Anda di halaman 1dari 6

20200102275

Achmad Saikhu Apriansyah


UTS Akuntansi Keuangan dan Lanjutan

SOAL 1
Susunan Modal Firma "BCA":
Partner Modal Rasio L/R
Budi 260.000.000 4
Cika 200.000.000 3
Andri 200.000.000 3
Total 660.000.000

Diketahui:
- Pada tanggal 1 April 2022, disepakati bahwa firma ini akan dilikuidasi
- Realisasi aset non-kas dilakukan secara bertahap, yaitu pada bulan:
• Mei 2022 : Ruko senilai Rp450.000.000 terjual seharga Rp620.000.000
• Juli 2022 : Dua unit kendaraan senilai Rp200.000.000 terjual seharga Rp140.000.000
• September 2022 : Peralatan Kantor senilai Rp60.000.000 terjual seharga Rp20.000.000
• November 2022 : Sebidang tanah senilai Rp210.000.000 terjual seharga Rp460.000.000
- Laporan posisi keuangan firma sesaat sebelum dilikuidasi adalah sebagai berikut:

Laporan Posisi Keuangan


Kas 40.000.000 Hutang Usaha 210.000.000
Peralatan Kantor 60.000.000 Hutang ke Budi 50.000.000
Kendaraan 200.000.000 Hutang ke Cika 40.000.000
Bangunan Ruko 450.000.000 Modal, Budi 260.000.000
Tanah 210.000.000 Modal, Cika 200.000.000
Modal, Andri 200.000.000

Total Aktiva 960.000.000 Total Pasiva 960.000.000

Diminta:
Berdasarkan data tersebut diatas, buatlah kertas kerja likuidasi dan jurnal yang diperlukan

Likuidasi tahap 1 - Mei (Ruko)

Nilai Realisasi 620.000.000 Rugi yang didistribusikan ke masing-masing partner:


Nilai Aset 450.000.000 Partner Rasio L/R Partner
Rugi Realisasi 170.000.000 Budi 4 68.000.000
Cika 3 51.000.000
Andri 3 51.000.000
Jumlah 10 170.000.000

Kas Peralatan Kantor Kendaraan Bangunan Ruko Tanah Hutang Usaha Hutang Kepada Modal
Budi Cika Budi Cika Andri
Saldo Awal 40.000.000 60.000.000 200.000.000 450.000.000 210.000.000 210.000.000 50.000.000 40.000.000 260.000.000 200.000.000 200.000.000
Realisasi Aset 620.000.000 - - (450.000.000) - - - - 68.000.000 51.000.000 51.000.000
660.000.000 60.000.000 200.000.000 - 210.000.000 210.000.000 50.000.000 40.000.000 328.000.000 251.000.000 251.000.000
Pembayaran Hutang (210.000.000) (210.000.000) - - - - -
Saldo akhir Mei 450.000.000 60.000.000 200.000.000 - 210.000.000 - 50.000.000 40.000.000 328.000.000 251.000.000 251.000.000

Jurnal likuidasi tahap 1 - Mei (Ruko)


Akun Debet Kredit Keterangan
Kas 620.000.000 - Jurnal saat penjualan ruko
Modal, Budi - 68.000.000
Modal, Cika - 51.000.000
Modal, Andri - 51.000.000
Aset Lainnya - 450.000.000

Hutang Usaha 210.000.000 - Jurnal saat pembayaran hutang usaha


Kas - 210.000.000 Firma

Likuidasi tahap 2 - Juli (Kendaraan)

Nilai Realisasi 140.000.000 Rugi yang didistribusikan ke masing-masing partner:


Nilai Aset 200.000.000 Partner Rasio L/R Partner
Rugi Realisasi (60.000.000) Budi 4 (24.000.000)
Cika 3 (18.000.000)
Andri 3 (18.000.000)
Jumlah 10 (60.000.000)

Kas Peralatan Kantor Kendaraan Bangunan Ruko Tanah Hutang Usaha Hutang Kepada Modal
Budi Cika Budi Cika Andri
Saldo Awal 450.000.000 60.000.000 200.000.000 - 210.000.000 - 50.000.000 40.000.000 328.000.000 251.000.000 251.000.000
Realisasi Aset 140.000.000 - (200.000.000) - - - - - (24.000.000) (18.000.000) (18.000.000)
Saldo akhir Juli 590.000.000 60.000.000 - - 210.000.000 - 50.000.000 40.000.000 304.000.000 233.000.000 233.000.000

