Anda di halaman 1dari 2

SPO VENTILATOR VELLA

RS. PERMATA BUNDA NO DOKUMEN NO. REVISI HALAMAN


Jl. Hayam Wuruk No. 24
Telp. (0292) 422838 – 422839 0 1/2
PURWODADI
Tanggal Terbit Ditetapkan

SPO
Dr. H. Utomo DS, Sp. OG
Direktur
Pengertian SPO Ventilator adalah tata cara pengoperasian alat Ventilator yang
benar dan tepat sesuai dengan spesifikasi alatnya.
Tujuan a. Untuk mempermudah jalannya pengoperasian alat.
b. Menyamakan persepsi dalam pengoperasian alat
c. Agar semua user dapat memakai alat dengan benar dan tepat.
d. Memperkecil kerusakan alat.
Kebijakan Pengoperasian alat sesuai dengan juknis
Prosedur PERSIAPAN AWAL
1. Humidifier sudah berisi kertas + aqua bidest smp batas,
serta O2 Supply
2. Pastikan flow sensor dan circuit sterill dan telah
terpasang dengan baik.
3. Sambungkan connecting house O2 ke sumber gas
(Outlet dinding).
4. Hubungkan Ventilator dan humidifier ke jala-jala PLN
melalui stabilizer.
5. Hidupkan Stabillizer dengan menekan saklar ON/OFF.
CARA OPERASIONAL
1. Hidupkan Humidifier,10 menit sebelum Ventilator di On
kan
2. ON kan mesin dibagian belakang biarkan mesin melakukan
Self test ,sampai keluar menu dilayar
3. Masukkan Data pasien yang ada, pasien baru atau
melanjutkan pasien yang terdahulu.
4. ON kan Humidifier.
5. Pilih mode ventilator yang diinginkan Misalnya Pressure
A/C ,Volume Control Tergantung dengan kondisi dan
kebutuhan pasien,disamping itu setting juga Apnoe Back Up
Ventilation.,persiapan untuk pasien sudah ke Mode CPAP.
6. Lakukan seting awal meliputi BPM (Frekwensi pernafasan
pasien), Inspirasi Press, PEEP, PSV ( jika sudah SIMV), Flow
Trigger = makin kecil angkanya makin sensitf, FiO2
(konsentrasi oksigen).
7. Setting limit alaram yang ada.
8. Jika Ventilator telah berfungsi dengan baik lepas test lung
dan pasang pasien circuit ke pasien.
MEMATIKAN VENTILATOR
1. Matikan Humidifier
2. Tekan Knop on/off bagian belakang ,kemudian tekan alarm
silence.
PERHATIAN
 Jangan biarkan uap air berada di Water Trap dan Hose
set,segera dibuang jika dilihat ada air dewater Trap dengan
dibuka, untuk sirkuit dengan cara dilepaska hose set,dari Y
piece SECEPAT MUNGKIN,lalu masukkan lagi ,paling baik
pada waktu mulai mesin dipakai sudah dicek dulu.
 Chamber humidifier harus selalu bersih ,jangan sampai
berjamur.dan kurang Aqua bidest.,dan Agua bidest tidak perlu
diisi penuh.sampai melewati batas,sebaiknya hanya setengah
dari batas atas.
 Flow sensor jangan ditarik dibagian T piece dekat Y piece
pasien dan kabel Bagian yang menuju kemesin tidak boleh
ditarik,kalau ingin Pembersihan .hati2 dilepaskan bagian
penutup lalu ditarik dibagian penutup,jangan kabelnya.
Jika menggunakan Nebulizer,Flow sensor harus dilepas
Dilakukan mesin dalam keadaan off
1. Dorong kebawah soket ( yang menempel ke mesin) sedikit
2. Lepaskan soket Flow sensor dengan ditarik keluar.
3. Masukkan soket Flow sensor baru( yg telah
disterilkan) ,tekan sampai masuk ke bagian ventilator.
4. Bagian T piece warna putih yang boleh dipegang hanya
bagian T kiri dan kanan saja, jangan ditarik dan ditahan
bagian tengah /Kabel bisa putus
5. Tempelkan Flow sensor baru ke connector Y piece.
Petunjuk cara kalibrasi O2 sensor,
Sebenarnya alat akan mengkalibrasi dengan sendirinya secara
otomatis, tapi jika ada tulisan O2 error ,mesin minta dikalibrasi,
caranya masuk ke menua set-up Lalu pilih Extended Function ,
pilih FiO Mon Calibration tunggu sampai tulisan Calibration
Proggress hilang, lanjutkan dengan 100% sampai tulisan Proggres
hilang ,lalu kembali exit kemenu Utama ( Main menu )
Perhatian ,jika alat sedang dalam dipakai kepasien,suapaya dilepas
dulu dari ETT.selama kalibrasi.
Unit terkait ICU

Anda mungkin juga menyukai