Anda di halaman 1dari 10

SATUAN ACARA PENYULUHAN

Hari/Tanggal : Senin, 5 september 2020

Waktu : 25Menit

PokokPembahasan : Masalah PadaIbuHamil

Subtopic : Support Keluarga

Sasaran : Ibu hamil dan keluarga

Penyuluh : Mahasiswa Poltekkes

Tempat : Bitung

A. TUJUAN PENYULUHAN UMUM

Setelah mendapatkan penyuluhan ini klien dan keluarga dapat mengetahui


tentang P4K dengan stiker. Mengenai definisi, kegunaan, serta kegiatan dalam
program tersebut

B. TUJUAN PENYULUHAN KHUSUS

Setelah mendapatkan penyuluhan ini, diharapkan keluarga klien dapat


memahami apa itu program P4K, serta ikut serta dalam kegiatan tersebut

C. MATERI

Terlampir
D. MEDIA

1. Leaflet

E.METODE

1. Penyuluhan

2. Tanya jawab

F. KEGIATAN PENYULUHAN

No WAKTU KEGIATAN KEGIATAN PESERTA


PENYULUHAN
1. 5 Menit Pembukaan: Menjawab salam
Memberikan salam Mendengarkan dan
Memperkenalkan diri berpartisipasi aktif
Mengkomunikasikan tujuan memperhatikan
2. 10 Menit Pelaksanaan: Memperhatikan
Penyuluhan secara berurutan
dan terartur
Materi :

Menjelaskan tentang
Program P4K. Kepanjangan
dai P4K adalah Program
Perencanaan Persalinan dan
Pencegahan Komplikasi. Ibu
dan masyarakah dihimbau
untuk mengikuti program
tersebut dengan
menumbuhkan kesadaran
akan pentingnya P4K bagi
ibu hamil. Dijelaskan juga
mengenai manfaat P4K,
Komponen-komponen P4K,
Masalah yang di telusuri
serta kegiatan-kegiatan yang
dilaksanakan dan
penggunaan stiker P4K
3. 5 Menit Penutup :
Memberikan Menanyakan hal yang belum
kesempatan bertanya jelas

Menyampaikan
terima kasih atas Mengucap salam dan

waktu yang telah menjawab salam


diberikan oleh Ny.N

G. EVALUASI

1. Keluarga berserta ibu hamil mengenal P4K

2. Keluarga berserta ibu hamil memahami tujuan P4K

3. Keluarga berserta ibu hamil memahami manfaat dan pentingya P4K

4. Keluarga berserta ibu hamil mengetahui fungsi stike P4K

5. Keluarga berserta ibu hamil mengetahui Permasalahan yang ditelusuri pada


P4K
6. Keluarga berserta ibu hamil mengetahui dan memahami kegiatan yang
dilaksanakan dalam P4K

Lampiran materi

P4K (Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi)


1. P4K Stiker
P4K Stiker adalah merupakan suatu kegiatan yang difasilitasi oleh bidan di
desa dengan dengan peran aktif suami, keluarga dan masyarakat dalam
merencanakan persalinan yang aman dan persiapan menghadapi komplikasi bagi ibu
hamil, termasuk perencanaan penggunaan KB pasca persalinan dengan
menggunakan stiker sebagai media notifikasi sasaran dalam rangka meningkatkan
cakupan dan mutu pelayanan kesehatan bagi ibu dan bayi baru lahir

2. Tujuan adanya P4K


a. Terdatanya status ibu hamil dan terpasangnya stiker P4K di setiap rumah ibu
Hamil
b. Adanya perencanaan persalinan
c. Terlaksananya pengambilan keputusanyang cepat dan tepat bila terjadi
komplikasi
d. Meningkatkan keterlibatan tokoh masyarakat baik formal mau pun non
formal, dukun, kelompok masyarakat, dalam perencanaan dan pencegahan
komplikasi dengan stiker, KB pasca salin

