Anda di halaman 1dari 2

Nama : Dwi Rofika Hikmawati

Nim. : 043073199

Prodi. : Ilmu Administrasi Negara

Mata Kuliah : Logika/ ISIP4211

DISKUSI 6

1. Contoh silogisme premis mayor dan minor :

"Pada hari kamis kemarin, bertepatan tanggal merah semua karyawan MDS Bondowoso diwajibkan
untuk tetap bekerja. Dwi sedang bekerja di MDS Bondowoso. Maka, pada hari kamis Dwi tetap bekerja
namun selama 6 jam saja".

Premis mayor : Pada hari kamis kemarin, bertepatan tanggal merah semua karyawan MDS Bondowoso
diwajibkan untuk tetap bekerja.

Premis Minor : Dwi sedang bekerja di MDS Bondowoso.

Kesimpulan : Maka, pada hari kamis Dwi tetap bekerja namun selama 6 jam saja.

2. Diagram himpunan dari contoh nomor 1 adalah :

[(B = C)^(A c B)] → (A c C)

Maka diagram himpunannya yaitu

Ax
Sumber : BMPISIP4211 modul 6

hal 6.37-6.45

Anda mungkin juga menyukai