Anda di halaman 1dari 4

– Program Dukungan Kegiatan Bidang Ekonomi Kreatif

– Kerangka Acuan Kerja (KAK) Kegiatan Pemasaran Kekayaan Pariwisata


Nama Kegiatan : Lokasi Kegiatan: Waktu Pelaksanaan :
Persiapan : 01 Januari 2020 s/d 31
Promosi Pemasaran Kekayaan Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata Desember 2020
kepariwisataan Daerah Kabupaten Morowali Pelaksanaan : 01 Januari 2020 s/d
31 Desember 2020
Tanggal Pelaporan : TW. 1 s/d TW.
IV
Lembaga Pelaksana : Pengarah : Ismail Rasuna Mohamad, Panitia Pelaksana :
S.Pd.,S.E., M.M
Dinas Pemuda Olahraga dan Jabatan : Kepala Disporapar 1.
Pariwisata Daerah Penanggung Jawab : 2.
Jabatan : 3.
Alamat : Telepon :

Telepon :

Email :
Website

Deskripsi Kegiatan : Anggaran :


Pengembangan Kebudayaan dan Pariwisata telah meningkat secara
1. APBD : Rp. 214.605.144,-
Nasional sebagai suatu Industri Pariwisata yang tujuannya mendatangkan
Para Wisatawan demi menikmati Obyek dan Daya Tarik Pariwisata maupun
produk-produk ekonomi kreatif.
Total : Rp. 214.605.144,-,-
Bertolak dari Pengembangan Pariwisata tersebut, maka Pemerintah
Kabupaten Morowali dalam hal ini Dinas Pemuda Olahraga dan Pariwisata ( Dua Ratus Empat Belas Juta
Daerah Kabupaten Morowali,perlu melakukan promosi dan pemasaran Enam Ratus Lima Ribu Seratus
produk-produk ekonomi kreatif, melakukan event tahunan di Kabupaten Empat Puluh Empat Rupiah )
Morowali dan juga melakukan kunjungan atau mengikuti even Expo Sulteng = Pagu Indikatif Renstra
dan Sail Tomini.

Berdasarkan penjelasan diatas, maka Bidang Ekonomi Kreatif pada Dinas


Pemuda,Olaharaga dan Pariwisata Kabupaten Morowali mengangkat
Program dan kegiatan ini sesuai Tupoksi Bidang Ekonomi Kreatif.

Masalah :
Ada beberapa permasaalahan dalam pelaksanaan pemasaran kekayaan
pariwisata khususnya pada produk Ekonomi Kreatif antara lain :
1. Pengembangan usaha pelaku ekonomi kreatif maupun promosi
pemasaran kekayaan kepariwisataan belum Optimal
2. Masih kurangnya Modal usaha pelaku Ekonomi Kreatif
Strategi :
1. Pemasaran/mempromosikan produk-produk local yang telah dihasilkan
oleh kelompok usaha ekonomi kreatif baik melalui media masa maupun
pada ivent kegiatan yang di ikuti di ibukota propinsi maupun di
kabupaten lain.
2. Monitoring dan evaluasi setiap kegiatan yang dilakukan oleh kelompok
usaha ekonomi kraetif yang berkaitan dengan distribusi produk yang
dihasilkan.

Relevansi Kegiatan yang Diusulkan dengan APBD dan Renstra :


Kegiatan tersebut di atas termasuk kegiatan yang akan dilakukan Pemda
sebagaimana tercantum dalam Renstra Dinas Pemuda Olahraga dan
Pariwisata Daerah Kabupaten Morowali.

A. Tujuan, output dan langkah-langkah kegiatan


a. Tujuan Kegiatan
Sasaran Umum :
Meningkatnya pemasaran produk usaha ekonomi kreatif
Penerima Manfaat Langsung
Kelompok Usaha Ekonomi kreatif Kab. Morowali

Tujuan Langsung :
Promosi dan pemasaran kekayaan Ekonomi Kreatif pada kegiatan Expo Sulteng dan kegiatan festival
teluk Tomini

b. Keluaran (output) Terpromosikanya Industri Ekonomi Kreatif Pariwisata

c. Langkah-langkah kegiatan
Tahapan Persiapan
 Koordinasi dan konsultasi
dengan instansi terkait
 Pelaksanaan Rapat Kegiatan
Festival Teluk Tomini
 Pelaksanaan Rapat Kegiatan
Expo Sulteng
 Pengumpulan Bahan Pameran
kegiatan Festival Teluk Tomini
 Pengumpulan Bahan Pameran
kegiatan Expo Sulteng
 Penyusunan Surat Tugas
Kegiatan Festival Teluk Tomini
 Penyusunan Surat Tugas
kegiatan Expo Sulteng