3. Kenapa P4K penting


Pedoman P4K merupakan panduan teknis bagi tenaga kesehatan yang
bertugas di desa/puskesmas dalam mengantisipasi berbagai permasalahan yang
terkait dengan angka kematian ibu dan bayi
4. Manfaat
a. Pemetaan Ibu hamil, bersalin dan nifas
b. Pemantauan Ibu hamil, bersalin dan nifas secara intensif
c. Meningkatkan persiapan persalinan oleh keluarga
d. Keluarga dan Ibu bersalin mengetahui jadwal persalinan, dan menolong
persalinan
e. Keluarga mengetahui transportasi dan calon pendonor darah

5. Menanggulangi AKI dan AKB


a. Toma
b. Fasilitas kesehatan
c. Kader
d. PKK

6. Kegiatan P4K
a. Melaksanakan pendataan ibu hamil
b. Meningkatkan pengetahuan ibu hamil, suami dan keluarganya tentang
semua kehamilan beresiko, bahaya kehamilan dan persalinan
c. Mengajak ibu hamil, suami dan keluarga, melakukan perencanaan untuk
tempat persalinan, penolong, persiapan transportasi dan keuangan
d. Membantu menyiapkan calon pendonor darah, memberi informasi tentang
persiapan pakaian bayi, dan ibu hamil perencanaan KB salin

7. Penyebab kematian Ibu


Karena tidak mempunyai akses pelayanan kesehatan ibu berkualitas terutama
pelayanan kegawat-daruratan tepat waktu yang dilatarbelakangi kejadian:

a. Terlambat mengenal tanda bahaya & mengambil keputusan


b. Terlambat mencapai fasilitas kesehatan
c. Terlambat mendapatkan pelayanan di fasilitas kesehatan

8. Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi (P4K)


a. Kegiatan dalam ANC yang dilakukan bidan
b. Terkait dengan pelayanan kebidanan sosial
c. Bertujuan meningkatkan pengetahuan bumil, suami, dan keluarga tentang
resiko dan tanda bahaya kehamilan dan persalinan agar mereka dapat
membuat perencanaan persalinan.

Na ma Ibu :
Ta k sira n persa lina n : - - 200
Penolong p ersa lina n :
Temp a t persa lina n :
Penda mping p ersa lina n :
Tra nsport a si :
Ca lon p endonor d a ra h :

Menuju Persalinan Yang Aman dan Selamat

Manfaat stiker

 Pemetaan ibu hamil, bersalin dan nifas


 Pemantauan ibu hamil, bersalin dan nifas secara intensif
 Meningkatkan persiapan persalinan oleh keluarga
 Keluarga dan ibu bersalin mengetahui jadwal persalinan, penolong
persalinan
 Keluarga mengetahui transportasi, dan calon pendonor darah
Operasional P4K dengan stiker di tingkat desa

 Memanfaatkan pertemuan bulanan tingkat desa/ kelurahan


 Kontak dengan ibu hamil dan keluarga dalam pengisian stiker
 Pemasangan stiker dirumah ibu hamil
 Pendataan jumlah ibu hamil di wilayah desa
 Pengelolaan donor darah dan sarana transportasi/ ambulan desa
 Penggunaan, pengelolaan, dan pengawasan tabulin/ dasolin
 Pembuatan dan penandatanganan amanat persalinan. Komponen P4K
 Fasilitasi Aktif oleh Bidan dalam :
 Pencatatan Bumil (menggunakan Stiker)
 Dasolin/Tabulin
 Donor Darah
 Transport/ Ambulan desa
 Suami/Keluarga Menemani Ibu saat Bersalin
 Inisiasi Menyusu Dini (IMD)
 Kunjungan Nifas
 Kunjungan Rumah

Pokok permasalahan yg harus ditelusuri

 Sasaran Bumil

 Tempat persalinan

 Tenaga kesehatan terlatih yang dipilih

 Keterjangkauan tempat persalinan (termasuk ketersediaan transport)

