Anda di halaman 1dari 9

Kuliah Lapangan

DEPARTEMEN HUBUNGAN LUAR

Contact Person : Rahmat Hidayat (085849961522)


PROPOSAL KEGIATAN
KULIAH LAPANGAN
DEPARTEMEN HUBUNGAN LUAR
KABINET INKLUSIF
HIMPUNAN MAHASISWA TEKNIK PERKAPALAN
INSTITUT TEKNOLOGI KALIMANTAN
TAHUN 2023

I. PENDAHULUAN
Mahasiswa adalah bagian dari komunitas intelektual Indonesia yang
memiliki peran yang sangat penting dalam pembangunan dan pengem bangan
negara. Dunia kerja pada saat ini sangatlah luas. Bidang ilmu murni banyak di
butuhkan tidak hanya di laboratorium. Oleh sebab itu kebutuhan akan sumberdaya
manusia yang unggul sangat di butuh kan. Diharapkan dengan adanya Kuliah
lapangan ini mahasiswa memiliki bayangan dalam dunia kerja yang ingin dimasuki.
Dengan mengetahui dunia industry sejak dini, mahasiswa dapat menyiapkan diri
dengan menggali bakat dan minat yang dimiliki untuk mempersiapkan diri
memasuki dunia pekerjaan.
Kuliah lapangan akan menjadi jalan atau media untuk mendekatkan
perguruan tinggi dengan lembaga penelitian yang akan menghasilakan sarjana
Teknik Perkapalan yang dapat bermanmaaf bagi masyarakat dan lingkungan
sekitar. Dalam realisasi pengambilan peran-peran tersebut diharapkan masasiswa
tidak hanya pandai/menguasai teori/materi yang telah didapatkan dalam bangku
pekulihan saja tetapi di harapkan mampu membaca dan mengerti berbagai kondisi
yang terjadi di lapangan. Dengan alasan inilah mahasiswa Teknik Perkapalan ITK
bermaksud untuk mengadakan kegiatan Kuliah Lapangan.

II. TUJUAN
Adapun tujuan yang ingin dicapai dalam kegiatan Studi Banding ini adalah:
1. Untuk mengetahui secara langsung hubungan antara mata kuliah yang
diajarkan dengan implementasi yang ada di lapangan.
2. Untuk memperdalam wawasan mahasiswa terkait industri beserta fasilitasnya.

III. NAMA DAN TEMA KEGIATAN


Nama kegiatan yang kami adakan adalah Kuliah Lapangan dengan tema “KUNJRI”
(Kunjungan Industri)

IV. BENTUK KEGIATAN


Bentuk kegiatan dari kuliah lapangan ini adalah mahasiswa berkunjung secara

Contact Person : Rahmat Hidayat (085849961522)


langsung ke perusahaan yang di tunjuk untuk belajar dan mendapatkan wawasan
terkait industry dan fasilitas yang di miliki guna memberikan gambaran nyata bagi
mahasiswa tentang apa yang sudah mereka pelajari di kampus.

V. SASARAN
Adapun sasaran peserta dalam kegiatan ini adalah Mahasiswa aktif Teknik
Perkapalan Angkatan 2021 Institut Teknologi Kalimantan .

VI. PARAMETER KEBERHASILAN


Adapun parameter keberhasilan dari kegiatan Studi Banding ini adalah :
1. Dihadiri oleh minimal 70% mahasiswa yang mendaftar.
2. Terbuatnya dokumen berisikan kegiatan yang di lakukan saat kuliah lapangan.
3. Dibuat kan live report yang di unggah pada Instagram HIMANAVAL ITK.

VII. WAKTU DAN TEMPAT KEGIATAN


Kegiatan Studi Banding ini akan dilaksanakan pada :
Hari : Minggu
Waktu : 19 Mei 2023
Tempat :-

VIII. SUSUNAN ACARA


Lampiran 1

IX. RINCIAN ANGGARAN BIAYA


Lampiran 2

X. KEPANITIAAN
Lampiran 3

XI. PENANGGUNG JAWAB KEGIATAN


1. Nama : Rahamat Hidayat
Program Studi : Teknik Perkapalan
NIM 09211047
No. HP/Telepon 085849961522
Email : 09211047@student.itk.ac.id

XII. PENUTUP
Besar harapan kami agar kegiatan ini mendapat dukungan dari semua pihak.

Contact Person : Rahmat Hidayat (085849961522)