Tahap Pelaksanaan

Tahap Dokumentasi dan Pelaporan
 Dokumentasi kegiatan
 laporan hasil kegiatan dan
pertanggung jawaban keuangan

B. Monitoring dan Evaluasi (Pre Test dan Post Test)


Monitoring dan Evaluasi dilakukan setelah Pengimplementasian hasil dari kegiatan Pelaksanaan
Promosi Pemasaran Ekonomi Kreatif

C. Kapasitas Pelaksanaan dan Kerjasama


a. Kapasitas Pelaksanaan

b. Kapasitas Kerjasama :
Kerjasama antar pelaku ekonomin kreatif pada kegiatan Festival teluk tomoni dan kegiatan Expo
Sulteng
D. Agenda Kegiatan

a. Jadwal Kerja (jadwal dari langkah-langkah kegiatan).


Langkah-langkah Waktu Waktu Akhir Pelaksana
Mulai
1. Persiapan
a. Koordinasi dengan Dinas Pariwisata dan Mar 2020 Mar 2020 Kabid Ekraf
Ekonomi Kreatif Sulawesi Tengah Disporapar
b. Pelaksanaan Rapat Kegiatan Festival Mar 2020 Mar 2020 Staf Ekraf
Teluk Tomini Disporapar

c. Pelaksanaan Rapat Kegiatan Expo Apr 2020 Apr 2020 Staf Ekraf
Sulteng Disporapar
d. Pengumpulan Bahan Pameran kegiatan Mar 2020 Mar 2020 Staf Ekraf
Festival Teluk Tomini Disporapar
e. Pengumpulan bahan pameran Kegiatan Apr 2020 Apr 2020 Staf Ekraf
Expo Sulteng Disporapar
f. Penyusunan Surat Tugas Kegiatan Mar 2020 Mar 2020 Kabid Ekraf
Festival Teluk Tomini Disporapar
g. Penyusunan Surat Tugas kegiatan Expo Apr 2020 Apr 2020 Kabid Ekraf
Sulteng Disporapar
2. Pelaksanaan Acara Festival Teluk Tomini Mar 2020 Mar 2020 Disporapar
3. Pelaksanaan Acara Expo Sulteng Apr 2020 Apr 2020 Disporapar
4. Penyusunan Laporan Hasil Kegiatan Mar 2020 Mar 2020 Staf Ekraf
Festival Teluk Tomini dan Keuangan Disporapar
5. Penyusunan Laporan Hasil Kegiatan Expo Apr 2020 Apr 2020 Staf Ekraf
Sulteng dan Keuangan Disporapar
E. Anggaran kegiatan pelaksanaan Promosi dan
Pemasaran Ekonomi Kreatif

        HARGA /  
NO
. URAIAN KEGIATAN VOLUME UNIT UNIT JUMLAH
1 2 3 4 5 6=3x5
5.000.00
  BELANJA       0
5.000.00
BELANJA LANGSUNG 0
4.900.00
A. Belanja Pegawai 0
4.900.00
1. Belanja Lembur Non PNS 0
3.500.00
Dalam Rangka Penyusunan Lakip 175 OJ 20.000 0
-Gol 1/Phl 7 Orang x 5 Jam x 5 Hari x 1 Keg
-Uang Makan Lembur 7 Orang x 5 Hari 35 OH 40.000 1.400.00
0
Belanja Barang Dan Jasa 100.000
Belanja Bahan Pakai Habis 100.000
Belanja Cetak dan Penggandaan
Barang Penggandaan
- Fotocopy 272 Lembar 275 74.000
- Jilid 5 Buah 5.000 25.000
- Lumsun 1 Paket 200 200

5.000.00
TOTAL ANGGARAN
0

Mengetahui / Menyesetujui Penanggung Jawab Kegiatan


Kepala SKPD

Ismail Rasuna Mohamad, S.Pd, SE, MM


NIP. 16171119199304 1 001 NIP.

Anda mungkin juga menyukai