Anda di halaman 1dari 2

PEMELIHARAAN ALAT

INFUSE PUMP
RS. PERMATA BUNDA
Jl. Hayam Wuruk No. 24 No. Dokumen No. Revisi Halaman
Telp. (0292) 422838 – 422839
PURWODADI 01/043/IPSRS-M 1/2

Tanggal Terbit Ditetapkan


Direktur RS Permata Bunda

SPO
Dr. Winda Ningsih, M.K.M

Prasayarat dan urutan kerja yang harus dilakukan agar


pemeliharaan alat Infuse pump dapat di laksanakan dengan
PENGERTIAN sebaik - baiknya, sehingga alat tersebut selalu dalam
keadaan siap dan laik pakai serta dapat mencapai usia teknis
1. Supaya peralatan terpelihara dengan baik
TUJUAN 2. Supaya prosedur dilakukan dengan baik
Surat Keputusan Direktur RS.Permata Bunda
No/005/010.1/SK/1/2016 Tentang Kebijakan Pengadaan,
KEBIJAKAN Penarikan Dan Pemeliharaan Alat Medis Rumah Sakit
Permata Bunda

A. Persiapan
1. Siapkan Surat Perintah Kerja
2. Siapkan Formulir Pemeliharaan
3. Siapkan peralatan kerja :
a. Tool set elektronika
b. Multi meter
4. Siapkan bahan pemeliharaan, bahan operasional dan
material bantu:
- Cairan pembersih
- Kain lap halus
- Kertas Rekam
- Kuas
PROSEDUR
5. Pemberitahuan kepada user
B. Pelaksanaan
1. Cek dan bersihkan seluruh bagian alat
2. Cek system catu daya, perbaiki bila perlu
PEMELIHARAAN ALAT
INFUSE PUMP
RS. PERMATA BUNDA
Jl. Hayam Wuruk No. 24 No. Dokumen No. Revisi Halaman
Telp. (0292) 422838 – 422839
PURWODADI 01/043/IPSRS-M 2/2

3. Cek fungsi tombol dan tampilan,perbaiki bila perlu


4. Cek fungsi peristaltic
5. Cek fungsi pengatur tetesan infus, atur bila perlu
6. Cek sensordan fungsi alarm, perbaiki bila perlu
7. Lakukan pengukuran tiahanan kabel pembumian alat
8. Lakukan pengukuran arus bocor
9. Lakukan uji kenerja alat
C. Pencatatan
10. Isi kartu pemeliharaan
11. Isi formulir laporan kerja
12. User menandatangani laporan kerja dan alat diserahkan
kembali kepada user

UNIT TERKAIT Elektromedis

Anda mungkin juga menyukai