 Pengambil keputusan utama pd keluarga dlm situasi normal maupun saat


kedaruatan

 Keluarga pendamping persalinan dan calon donor darah

 Ketersediaan biaya yang dibutuhkan dan cara memperoleh biaya

 Yang mengurus keluarga saat ibu tidak ada di rumah

 Rencana kontrasepsi pasca persalinan


Indikator Pemantauan Pelaksanaan P4K :

 % Desa melaksanakan P4K dengan Stiker


 % Ibu Hamil mendapatkan stiker.
 % Ibu Hamil berstiker mendapat pelayanan ANC sesuai standar.
 % Ibu Hamil berstiker bersalin di nakes .
 % Ibu Hamil, bersalin , dan nifas berstiker yang mengalami komplikasi
tertangani.
 % Ibu bersalin yang menggunakan KB Pasca persalinan.
 % Ibu bersalin di nakes mendapatkan pelayanan nifas.

PELAKSANAAN P4K Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan


Komplikasi

Semua Ibu Hamil

• Mendapat “perhatian”(dikenal, dicatat & dipantau)


• Mendapat pelayanan pemeriksaan kehamilan ( antenatal ) minimal 4 kali
• Ibu hamil ‘Resiko Tinggi’ dirujuk dengan baik & benar
• Saat bersalin ditolong tenaga kesehatan

Peran Serta PKK

Bentuk Partisipasi

1. Penapisan ibu hamil dan bayi baru lahir di wilayah Desa Siaga.
2. Pemantauan PMT ( pemberian makanan tambahan) ibu
hamil risiko tinggi & intervensi pada BBLR ( bayi berat lahir rendah) di Desa
Siaga .
3. Deteksi tumbuh kembang balita di Kelurahan dan Desa
4. Baazar Tabulin / Dasolin tiap RW
5. Kelompok donor darah di tiap RW.
6. Penapisan ibu hamil, ibu bersalin dan bayi di tiap RW.
7. Pemantauan ibu dan bayi baru melahirkan di tiap RW.
8. Monitoring dan Evaluasi
9. Pendampingan penapisan ibu hamil dan bayi baru lahir ( BBL) risiko tinggi di
Desa .
10. Pendampingan pemantauan ibu hamil risiko tinggi dan intervensi pada Bayi
Berat Lahir Rendah ( BBLR) di Desa Siaga.
11. Penanganan kasus ibu hamil dan bayi baru lahir risiko tinggi di Desa
/Kelurahan.
12. Pengelolaan TABULIN di Desa/Kelurahan
13. Sosialisasi lewat radio
14. Mencetak buletin
15. Mencetak dan membagikan leaflet
16. Mengadakan gebyar GSI dan Siaga.
17. Mencetak dan menempel Poster
18. Pesta Rakyat / Mobilisasi Sosial KIA

Komitmen Lintas Sektor

1. Menggerakkan potensi kader di tingkat RW.


2. Memfasilitasi warga bila diperlukan
3. Bekerja sama dengan warga untuk menurunkan aki dan akb
4. Melakukan kordinasi program dengan puskesmas
5. Sosialisi program program kesehatan kepada warga

Hamil, Melahirkan & Menyusui


1. Merupakan fungsi kodrati perempuan yang harus mendapat perlindungan
semua pihak, terutama suami, orang tua dan Tokoh Masyarakat serta Tokoh
Agama, demi melindungi hak-hak dasar perempuan
2. Kehamilan dpt dikendalikan dan diatur dengan menggunakan teknologi
kontrasepsi (KB) agar kehamilan yg tidak dikehendaki dpt dihindari atau
kondisi yg tidak sehat untuk hamil dpt dikendalikan sejak dini
 Jangan pernah biarkan dia sendiri.
 Jangan lagi melupakannya
 Jauhkan dia dari derita
 Berikan rasa aman
 Cintai dia apa adanya
 Selamatkan dia dan bayinya

Anda mungkin juga menyukai