Anda di halaman 1dari 8

Tgl Berlaku :

UPTD PUSKESMAS KEPUNG


September 2017
KABUPATEN KEDIRI

KERANGKA ACUAN KERJA


AKREDITASI
PROGRAM INOVASI KIA
PUSKESMAS
“SEKAR MELATI”

KEDIRI

2017
LEMBAR PENGESAHAN

KERANGKA ACUAN KEGIATAN


PROGRAM INOVASI KIA “SEKAR MELATI” (SELAMATKAN KEHAMILAN
RISIKO TINGGI MELAHIRKAN TANPA KOMPLIKASI)
PUSKESMAS KEPUNG

TELAH DISAHKAN OLEH :

Kediri, 13 Januari 2017

Mengetahui,
Pemegang Program Kepala UPTD Puskesmas Kepung

Sri Hartini, SST drg. Agus Ahmadi,Sp.KGA


NIP 19700303 199003 2005 NIP. 19680724 199903 1 003
KERANGKA ACUAN KEGIATAN
PROGRAM INOVASI KIA “SEKAR MELATI” (SELAMATKAN KEHAMILAN
RISIKO TINGGI MELAHIRKAN TANPA KOMPLIKASI)
PUSKESMAS KEPUNG

A. PENDAHULUAN
MDGs telah menjadi referensi penting pembangunan di Indonesia, mulai dari
tahap perencanaan seperti yang tercantum pada Rencana Pembangunan
JangkaMenengah (RPJM) hingga pelaksanaannya.Walaupun mengalami kendala,
namun pemerintah memiliki komitmen untuk mencapai sasaran –sasaran ini dan
dibutuhkan kerja keras serta kerjasama dengan seluruh pihak, termasuk masyarakat,
pihak swasta dan lembaga donor.
Angka kematian bayi (AKB) di Indonesia menurut hasil SDKI 1997 adalah 52
per 1000 kelahiran hidup, dengan angka kematian neonatal 25 per 1000 kelahiran
hidup. Dibandingkan Negara Asean lainnya, AKB di Indonesia 2-5 kali lebih tinggi.
Menurut SKRT 1995,gangguan perinatal merupakan penyebab utama kematian bayi
(33,35%) di PulauJawa-Bali dan merupakan penyebab kematian kedua (26,9%) di
luar Jawa-Bali (Wijono,2006).
Program KIA (KesehatanIbudanAnak) menjadi tolak ukur kesehatan
masyarakat Indonesia. Berbagai cara dilakukan untuk menurunkan angka kematian
ibu dan bayi. Kebijakan pemerintah berkembang mulai dengan program- program
berkaitan dengan kinerja pihak terkait pun juga dengan kebijakan mengenai
pengembangan program untuk perbaikan kesehatan ibu dan anak.
Menurut SDKI 2012 angka kematian ibu (AKI) mencapai 228 per 100 ribu
KH. Dalam hal meningkatnya AKI ini menjadi tantangan bagi bangsa Indonesia.
Sebagaimana diketahui, target MDGs adalah 102 per 100 ribu KH padatahun
2015.Angka ini memang kontroversial, dipemerintah sendiri ada yang menolak
namun ada juga yang menerima.
Pelaksanaan kegiatan KIA, tetap harus berpedoman pada tujuan, tatanilai dan
budaya yang sudah ditetapkan yaitu SMILE yang mempunyai makna Semangat
( semangat dalam memberikan pelayanan dan meningkatkan kinerja), Mutu (dalam
memberikan pelayanan mengutamakan mutu pelayanan), Integritas (jujur dan
bertanggung jawab dalam memberikan pelayanan), Loyalitas (bekerja dengan loyal
baik pada pimpinan maupun tugasnya), Empati (dalam memberikan pelayanan penuh
dengan rasa empati).

B. LATAR BELAKANG
Program menurunkan AKI dan AKB dapat dilakukan dengan pelayanan salah
satunya dengan adanya pelayanan pada ibu hamil, ibu nifas, bayi dan balita maka
perlu adanya kegiatan untuk menjaga kesehatan sasaran agar tetap memenuhi standart
kesehatan yang baku oleh karena itu diadakan program KIA.
C. TUJUAN
1. TUJUAN UMUM
Menurunkan Angka Kematian Ibu dan Bayi.
2. TUJUAN KHUSUS
a. Meningkatkan cakupan kunjungan pemeriksaan ibu hamil, nifas, bayi dan
balita Puskesmas Kepung.
b. Terwujud nya Kehamilan Risiko Tinggi Melahirkan Tanpa Komplikasi.

D. TATA NILAI PUSKESMAS


Adapun tata nilai Puskesmas adalah sebagai berikut : SIKPK (Sikap, Inovatif,
Kejujuran, Profesionalisme, Keterbukaan). Dari tata nilai ini dijabarkan artinya :
1. Sikap
Dalam memberikan pelayanan selalu berusaha untuk bersikap positif yang
berprinsip pada 5S.
2. Inovatif
Mencari dan menemukan suatu metode yang efektif dan efisien untuk mencapai
hasil yang maksimal.
3. Kejujuran
Sebagai insan ang beriman, insan UPTD Puskesmas Kepung selalu menjaga
kejujuran dalam bertindak, kerja keras, disiplin, berkomitmen dan mendahulukan
kepentingan organisasi / kedinasan.
4. Profesionalisme
Bekerja sama dengan kompetensiberdasarkan kaidah ilimiah dan profesi serta
menjunjung tinggi kebersamaan.
5. Keterbukaan
Terbuka dalam memberikan informasi pelayanan, serta siap menerima kritik dan
saran pelanggan agar pelayanan kesehatan yang diberikan selalu tercipta
perbaikan demi kepuasan pasien.

