Anda di halaman 1dari 13

BAB II

Gambaran Umum

1.1 Sejarah Singkat

Pertama kali Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Muara Enim

berada pada Jln. Kemayoran No. 09 pada saat itu bangunan yang dimiliki masih

sangat minimum sekali. Sehingga terbentuklah suatu program yang akan diajukan

untuk diperbesar dengan catatan harus pindah dari tempat tersebut. Kemudian

Kantor Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Muara Enim

dipindahkan di JLN. Jendral Ahmad Yani No. 10.

Keputusan mentri dalam Negeri tentang peningkatan kantor Dinas Kependudukan

dan Pencatatan Sipil Kabupaten Muara Enim/ Kota Madya dari tipe “B“ ke tipe “A”.

Penanganan bidang Pencatatan Sipil Kabupaten Muara Enim, yang dikepalai oleh

seorang kepala kantor sebagai pejabat yang berwenang untuk mengeluarkan Kartu

Keluarga (KK), Kartu Tanda Penduduk (KTP), dan Akta Kelahiran Pencatatan Sipil.

Sesuai dengan peraturan pemerintah No. 8 tahun 1995 tentang penyerahan

pembagian urusan pemerintahan pada 26 daerah pemerintahan selanjutnya dengan

berlakunya Undang-Undang No. 32 Tahun 2004 tentang pemerintahan Daerah dan

berpedoman pada peraturan pemerintahan No. 22 tahun 2000 tentang kewenangan

pemerintah dan pemerintah daerah otonom maka kantor pendaftaran berubah

menjadi kantor dinas kependudukan dan pencatatan sipil. Sesuai dengan peraturan

Bupati Kabupaten Muara Enim No.31 Tahun 2016. Tentang susunan, kedudukan,

tugas dan fungsi struktur, organisasi, inspektorat , badan, kecamatan dan kelurahan.

Sesuai dengan peraturan daerah kabupaten Muara Enim (perda) No. 21 Tahun 2002.

Perubahan atas Daerah Kabupaten Muara Enim No.20 Tahun 2000, tentang

pembentukan Organisasi dan Tata Kerja Lembaga Teknis Daerah Kabupaten Muara

Enim
2.2 Stuktur Organisasi

STRUKTUR ORGANISASI

DINAS KEPENDUDUKAN DAN PENCATATAN SIPIL

KABUPATEN MUARA ENIM TAHUN 2023


 

2.3 VISI DAN MISI

2.3.1 Visi
Muara Enim untuk rakyat yang agamis, berdaya saing, mandiri, sehat dan

sejahatera Muara Enim untuk rakyat yang agamis, berdaya saing, mandiri, sehat

dan sejahater

2.3.2 Misi

Mewujudkan tata kelola pemerintahan yang professional, kredibel dan

berorientasi pada peningkatan pelayanan public.

2.3.3 Uraian Kerja dan Fungsi

NO Unit Tugas Dan Fungsi

Organisasi
1 Kepala Dinas TUGAS

Dinas kependudukan dan pencatatan sipil mempunyai tugas

melaksanakan urusan pemerintahan daerah berdasarkan azaz

otonomi dan tugas pembantu di bidang kependudukan dan

pencatatan sipil

FUNGSI

a.Perumusan kebijakan teknis di bidang kependudukan dan

pencatatan sipil

b.penyelenggaran urusan pemerintahan dan pelayanan umum

dibidan kependudukan dan pencatatan sipil

c.pelaksanaan koordinasi penyelegaraan urusan di bidang

kependudukan dan pencatatan sipil

d.pembinaan dan pelaksanaan tugas di bidang kependudukan

dan pencatatan sipil

e.pengolahan keseketeriat meliputi, perencanaan ,umum, dan


keuangan

f.pelaksanan pengawaaan,evaluasi,pengendalian, dan

pelaporan di bidang kependudukan dan pencatataan sipil

g.pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh bupati sesuai

dengan tugas dan fungsinya


2 Sekretariat TUGAS

Sekretariat mempunyai tugas melaksanaan penyiapan bahan

koordinasi pelaksanaan,evaluasi dan laporan program dinas

kependudukan dan pencatatan sipil.serta pengolalah keuangan

dan umum yang meliputi kegiatan kepegawaian, tata naskah,

dinas,kearsipan, pengadan perlengkapan, rumah tangga dan

humas serta perjalanan dinas.

