Anda di halaman 1dari 1

DAFTAR RIWAYAT HIDUP

Desi Irfan adalah sosok nama penulis Tesis ini. Penulis lahir dari

pasangan Bapak Wagiman dan Ibu Poniem sebagai anak ke-enam dari enam

bersaudara. Sosok Penulis lahir di Pematang Siantar pada tanggal 13 Desember

1985. Penulis menempuh pendidikan formal dari SD Perguruan Masyarakat

Rakyat Pematang Siantar (lulus tahun 1997), melanjutkan ke SMP MTS

AlWashliyah Pematang Siantar (lulus tahun 2000), melanjutkan ke SMA Melati

Pematang Siantar(lulus tahun 2004), kemudian melanjutkan ke STMIK Potensi

Utama (S1) (lulus tahun 2010), hingga akhirnya bisa melanjutkan kuliah di

Universitas Potensi Utama Program Studi Ilmu Komputer Program Magister.

Semangat yang tinggi, walau cobaan silih berganti terus dihadapi demi

keuletan yang tinggi dalam mencari ilmu, dijadikan motivasi. Ketekunan dalam

belajarnya untuk terus belajar dan berusaha hingga akhirnya penulis pun bisa

menyelesaikan pengerjaan tugas akhirnya berupa Tesis. Semoga tesis ini bisa

memberikan kontribusi yang positif pada dunia pendidikan.

Akhir kata penulis mengucapkan rasa syukur yang sebesar-besarnya atas

penyelesaian Tesis yang berjudul “Analisa Pengaruh Fungsi Aktivasi Sigmoid,

Relu Dan Softmax Dalam Klasifikasi Satwa Yang Dilindungi Menggunakan

Convolutional Neural Network”.

Anda mungkin juga menyukai