Jurnal likuidasi tahap 2 - Juli (Kendaraan)


Akun Debet Kredit Keterangan
Kas 140.000.000 - Jurnal saat penjualan kendaraan
Modal, Budi 24.000.000 -
Modal, Cika 18.000.000 -
Modal, Andri 18.000.000 -
Aset Lainnya - 200.000.000

Likuidasi tahap 3 - September (Peralatan Kantor)

Nilai Realisasi 20.000.000 Rugi yang didistribusikan ke masing-masing partner:


Nilai Aset 60.000.000 Partner Rasio L/R Partner
Rugi Realisasi (40.000.000) Budi 4 (16.000.000)
Cika 3 (12.000.000)
Andri 3 (12.000.000)
Jumlah 10 (40.000.000)

Kas Peralatan Kantor Kendaraan Bangunan Ruko Tanah Hutang Usaha Hutang Kepada Modal
Budi Cika Budi Cika Andri
Saldo Awal 590.000.000 60.000.000 - - 210.000.000 - 50.000.000 40.000.000 304.000.000 233.000.000 233.000.000
Realisasi Aset 20.000.000 (60.000.000) - - - - - - (16.000.000) (12.000.000) (12.000.000)
Saldo akhir September 610.000.000 - - - 210.000.000 - 50.000.000 40.000.000 288.000.000 221.000.000 221.000.000

Jurnal likuidasi tahap 3 - September (Peralatan Kantor)


Akun Debet Kredit Keterangan
Kas 20.000.000 - Jurnal saat penjualan peralatan kantor
Modal, Budi 16.000.000 -
Modal, Cika 12.000.000 -
Modal, Andri 12.000.000 -
Aset Lainnya - 60.000.000
Likuidasi tahap 4 - November (Tanah)

Nilai Realisasi 460.000.000 Rugi yang didistribusikan ke masing-masing partner:


Nilai Aset 210.000.000 Partner Rasio L/R Partner
Rugi Realisasi 250.000.000 Budi 4 100.000.000
Cika 3 75.000.000
Andri 3 75.000.000
Jumlah 10 250.000.000

Kas Peralatan Kantor Kendaraan Bangunan Ruko Tanah Hutang Usaha Hutang Kepada Modal
Budi Cika Budi Cika Andri
Saldo Awal 610.000.000 - - - 210.000.000 - 50.000.000 40.000.000 288.000.000 221.000.000 221.000.000
Realisasi Aset 460.000.000 - - - (210.000.000) - - - 100.000.000 75.000.000 75.000.000
1.070.000.000 - - - - - 50.000.000 40.000.000 388.000.000 296.000.000 296.000.000
Pembayaran Hutang (90.000.000) - - - - - (50.000.000) (40.000.000) - - -
980.000.000 - - - - - - - 388.000.000 296.000.000 296.000.000
Pengembalian Modal (980.000.000) - - - - - (388.000.000) (296.000.000) (296.000.000)
Saldo akhir November - - - - - - - - - - -

Jurnal likuidasi tahap 4 - November (Tanah)


Akun Debet Kredit Keterangan
Kas 460.000.000 - Jurnal saat penjualan tanah
Modal, Budi - 100.000.000
Modal, Cika - 75.000.000
Modal, Andri - 75.000.000
Aset Lainnya - 210.000.000

Hutang ke Budi 50.000.000 - Jurnal saat pembayaran hutang ke


Hutang ke Cika 40.000.000 - partner Firma
Kas - 90.000.000

Modal, Budi 388.000.000 - Jurnal saat pengembalian modal ke


Modal, Cika 296.000.000 - partner
Modal, Andri 296.000.000 -
Kas - 980.000.000

SOAL 2

PT.Tunas Global yang berkantor pusat di Jakarta, memiliki dua cabang perusahaan, yaitu di Denpasar dan Mataram. Neraca saldo perusahaan
tersebut, baik di pusat maupun cabang pada akhir Januari 2022, adalah sebagai berikut :
Nama Rekening Kantor Pusat Cab. Denpasar Cab. Mataram
Kas 1.570.000.000 300.000.000 240.000.000
Piutang Usaha 980.000.000 270.000.000 240.000.000
Persediaan 900.000.000 390.000.000 330.000.000
Aset Tetap 2.100.000.000 - -
Kan-Cab Denpasar 720.000.000 - -
Kan-Cab Mataram 660.000.000 - -
BPP 600.000.000 510.000.000 480.000.000
Beban Pemasaran 180.000.000 90.000.000 72.000.000
Beban Adm & Umum 90.000.000 30.000.000 48.000.000
Hutang Usaha 750.000.000 - -
Hutang Bank 1.350.000.000 - -
Modal Saham 3.000.000.000 - -
Saldo Laba 1.360.000.000 - -
Laba Ditangguhkan 240.000.000 - -
Kantor Pusat - 720.000.000 660.000.000
Penjualan 1.100.000.000 870.000.000 750.000.000

