Anda di halaman 1dari 23

Alamat : Kenyam

Kabupaten Nduga
RINGKASAN KEMAJUAN PEKERJAAN

PEKERJAAN : PEMBANGUNAN PUSKESMAS MBULMUYALMA


LOKASI PEKERJAAN : DISTRIK MBULMUYALMA
TAHUN ANGGARAN : 2020
SUMBER DANA : DAK (DANA ALOKASI KHUSUS)
KABUPATEN : KABUPATEN NDUGA
PROPINSI : PAPUA
PENYEDIA JASA : PT. PAPUA GUANE PUTRA
NO. KONTRAK : 440/001/KONT/PEM-PUS/DINKES-ND/2020, TANGGAL 23 JUNI 2020
KONSULTAN : CV. ARCHITECTURAL DESIGN CONSULTANT
NO. KONTRAK : 440/003/KONT/PEM-PUS/DINKES-ND/2020, TANGGAL 26 JUNI 2020

Progres Pekerjaan :

1 Struktur kolom dan ringbal baja WF sudah selesai terpasang di lokasi Puskesmas Mbulmuyalma

2 Tanggal 26 November 2021 loading material baja WF dengan menggunakan helikopter dari lokasi
droping terakhir di Punggung Gajah jalan Trans Wamena - Mumugu ke lokasi pembangunan
Puskesmas Mbulmuyalma sebanyak 20 flight.
3 Sementara material dinding sandwich dan material rangka atap baja ringan menggunakan angkutan
darat kendaraan truk dan mobil double gardan 4x4 ke lokasi terdekat dengan site pekerjaan

4 Selanjutnya dilakukan pengangkutan manual dengan tenaga masyarakat menuju site pekerjaan

Kendala yang dihadapi :


1 Terjadi pembunuhan 2 pekerja pembangunan Puskesmas Mbulmuyalma, yang pertama pekerja
(putra daerah/ masyarakat lokal) pengumpul material pasir dan batu dan yang kedua pekerja (putra
daerah/ masyarakat lokal) pengumpul material kayu, yang mengakibatkan ketegangan di Distrik
Mbulmuyalma yang berkepanjangan. Bahkan nyaris terjadi eksodus masyarakat Distrik Mbulmuyalma
ke luar lokasi.
2 Terjadi longsor di jalan daerah Wamsibak dan jembatan Kali Kweaore pada akhir bulan Februari 2022
membuat proses pengiriman material pekerjaan terhambat. Serta Kali Mbuwa, Kali Dal dan Kali Pan-
Pan belum dibangun jembatan juga sangat mempengaruhi proses pengiriman material pekerjaan.

Kesanggupan Kontraktor untuk tetap melanjutkan dan menyelesaikan pekerjaan pembangunan


Puskesmas Mbulmuyalma sampai selesai sambil menunggu keaamanan di lokasi pekerjaan stabil dan
tenang, karena keberadaan Puskesmas Mbulmuyalma sangat penting dan dinanti masyarakat di
Distrik Mbulmuyalma yang sangat membutuhkan pelayanan kesehatan.

Kenyam, 20 April 2022


Disetujui Oleh : Dibuat Oleh :
DINAS KESEHATAN KABUPATEN NDUGA PT. PAPUA GUANE PUTRA
PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN

PIYEM KOGOYA, A.Md. DARSON LOKBERE


NIP. 19830922 201004 1 002 Kuasa Usaha
RINGKASAN KEMAJUAN PEKERJAAN
SAMPAI DENGAN 28 JUNI 2022

PEKERJAAN : PEMBANGUNAN PUSKESMAS MBULMUYALMA


LOKASI PEKERJAAN : DISTRIK MBULMUYALMA
TAHUN ANGGARAN : 2020
SUMBER DANA : DAK (DANA ALOKASI KHUSUS)
KABUPATEN : KABUPATEN NDUGA
PROPINSI : PAPUA
PENYEDIA JASA : PT. PAPUA GUANE PUTRA
NO. KONTRAK : 440/001/KONT/PEM-PUS/DINKES-ND/2020, TANGGAL 23 JUNI 2020
NILAI KONTRAK : 16.877.000.000,00
KONSULTAN : CV. ARCHITECTURAL DESIGN CONSULTANT
NO. KONTRAK : 440/003/KONT/PEM-PUS/DINKES-ND/2020, TANGGAL 26 JUNI 2020

