Anda di halaman 1dari 4

PELACAKAN KEMATIAN BAYI

Nomor
:SOP/UKM/90/2017
Dokumen
No. Revisi :
SOP
Tanggal
:02-12-2017
terbit
Halaman :
Supriyadi, S.Kep,Ns.,
PUSKESMAS
Tanda Tangan Ka. Puskesmas : M.Kes
KALIGONDANG
197504111997031004
1. Pengertian 1) Merupakan suatu kegiatan untuk mencari informasi
tentang penyebab kematian pada suatu kasus sehingga
akan dipelajari bersama dengan harapan tidak akan
terulang kasus yang sama di kemudian hari dan juga
untuk meningkatkan kwalitas pelayanan KIA di suatu
wilayah.
2) Pelacakan kematian bayi dilakukan pada suatu daerah
yamg ada kasus kematian bayi.
3) Pelacakan kematian bayi dilakukan oleh bidan.
4) Pelacakan dan pemantauan balita resti dilakukan di
wilayah desa yang ada balita resti.
2. Tujuan Sebagai acuan untuk meningkatkan mutu pelayanan KIA dalam
rangka menurunkan angka kematian bayi.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Kaligondang Nomor :……………………..
tentang jenis-jenis kegiatan upaya kesehatan ibu dan anak
4. Referensi PMK No. 44 Tahun 2016 tentang Manajemen Puskesmas
5. Prosedur / 1. Petugas melakukan pengumpulan data tentang kematian
Langkah – bayi.
langkah 2. Petugas menyiapkan format laporan kasus pelacakan
kematian bayi.
3. Petugas mendata dan menanyakan riwayat penyakit,
pertolongan yang sudah dilakukan kepada keluarga.
4. Petugas melaporkan kasus kematian sebelum 24 jam
kepada Kepala Puskesmas, Bidan Koordinator, Kepala Seksi
KIA DKK. Mendata
5. Petugas melaporkan hasil pelacakan kasus kematian riwayat
dalam
bentuk laporan. penyakit dan
6. Bidan Koordinator melaporkan kematian secarapertolongan
online
SIMKIB yang sudah
7. Petugas mendokumentasikan semua kegiatan. diberikan
6. Bagan alir
Pengumpulan data Menyiapkanriwayat
anamnesa format
pelacakan kematian
kehamilan dan
persalinan
Laporan Membuat Melaporkan ke
SIMKIB pelaporan Kapusk dan DKK

7. Unit Terkait Unit pelayanan KIA


PELACAKAN KEMATIAN BAYI
Nomor
:SOP/UKM/90/2017
Dokumen
No.
DAFTAR :
Revisi
TILIK
Tanggal
:02-12-2017
terbit
Halaman :
UPTD Supriyadi, S.Kep,Ns.,
PUSKESMAS M.Kes
KALIGONDANG 197504111997031004

1. UNIT :
2. NAMA PETUGAS :
3. TANGGAL PELAKSANAAN :

URAIAN KEGIATAN
No YA TIDAK Tidak Berlaku
APAKAH
1 Petugas melakukan pengumpulan data
tentang kematian bayi?
2 Petugas menyiapkan format laporan
kasus pelacakan kematian bayi?
Petugas mendata dan menanyakan
3 riwayat penyakit, pertolongan yang
sudah dilakukan kepada keluarga?
4 Petugas melaporkan kasus kematian
sebelum 24 jam kepada Kepala
Puskesmas, Bidan Koordinator, Kepala
Seksi KIA DKK?
5 Petugas melaporkan hasil pelacakan
kasus kematian dalam bentuk laporan?
6 Bidan Koordinator melaporkan kematian
secara online SIMKIB?
7 Petugas mendokumentasikan semua
kegiatan?
JUMLAH
COMPLIANCE RATE (CR)

Pemonitor,
(.........................................)

Anda mungkin juga menyukai