Anda di halaman 1dari 9

PANITIA PELAKSANA

FESTIVAL SYARIAH DAN HUKUM


ORMAWA FAKULTAS SYARI'AH DAN HUKUM
INSTITUT AGAMA ISLAM AS'ADIYAH SENGKANG
Jl. Vetran Telp. 082 245 059 581

No. : 002.PAN-PEL/FSH/ORMAWA-FSH/X.2021
Lamp. : 1 (Satu) bundel Proposal
Hal : Permohonan Dana

Kepada Yth dst.

Di-
Tempat

Assalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Semoga segala aktifitas kita senantiasa bernilai ibadah disisi Allah Swt. Sehubungan
dengan diadakannya FSH ( Festival Syariah dan HUKUM ) Institut Agama Islam
As’Adiyah Sengkang pada :

Hari/Tanggal : Rabu - Sabtu ,17- 20 November 2021


Waktu : 08.00 WITA – Selesai
Tempat : Aula Kampus IAI As’Adiyah - WFC (Kalimantan) – Garden Coffe

Sehubungan dengan hal tersebut, kami panitia penyelenggara memohon bantuan


kepada bapak berupa dana sebagai penunjang suksesnya kegiatan tersebut.
Adapun sebagai bahan pertimbangan kami lampirkan 1 (satu) bundel proposal.

Demikian surat permohonan ini kami buat, atas bantuan dan perhatianya kami
sampaikan terima kasih.

Wallahul Muafieq Ilaa Aqwamit Tharieq


Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Sengkang, 25 Oktober 2021

PANITIA PELAKSANA
FESTIVAL PEKAN SYARIAH DAN HUKUM

KETUA SEKRETARIS

WIKMAH MARDIANA ANDI MUHAMMAD RAFLI


NIM : 19420236 NIM : 20410142

Mengetahui,-
BADAN PENGURUS HARIAN
DEMA FAKULTAS SYARIAH DAN HUKUM

KETUA

AHMAD MUZAKKIR
NIM : 18420158
PANITIA PELAKSANA
FESTIVAL SYARIAH DAN HUKUM
ORMAWA FAKULTAS SYARI'AH DAN HUKUM
INSTITUT AGAMA ISLAM AS'ADIYAH SENGKANG
Jl. Vetran Telp. 082 245 059 581

“AKTUALISASI MAHASISWA FAKULTAS SYARI'AH DAN


HUKUM DALAM IMPLEMENTASI KREATIFITAS DIRI"
"Festival Syariah dan Hukum"

A. LATAR BELAKANG
Mahasiswa merupakan aset bangsa yang perlu dibina dan dikembangkan Sebagai
generasi muda, kelangsungan suatu bangsa untuk masa yang akan datang sangat tergantung
kepada mahasiswa yang ada saat ini. Oleh karena itu, mahasiswa perlu dibekali dengan
berbagai keahlian seperti keahlian dalam bidang Organisasi, Manajemen serta ke kreatifitas
mahasiswa.
Pemuda Indonesia khususnya mahasiswa Indonesia harus dibekali dengan
kemampuan hard skill dan soft skill. Melihat kondisi ini, perlu rasanya diangkat suatu
kegiatan yang bisa menjawab permasalahan tersebut. Kegiatan Festival syariah dan hukum
merupakan salah satu langkah untuk meningkatkan kemampuan mahasiswa dalam
memanejemen sebuah lembaga dalam menyongsong dan mempersiapkan perubahan masa
depan yang lebih baik.
Mahasiswa sebagai Agent of Changes merupakan pioner dan tonggak dari sebuah
perubahan. Mahasiswa diharapkan mampu menjadi penerus bangsa yang merubah wajah
dunia nantinya. Mahasiswa adalah kaum intelektual yang mampu berpikir kritis terhadap
segala permasalahan-permasalahan yang tengah ada. Mahasiswa juga berkaitan erat dengan
organisasi dan keterampilan. Berangkat dari hal tersebut, Mahasiswa IAI As’adiyah
Sengkang mengadakan Festival syariah dan hukum Mahasiswa IAI As’adiyah Sengkang guna
mempersiapkan jebolan intelektualitas muda yang matang untuk mewujudkan nilai-nilai
integritas dalam kehidupan kampus yang demokratis.
Bertolak dari dasar di atas, Seluruh Pengurus ormawa Fakultas Syariah dan Hukum, Institut
Agama Islam ( IAI ) As’adiyah Sengkang berinisiatif mengadakan kegiatan FESTIVAL
SYARIAH DAN HUKUM.