FUNGSI

a.penyiapan bahan koordinasi pengolahan data dan penyusunan

program kerja di lingkungan dinas

b.penyiapan bahna administrasi, evaluasi, dan pelaporan

keuangan di lingkungan dinas

c.pengolahan perlengkapan,tata naskah dinas, kearsipan ,

rumah

tangga, perjalan dinas dan kehumasan di lingkungan dinas

d.penyiapan bahan penyusunan laporan dan evaluasi

pelaksanan

program di lingkungan dinas


3 Sub bagian TUGAS

Umum Sub bagian umum mempunyai tugas melakukan pengumpulan

bahan dan pengolahan tata naskah dinas kearsipan dan tata


usaha kepegawaian

FUNGSI

a.penyiapan bahan pengelolahan data dan penyusunan rencana

kegiatan sub bagian umum

b.pengurusan tata naskah dinaskearsipan perjalanan dinas

humas

dan protokol serta rumah tangga di lingkungan dinas

c.penyiapan bahan penyusunan rencana kebutuhan pengadaan

dan pemeliharaan barang invenstaris di lingkungan dinas

d.pengurusan administrasi kepegawaian dan pengumpulan

bahan pembinaan di siplin pegawai di lingkuan dinas

e.penyiapan bahan pelaksanaan pengawasan evaluasi dan

pelaporan di bidang umum dan kepegawaian

f. pelaksanan tugas lain yang di berikan seketaris


4 Sub bagian TUGAS

Keuangan Sub bagian keuangan mempunyai tugas melakukan kegiatan

administrasi dan akuntasi keuangan

FUNGSI

a.penyiapan bahan pengolahan data dan penyusunan rencana

kegiatan sub bagian keuangan

b.pengurusan surat permintaan pembayaran dan surat perintah

membayar

c.pengurus akuntansi dan laporan keuangan

d.pengurusan perhitungan anggaran di lingkungan dinas

e.pelaksana tugas lain yang di berikan oleh seketaris


5 Sub bagian TUGAS

Perencanaan Sub bagian perencanaan mempunyai tugas melakukan

Pengumpulan bahan penyusunan program bidang

Kependudukan dan pencatatan sipil serta melakukan evaluasi

dan pelaporan

FUNGSI

a.penyipan bahan pengolahan data dan penyusunan rencana

kegiatan sub bagian penyusunan program

b.penyiapan bahan koordinasi penyusunan program lingkungan

dinas

c.penyiapan bahan pengendalian dan monitoring program di

lingkungan dinas

d.penyiapan bahan pelaksanaan administrasi evaluasi dan

pelaporan program di lingkungan dinas

e.pelaksanaan tugas lain yang di berikan oleh seketaris


6 Bidang TUGAS

pendaftaran Bidang pendaftaran kependudukan mempunyai tugas

Penduduk melaksanakan kegiatan pendaftaran pendudukan

FUNGSI

a.penyiapan bahan koordinasi penyusunan program kerja

bidang

pendaftaran pendudukan

b. penyiapan bahan dan penyusunan petunjuk teknis di

bidangan

pendaftaran penduduk
c.penyiapan bahan pelaksanaan pembinaan di bidang

pendaftaran pendudukan

d.penyiapan bahan pelaksanan pelayanan di bidang pendaftaran

penduduk melalui sistem dministrasi kependudukan

e.penyiapan bahan pelaksanan koordinasi dan kerjasama

dengan

instansi terkait di bidang pendaftaran penduduk

f.pembinaan dan pengembagan sumber daya manusia pengelola


7 Seksi TUGAS

pelayanan KK Seksi pelayanan KK dan KTP mempunyai tugas melakukan

dan KTP pengumpulan bahan dan pengolahan kegiatan peyalayanan KK

dan KTP

FUNGSI

a.penyiapan bahan pengolahan data dan penyusunan rencan

kegiatan pelayanan KK dan KTP

b.penyiapan bahan dan penyusunan petunjuk teknis di bidang

pelayanan KK dan KTP

c.penyiapan bahan pelaksanaan pelayanan di bidang pembuatan

KK dan KTP

d.penyiapan bahan pelaksanaan pembinaan di bidang pelayan

KK dan KTP

f.pelaksanan tugas lain yang di berikan oleh kepala bidang

pendaftaran kependudukan .
8 Seksi TUGAS

administrasi Seksi administrasi kependudukan mempunyai tugas

kependudukan melaksanakan kegiatan bidang administrasi dan kependudukan


FUNGSI

a.penyiapan bahan, pengolah data dan penyusunan rencana

kegiatan seksi administarsi kependudukan

b.penyiapan bahan dan penyusunan petunjuk teknis di bidang

administarsi kependudukan

c.penyiapan bahan pelaksanaan pelayanan administrasi


kependudukan
d.penyiapan bahan pelaksanan pembinaan di bidang

administrasi kependudukan

e.penyiapan bahan pelaksanaan pengawasan, evaluasi, dan

pelaporan di bidang administrasi kependudukan

f.pelaksanaan tugas lain yang di berikan oleh kepala bidang

pendaftaran kependudukan
9 Bidang TUGAS

pencatatan sipil Bidang pencatatan sipil mempunyai tugas melaksanakan

kegiatan di bidang pencatatan sipil

FUNGSI

a.penyiapan bahan penyusunan program dan rencana kegiatan

bidang pencatatn sipil

b.penyiapan bahan dan penyusunan petunjuk teknis di bidang

pencatatan sipil

c.penyiapan bahan pelaksanaan pembinaan di bidang

pencatatan

sipil

d.penyiapan bahan pelaksanaan pelayanan di bidang pencatatan


sipil melalui Sistem Administrasi Kependudukan [SIAK]

