Anda di halaman 1dari 4

RUJUKANLABORATORIUM

No. Dokumen :

No. Revisi :-
SOP
Tanggal
:
Terbit
Halaman :1/2

UPTD PUSKESMAS dr. Azhar Nasution


JATI MAKMUR NIP. 196603202006041004
1. Pengertian Rujukan laboratorium adalah pelimpahan suatu tanggungjawab
atas permintaan laboratorium kepelayanan laboratorium lain yang
llebih memadai.
2. Tujuan Untuk melimpahkan suatu pemeriksaan kepelayanan laborat yang
lebih memadai.
3. Kebijakan SK Kepala Puskesmas Nomor : tentang Pelayanan Laboratorium
4. Referensi Keputusan Menteri Kesehatan No.364/MENKES/SK/III/2003
tentang Laboratorium Kesehatan.
5. Langkah – langkah 1. Petugas menerima blangko permintaan pemeriksaan
2. Petugas melakukan pencatatan di buku register
3. Petugas memberitahukan kepada pasien bahwa pemeriksaan
yang diminta tidak dapat dikerjakan karena alasan tertentu
4. Petugas meminta persetujuan pasien apakah bersedia untuk
dilakukan pemeriksaan di laboratorium lain.
5. Petugas menghubungi laboraorium tujuan
6. Petugas mengambil sampel dari pasien.
7. Petugas mempersilakan pasien untuk menunggu sampai hasil
pemeriksaan jadi
8. Petugas mempersiapkan sampel secara sederhana sesuai
kebutuhan pemeriksaan
9. Petugas mengirim sampel ke laboratorium tujuan.
10. Petugas mendapat hasil pemeriksaan.
11. Petugas mencatat pada buku register laboratorium dan diberi
tanda nama laboratorium rujukan.
12. Petugas menyerahkan hasil ke pasien atau dr pemeriksa.
6. Alir Diagram Petugasmenerimablangkopermintaa Petugasmemberitahuk
Petugasmelakukanpencatata
npemeriksaan n di buku register ankepadapasienbahwa
pemeriksaan yang
dimintatidakdapatdike
rjakankarenaalasantert
entu

Petugasmemintapersetuju
Petugas menghubungi Petugasmemintapersetujuanpa anpasienapakahmaudibuat
laboraorium tujuan sienapakahbersedia untuk kanrujukanatautidak..
dilakukan pemeriksaan di
laboratorium lain.

Petugas mencatat pada


Petugas mengambil sampel Petugas mempersilakan pasien buku register
dari pasien. untuk menunggu sampai hasil laboratorium dan diberi
pemeriksaan jadi tanda nama laboratorium
rujukan

7. Unit Terkait 1. Laboratorium


2. Laboratorium Rujukan

8. Rekaman Historis

No Nama Halaman Yang Dirubah Perubahan Tgl.Mulai Diberlakukan

2/2
PEMERINTAH KOTA BINJAI
DINAS KESEHATAN KOTA BINJAI
UPTD PUSKESMAS JATI MAKMUR
Jl. Perintis Kemerdekaan No. 74 Kota Binjai
Email. puskesmaskebunlada1@gmail.com

DAFTAR TILIK RUJUKAN LABORATORIUM


Unit :
Nama Petugas :
Tanggal Pelaksanaan :
TidakBer
No Kegiatan Ya Tidak
laku
1 Apakah Petugasmenerimablangkopermintaan
pemeriksaan?
2 Apakah petugasmelakukanpencatatan di
buku register?
3 Apakah petugasmemberitahukankepadapasie
nbahwapemeriksaan yang
dimintatidakdapatdikerjakankarenaala
santertentu?
4 Apakah petugasmemintapersetujuanpasienap
akahbersedia untuk dilakukan
pemeriksaan di laboratorium lain?
5 Apakah petugas menghubungi laboraorium
tujuan?
6. Apakah petugas mengambil sampel dari
pasien?
7 Apakah petugas mempersilakan pasien untuk
menunggu sampai hasil pemeriksaan
jadi?
8. Apakah petugas mempersiapkan sampel
secara sederhana sesuai kebutuhan
pemeriksaan?
9 Apakah petugas mengirim sampel ke
laboratorium tujuan?
10 Apakah petugas mendapat hasil
pemeriksaan?
11 Apakah petugas mencatat pada buku register
laboratorium dan diberi tanda nama
laboratorium rujukan?
12 Apakah petugas menyerahkan hasil ke pasien
atau dr pemeriksa?
CR : …………………………%.
Jati Makmur,………………
Pelaksana / Auditor

(……………………..)

Anda mungkin juga menyukai