Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN SUMENEP

DINAS PENDIDIKAN
Jl. Dr. Cipto No. 35 Sumenep Telp. 0328-662325
Website: disdik.sumenepkab.go.id email: disdik.sumenepkab.go.id
SUMENEP Kode Pos: 69417

Sumenep, 26 Mei 2023


Nomor : 420/1549/435.101.4/2023 Kepada
Lampiran : 1 (satu) bendel Yth. Sdr. Koordinator Pengawas Kecamatan
Sifat : Penting se- Kabupaten Sumenep
Perihal : Penentuan Nilai Ijazah dan di-
Data Kelulusan Siswa Kelas VI SUMENEP
Tahun Ajaran 2022/2023

Menindak lanjuti surat edaran Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten


Sumenep Nomor : 420/974/435.101.4/2023 tanggal 4 April 2023 perihal : Asesmen
Sumatif Akhir Semester Kelas VI Tahun Ajaran 2022/2023 maka disampaikan hal-
hal sebagai berikut:
1. Nilai masing-masing semester (dari semester 9 sampai semester 12) diperoleh
dengan hasil penjumlahan nilai KI3 (kognitif) dengan nilai KI4 (keterampilan)
dibagi dua (rentang nilai 0 – 100 dengan pembulatan dua angka dibelakang
koma)
Nilai KI-3 + Nilai KI-4
Nilai Semester :
2
2. Nilai Ijazah peserta didik yang dinyatakan lulus diambil dari rata-rata nilai
semester 9 s/d 12 (hasil penjumlahan nilai semester 9 s/d 12 dibagi empat
(rentang nilai 0 – 100 dengan pembulatan dua angka dibelakang koma)
Nilai Semester ( 9 + 10 + 11 + 12 )
Nilai Ijazah :
4
3. Masing-masing satuan pendidikan menyetorkan data kelulusan siswa kelas VI
tahun ajaran 2022/2023 (dalam bentuk soft copy/pdf) ke Seksi Kurikulum dan
Penilaian SD Bidang Pembinaan Pendidikan Dasar Dinas Pendidikan
Kabupaten Sumenep (Sdr. Mortam, S.Sos. Wa: 0852-3016-6312) selambat-
lambatnya pada tanggal 8 Juni2023 pukul 23.59.
4. Koordinator Pengawas Kecamatan menyetorkan Rekapitulasi Kelulusan siswa
kelas VI untuk masing-masing kecamatan (dalam bentuk soft copy/excel) ke
Seksi Kurikulum dan Penilaian SD Bidang Pembinaan Pendidikan Dasar Dinas
Pendidikan Kabupaten Sumenep (Sdr. Mortam, S.Sos. Wa: 0852-3016-6312)
selambat-lambatnya pada tanggal 8 Juni2023 pukul 23.59.
Demikian disampaikan untuk dapat dipedomani dan dilaksanakan, dan atas
perhatian serta kerjasama yang baik diucapkan terima kasih.

KEPALA DINAS PENDIDIKAN


KABUPATEN SUMENEP

AGUS DWI SAPUTRA, S.Sos., M.Si.


Pembina Utama Muda
NIP. 19721002 199201 1 001
KOP SATUAN PENDIDIKAN

DATA KELULUSAN SISWA KELAS VI


TAHUN AJARAN 2022/2023

Mata Pelajaran Kelompok A Mata Pelajaran Kelompok B Nilai


Jumlah Kelulusan
No. Nama Siswa L/P Muatan Lokal Rata-
PABP PPKn BI Mat IPA IPS SBdP PJOK Nilai
BD BTQ Rata Lulus Tidak

Jumlah
Nilai Rata-rata

Mengetahui Sumenep, 8 Juni 2023


Pengawas Binaan Kepala SD Negeri ………………………

……………………………………….. ………………………………………..
NIP. NIP.
REKAPITULASI KELULUSAN SISWA KELAS VI
KECAMATAN : ……………………………………

Jenis Kelulusan
No. Nama Lembaga Kelamin Lulus Tidak Ket.
L P L P L P

Jumlah

Sumenep, 8 Juni 2023


Koordinator Pengawas
Kecamatan …………………….

………………………………
NIP.

Anda mungkin juga menyukai