Anda di halaman 1dari 3

PEMERINTAH KABUPATEN SUMEDANG

DINAS KESEHATAN
UPTD PUSKESMAS CIMALAKA
Jl. Raya Tanjungkerta No. 72 Telp. 0261-202623
Cimalaka Sumedang 45353

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS CIMALAKA


Nomor:440/256/PKM CMK/V/2016

TENTANG
KEBIJAKAN PANDUAN PELAYANAN FRMASI YANG DIDALAMNYA
MEMUAT KETENTUAN TENTANG JAM BUKA PELAYANAN
DENGAN RAHMAT TUHAN YANG MAHA ESA,
KEPALA PUSKESMAS CIMALAKA

Menimbang : a. Bahwa pelayanan apotek Puskesmas merupakan salah satu sarana pelayanan
kesatan yang mengutamakan kepentinganmasyarakat terutama dalam pemenuh
kebutuhan obat sesuai denganjenis penyakit;
b. bahwa berdasarkan pertimbangan diatas maka point a perlu ditetapkan
dengan Keputusan Puskesmas Cimalaka;

Mengingat : 1. Undang-undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009 tentang


Kesehatan;
2. Peraturan Pemerintah Nomor 51 Tahun 2009 tentang Pekerjaan
Kefarmasian;
3. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 1332 Tahun 2002 tentang Tugas
Pokok dan Fungsi Apoteker di Puskesmas;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 30 Tahun 2014 tentang
Standar Pelayanan Kefarmasian di Puskesmas;
5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 75 Tahun
2014 tentang Pusat Kesehatan Masyarakat;

MEMUTUSKAN

Menetapkan : SURAT KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS CIMALKA TENTANG


KEBIJAKAN PANDUAN PELAYANAN FARMASI YANG
DIDALAMNYA MEMBUAT JAM BUKA PELAYANAN.

KESATU : Kebijakan pelayanan farmasi sebagaimana tercantum dalam lampiran


keputusan ini.
KEDUA : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan, dengan ketentuan
akan dilakukan koreksi apabila ternyata di kemudian hari terdapat
perubahan atau kekeliruan;

Ditetapkan di : Sumedang
Pada tanggal : 17 Mei 2016

KEPALA PUSKESMAS CIMALAKA

SUPRIYANTO

Lampiran : Keputusan Kepala


Puskesmas Cimalaka
Nomor : 440/256/PKM CMK/V/2016
Tanggal : 17 Mei 2016

JADWAL PELAYANAN OBAT DI PUSKESMAS CIMALAKA


HARI JAM KETERANGAN

SENIN 08.00 – 13.00


SELASA 08.00 – 13.00
RABU 08.00 – 13.00
KAMIS 08.00 – 13.00
JUM’AT 08.00 – 10.30
SABTU 08.00 – 12.00
MINGGU
LIBUR

Ditetapkan di : Sumedang
Pada tanggal : 17 Mei 2016

KEPALA PUSKESMAS CIMALAKA

SUPRIYANTO

Anda mungkin juga menyukai