Anda di halaman 1dari 5

Nomor : 29098/D.

3/11/2022 11 November 2022


Lampiran : 1 (satu) berkas
Hal : Penyampaian dan Permohonan Tanggapan terhadap Hasil Perhitungan Kebutuhan
JF PPBJ mengacu pada Peraturan Menteri PANRB 29/2020

Yth. 1. Gubernur Sumatera Barat


2. Bupati/Walikota di wilayah Sumatera Barat
di tempat

Mengacu pada Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi
(PANRB) Nomor 29 Tahun 2020 tentang Jabatan Fungsional Pengelola Pengadaan Barang/Jasa dan
Peraturan Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (LKPP) Nomor 7 Tahun 2021
tentang Sumber Daya Manusia Pengadaan Barang/Jasa SDM PBJ, LKPP selaku Instansi Pembina
Jabatan Fungsional Pengelola Pengadaan Barang/Jasa (JF PPBJ) mempunyai tugas menyusun
pedoman kebutuhan JF PPBJ. Berkenaan dengan hal tersebut, kami sampaikan hal-hal sebagai
berikut:

1. LKPP cq Kedeputian Bidang Pengembangan dan Pembinaan Sumber Daya Manusia sedang
menyusun Rancangan Keputusan Deputi Bidang Pengembangan dan Pembinaan Sumber
Daya Manusia (PPSDM) LKPP tentang Pedoman Penyusunan Kebutuhan JF PPBJ yang merujuk
pada Peraturan Menteri PANRB Nomor 1 Tahun 2020 tentang Pedoman Analisis Jabatan dan
Analisis Beban Kerja.

2. Indikator yang digunakan dalam penyusunan kebutuhan JF PPBJ ialah total anggaran
Pengadaan Barang/Jasa (PBJ), metode pemilihan penyedia, dan jumlah paket PBJ yang
diperoleh dari data belanja PBJ dan Sistem Informasi Rencana Umum Pengadaan (SIRUP)
Tahun Anggaran 2020-2022.

3. Berdasarkan indikator pada angka 2, kami telah melakukan penghitungan kebutuhan JF PPBJ
untuk Pemerintah Provinsi dan Pemerintah Kabupaten/Kota di wilayah Sumatera Barat. Hasil
penghitungan kebutuhan JF PPBJ yang diperoleh berbeda dengan kebutuhan JF PPBJ yang
telah kami rekomendasikan sebelumnya. Terlampir kami sampaikan hasil penghitungan
kebutuhan JF PPBJ yang akan direkomendasikan berdasarkan rancangan pedoman
penyusunan kebutuhan JF PPBJ, rekomendasi kebutuhan JF PPBJ yang telah diterbitkan, dan
jumlah JF PPBJ aktif serta perbandingan tingkat keterisian JF PPBJ.

4. Kami mohon masing-masing pemerintah daerah agar menghitung kebutuhan JF PPBJ


menggunakan rancangan pedoman penyusunan kebutuhan JF PPBJ pada angka 1 dengan
berdasarkan Data Beban Kerja (Jumlah Paket dan Nilai Belanja Pengadaan) dari laporan
realisasi belanja pengadaan yang dimiliki oleh pemerintah daerah. Penghitungan kebutuhan
dilakukan dengan menggunakan formulir yang dapat diunduh dalam bentuk excel dari link
berikut: https://bit.ly/formulaSKR.

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan BSrE. Untuk memastikan
keasliannya, silakan scan QRCode dan pastikan diarahkan ke alamat https://eoffice.lkpp.go.id atau kunjungi halaman
https://eoffice.lkpp.go.id/keaslian
Token : eUbzC5
Nomor Tiket : SK202211110001
5. Selanjutnya, hasil penghitungan kebutuhan JF PPBJ sebagaimana dimaksud pada angka 4,
agar disampaikan kepada LKPP melalui surat yang ditujukan kepada Deputi Bidang
Pengembangan dan Pembinaan Sumber Daya Manusia paling lambat 30 November 2022.
Dalam hal terdapat perbedaan hasil penghitungan kebutuhan JF PPBJ yang diperoleh
pemerintah daerah dengan penghitungan yang telah dilakukan LKPP, agar menyertakan
klarifikasi atau penjelasan dengan didukung data yang valid.

6. Dalam hal diperlukan penjelasan lebih lanjut dapat menghubungi staf kami, Sdri. Kiki
Rizkiyah pada nomor telepon 0856 8867 618.

Demikian kami sampaikan, atas perhatiannya diucapkan terima kasih.