NILAI KONTRAK JANGKA WAKTU PRESTASI


(Rp) (Hari Kalender) (%)

Kontrak Asli : 16.877.000.000,00 - Kontrak : 170 Rencana : ###


Addendum : - - Addendum : 0 Realisasi : 81,62 %
Total : 16.877.000.000,00 - Total Kontrak 170 Sisa Pekerjaan : 18,38 %

Catatan :

Beberapa material yang sudah ada di lokasi Pekerjaan Pembangunan Puskesmas Mbulmuyalma belum bisa dipasang
karena merupakan satu kesatuan rangkaian dengan sistem knockdown dengan material sisa yang belum terdroping
yang disebabkan beratnya medan dan terkendala jalan yang longsor juga jembatan terputus .

Dengan demikian kami mengambil nilai bobot pekerjaan sebesar 40% untuk beberapa material yang belum
terpasang data terlampir pada laporan kemajuan pekerjaan sampai dengan minggu ini 28 Juni 2022

Sehingga diperoleh nilai bobot kemajuan pekerjaan :


- Realisasi Pekerjaan : 81,62 %
- Sisa Pekerjaan : 18,38 %

Kenyam, 28 Juni 2022

Disetujui Oleh : Dibuat Oleh :


DINAS KESEHATAN KABUPATEN NDUGA PT. PAPUA GUANE PUTRA
PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN

PIYEM KOGOYA, A.Md. DARSON LOKBERE


NIP. 19830922 201004 1 002 Kuasa Usaha
LAPORAN KEMAJUAN PEKERJAAN SAMPAI DENGAN MINGGGUAN INI
PEKERJAAN : PEMBANGUNAN PUSKESMAS MBULMUYALMA
LOKASI PEKERJAAN : DISTRIK MBULMUYALMA
TAHUN ANGGARAN : 2020
SUMBER DANA : DAK (DANA ALOKASI KHUSUS)
KABUPATEN : KABUPATEN NDUGA
PROPINSI : PAPUA
PENYEDIA JASA : PT. PAPUA GUANE PUTRA
NO. KONTRAK : 440/001/KONT/PEM-PUS/DINKES-ND/2020, TANGGAL 23 JUNI 2020
NILAI KONTRAK : 16.877.000.000,00
KONSULTAN : CV. ARCHITECTURAL DESIGN CONSULTANT
NO. KONTRAK : 440/003/KONT/PEM-PUS/DINKES-ND/2020, TANGGAL 26 JUNI 2020

KONTRAK KEMAJUAN PEKERJAAN s/d 28 JUNI 2022


KEMAJUAN PEKERJAAN SISA
BOBOT s/d MINGGU LALU MINGGU INI s/d MINGGU INI PEKERJAAN
NO URAIAN PEKERJAAN SAT VOLUME
(%) BOBOT BOBOT BOBOT BOBOT
VOLUME VOLUME VOLUME VOLUME
(%) (%) (%) (%)
a b c d e f g h i j k l m

