Anda di halaman 1dari 1

2.

ETIOLOGI

Masa inkubasi merupakan masa dimana penyebab penyakit mulai masuk kedalam tubuh  sampai
saat timbulnya penyakit tersebut. Dan masa inkubasi dari spesies malaria yaitu:

1. Plasmodium Falciparum

Malaria Tropicana:  9-14 (12) hari

2. Plasmodium Vivax

Malaria Tertiana: 12-17 (15) hari

3. Plasmodium Ovale

Malaria ovole: 16-18 (17) hari

4. Plasmodium Malariae

Malaria Quartana: 18-40 (28) hari

(Nugroho, 2011, hal. 193)

Malaria masih menjadi penyebab utama masalah kesehatan masayarakat dibeberapa negara
tropis dan subtropis. Malaria banyak dijumpai daerah pinggiranhutan di Amerika Selatan
(Brazil), Asia Tenggara (Thailand dannIndonesia) dan diseluruh Sub-Sahara Afrika 326 malaria
ovale terdapatdimana frekuensi malaria vivax lebih sedikit. Plasmodium falciparum yng resisten
sukar disembuhkan dengan 4 aminoquinolines dan obat anti malaria lainnya ditemukan dinegara
tropis, khususnya diwilayah Amazon dan sebagian Thailand dan Kamboja. Palcifarum vivax
yang resisten dan sukar disembuhkan dengan pengobatan cloroquine terjadi di Papua New
Guiena dan prevalensi di Irian Jaya dan telah dilaporkan terjadi didaerah Sumatra, di Kepulauan
Solomon dan Guyana. (Kunoli, 2012, hal. 189)

Anda mungkin juga menyukai