dengan Database
Oracle (Studi Kasus: UIN Sumatera Utara
Medan). Jurnal Ilmu Komputer Dan
Informatika, 3(1), 1–9.
http://jurnal.uinsu.ac.id/index.php/algori
tma/article/download/3148/1871
Susilo, M. (2018). Rancang Bangun Website Toko
Online Menggunakan Metode Waterfall.
InfoTekJar (Jurnal Nasional Informatika
Dan Teknologi Jaringan), 2(2), 98–105.
https://doi.org/10.30743/infotekjar.v2i2.
171
[Tabrani, M. (2018). Penerapan Metode Waterfall
Pada Sistem Informasi Inventori Pt.
Pangan Sehat Sejahtera. Jurnal Inkofar,
1(2), 30–40.
https://doi.org/10.46846/jurnalinkofar.v
58

Anda mungkin juga menyukai