Anda di halaman 1dari 1

Contoh kasus di sd 31 tanjung alai

Buk linda mengajar di SD 31 Tanjung Alai. Buk linda termasuk salah satu guru yang cukup rajin mengajar
di kelas 2. Bu linda sewaktu mengajar dikelas dengan materi tentang makanan yang bergizi serta ciri-
cirinya. Pemahaman siswa cukup baik sehingga menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari. Namun
ketika siswa jajan dikantin ada beberapa makanan yang tidak dibeli oleh siswa kelas 2, biasanya
makanan ini makanan paforit untuk siswa kelas 2, petugas kantin heran lalu bertanya kenapa tidak
membeli dagangan tersebut biasanya kalian suka? Siswa menjawab kata buk linda makanan itu tidak
bersih dan tidak sesuai dengan kriteria kesehatan. Sewaktu pulang sekolah buk linda melapor kepada
kepala sekolah karna barusan diomelin oleh petugas kantin dengan nada keras dan kasar karna
dagangannya tidak habis dan menjelaskan awal kejadiannya sebenarnya buk linda baru beberapa hari ini
mengajar tentang makanan bergizi dan serta ciri-cirinya.Kemudian buk afnetti guru kelas 3 yang
bertanggung jawab mengelola kantin juga melapor bahwa petugas kantin tidak mau menyetor uang
hasil dari penjualannya kesekolah dengan alasan dagangannya tidak habis, dalam situasi ini kepala
sekolah memanggil pertugas kantin meminta agar menyediakan makanan sesuai dengan kriteria
makanan bergizi dan juga menyetorkan uang hasil dari penjualannya kesekolah sesuai dengan
kesepakatan bagi hasil namun pihak kantin menolak,kemudian kepala sekolah memutuskan untuk
memberhentikan dan mengganti petugas kantin yang baru.

Anda mungkin juga menyukai