Anda di halaman 1dari 3

KEMENTERIAN AGAMA

PENILAIAN AKHIR TAHUN


MADRASAH ALIYAH
TAHUN AJARAN 2022/2023

KISI KISI PENILAIAN AKHIR TAHUN (PAT)


TAHUN PELAJARAN 2022/2023

Satuan Pendidikan : MAN 1 Kota Tangerang Alokasi Waktu : 120 Menit


Mata Pelajaran : Matematika Peminatan Kurikulum : 2013
Kelas/Semester : XI/Genap Jumlah Soal : 35

Level Kognitif
Kompetensi Dasar Materi Pokok Indikator Soal Bentuk Soal
L1 L2 L3
3.3 Menganalisis  Persamaan Menghitung jarak titik pusat terhadap titik pada lingkaran C2 1 PG
lingkaran secara Lingkaran Menyusun persamaan lingkaran yang berpusat di O(0, 0) dan berjari-
C3 2 PG
analitik  Persamaan jari r
Garis Menyusun persamaan lingkaran yang berpusat di O(0, 0) dan melalui
C3 3 PG
Singgung sebuah titik
Lingkaran Menyusun persamaan lingkaran yang berpusat di P(a, b) dan berjari-
C3 4 PG
jari r
Menyusun persamaan lingkaran yang berpusat di P(a, b) dan melalui
C3 5 PG
sebuah titik
Menyusun persamaan lingkaran dalam penulisan bentuk umum yang
C3 6 PG
berpusat di P(a, b) dan berjari-jari r
4.3 Menyelesaikan Menentukan pusat dan jari-jari lingkaran dari persamaan lingkaran
C3 7 PG
masalah yang bentuk (x-a)2 + (y-b)2 = r2
terkait dengan Menentukan pusat dan jari-jari lingkaran dari persamaan lingkaran
C3 8 PG
lingkaran bentuk umum
C3 9 PG
Menentukan kedudukan titik terhadap lingkaran
C3 10 PG
Menyusun langkah dalam menentukan kedudukan garis terhadap
C2 11 PG
lingkaran
Menentukan kedudukan garis terhadap lingkaran C4 12 PG
Level Kognitif
Kompetensi Dasar Materi Pokok Indikator Soal Bentuk Soal
L1 L2 L3
Menentukan persamaan garis singgung lingkaran melalui suatu titik
C3 13 PG
pada lingkaran
Menentukan persamaan garis singgung lingkaran dengan gradien
C3 14 PG
tertentu (m)
Menentukan persamaan garis singgung lingkaran yang tegak lurus
C3 15 PG
terhadap garis
Menentukan persamaan garis singgung lingkaran yang sejajar
C3 16 PG
terhadap garis
Menentukan persamaan lingkaran jika diketahui titik pusat dan garis
C4 17 PG
singgung
Menentukan titik pusat lingkaran berdasarkan titik ujung
C4 18 PG
diameternya
Mengidentifikasi titik pusat dan garis singgung lingkaran yang sejajar
C4 19 PG
sumbu x dan sumbu y jika di ketahui persamaan lingkaran
Menentukan nilai variabel pada persamaan lingkaran jika diketahui
C3 20 PG
titik yang melewati lingkaran
3.4 Menganalisis  Suku C2 21 PG
Memahami unsur-unsur suatu suku banyak
keterbagian dan Banyak/ C2 22 PG
faktorisasi polinom Polinomial C2 23 PG
Memahami operasi aljabar pada suku banyak
C2 24 PG
Menentukan hasil bagi dari pembagian suku banyak dengan (x – h) C3 25 PG
Menentukan sisa dari pembagian suku banyak dengan (x – h) C3 26 PG
Menentukan unsur yang belum diketahui dari kesamaan dua suku
C3 27 PG
banyak
Menghitung nilai suku banyak C2 28 PG
Menentukan faktor dari suku banyak C3 29 PG
Menentukan unsur yang belum diketahui dari suku banyak jika
C3 30 PG
diketahui habis dibagi dengan (x – h)

Menentukan unsur yang belum diketahui dari pembagian suku C3 31 PG


banyak dengan (x – h) dan (ax – b) C4 32 PG
Level Kognitif
Kompetensi Dasar Materi Pokok Indikator Soal Bentuk Soal
L1 L2 L3
4.4 Menyelesaikan Menentukan hasil kali akar-akar persamaan suku banyak C3 33 PG
masalah yang Menentukan suku banyak berderajat 3 jika diketahui pembagi dan
C4 34 PG
berkaitan dengan sisanya
faktorisasi Menggunakan konsep teorema sisa dalam menentukan sisa dari suku
C4 35 PG
polinomial banyak

NB : LEVEL KOGNITIF BENTUK SOAL


 L1 (C1 dan C2) : Pemahaman/Pengetahuan (Mudah)  JLS : Jawaban Lebih dari Satu  PG L/B : PG Lama / Baru (Model AKM)
 L2 (C3) : Aplikasi (Sedang)  MJD : Menjodohkan  PG K : PG Kompleks
 L3 (C4 s.d C6) : Penalaran (Sukar)  PG B/S : Pilihan Ganda Benar / Salah

Anda mungkin juga menyukai