I PEKERJAAN PERSIAPAN
1 Pembersihan dan Perataan Lokasi m² 875,00 0,13 875,00 0,13 - - 875,00 0,13 - -
2 Papan Nama Proyek Unit 1,00 0,02 1,00 0,02 - - 1,00 0,02 - -
3 Pengukuran dan pemasangan bouwplank m¹ 110,20 0,11 110,20 0,11 - - 110,20 0,11 - -
4 Pelaporan dan dokumentasi Ls 1,00 0,06 0,83 0,05 - - 0,83 0,05 0,17 0,01
0,32 0,31 - 0,31 0,01
II PEKERJAAN TANAH
1 Penggalian tanah pondasi m³ 536,90 0,31 536,90 0,31 - - 536,90 0,31 - -
2 Pengurugan kembali penggalian tanah pondasi m³ 313,33 0,14 313,33 0,14 - - 313,33 0,14 - -
3 Pengurugan tanah peninggian lantai m³ 220,04 1,96 220,04 1,96 - - 220,04 1,96 - -
4 Urugan pasir bawah pondasi dan lantai m³ 37,55 0,56 37,55 0,56 - - 37,55 0,56 - -
2,97 2,97 - 2,97 -
III PEKERJAAN PONDASI
1 Pemasangan anstamping batu kosong m³ 401,900 0,44 401,90 0,44 - - 401,90 0,44 - -
2 Pemasangan pondasi batu kali camp. 1 sp : 5 ps m³ 0,200 12,07 0,20 12,07 - - 0,20 12,07 - -
12,51 12,51 - 12,51 -
IV PEKERJAAN STRUKTUR BETON
1 Sloof 20/20 cor beton bertulang camp. 1 sp : 2 ps : 3 kr m³ 16,08 5,41 16,08 5,41 - - 16,08 5,41 - -
2 Meja pantry Cor beton bertulang camp. 1 sp : 2 ps : 3 kr m³ 1,08 0,33 - - - - - - 1,08 0,33
3 Cor beton tumbuk 1:3:5 di bawah lantai keramik t = 5 cm m³ 30,16 4,65 30,16 4,65 - - 30,16 4,65 - -
4 Cor beton tumbuk 1:3:5 saluran air hujan taman t = 10 cm m³ 1,03 0,16 - - - - - - 1,03 0,16
5 Cor beton tumbuk 1:3:5 rabat selasar samping t = 7 cm m³ 9,25 1,43 - - - - - - 9,25 1,43
11,98 10,06 - 10,06 1,92
V PEKERJAAN BESI DAN ALUMUNIUM
1 Pemasangan kolom baja WF 150.75.5.7 kg 4.459,00 3,30 4.459,00 3,30 - - 4.459,00 3,30 - -
2 Pemasangan endplate t = 10 mm (20 cm x 20 cm) kg 339,08 0,25 339,08 0,25 - - 339,08 0,25 - -
3 Pemasangan balok baja WF 200.100.5.7 kg 7.372,13 5,46 7.372,13 5,46 - - 7.372,13 5,46 - -
4 Pemasangan coverplate t = 8 mm (15 cm x 17,5 cm) kg 1.955,90 1,45 1.955,90 1,45 - - 1.955,90 1,45 - -
5 Pemasangan RIB plate t = 6 mm (3,75 cm x 15,9 cm) kg 232,00 0,17 232,00 0,17 - - 232,00 0,17 - -
6 Pemasangan section baja WF 200.100.5.7 kg 724,91 0,54 724,91 0,54 - - 724,91 0,54 - -
7 Pekerjaan pengelasan dengan las listrik cm 1.159,27 0,11 1.159,27 0,11 - - 1.159,27 0,11 - -
8 Pengerjaan perakitan struktur baja kg 11.831,13 0,30 11.831,13 0,30 - - 11.831,13 0,30 - -
9 Angkur + Baut Ø 16 buah 364,00 0,28 364,00 0,28 - - 364,00 0,28 - -
10 Mur Baut Ø 12 buah 1.596,00 0,77 1.596,00 0,77 - - 1.596,00 0,77 - -
11 Pemasangan atap pelana rangka atap baja canai dingin profil C75 m² 913,72 3,74 522,10 2,14 - - 522,10 2,14 391,62 1,60
12 Pemasangan atap bottom/roof reng R 33-0.45 m² 819,40 1,31 564,07 0,90 - - 564,07 0,90 255,33 0,41
13 Pemasangan rangka besi hollow 1 x 40.40.2 mm, untuk plafon m² 636,40 2,56 503,84 2,03 - - 503,84 2,03 132,56 0,53
14 Pemasangan Listplank ACP m² 33,12 0,49 23,18 0,34 - - 23,18 0,34 9,93 0,15
15 Pemasangan talang datar seng bjls 28 lebar 90 cm m¹ 28,00 0,13 19,60 0,09 - - 19,60 0,09 8,40 0,04
16 Pemasangan pintu type PU Set 1,00 0,53 0,79 0,42 - - 0,79 0,42 0,21 0,11
17 Pemasangan pintu type P1 Set 20,00 2,03 15,80 1,60 - - 15,80 1,60 4,20 0,43
18 Pemasangan pintu type P2 Set 11,00 1,92 8,69 1,52 - - 8,69 1,52 2,31 0,40
19 Pemasangan pintu type P3 Set 6,00 0,41 4,74 0,33 - - 4,74 0,33 1,26 0,09
20 Pemasangan pintu type P4 Set 1,00 0,10 0,79 0,08 - - 0,79 0,08 0,21 0,02
21 Pemasangan jendela type J1 Set 13,00 1,61 10,27 1,27 - - 10,27 1,27 2,73 0,34
22 Pemasangan jendela type J2 Set 8,00 1,44 6,32 1,13 - - 6,32 1,13 1,68 0,30
23 Pemasangan jendela type JL Set 1,00 0,07 0,79 0,06 - - 0,79 0,06 0,21 0,01
24 Pemasangan ventilasi type V1 Set 9,00 0,22 7,11 0,17 - - 7,11 0,17 1,89 0,05
25 Pemasangan ventilasi type V2 Set 5,00 0,23 3,95 0,18 - - 3,95 0,18 1,05 0,05
26 Pemasangan ventilasi type V3 Set 10,00 0,68 7,90 0,54 - - 7,90 0,54 2,10 0,14
