Anda di halaman 1dari 2

APA MANFAAT BATUK EFEKTIF ? APA ITU BATUK EFEKTIF ?

PROMOSI KESEHATAN
1. Untuk mengeluarkan sekret yang menyubat jalan Batuk efektif mengandung makna dengan batuk
napas yang benar, akan dapat mengeluarkan benda asing,
2. Untuk menurunkan frekuensi sesak napas seperti dahak semaksimal mungkin. LATIHAN TEKNIK BATUK
3. Menghemat energy sehingga tidak mudah lelah
EFEKTIF
dan dapat mengeluarkan dahak secara maksimal

APA SAJA ALAT YANG DIGUNAKAN ?

1. Air hangat 1 gelas ( air putih )

APA TUJUAN BATUK EFEKTIF ?

1 Membersihkan jalan napas


2. Pot dahak/ tempat untuk mempung dahak

Meningkatkan mobilisasi sekresi dan


2 mencegah risiko tinggi retensi sekresi
(pneumonia, atelektasis, dan demam) Disusun Oleh :
Hanifah Fuji Isnaeni
3. Tisue
Mengeluarkan dahak dan spuktum 2010201072
3
yang ada disaluran pernapasan

Melatih otot pernapasan agar

4
berfungsi dengan baik

Prodi Keperawatan
Fakultas Ilmu Kesehatan
Universitas Aisyiyah Yogyakarta
CARA MELAKUKAN BATUK EFEKTIF

Tampung dahak
Anjurkan pasien dalam tempat khusus Segera buang tisu dibuang ke
minum air hangat atau pot dahak temapat sampah infeksius
( agar udah

mengeluarkan
dahak )
Kemudian mencuci tangan
Buang dahak kedalam
dengan sabun sehingga
saluran pembuangan
Lalu ikuti dengan baketri, virus dan
seperti wc kemudian
tarik napas dalam mikroorganisme lainnya
siram higga bersih agar
sebanyak 3-4 kali tidak menyebar ke udara
mencegah kontaminasi
dan tidak menular ke

Lakukan sebanyak 3 – 4
orang lain

Pada tarikan kali dalam sehari sesuai


selanjutnya napas
ditahan 1-2 detik
dengan kebutuhan

Pakai masker

Angkat bahu dan ETIKA BATUK


dada dilonggarkan, REFERENSI
Saat anda batuk/bersin
condongkan tubuh
Fatimah, S., & Syamsudin. (2019). Jurnal Keperawatan Karya Bhakti

serta batukan
Departemen Keperawatan Medikal , Akademi Keperawatan Karya
dengan kuat dan Bhakti Nusantara Pendahuluan Tuberkulosis ( TB ) ditularkan
spontan ketika seorang penderita penyakit paru aktif yang efektif karena
penyakit persyarafan seperti stroke ata. 5(1), 26–30.

Keluarkan dahak
dengan bunyi

Memalingkan wajah serta menutup hidung dan mulut


Puspitasari, D., & Khasanah, S. (2022). Implementasi Batuk Efektif
dan Fisioterapi Dada pada Tn. M dengan Tuberculosis Paru.
dengan tissue atau lengan baju bagian dalam Mahakan Nursing Journal, 2(11), 456–464
ha..ha atau huf..huf

TERIMA KASIH :)
SEHAT SELALU

Anda mungkin juga menyukai