Sehingga kegiatan ini dapat berjalan dengan baik serta tercapainya tujuan dari
diselenggarakannya kegiatan ini. Setelah kegiatan ini dilaksanakan, kami harap
mahasiswa Teknik Perkapalan angkatan 2021 dapat lebih memahami implementasi di
lapangan sehingga mahasiswa dapat bekal untuk memasuki dunia kerja kedepannya.
Demikian proposal ini kami susun agar menjadi bahan pertimbangan dan
suksesnya penyelenggaraan kegiatan tersebut. Kami menyadari bawah kegiatan ini tidak
akan berlangsung dengan baik tampa adanya pengertian, dukungan, dan bantuan moral
maupun materi dari segala pihak yang berkaitan dengan baik dan bermanfaat bagi semua
pihak.

Contact Person : Rahmat Hidayat (085849961522)


LEMBAR PENGESAHAN
PROPOSAL KEGIATAN
KULIAH LAPANGAN
DEPARTEMEN HUBUNGAN LUAR
KABINET INKLUSIF
HIMPUNAN MAHASISWA TEKNIK PERKAPALAN
INSTITUT TEKNOLOGI KALIMANTAN
TAHUN 2023

Tempat, 19 Mei 2023

Ketua HIMANAVAL-ITK, Ketua Panitia,

Muh. Reza Fachrul Jaya Rahamat Hidayat


NIM 09201025 NIM 09211047

Mengetahui dan Menyetujui,


Koordinator Program Studi Teknik Perkapalan

Suardi, S.T.,M.T.
NIP. 198805262019031012

No Nama Paraf
1 Hubungan Luar
Aqshal Dwi Rahmat

Contact Person : Rahmat Hidayat (085849961522)


Lampiran 1
SUSUNAN ACARA
KULIAH LAPANGAN

Waktu (WITA) Durasi Kegiatan Petunjuk Teknis


08.00 – 08.10 10’ Pembukaan & Doa Kegiatan di buka oleh moderator dan
pembacaan doa.

08.10 – 08.20 5’ Sambutan Penyampaian sambutan oleh dosen dan


perwakilan perusahaan.
08.20 – 10.20 120’ Observasi Galangan Mahasiswa melakukan pengamatan dan
mempelajari ilmu di galangan yang di
bombing oleh karyawan perusahaan dan
dosen Institut Teknologi Kalimantan.
10.20 – 10.50 30’ Tanya jawab Mahasiswa Teknik Perkapalan Angkatan
2021 bertanya kepada pembimbing
lapangan.

10.50 – 11.00 10’ Dokumentasi & Seluruh peserta melakukan foto bersama
penutupan lalu kegiatan di tutup oleh moderator.

Contact Person : Rahmat Hidayat (085849961522)


Lampiran 2
RINCIAN ANGGARAN BIAYA
KULIAH LAPANGAN

Pemasukan
No Sumber Dana Jumlah (RP)
1
2
Total Pemasukan

Pengeluaran
No Uraian Jumlah Satuan Harga satuan Jumlah Haga
(RP) (RP)
Bahan habis pakai
1 Masker medis 1 Kotak
Jasa
2 Spanduk Buah
3 Plakat Buah
Konsumsi
4 Air Minum 3 Kotak
5 Nasi Kotak Dosen 1 Kotak
Total pengeluaran

Contact Person : Rahmat Hidayat (085849961522)


Lampiran 3
KEPANITIAAN
NAMA KEGIATAN

Pengarah : Rektor Institut Teknologi Kalimantan


Prof. Dr. rer. nat. Agus Rubiyanto, M.Eng.Sc.

Pelindung : 1. Wakil Rektor Bidang Akademik


Prof Erma Suryani, S.T., M.T., Ph.D.
2. Koordinator Program Studi Teknik Perkapalan

Penanggung Jawab : 1. Ketua HIMANAVAL-ITK


Muh. Reza Fachrul jaya 09201025
2. Kepala Departemen Hubungan Luar
Aqshal Dwi Rahmat 09201007

Ketua Pelaksana : Rahamt Hidayat 09211047


Anggota : Audri Yulia 09211008
Muhammad Syafa Samhan 09211041
Muhammad Choirul Yani 09211035
Riza Abdillah 09211035

Contact Person : Rahmat Hidayat (085849961522)


Contact Person : Rahmat Hidayat (085849961522)

Anda mungkin juga menyukai