27 Pemasangan dinding Sandwich Panel EPS ( Expandable Polystrene ) m² 1.120,00 12,98 884,80 10,25 - - 884,80 10,25 235,20 2,73
28 Pemasangan Alumunium Compossite Panel (ACP) + rangka m² 244,85 3,60 171,40 2,52 - - 171,40 2,52 73,46 1,08
46,67 38,19 - 38,19 8,48
KEMAJUAN PEKERJAAN SISA
BOBOT s/d MINGGU LALU MINGGU INI s/d MINGGU INI PEKERJAAN
NO URAIAN PEKERJAAN SAT VOLUME
(%) BOBOT BOBOT BOBOT BOBOT
VOLUME VOLUME VOLUME VOLUME
(%) (%) (%) (%)
a b c d e f g h i j k l m
1 Pemasangan lantai keramik 40 cm x 40 cm m² 575,00 14,16 402,50 9,91 - - 402,50 9,91 172,50 4,25
2 Pemasangan lantai keramik Anti Slip KM/WC dan loundry 40 cm x 40 cm m² 28,10 0,69 19,67 0,48 - - 19,67 0,48 8,43 0,21
3 Pemasangan floor harderner rabat keliling m² 132,20 0,41 - - - - - - 132,20 0,41
15,26 10,39 - 10,39 4,86
VII PEKERJAAN LANGIT-LANGIT (PLAFOND)
1 Pemasangan plafond pvc tebal 5 mm m² 636,40 1,45 445,48 1,02 - - 445,48 1,02 190,92 0,44
2 Pemasangan list plafond pvc m¹ 773,50 0,35 503,08 0,23 - - 503,08 0,23 270,42 0,12
1,81 1,25 - 1,25 0,56
VIII PEKERJAAN PENUTUP ATAP
1 Pemasangan atap spandeck zincalume m² 819,40 3,32 573,58 2,32 - - 573,58 2,32 245,82 1,00
2 Pemasangan nok zincalume m¹ 101,78 0,34 71,25 0,24 - - 71,25 0,24 30,53 0,10
3,66 2,56 - 2,56 1,10
IX PEKERJAAN SANITASI DALAM GEDUNG
1 Pemasangan closet duduk/monoblock buah 6,00 0,12 4,73 0,09 - - 4,73 0,09 1,27 0,03
2 Pemasangan wastafel keramik buah 17,00 0,34 11,90 0,24 - - 11,90 0,24 5,10 0,10
3 Pemasangan Profil Tank 1100 Ltr buah 6,00 0,27 4,20 0,19 - - 4,20 0,19 1,80 0,08
4 Pemasangan bak cuci piring stainlessteel satu mata buah 4,00 0,03 2,80 0,02 - - 2,80 0,02 1,20 0,01
5 Pemasangan floor drain buah 7,00 0,004 4,55 0,00 - - 4,55 0,00 2,45 0,00
6 Pemasangan kran diameter ½” atau ¾ ” buah 28,00 0,05 18,21 0,03 - - 18,21 0,03 9,79 0,02
7 Pemasangan pipa galvanis air bersih diameter ½” m¹ 190,00 0,33 123,58 0,21 - - 123,58 0,21 66,42 0,11
8 Pemasangan pipa PVC air kotor tipe AW diameter 2 ” m¹ 109,50 0,13 71,22 0,08 - - 71,22 0,08 38,28 0,05
9 Pemasangan pipa PVC pembuangan air hujan tipe AW diameter 2 ” m¹ 134,00 0,16 87,15 0,10 - - 87,15 0,10 46,85 0,06
10 Pemasangan pipa PVC saluran air tipe AW diameter 4 ” m¹ 24,00 0,05 15,61 0,03 - - 15,61 0,03 8,39 0,02
11 Pemasangan bak kontrol pasangan batu tela 45x45 tinggi 50 cm unit 5,00 0,32 5,00 0,32 - - 5,00 0,32 - -
12 Pemasangan Septictank unit 2,00 0,73 2,00 0,73 - - 2,00 0,73 - -
2,53 2,06 - 2,06 0,47
X PEKERJAAN ELEKTRIKAL
1 Pemasangan instalasi kabel NYM 3 x 2,5 m¹ 178,00 0,17 115,77 0,11 - - 115,77 0,11 62,23 0,06
2 Pemasangan Lampu SL 10 Watt + fitting titik 6,00 0,03 3,90 0,02 - - 3,90 0,02 2,10 0,01
3 Pemasangan Lampu SL 18 Watt + fitting titik 5,00 0,03 3,25 0,02 - - 3,25 0,02 1,75 0,01
4 Pemasangan Lampu SL 32 Watt + fitting titik 69,00 0,44 44,88 0,29 - - 44,88 0,29 24,12 0,15
5 Pemasangan Saklar Tunggal titik 12,00 0,05 7,80 0,04 - - 7,80 0,04 4,20 0,02
6 Pemasangan Saklar Ganda titik 23,00 0,11 14,96 0,07 - - 14,96 0,07 8,04 0,04
7 Pemasangan Stop Kontak titik 43,00 0,19 27,97 0,13 - - 27,97 0,13 15,03 0,07
8 Pemasangan Limit unit 3,00 0,01 1,95 0,01 - - 1,95 0,01 1,05 0,00
9 Pemasangan Box Sekring unit 1,00 0,003 0,65 0,00 - - 0,65 0,00 0,35 0,00
1,04 0,68 - 0,68 0,36
XI PEKERJAAN LAIN-LAIN
1 Pembuatan dan pemasangan logo dan nama puskesmas dari stainless Set 1,00 0,39 0,65 0,25 - - 0,65 0,25 0,35 0,14
2 Pemasangan dan pengecatan tiang bendera unit 1,00 0,26 0,65 0,17 - - 0,65 0,17 0,35 0,09
3 Pembuatan nurse statioan Unit 1,00 0,26 - - - - - - 1,00 0,26
4 Pembuatan ornamen khas papua ls 1,00 0,32 0,65 0,21 - - 0,65 0,21 0,35 0,11
5 Pembersihan Akhir ls 1,00 0,03 - - - - - - 1,00 0,03
1,25 0,63 - 0,63 0,62
T O T A L : 100,00 81,62 - 81,62 18,38

