Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN LAMPUNG TIMUR

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS SUKARAJA NUBAN
Jl. Raya Gedung Dalam – Kota Gajah Kode Pos 34154
Email :Pkm.skn123@gmail.com

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS SUKARAJA NUBAN


NOMOR : 445/ /UPTD-28/SK/I/2021

TENTANG
PENETAPAN JENIS-JENIS PELAYANAN
DI PUSKESMAS SUKARAJA NUBAN

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA,

Menimbang : a. bahwa untuk meningkatkan kualitas pelayanan di


unit pelayanan publik di UPTD Puskesmas Sukaraja
Nuban yang transparan dan akuntabel serta efektif
dan efisien, perlu di buat surat keputusan dari
Kepala UPTD Puskesmas Sukaraja Nuban untuk Jenis
Pelayanan yang ada di UPTD Puskesmas Sukaraja
Nuban;
b. bahwa berdasarkan pertimbangan yang dimaksud
huruf a, agar dalam pelaksanaannya pelayanan
dapat berdayaguna dan berhasil guna efektif dan
efisien, perlu menerapkan Keputusan Kepala UPTD
Puskesmas Sukaraja Nuban.
Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009
tentangKesehatan;
2. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 25 tahun
2009 tentang Pelayanan Publik;
3. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor 128/Menkes/SK/2004 tentang Kebijakan
dasar Pusat KesehatanMasyarakat (Puskesmas);
4. Keputusan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara
Nomor KEP /25/25/M.PAN/2/2004, Pedoman Umum
Penyusunan Indeks Kepuasan Masyarakat Unit
Pelayanan Instansi Pemerintah;
5. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 Tahun 2014
tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;
6. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 46 Tahun 2015
tentang Akreditasi Puskesmas;
7. Peraturan Daerah Nomor 35 Tahun 2012 tentang
Perubahan Atas Peraturan Daerah Nomor 18 Tahun
2010 tentang Organisasi dan Tata Kerja Dinas
Kesehatan Kabupaten Lampung Timur.

MEMUTUSKAN

Menetapkan : SURAT KEPUTUSAN KEPALA UPTD PUSKESMAS


SUKARAJA NUBAN TENTANG JENIS PELAYANAN
YANG ADA DI UPTD PUSKESMAS SUKARAJA NUBAN.
KESATU : Jenis pelayanan yang dimaksud adalah seperti terlampir
dan menjadi satu kesatuan yang tidak terpisahkan dalam
keputusan ini,
KEDUA : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan
dan akan ditinjau kembali jika terdapat
perubahan/perbaikan sebagaimana mestinya;
KETIGA Segala biaya yang timbul sebagai akibat dikeluarkannya
surat keputusan ini dibebankan kepada anggaran yang
sesuai.

Ditetapkan di : Sukaraja Nuban


Pada Tanggal : Januari 2021
KEPALA UPTD PUSKESMAS SUKARAJA NUBAN,

SUSIANTO
Lampiran : Surat Keputusan Kepala UPTD
Puskesmas Sukaraja Nuban
Nomor : 445/
/UPTD-28/SK/I/2021
Tentang : Jenis-Jenis Pelayanan yang
ada di UPTD Puskesmas
Sukaraja Nuban

Jenis Pelayanan di UPTD Puskesmas Sukaraja Nuban,


1. Upaya KesehatanPerorangan
1.1 PelayananPemeriksaanUmum
1.2 Ruang UGD
1.3 Pelayanan Gigi
1.4 Pelayanan KIA-KB
1.5 Pelayanan MTBS dan Imunisasi
1.6 Pelayanan Administrasi
 Informasi / Pendaftaran
 Rekam Medik
 Kasir
1.7 Pelayanan Laboratorium
1.8 Pelayanan Farmasi
1.9 Pelayanan Persalinan
1.10 Konsultasi (Sanitasi, Gizi, Ibu Hamil, Remaja)
2. Upaya Kesehatan Masyarakat
2.1 UpayaKesehatan MasyarakatEssensial
2.2 Pelayanan KIA/ KB
2.3 Pelayanan Promosi Kesehatan
2.4 Pelayanan Gizi
2.5 Pelayanan Pencegahan dan Pengendalian Penyakit
2.6 Pelayanan Kesehatan Lingkungan
3. Upaya KesehatanMasyarakat Pengembangan
3.1 Pelayanan Kesehatan Olah raga
3.2 Pelayanan Kesehatan Usila
4. Jejaring Puskesmas
4.1 PuskesmasPembantu
4.2 PuskesmasKeliling

Ditetapkan di : Sukaraja Nuban


Pada Tanggal : Januari 2021
KEPALA UPTD PUSKESMAS SUKARAJA NUBAN,

SUSIANTO

Anda mungkin juga menyukai