B. TEMA KEGIATAN
Tema kegiatan ini adalah: “AKTUALISASI MAHASISWA FAKULTAS SYARI'AH DAN
HUKUM DALAM IMPLEMENTASI KREATIFITAS DIRI”
PANITIA PELAKSANA
FESTIVAL SYARIAH DAN HUKUM
ORMAWA FAKULTAS SYARI'AH DAN HUKUM
INSTITUT AGAMA ISLAM AS'ADIYAH SENGKANG
Jl. Vetran Telp. 082 245 059 581

C. TUJUAN KEGIATAN
Hasil yang ingin dicapai dalam penyelenggaraan festival syariah dan hukum fakultas
syariah dan hukum adalah :
1. Meningkatkan dan memantapkan mutu ke kreatifitas mahasiswa
2. Meningkatkan kemampuan berorganisasi dan kesadaran politik sebagai warga negara yang
baik dan bertanggung jawab.
3. Memberikan kesempatan belajar bagi peserta didik.
4. Mendorong, membimbing serta mengarahkan potensi ke kreatifitas an mahasiswa
5. Menumbuhkan, meningkatkan dan memantapkan kesadaran dan tanggung jawab sebagai
warga negara khususnya generasi muda penerus perjuangan bangsa.
6. Memberikan tuntunan dan meningkatkan pola pikir, sikap dan perilaku, kepribadian, budi
pekerti, sopan santun dan disiplin.

D. BENTUK DAN ALUR KEGIATAN


Bentuk Kegiatan:
1. Dialog fakultas
2. Debat FSH
3. Futsal IAI
4. workshop Kewirausahaan
5. Silaturrahim FSH
Alur Kegiatan:
Sedangkan alur kegiatan dalam acara ini akan disesuaikan dengan manual acara.

E. PENYELENGGARA KEGIATAN
Seluruh Ormawa Fakultas Syariah dan Hukum, yang merupakan wujud dari komitmen
mengembangkan kreativitas dan potensi mahasiswa baik itu mahasiwa/i program studi
Hukum Ekonomi Syariah maupun Program Studi Ahwalu Syakhsiyyah.

F. PELAKSANA KEGIATAN
Hari / Tanggal : Rabu - Sabtu , 17 - 20 November 2021
Tempat : Aula Kampus IAI As’Adiyah Sengkang – WFC (Kalimantan) – Garden Coffe
G. SUMBER DANA
1. Iuran Panitia festival syariah dan hukum Fakultas Syariah dan Hukum IAI As’adiyah
Sengkang.
2. Penggalangan Dana
3. Sumbangan yang sifatnya tidak mengikat.

H. TARGET PESERTA
Peserta Festival syariah dan hukum adalah Mahasiwa/i Fakultas Syariah dan Hukum
dengan persyaratan sebagai berikut :
1. Mahasiswa Iai As’Adiyah Sengkang
2. Mahasiswa aktif secara Administrasi maupun Akademik
3. Melunasi Iuran dan membawa kontribusi yang telah di tetapkan
4. Menyerahkan biodata peserta
PANITIA PELAKSANA
FESTIVAL SYARIAH DAN HUKUM
ORMAWA FAKULTAS SYARI'AH DAN HUKUM
INSTITUT AGAMA ISLAM AS'ADIYAH SENGKANG
Jl. Vetran Telp. 082 245 059 581

I. SUSUNAN KEPANITIAAN
Terlampir

J. ANGGARAN BIAYA
Terlampir

K. MANUAL ACARA
Terlampir

L. PENUTUP
Demikian proposal ini kami buat sebagai pedoman pelaksanaan dan bahan pertimbangan pencarian dana pada
kegiatan FESTIVAL SYARIAH DAN HUKUM TAHUN 2021

Wassalamu’alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh

Sengkang, 25 Oktober 2021

PANITIA PELAKSANA
FESTIVAL SYARIAH DAN HUKUM

KETUA SEKRETARIS

WIKMAH MARDIANA ANDI MUHAMMAD RAFLI


NIM : 19420236 NIM : 20410142

Mengetahui,-
BADAN PENGURUS HARIAN
DEMA FAKULTAS SYARIAH DAN HUKUM

KETUA

AHMAD MUZAKKIR
NIM : 18420158
PANITIA PELAKSANA
FESTIVAL SYARIAH DAN HUKUM
ORMAWA FAKULTAS SYARI'AH DAN HUKUM
INSTITUT AGAMA ISLAM AS'ADIYAH SENGKANG
Jl. Vetran Telp. 082 245 059 581

Lampiran I
STRUKTUR PANITA FSH ( FESTIVAL SYARIAH DAN HUKUM)

