Anda di halaman 1dari 2

BAB V

PENUTUP

5.1 Kesimpulan

Berdasarkan paparan pembuatan company profile berbasis motion graphic

pada PT. Telkom Witel Medan Unit Network & IS Operation dapat disimpulkan :

1. Company profile adalah suatu media promosi dan komunikasi bagi

perusahaan untuk memperkenalkan produk perusahaan itu sendiri, biasanya

company profile memperlihatkan keunggulan atau data utama dari gambaran

perusahaan.

2. Company profile memiliki peran penting bagi sebuah perusahaan. Salah satu

trend baru dalam pembuatan company profile di zaman yang modern ini

adalah berbasis motion graphic.

3. Hasil dari pembuatan company profile berbasis motion graphic ini berdurasi

2 menit 43 detik dengan format MP4 yang memiliki kapasitas ukuran 68,7

MB.

4. Pembuatan company profile berbasis motion graphic ini menggunakan

beberapa perangkat lunak seperti Adobe Photoshop, Adobe After Effect, dan

Adobe Premiere Pro.

5. Pembuatan company profile berbasis motion graphic ini tersusun dari 16

scene dam 1 backsound.

6. Company profile ini dibuat dengan durasi yang singkat dan materi yang

padat, sehingga mudah dimengerti dan dipahami oleh masyarakat nantinya.

51
52

7. Tujuan pembuatan company profile ini adalah sebagai sarana promosi dan

informasi perusahaan

8. Metode pembuatan company profile ini dibuat dengan menggunakan

beberapa macam metode dalam pengumpulan data, yaitu observasi,

wawancara dan studi pustaka

9. Tahapan pembuatan company profile ini dibuat dengan berbagai tahapan,

yakni, pengumpulan data, konsep, praproduksi, produksi, dan

pascaproduksi.

5.2 Saran

Pembuatan company profile berbasis motion graphic ini diharapkan :

1. Dapat menginformasikan identitas sebuah perusahaan kepada masyarakat

dan dapat dijadikan untuk kepentingan internal maupun eksternal

perusahaan.

2. Dalam pembuatan company profile berbasis motion graphic ini masih

terdapat banyak kekurangan serta terdapat banyak hal yang bisa

dikembangkan.

3. Dalam pembuatan konsep disarankan untuk lebih kreatif dan mencari

inovasi baru lainnya.

4. Serta lebih banyak membaca dan mencari referensi tentang seputar company

profile dan motion graphic itu sendiri.

Anda mungkin juga menyukai