Deputi Bidang Pengembangan dan


Pembinaan Sumber Daya Manusia,

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik


Sutan Suangkupon Lubis

Tembusan :
Kepala Lembaga Kebijakan Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah

Dokumen ini telah ditandatangani secara elektronik menggunakan sertifikat elektronik yang diterbitkan BSrE. Untuk memastikan
keasliannya, silakan scan QRCode dan pastikan diarahkan ke alamat https://eoffice.lkpp.go.id atau kunjungi halaman
https://eoffice.lkpp.go.id/keaslian
Token : eUbzC5
Nomor Tiket : SK202211110001
Lampiran Surat
Nomor : /D.3/11/2022
Tanggal : November 2022

REKOMENDASI KEBUTUHAN JABATAN FUNGSIONAL PENGELOLA PENGADAAN BARANG/JASA


DI WILAYAH SUMATERA BARAT

Rekomendasi Kebutuhan Rekomendasi Kebutuhan Keterisian


Nama Jumlah JF PPBJ Aktif
(Eksisting) (Formula Baru) JF PPBJ
No Pemerintah
Per- Per- Per- Eksis-
Daerah Total Muda Madya Total Muda Madya Total Muda Madya Baru
tama tama tama ting
Provinsi
1 Sumatera 25 8 14 3 48 29 14 5 30 15 9 6 52,08% 83,33%
Barat

Kabupaten
2 11 7 4 0 23 15 7 1 16 8 5 3 47,83% 68,75%
Agam

Kabupaten
3 6 4 2 0 20 13 6 1 12 6 4 2 30,00% 50,00%
Dharmasraya

Kabupaten
4 Kepulauan 6 5 1 0 24 23 1 0 16 8 5 3 25,00% 37,50%
Mentawai
Kabupaten
5 Lima Puluh 8 0 7 1 0 0 0 0 12 6 4 2 - 66,67%
Kota
Kabupaten
6 Padang 4 0 4 0 21 13 7 1 12 6 4 2 19,05% 33,33%
Pariaman
Rekomendasi Kebutuhan Rekomendasi Kebutuhan Keterisian
Nama Jumlah JF PPBJ Aktif
(Eksisting) (Formula Baru) JF PPBJ
No Pemerintah
Per- Per- Per- Eksis-
Daerah Total Muda Madya Total Muda Madya Total Muda Madya Baru
tama tama tama ting
Kabupaten
7 0 0 0 0 10 6 4 0 12 6 4 2 0,00% 0,00%
Pasaman

Kabupaten
8 5 1 4 0 19 13 5 1 16 8 5 3 26,32% 18,75%
Pasaman Barat

Kabupaten
9 3 0 3 0 20 14 6 0 20 10 6 4 15,00% 15,00%
Pesisir Selatan

Kabupaten
10 3 1 2 0 19 12 6 1 12 6 4 2 15,79% 25,00%
Sijunjung

Kabupaten
11 0 0 0 0 16 8 7 1 12 6 4 2 0,00% 0,00%
Solok

Kabupaten
12 0 0 0 0 27 23 4 0 12 6 4 2 0,00% 0,00%
Solok Selatan

Kabupaten
13 4 2 2 0 18 12 5 1 12 6 4 2 22,22% 33,33%
Tanah Datar

14 Kota Bukittinggi 8 1 5 2 22 15 4 3 12 6 4 2 36,36% 66,67%

15 Kota Padang 9 2 7 0 34 22 10 2 26 13 8 5 26,47% 34,62%


Rekomendasi Kebutuhan Rekomendasi Kebutuhan Keterisian
Nama Jumlah JF PPBJ Aktif
(Eksisting) (Formula Baru) JF PPBJ
No Pemerintah
Per- Per- Per- Eksis-
Daerah Total Muda Madya Total Muda Madya Total Muda Madya Baru
tama tama tama ting
Kota Padang
16 2 1 1 0 11 7 4 0 10 5 3 2 18,18% 20,00%
Panjang

17 Kota Pariaman 4 4 0 0 11 7 4 0 10 5 3 2 36,36% 40,00%

Kota
18 5 4 1 0 17 10 7 0 12 6 4 2 29,41% 41,67%
Payakumbuh

Kota
19 5 3 2 0 16 10 5 1 10 5 3 2 31,25% 50,00%
Sawahlunto

20 Kota Solok 4 1 2 1 11 7 3 1 10 5 3 2 36,36% 40,00%

Anda mungkin juga menyukai