Ketua : Wikmah Mardiana


Sekretaris : Andi Muhammad Rafli
Bendahara : Nurfilla

Seksi Acara Seksi Perlengkapan


Koordinator: Muh. Alfi Sahar Koordinator: Safaruddin
1. Muh.ikbal 1. Sudais Anwar
2. Elsa Damayanti 2. Al - Ichwan Akbar
3. Musliha 3. Zahru Ramadhan
4. Khaerul Ma’arif 4. Irsani Salsa Billa
5. Andi Tenri Akko 5. Muh. Nur Abdillah Usman
6. Ummul Aulia Ramadhani 6. Hamka Husni
7. Aliefa Dwi Cahayani 7. Reski Andriawan
8. Halimatang 8. Serlindah
9. Musdalifah 9. Haerul Aqsa
10. Luthfi Fahma Rosyida 10. Raehanul Ahmar
11. Emilia Rizkianty 11. Salwan
12. Salman 12. Selfiani
13. Muh.Yusran 13. Ayu Andira
14. Nurkhaerani Jalauddin
15. Andini Mukhtar

Seksi Humas
Koordinator: Muh. Rasya
1. Muh. Arif
2. Sutiman
3. Ahmad Fauzi
4. Andi Haerul Nisa
5. Muh. Yusril Saleng
6. Sabariah
7. Asrianto
8. Humairah
9. Muhammad Wahyudin
10. Nurmia
11. Andi Jihan Lukman

\
PANITIA PELAKSANA
FESTIVAL SYARIAH DAN HUKUM
ORMAWA FAKULTAS SYARI'AH DAN HUKUM
INSTITUT AGAMA ISLAM AS'ADIYAH SENGKANG
Jl. Vetran Telp. 082 245 059 581

Lampiran II

Estimasi Anggaran FESTIVAL SYARIAH DAN HUKUM ORMAWA FAKULTAS SYARIAH DAN HUKUM 2021
1. Kesekretariatan dan Administrasi
a. Kertas HVS 3 Rim @ Rp. 50.000,00 Rp. 150.000,00
b. Tinta Print 2 set @ Rp. 100.000,00 Rp. 200.000,00
c. Amplop 2 Box @ Rp. 25.000,00 Rp. 50.000,00
d. Penggandaan Surat 50 Rkp @ 1.000,00 Rp. 50.000,00
e. Penggandaan Proposal 5 Rkp @ 10.000,00 Rp. 50.000,00
f. Bola @ 120.000,00. Rp. 240.000,00
g. Sewa Lapangan @150.000,00 / jam Rp. 3.000.000,00
h. Wasit Rp. 300.000,00
Sub Total Rp. 4.040.000,00
2. Publikasi dan Dokumentasi
a. Spanduk 2 Lembar Rp. 300.000,00
Sub Total Rp. 300.000,00
3. Perlengkapan
a. Sertifikat Rp 3500.000,00
Sub Total Rp. 350.000,00
4. Komsumsi
a. Pembukaan Rp. 1.000.000,00

b. Panitia dan Peserta Rp 3.500.000,00

c. Juri dan narasumber Rp. 1.500.000,00


Sub Total Rp. 6.000.000,00

REKAPITULASI
1. Kesekretariatan dan Administrasi Rp. 4.040.000,00
2. Publikasi dan Dokumentasi Rp. 300.000,00
3. Perlengkapan Rp. 350.000,00
4. Komsumsi Rp. 6.000.000,00
SUB TOTAL Rp. 11.040.000,00
Terhitung : Sebelas Juta Empat Puluh Ribu Rupiah
Bendahara

NURFILLA

PANITIA PELAKSANA
FESTIVAL SYARIAH DAN HUKUM
ORMAWA FAKULTAS SYARI'AH DAN HUKUM
INSTITUT AGAMA ISLAM AS'ADIYAH SENGKANG
Jl. Vetran Telp. 082 245 059 581

Lampiran III

JADWAL ACARA
FSH (FESTIVAL SYARIAH DAN HUKUM)

TGL/BLN/THN WAKTU JADWAL ACARA KET.

Senin 08:00 s/d 09:00 Acara Pembukaan


17 November 2021
9:30 s/d 12.00 Dialog Fakuktas

13.00 s/d 17.00 Debat FSH

Selasa-rabu
18 -19 November 08:00 s/d 17:00 Futsal IAI
2021 Bazar

Kamis 10:00 s/d 12.00 Workshop Kewirausahaan


20 November 2021 13:00 s/d 17:00 Live music dan Silaturrahim FSH
Ziarah kubur

DAFTAR NAMA – NAMA PENYUMBANG


NO NAMA PEKERJAAN ALAMAT RUPIAH TTD

10

11

12

13

14

15

16

17

18

19

20

21

22

23

24

25

Anda mungkin juga menyukai