Diketahui :
Diantara persediaan barang sebesar Rp 390.000.000. di Cabang Denpasar terdapat barang senilai Rp 240.000.000 yang berasal dari pengiriman
tanggal 9 Januari 2022. Dan diantara persediaan sebesar Rp 330.000.000. di cabang Mataram tersebut, terdapat barang senilai Rp 180.000.000.
yang berasal dari pengiriman tanggal 9 Januari 2022.

Pada tanggal 9 Januari 2022, kantor pusat Jakarta, mengirimkan barang dengan harga beli sebesar Rp 360.000.000. ke cabang Denpasar dengan
harga faktur sebesar Rp 480.000.000. Dan pada tanggal yang sama, kanpus mengirimkan juga barang dengan harga beli sebesar Rp 480.000.000. ke
cabang Mataram dengan harga faktur Rp 600.000.000.

Diminta :
1. Kertas kerja penyusunan laporan keuangan gabungan (lajur) !
2. Laporan keuangan gabungan PT.Tunas Global!

Nama Rekening Kantor Pusat Cab. Denpasar Cab. Mataram Eliminasi & Penyesuaian Laba Rugi Gabungan Laporan Posisi Keuangan Gabungan
D K D K D K
Kas 1.570.000.000 300.000.000 240.000.000 - - - - 2.110.000.000 -
Piutang Usaha 980.000.000 270.000.000 240.000.000 - - - - 1.490.000.000 -
Persediaan 900.000.000 390.000.000 330.000.000 - 96.000.000 - - 1.524.000.000 -
Aset Tetap 2.100.000.000 - - - - - - 2.100.000.000 -
Kan-Cab Denpasar 720.000.000 - - - 720.000.000 - - - -
Kan-Cab Mataram 660.000.000 - - - 660.000.000 - - - -
BPP 600.000.000 510.000.000 480.000.000 - 144.000.000 1.446.000.000 - - -
Beban Pemasaran 180.000.000 90.000.000 72.000.000 - - 342.000.000 - - -
Beban Adm & Umum 90.000.000 30.000.000 48.000.000 - - 168.000.000 - - -
Hutang Usaha 750.000.000 - - - - - - - 750.000.000
Hutang Bank 1.350.000.000 - - - - - - - 1.350.000.000
Modal Saham 3.000.000.000 - - - - - - - 3.000.000.000
Saldo Laba 1.360.000.000 - - - - - - - 1.360.000.000
Laba Ditangguhkan 240.000.000 - - 240.000.000 - - - - -
Kantor Pusat - 720.000.000 660.000.000 1.380.000.000 - - - - -
Penjualan 1.100.000.000 870.000.000 750.000.000 - - - 2.720.000.000 - -
1.620.000.000 1.620.000.000 1.956.000.000 2.720.000.000 7.224.000.000 6.460.000.000
Laba Usaha 764.000.000 - - 764.000.000
2.720.000.000 2.720.000.000 7.224.000.000 7.224.000.000

Laporan Laba Rugi PT.Tunas Global Laporan Laba Rugi PT.Tunas Global
31 Januari 2022 31 Januari 2022

Penjualan 2.720.000.000 Saldo Laba 1 Januari 2022 1.360.000.000

HPP (1.446.000.000) Laba Bersih Januari 2022 764.000.000


Laba Kotor 1.274.000.000 Saldo Laba 31 Januari 2022 2.124.000.000

Beban Pemasaran (342.000.000)


Beban Adm & Umum (168.000.000)
Laba Bersih 764.000.000
Laporan Posisi Keuangan PT. Tunas Global
31 Januari 2022
Kas 2.110.000.000 Hutang Usaha 750.000.000
Piutang Usaha 1.490.000.000 Hutang Bank 1.350.000.000
Persediaan 1.524.000.000 Modal Saham 3.000.000.000
Aset Tetap 2.100.000.000 Saldo Laba 2.124.000.000

Total Aktiva 7.224.000.000 Total Pasiva 7.224.000.000

Anda mungkin juga menyukai