Kenyam, 28 Juni 2022

Disetujui Oleh : Dibuat Oleh :


DINAS KESEHATAN KABUPATEN NDUGA PT. PAPUA GUANE PUTRA
PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN

PIYEM KOGOYA, A.Md. DARSON LOKBERE


NIP. 19830922 201004 1 002 Kuasa Usaha
Baja Erection
Baja Erection
Baja Erection
Pengangkutan Baja WF dari Pungung
Gajah Ke site pekerjaan
Pengangkutan Baja WF dari Pungung
Gajah Ke site pekerjaan

Pengangkutan material dari Pungung


Gajah menggunakan kendaraan
Pengangkutan material dari Pungung
Gajah menggunakan kendaraan
Pengangkutan material dari Pungung
Gajah menggunakan kendaraan
Pengangkutan material dari Pungung
Gajah menggunakan kendaraan
Pengangkutan material dari Pungung
Gajah menggunakan kendaraan
Pintu, Jendela dan Ventilasi
Logo & Nama Puskesmas

Rangka Baja Tower Air Bersih


Material Keramik 40 x 40

Material Dinding Sandwich


Droping Material Dari Wamena Ke
Mbulmuyalma
Droping Material Dari Wamena Ke
Mbulmuyalma
Droping Material Dari Wamena Ke
Mbulmuyalma
Pengangkutan material dari Pungung
Gajah menggunakan kendaraan

Jalan longsor dan kondisi jembatan


Jalan longsor dan kondisi jembatan
Jalan longsor dan kondisi jembatan

Anda mungkin juga menyukai