e.penyiapan bahan pelaksanaan koordinasi dan kerja sama

dengan instantsi terkait di bidang pencatatan sipil

f.pembinan dan pengembangan sumber daya manusia

pengelolah pencatatan sipil

g.penyiapan bahan pelaksanaan pengawasan, evaluasi dan

pelaporan di bidang pencatatan sipil

h.pelaksanaan tugas lain yang oleh kepala dinas kependudukan

dan pencatatan sipil


10 Seksi TUGAS

pelayanan Seksi pelayanan pencatatan sipil mempunyai tugas

pencatatan sipil penyelenggaran pelayanan pencatatan sipil

FUNGSI

a.penyiapan bahan penyusunan rencana kegiatan teknis

pelayanan pencatatan sipil

b.penyelenggarakan pelayanan pencatatan sipil dalam system

administrasi kependudukan

c.penyiapan bahan pemantauan dan evaluasi dalam hal

pelayanan pencatatan sipil

d.pelaksanaan pengawasan dalam hal pelayanan pencatatan

sipil

e.pelaksanaan tugas lain yang diberikan oleh kepala bidang

pencatatan sipil
11 Seksi TUGAS

administrasi Seksi administrasi pencatatan sipil mempunyai tugas

pencatatan sipil melaksanakan administrasi pencatatan sipil


TUGAS

a.penyiapan bahan, pengolahan data dan penyusunan rencana

kegiatan seksi administrasi pencatatan sipil

b.penyiapan bahan dan penyusunan petunjuk teknis di bidang

administrasi pencatatan sipil

c.penyiapan bahan pelaksanaan pembinaan di bidang

administrasi pencatatan

d.penyiapan bahan pelaksanaan pengawasan evaluasi dan

pelaporan di bidang administrasi pencatatan sipil

e.pelaksanaan tugas lain di berikan kepada bidang pencatatan

sipil
12 Bidang data TUGAS

dan evaluasi Bidang data dan evaluasi mempunyai tugas melakukan

pengelolaan dan kegiatan pengumpulan data dan evaluasi

FUNGSI

a.penyiapan bahan, pengelolahan data dan penyusunan rencana

kegiatan bidang data dan evaluasi

b.penyiapan bahan dan penyusunan petunjuk teknis di bidang

data dan evaluasi

c.penyiapan bahan pelaksanaan penyebarluasan data dan

evaluasi

d.penyiapan bahan dan pelaksanaan koordinasi dan kerjasama

dengan instansi terkait di bidang data dan evaluasi

e.penyiapan bahan pelaksanaan pengawasan, evaluasi dan

pelaporan di bidang data dan evaluasi


f. pelaksanaan tugas lain yang di berikan oleh kepala bidang

dan

evaluasi
13 Seksi data TUGAS

Seksi Data mempunyai tugas pengelolaan dan kegiatan

Pendataan kependudukan

FUNGSI

a.penyiapan bahan, pengolahan data dan penyusunan rencana

kegiatan seksi data penduduk

b.penyiapan bahan dan penyusunan petunjuk teknis di bidang

pengelolahan data penduduk

c.penyiapan bahan pelaksanaan pengelolahan data

kependuduka

d.penyiapan bahan pelaksanaan koordinasi dan kerja sama

instansi terkait di bidang perhitungan perkembangan

pendudukan

e.pelaksanaan tugas lain yang di berikan oleh kepala bidang

data evaluasi
14 Seksi evaluasi TUGAS

dan pelaporan Seksi evaluasi dan pelaporan mempunyai tugas mgevaluasi

tentang kependudukan

FUNGSI

a.penyiapan bahan pengolahan data dan penyusunan rencana

kegiatan bidang evaluasi

b.penyiapan bahan dan penyusunan petunjuk gteknis di bidang


evaluasi penduduk

c. penyiapan bahan pelaksanaan evaluasi kependudukan

d.penyiapan bahan pelaksanaan pengawasan, evaluasi dan

pelaporan di bidang evaluasi kependudukan


15 UPTD Diatur dalam peraturan bupati tersendiri

penunjang
16 Kelompok

jabatan Diatur dalam peraturan bupati tersendiri

fungsional
.

2.2 Denah Lokasi

Jln. Lintas Tengah Sumatera


Jln. Ahmad Yani No. 20,Ps.I Muara Enim, Kec. Muara Enim,Kab. Muara Enim,Sumatera

Selatan, 31313

Anda mungkin juga menyukai