Anda di halaman 1dari 1

DAFTAR INVENTARIS PERTANYAAN

KUNJUNGAN KERJA KOMISI II DPRD PROVINSI


KALIMANTAN TIMUR
KE UPTD. BBI PADI DAN PALAWIJA DINAS PANGAN,
TANAMAN PANGAN, DAN HOLTIKULTURA
PROVINSI KALIMANTAN TIMUR
Jl. Dr. FL. Tobing Km. 8 Desa Rempanga Kecamatan Loa Kulu Kukar
14-16 Maret 2023

PERTANYAAN :
1) Mohon Penjelasan dari UPTD. BBI Padi dan Palawija terkait
jumlah luas lahan yang dimiliki dan dipergunakan untuk apa
lahan yang dimiliki tersebut?
2) Dalam Pengembangan Padi dan Palawija, seperti apa langkah
teknis dan strategis UPTD agar ketersediaan dua sektor tersebut
tetap mencukupi di Kalimantan Timur?
3) Komisi II memohon penjelasan terkait Data Produksi/Provitas
Benih di UPTD BBI Padi dan Palawija dalam waktu tiga tahun
terakhir? Mohon data tersebut bisa diberikan ke Komisi II!
4) Komisi II memohon penjelasan terkait kemitraan/kerjasama
yang telah di lakukan UPTD BBI Padi dan Palawija dalam
pengembangan kedua komoditas tersebut?
5) Komisi II memohon penjelasan terkait persoalan yang dihadapi
UPTD BBI Padi dan Palawija dalam mengembangkan dan
menyediakan benih padi dan palawija, khususnya dalam
kesiapan menghadapi perpindahan Ibu Kota Negara?

SEKIAN DAN TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai