Anda di halaman 1dari 7

PEMERINTAHAN KABUPATEN BANDUNG

KECAMATAN CICALENGKA
DESA MARGAASIH
Jln. Margaasih No. 24 Cicalengka 40395 Telp. 022 794 7273

KEPUTUSAN KEPALA DESA MARGAASIH

NOMER : 16 TAHUN 2022

TENTANG

TENTANG
PENGANGKATAN DAN PENGESAHAN KADER POSYANDU DESA
MARGAASIH PERIODE MASA JABATAN TAHUN 2022-2024

DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA

KEPALA DESA MARGAASIH

Menimbang : a. bahwa dalam rangka meningkatkan peran serta dalam


Pembinaan Keluarga Balita, maka perlu dibentuk Posyandu;

b. bahwa Posyandu telah dibentuk berdasarkan musyawarah


yang diadakan dimasing- masing RW dalam rangka
peningkatan kesehatan masyarakat;

c. berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam


huruf a dan b perlu ditetapkan Pengurus Posyandu di
masing-masing RW dengan Surat Keputusan Kepala Desa.

Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang


Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara tahun 2004
nomor 125, tambahan Lembaran Negara nomor 4437)
sebagaimana telah diubah dengan Undang-undang Nomor
8 Tahun 2005 tentang Penetapan Peraturan Pemerintah
pengganti undang-undang nomor 3 tahun 2005 tentang
Perubahan atas undang-undang nomor 32 tahun 2005
tentang Pemerintahan Daerah menjadi undang-undang
(Lembaran Negara Republik Indonesia);

2. Undang-undang No.10 Tahun 1992 tentang perkembangan


kependudukan dan pembangunan Keluarga Sejahtera
(Lembaran Negara Tahun 2004 Nomor 125, Tambahan
Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1992 Nomor
35 , Tambahan Lembaran Negara Nomor 3475 );

3. Undang-undang Nomor 33 Tahun 2004 tentang


Perimbagan Keuangan antara Pemerintah Pusat dan
Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2004
Nomor 126 Tambahan Lembaran Negara Republik
Indonesia Nomor 4438);
4. Undang-undang Nomor 36 Tahun 2009 tentang Kesehatan
(Lembaran Negara Tahun 2004 Nomor 144, Tambahan
Lembaran Negara Nomor 5063)

5. Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 28 Tahun 1994


tentang Pembinaan Kesejahteraan Keluarga;

6. Keputusan Menteri Dalam Negeri Nomor 411.4-86 Tahun


2008 tentang Pembentukan Kelompok Kerja Pelayanan
Terpadu (Pokjanal Psyandu) Provinsi Jawa Barat;

7. Peraturan Pemerintah Nomor 72 Tahun 2005 tentang Desa


(Lembaran Negara Tahun 2005 Nomor 158, Tambahan
Lembaran Negara nomor 4587);

8. Peraturan Daerah Kabupaten Bandung Nomor 20 Tahun


2007 tentang Pembentukan Organisasi Dinas Daerah
Kabupaten Bandung;

9. Peraturan Pemerintah nomor 79 tahun 2005 tentang


Pedoman Pembinaan dan Pengawasan Penyelenggaraan
Pemerintahan Daerah (Lembaga Negara Republik
Indonesia tahun 2005 nomor 165, Tambahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 4593);

10. Peraturan Daerah Kabupaten Bandung Nomor 21 Tahun


2007 tentang Pembentukan Organisasi Lembaga Teknis
Daerah Kabupaten Bandung ( Lembaran Daerah Tahun
2007 Nomor 21);

11. Peraturan Bupati Kabupaten Bandung Nomor 5 Tahun 2007


tentang Pelimpahan sebagian kewenangan Bupati kepada
Wakil Bupati dilingkungan Pemerintah Kabupaten Bandung

Memperhatika 1. Intruksi Bersama Menteri Kesehatan, Menteri Dalam


Negeri, Kepala BKKBN Nomor 23 Tahun 1985 dan Nomor
n
112/HK-001/V/1985 tanggal 22 April 1985 tentang
Penyelnggaraan Pos Pelayanan Terpadu (POSYANDU);

2. Surat Edaran Menteri Dalam Negeri Nomor 411.3/1116/SJ


tanggal 13 Juni 2011 tentang Pedoman Umum Revitalisasi
Pokjanal Posyandu;

3. Surat Edaran Menteri Dalam Negeri Nomor 411.4/3105/SJ


tanggal 2 Desember 2004 perihal Hasil Rakernas Pokjanal
Posyandu;

4. Rakerda Pokjanal Posyandu Kabupaten Bandung

5. Hasil Rapat Pembentukan Kelompok Kerja Pos Pelayanan


Terpadu (Pokjanal Posyandu) di Desa pada tanggal 18
Januari 2022
MEMUTUSKAN
Menetapkan :
PERTAMA : Menyempurnakan Kelompok Kerja Pos Pelayanan Terpadu Nusa
Indah sebanyak 16 Posyandu yang ada di 16 RW sewilayah Desa
Margaasih Tahun 2022 dengan susunan keanggotaan,tugas pokok,
fungsi, rincian tugas dan tata kerja Kelompok Pos Pelayanan Terpadu
sebagaimana tercantum dalam lampiran I dan II surat Keputusan ini

KEDUA : Terhadap Kelompok Kerja Operasional Pos Pelayanan Terpadu


sebagaimana dimaksud pada diktum PERTAMA diadakan evaluasi
maksimal setiap 2 (dua) tahun sekali;

KETIGA : Biaya yang diperlukan untuk kegiatan Kelompok Kerja Pos Pelayanan
Terpadu sebagaimana dimaksud pada dictum PERTAMA dibebankan
pada Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa dan Sumber dana lain
yang tidak mengikat.

KEEMPAT : Hal-hal yang belum cukup diatur dalam Keputusan ini, sepanjang
mengenai teknis pelaksanaannya akan diatur kemudian oleh Ketua
Tim dan melaporkan hasilnya kepada Camat Cicalengka.

KELIMA : Dengan ditetapkannya keputusan ini maka Keputusan Kepala Desa


Margaasih Nomor 3 Tahun 2022 tentang Pembentukan Kelompok
Kerja Pos Pelayanan Terpadu Tingkat Desa Margaasih dicabut dan
tidak berlaku.

KEENAM : Keptusan ini mulai berlaku sejak tanggal ditetapkannya dengan


ketentuan akan diadakan perubahan/penyempurnaan seperlunya
apabila terdapat kekeliruan dalam penetapannya.

Ditetapkan di :Margaasih
Pada Tanggal :20 Januari 2022
KEPALA DESA MARGAASIH

YAYAN SURYANA

LAMPIRAN KEPUTUSAN KEPALA DESA MARGAASIH


NOMOR : 16 Tahun 2022
TANGGAL : 20 Januari 2022
TENTANG : PENGANGKATAN DAN PENGESAHAN KADER POSYANDU
DESA MARGAASIH PERIODE MASA JABATAN TAHUN
2022-2024

TUGAS POKOK, FUNGSI RINCIAN DAN TATA KERJA KELOMPOK KERJA POS
PELAYANAN TERPADU (POKJA POSYANDU) TINGKAT DESA
MARGAASIH KECAMATAN CICALENGKA TAHUN 2022

I. TUGAS POKOK

Menetapkan rumusan kebijakan perencanaan pelaksanaan pembinaa,


fasilitasi, advokasi, pengawasan dan pengendalian serta monitoring dan
evaluasi penyelenggaraan kegiatan posyandu dalam menekan angka
kematian ibu, bayi dan peningkatan angka Harapan Hidup (AHH) serta
fasilitasi peningkatan kualitas/produktivitas Sumber Daya Manusia
Masyarakat Desa di Wilayah Desa Margaasih Kecamatan Cicalengka.

II. FUNGSI

1. Penyusunan dan perumusan kebijakan teknis pelaksanaan pembinaan,


fasilitasi, advokasi,pengawasan dan pengendalian serta monitoring dan
evaluasi penyelenggaraan kegiatan Posyandu di Wilayah Desa
MargaasihKecamatan Cicalengka.
2. Perumusan koordinasi teknis administrasi penyelenggaraan kegiatan
pembinaan Posyandu di Wilayah Desa Margaasih Kecamatan Cicalengka
3. Perumusan Kebijakan teknis Posyandu dalam upaya menekan angkat
kematian Ibu, bayi dan peningkatan Angka Harapan Hidup (AHH) serta
fasilitasi peningkatan kualitas/produktivitas SDM
4. Penetapan rumusan kebijakan fasilitas pemberian saran dan
pertimbangan serta terhadap alternative pemecahan masalah sesuai
dengan karakter/potensi dan kebutuhan local.
5. Penyusunan dan penyampaian laporan hasil pelaksanaan kegiatan secara
berkala kepada Camat sebagai bahan penyampaian laporan kepada
Bupati.

RINCIAN TUGAS
1. Pembina
Membina dan mengendalikan arah dan kebijakan teknis pelaksanaan
pembinaan POSYANDU dalam rangka menekan angka kematian ibu,
Bayi dan Peningkatan Angka Harapan Hidup (AHH) serta fasilitasi
peningkatan kualitas SDM dan memberikan arahan program/kegiatan
dalam menentukan strategi dan langkah-langkah kebijakan dan
pengembanga Posyandu sesuai dengan bidang tugas dan tanggungjawab
secara berjenjang dan berkesinambungan.

2. Ketua
a. Membantu tugas-tugas Pembina dalam rangka mendukung kegiatan
operasional Posyandu dan bertindak selaku pelaksana harian
pembinaan Posyandu Desa Margaasihdi Kecamatan Cicalengka
b. Mengkoordinasikan kegiatan Posyandu
c. Memimpin pertemuan berkala Posyandu
d. Menetapkan langkah-langkah pemecahan masalah
e. Melakukan proses bimbingan, pembinaan fasilitasi dan advokasi serta
pemantapan proses kegiatan strategis dan prioritas yang dilaksanakan
oleh Posyandu.

3. Wakil Ketua
a. Membantu tugas-tugas Ketua dalam penyelenggaraan pelayanan
untuk kelancaran pelaksanaan program/kegiatan Posyandu sesuai
bidang dan tugasnya, baik yang bersifat teknis administrative maupun
teknis fungsional pembinaan Posyandu.
b. Melakukan fungsi koordinasi bersama ketua dalam menentukan
strategi dan langkah-langkah kebijaksanaan pembinaan dan
pembangunan Posyandu

4. Sekretaris
a. Memberikan fasilitasi dan dukungan pelaksanaan ketatausahaan
Posyandu dalam kegiatan rapat dalam perumusan persiapan,
pelaksanaan, fasilitasi dan pembinaan POSYANDU dilingkungan Desa
Margaasih Kecamatan Cicalengka.
b. Melakukan fungsi koordinatif bersama unsur-unsur sekretariat dalam
penyusunan prosedur pengelolaan tertib administrasi pelaporan dn
distribusi data.
c. Menyusun rencana administrasi berdasarkan program/kegiatan
pembinaan teknis Posyandu
d. Melaksanakan koordinasi
e. Menyampaikan laporan pelaksanaan tugas

Unsur Kesehatan
Melakukan Pembinaan dan gasilitasi pelayanan pada POSYANDU
dalam bidang pemberdayaan dan peningkatan kesehatan ibu dan
anak, peningkatan gizi, pelayanan imunisasi, penyehatan dan
kebersihan lingkungan, pemberian dukungan sarana dan prasarana
pelayanan POSYANDU serta fasilitasi dan dukungan penyuluhan tata
cara dan meknisme hidup sehat agar tercapai kualitas masyarakat dan
keluarga sesuai dengan penetapan program Poyandu.

Unsur Sosial
Melakukan Pembinaan dan pemberian sarana prasarana POSYANDU
dalam penggerakan masyarakat di bidang pengeloloaan Karang
Taruna sesuai dengan penetapan Program Posyandu.

Unsur Pendidikan/Tokok Masyarakat


Melakukan pembinaan dan pemberian sarana prasarana dalam
fasilitasi peningkatan dan pengembangan pelayanan pendidikan anak
usia dini dalam pengelolaan POSYANDU dalam penggerakan
masyarakat di bidang pengelolaan Pendidikan

Unsur KB
Melakukan Pembinaan dan pemberian sarana serta penyuluhan
pelayanan POSYANDU dibidang KB, Pendewasaan Usia Perkawinan
serta peningkatan pemberdayaan keluarga sesuai dengan penetapan
program Posyandu.
LAMPIRAN KEPUTUSAN KEPALA DESA MARGAASIH
NOMOR : 3 Tahun 2022
TANGGAL : 20 Januari 2022
TENTANG : PENGANGKATAN DAN PENGESAHAN KADER POSYANDU
DESA MARGAASIH PERIODE MASA JABATAN TAHUN
2022-2024

DAFTAR NAMA PENGURUS POS PELAYANAN TERPADU


DESA MARGAASIH KECAMATAN CICALENGKA KABUPATEN BANDUNG
TAHUN 2022

N NAMA KADER JABATAN


NAMA POSYANDU
O
YANTI TIKASARI KETUA
POSYANDU NUSA
1 ELIS MULYATI BENDAHARA
INDAH 1
LIA YULIANTI SEKRETARIS
TINTIN SUMARTINI KETUA
POSYANDU NUSA
AYU SARTIKA BENDAHARA
INDAH 2
RANTY PUSPITA SARI SEKRETARIS
IMAS NURHAYATI KETUA
POSYANDU NUSA
DEWI LINDAWATI BENDAHARA
INDAH 3
NOVI ROSMAWATI SEKRETARIS
LILIS ROHAYATI KETUA
POSYANDU NUSA
SITI ROMLAH BENDAHARA
INDAH 4
AI JUBAEDAH SEKRETARIS
ETI KETUA
POSYANDU NUSA
RONASIH BENDAHARA
INDAH 5
RISMA SEKRETARIS
PIPIH SOPIAH KETUA
POSYANDU NUSA
YUNITA BENDAHARA
INDAH 6
NONIH SEKRETARIS
SAIDAH KETUA
POSYANDU NUSA
SOLIHAH BENDAHARA
INDAH 7
HENI SEKRETARIS
MARIAM KETUA
POSYANDU NUSA
WIDA FITRIANY BENDAHARA
INDAH 8
WATI SEKRETARIS
ELAH NURLELA KETUA
POSYANDU NUSA
SUSI SUSANTI BENDAHARA
INDAH 9
ESA HERYANI SEKRETARIS
SRI NINGSIH KETUA
POSYANDU NUSA
TATI HARYATI BENDAHARA
INDAH 10
NURAINI SEKRETARIS
AYU FATIMAH KETUA
POSYANDU NUSA
LILIS KURNIASIH BENDAHARA
INDAH 11
RODIAH SEKRETARIS
ONENG KETUA
POSYANDU NUSA
YANI ROHAYANI BENDAHARA
INDAH 12
ICA SEKRETARIS
RANI RANTIKASARI KETUA
POSYANDU NUSA
AAH JULAEHA BENDAHARA
INDAH 13
IIS NURHAYATI SEKRETARIS
NANAN SUPRIATI KETUA
POSYANDU NUSA
EHA JULAEHA BENDAHARA
INDAH 14
YANI SURYANI SEKRETARIS
YUSYANAH KETUA
POSYANDU NUSA
ELA NURAENI BENDAHARA
INDAH 15
RANI SEKRETARIS
LILIS KURNIA KETUA
POSYANDU NUSA
NITA BENDAHARA
INDAH 16
LUKI SEKRETARIS

KEPALA DESA MARGAASIH

YAYAN SURYANA

Anda mungkin juga menyukai