E. KEGIATAN POKOK DAN RINCIAN KEGIATAN


Pelaksanaan kegiatan program KIA meliputi :
1. Pendataan IbuHamil
2. Kelas Ibu Hamil
3. Sweping ibu hamil DO
4. Pemantauan ibu hamil resiko tinggi
5. Pendampingan bumil resiko tinggi oleh Kader
6. Kegiatan Mobile ANC Terpadu
7. Pendataan Ibu Nifas
8. Pemantauan Kesehatan Ibu Nifas
9. Kunjungan Ibu Nifas DO
F. CARA MELAKSANAKANKEGIATAN
Macam Kegiatan :
1. Pendataan IbuHamil
Pendataan ibu hamil dengan cara mencatat semua ibu hamil yang baru dan belum
masuk kohort ibu.
2. Kelas Ibu Hamil
Kelas ibu hamil yaitu kegiatan memberikan pengetahuan kepada ibu hamil
tentang hal-hal yang berkaitan dengan kesehatan ibu hamil, bersalin, nifas, bayi
dan balita.
3. Sweping ibu hamil DO
Melakukan penelusuran dan kunjungan rumah pada ibu hamil yang tidak
melakukan pemeriksaan kehamilan mulai awal atau belum sampai K4.
4. Pemantauan ibu hamil resiko tinggi
Pemantauan ibu hamil dengan skor KSPR ≥6.
5. Pendampingan bumil resiko tinggi oleh Kader
Meningkatkan akses ibu hamil dengan resiko tinggi terhadap pelayanan kesehatan
dasar yaitu dengan melakukan pendampingan kader untuk mengetahui sedini
mungkin bila terdapat masalah atau komplikasi selama masa hamil.
6. Kegiatan Mobile ANC Terpadu
Kegiatan pelaksanaan ANC terpadu pada ibu hamil dengan cara mendatangi
tempat tinggal ibu hamil.
7. Pendataan Ibu Nifas
Pendataan ibu nifas dengan cara mencatat semua ibu hamil yang baru dan belum
masuk kohort ibu.
8. Pemantauan Kesehatan Ibu Nifas
Pemantauan dilaksanakan setiap bulan di rumah ibu nifas dengan memberikan
pengetahuan/ penyuluhan tentang nifas.
9. KunjunganIbuNifas DO
Melakukan penelusuran dan kunjungan rumah pada ibu nifas yang tidak
melakukan pemeriksaan setelah melahirkan atau belum sampai KF3.
G. SASARAN
Sasaran pemantauan program KIA,meliputi :
1. Ibuhamil
2. Ibubersalin
3. Ibunifas
4. Wanita usia subur
H. JADWAL PELAKSANAAN KEGIATAN
Kegiatan KIA
1. Pendataan ibu hamil
Dilaksanakan setiap bulan
Nama Desa Tanggal Pelaksanaan

Kepung 3, 4

Siman 2
Kebon rejo 2
Kampung Baru 3
Besowo 6

2. Kelasi buhamil
Bulan
Desa
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Kepung     √         √  
Siman     √         √  
Besowo     √         √  
Kebonrejo     √         √  
KampungBaru       √         √  

3. Sweeping ibu hamil DO


Bulan
Desa
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Kepung   √       √       √   √
Siman   √       √       √   √
Besowo   √       √           √
Kebonrejo   √       √       √   √
KampungBaru           √       √   √

4. Pemantauan Bumil Resiko Tinggi


Bulan
Desa
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Kepung     √ √ √      
Siman     √ √ √      
Besowo     √ √ √      
Kebonrejo     √ √ √      
KampungBaru       √ √ √      

5. Pendampingan bumil resiko tinggi oleh Kader


Bulan
Desa
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Kepung     √ √ √      
Siman     √ √ √      
Besowo     √ √ √      
Kebonrejo     √ √ √      
KampungBaru       √ √ √      

6. Kegiatan Mobile ANC Terpadu


Bulan
Desa
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Kepung         √  
Siman         √  
Besowo         √  
Kebonrejo         √  
KampungBaru           √  

7. Pendataan Ibu Nifas


Nama Desa Tgl/Januari
Kepung 3,7
Siman 8
Kebon rejo 8
Kampung Baru 15
Besowo 8

8. Pemantauan kesehatan ibu nifas


Bulan
Desa
1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12
Kepung   √   √ √     √  
Siman   √   √ √     √  
Besowo   √   √ √     √  
Kebonrejo   √   √ √     √  
KampungBaru   √   √ √     √  

9. Kunjungan Ibunifas DO
No Desa Tgl/Februari
1 Kepung 
2 Siman 
3 Besowo 
4 Kebonrejo 
5 Kampungbaru
I. EVALUASI PELAKSANAAN KEGIATAN DAN PELAPORAN
Evaluasi dilakukan oleh tim managemen Puskesmas terhadap ketepatan pelaksanaan
kegiatan.Laporan evaluasi pelaksanaan kegiatan disusun oleh tim Managemen
Puskesmas kepada kepala Puskesmas

J. PENCATATAN, PELAPORAN DAN EVALUASI KEGIATAN


Pelaksana kegiatan harus membuat laporan kepada tim Management dan seluruh
kegiatan di evaluasi keberhasilannya untuk dilaporkan kepada kepala Puskesmas.

Mengetahui, Kepung, 31 Oktober 2017


Kepala UPTD Puskesmas Kepung Pemegang Program

Drg.Agus Ahmadi. Sp. KGA Sri Hartini, SST


NIP.19680724 199903 1003 NIP 19700303 199003 2005

Anda mungkin juga menyukai