Anda di halaman 1dari 23

UNIVERSITAS KRISTEN IMMANUEL YOGYAKARTA

FAKULTAS TEKNIK
PROGRAM STUDI TEKNIK SIPIL

4.2 SALURAN TERBUKA:


PENAMPANG SALURAN EKONOMIS
Hidrolika II
Semester IV TA 2022 - 2023

Dosen:
R. J. Indra Sipayung, S.T., M.Sc
Pokok Bahasan
o Definisi
o Geometri saluran terbuka
o Parameter penampang saluran ekonomis:
o Persergi Panjang
o Trapesium
o Segi Tiga
o Setengah Lingkaran
o Lingkaran
o Perhitungan Hidrolis Aliran Tak Penuh (Partial Flow)

1
Definisi
o Penampang saluran yang dapat mengalirkan debit secara optimal; diperoleh
bilamana jari-jari hidrolis maksimum (atau keliling basah minimum).

m m

Ilustrasi variabel
Ilustrasi dalam
variabel persamaan
dalam Manning
persamaan untuk
Manning aliran
untuk gravitasi
aliran parsial
gravitasi atauatau
parsial setengah penuh
setengah dapat
penuh dilihat
dapat pada
dilihat pada
Gambar
Gambar 5-2.5-2.

Gambar
Gambar 5-2.5-2. Variabel
Variabel dalam
dalam persamaan
persamaan Manning
Manning aliran
aliran gravitasi
gravitasi parsial
parsial
2
Geometri saluran terbuka
Bentuk Geometri

Persegi Trapesium Lingkaran


No. Parameter Simbol

1
1 Luas Penampang A by (b + xy) y /2 (! – sin !) D2

1
2 Keliling Basah P b + 2y b + 2y √(1 + x2) /2 !D

3 Lebar Permukaan b b b + 2xy [sin (1/2 !)] D

1
4 Jari-jari Hidrolis R by / (b + 2y) [(b + xy) y] / [b + 2y √(1 + x2)] /4 [1 – (sin !) / !)] D

1
5 Kedalaman Hidrolis Rata-rata Dm y [(b + xy) y] / [b + 2xy] /8 [(! – sin !) / (sin 1/2 !)] D
Penampang Berbentuk Persegi Panjang
A = Bh, atau: B = A/h
P = B + 2h, atau: P = (A/h) + 2h

Dengan asumsi luas penampang A adalah konstan, maka persamaan di atas dapat
dideferensiasikan terhadap h dan dibuat sama dengan nol untuk mendapatkan
harga P (keliling basah) minimum.

4
Penampang Berbentuk Trapesium
A = (B + 2mh) h
P = B + 2h (√m2 + 1), atau:
B = P – 2h (√m2 + 1), maka:
A = [P – 2h (√m2 + 1)] h + mh2, atau:
A = Ph – [2h2 (√m2 + 1)] + mh2
Dengan asumsi luas penampang A dan kemiringan dinding m adalah konstan,
maka persamaan di atas dapat dideferensiasikan terhadap h dan dibuat sama
dengan nol untuk mendapatkan harga P (Keliling Basah) minimum:

5
Penampang Berbentuk Trapesium
Dengan asumsi luas penampang A dan kedalaman h konstan, maka persamaan di
atas dapat dideferensiasikan terhadap m dan dibuat sama dengan nol untuk
mendapatkan harga P (jari-jari hidrolik) minimum:

6
Penampang Berbentuk Segi Tiga

m m

7
Penampang Berbentuk Segi Tiga
Dengan asumsi luas penampang A konstan, dan mendeferensiasikannya terhadap
teta dan dibuat sama dengan nol, maka:

Jadi: saluran segi tiga yang paling ekonomis adalah jika kemiringan dindingnya 45O.
8
Penampang Berbentuk Setengah Lingkaran

Bentuk setengah lingkaran mempunyai keliling basah terkecil untuk luas penampang
melintang tertentu, dibandingkan dengan bentuk penampang melintang lainnya.

9
Penampang Berbentuk Lingkaran
Bentuk lingkaran dengan kedalaman air 0,8 D:

cos Ɵ = OB/OC = (0,3 D)/(0,5 D) = 0,6


Ɵ = arc cos 0,6 = 53,1o,
maka sudut AOC = 2 Ɵ = 106,2o
Luas juring AECO
= π/4 D2 [(360o - 106,2o)/360o)
= (π /4) D2 (0,705)
= 0,55 D2
Luas segitiga AOC
= (2) (0,5 D sin Ɵ) (0,5)(0,3 D)
= 0,12 D2

12/05/23 10
Penampang Berbentuk Lingkaran
Luas penampang basah,
A = Luas juring ADCO + Luas segitiga AOC
= 0,55 D2 + 0,12 D2
= 0,67 D2
Keliling basah, P = π D [(360o - 106,2o)/360o)
= 2,2 D
Jari-jari hidrolis, R = A/P
= (0,67 D2) / (2,2 D)
= 0,3 D
Debit, Q = (A/n) R2/3 S0.5

11
oleh aktivitas pemakaian air bersih. Hal ini berdampak pada kedalaman air limbah domestik di dalam perpipaan a
sangat bervariasi. Oleh karena itu, persamaanIlustrasi
Manning tidak
variabel dapat
dalam digunakan
persamaan secara
Manning untuklangsung, diperlukan
aliran gravitasi modifik
parsial atau set
Penampang Berbentuk Lingkaran
dengan menyesuaikan perilaku aliran air parsial atau5-2.
Gambar setengah penuh di dalam perpipaan. Hubungan variabel-varia
hidrolika dalam perpipaan aliran gravitasi setengah penuh dapat dilihat sebagai berikut:
d 1
D = 2 ( θ
1 – cos 2 ) ............................... Persamaan 5

Ap
Af = ( θ sin θ
360 – 2 π ) ............................... Persamaan 5
Ilustrasi variabel dalam persamaan Manning untuk aliran gravitasi parsial atau setengah penuh dapat dilihat pada

(
RGambar 5-2. 360 sin θ
p
Rf = 1 – 2 θπ ) ............................... Persamaan 5
Gambar 5-2. Variabel dalam persamaan Manning aliran gravitasi pa

2
Vp
Vf = ( ) Rp
Rp
3
............................... Persamaan 5

Qp
Qf = ( Ap Vp
Af Vf ) ............................... Persamaan 5
Gambar 5-2. Variabel dalam persamaan Manning aliran gravitasi parsial
12/05/23 Di mana: 12
Qp
(Ap Vp
= AV
Qf Penampang
f f
) Berbentuk Lingkaran
Di mana:
Vƒ = kecepatan pada aliran penuh
VP = kecepatan pada aliran parsial/setengah penuh
d = Kedalaman Aliran Parsial/Setengah Penuh
R = Jari-jari Hidrolis (P = Parsial, ƒ = Penuh)
θ = Sudut aliran dalam derajat
A = Luas aliran

Perencanaan Pipa A

12/05/23 13
Diagram Aliran Tidak Penuh (Partial Flow)

14
Perhitungan Hidrolis Aliran Tak Penuh
(Partial Flow)

Tentukan
Tentukan rasio: Vp/Vf,
rasio d/D Tentukan Qf Tentukan S
Qp/Qf, Rp/Rf

Tentukan Tentukan Vp
koefisien Tentukan D Tentukan Vf (kecepatan
Manning, n minimum)

12/05/23 15
Nomogram Manning
Nomogram Manning untuk
aliran penuh (Full Flow)
Contoh perhitungan hidrolis
Soal:
Suatu saluran irigasi dengan penampang (ekonomis) berbentuk trapesium
mengalirakn air dengan debit 25 m3/d. Bila diketahui koefisien kekasaran
Manning adalah 0,015 dan kemiringan dasar saluran adalah 0,005, tentukanlah
dimensi penampang saluran tersebut.

12/05/23 17
Solusi
Diketahui:
ž Debit aliran irigasi, Q = 25 m3/d
ž Koefisien Manning, n = 0,015
ž Kemiringan dasar saluran, S = 0,005
ž Saluran ekonomis dengan penampang melintang berbentuk
trapesium

12/05/23 18
s tanah. Kemiringan ini diten- dP
"- - t -'r^
I x2! (L+ m")'z
t'
-r' - = x2nt =0
dnr- 2
Solusi
engan demikian hanya ada dua
y untuk mendapatkan bentuk =ty+
pang dan kelilingtasah adarah :
?rn
."....'''.....,.........T=I
Menghitung @.12.a)luas penampang basah:!7*ttt"
A = (B + mh) (h) yang akhirnya didapat :
(4.12.b>
Untuk penampang ekonomis. m=w 1
, atau m = 0,6
Maka: atau

A =,B(B
pabila nilai 0,6 h) (h) ………… (1) a=600
+ persamaan
dari
Untuk
(4.12.b) maka akanpenampang
didapat: ekonomis: B + tampang
Jadi 2 mh =basah
2h (m 2 + ekonomis
paling 1)1/2 didapat apabila lebar muka air
adalah 2 kali panjang sisi miring (tebing) saluran. Kondisi ini didapat apa-
Sehingga:
bila sudut kemiringan tebing saluran terhadap horisontal adalah 600. De-
B + 1,2 h = 2,3 h ngan demikian apabila dibuat suatu setengah lingkaran dengan pusat pada
B = 1,1 h ……………………. muka(2)air, setengah lingkaran tersebut akan menyinggung kedua sisi tebing
dan dasar saluran seperti yang di tunjukkan dalam gambar 4.6.
hingga:
Apabila nilai .B dari persamaan (4.L2.c) disubtitusikan ke dalam persa-
maan jari-jari hidraulis, akan di dapat :

12/05/23 19
Solusi
Substitusi persamaan (1) ke persamaan (2):
A = (1,1 h + 0,6 h) (h)
= 1,7 h2
Oleh karena R = h/2 maka:
Q = (A/n) R2/3 S0.5
25 m3/d = (1,7 h2 / 0,015 d/m1/3) (0,5 h)2/3 (0,005)1/2
= (113,3 h2 d/m1/3) (0,63 h2/3) (0,07)
= 5,0 h8/3 d/m1/3

12/05/23 20
Solusi
sehingga:
h8/3 = (25 m3/d) / (5,0 m1/3/d)
= 5 m8/3
h = (5 m8/3)3/8
= 1,8 m
dan:
B = (1,1) (1,8 m)
= 1,98 m

12/05/23 21
Tugas
Soal:
Tentukan diameter pipa (n = 0,015) yang dibutuhkan untuk mengalirkan air limbah
sebesar 0,25 m3/d (S = 0,005), apabila disyaratkan rasio d/D = 0,6!
Gunakan Kurva Aliran Parsial dan Nomogram Manning.

12/05/23 22

Anda mungkin juga menyukai