Anda di halaman 1dari 3

Formulir 2 Kegiatan 1

Nilai-Nilai Paraf
Kontribusi Terhadap Penguatan Nilai-
No Kegiatan / Tahapan kegiatan Hasil Kegiatan Dasar
Visi Misi Organisasi Nilai Organisasi Mentor Coach
(ANEKA)
1 Melakukan pelayanan medik umum Saya telah mengaktualisasikan kegiatan Dengan melaksanakan Dengan adanya
rawat jalan tingkat pertama. melakukan pelayanan medik umum rawat jalan pelayanan medis rawat pelayanan medik
tingkat pertama di Puskesmas Gunung Muda jalan klien/ pasien rawat jalan kepada
pada tanggal 18 dan 22 Agustus 2015. didasarkan pada nilai - masyarakat yang
nilai dasar ANEKA mengedepankan

Tahapan dalam pelaksanaan kegiatan Dalam melakukan pelayanan medik umum rawat yang nilai-nilai

ini adalah sebagai berikut: jalan tingkat pertama nilai yang telah saya mengaktualisasikan profesionalisme

1. Datang ke poliklinik umum sesuai gunakan adalah : tanggung jawab, akan menguatkan

jadwal. 1. Tanggung jawab dan kepemimpinan kepemimpinan, nilai integritas,


yaitu memberikan contoh kepada tenaga  Akuntabilitas Pancasila berupa jujur dan kompeten
2. Melakukan wawancara dengan
pasien dan keluarganya kesehatan lain di unit pelayanan dengan persamaan kedudukan, pada organisasi

(autoanamnesis & alloanamnesis). berpakaian yang rapi dan lengkap saat hak dan kewajiban, Puskesmas Gunung

3. Melakukan pemeriksaan fisik dan bertugas di poliklinik umum serta datang menghargai komunikasi, Muda Kabupaten

pemeriksaan penunjang. tepat waktu dan tidak menunda pelayanan dan kerjasama, Bangka sesuai

4. Menentukan diagnosis penyakit sehingga pasien merasa dihargai dan puas mengedepankan Motto Puskesmas

dan memberi terapi serta edukasi saat berobat ke poliklinik umum komitmen terhadap Gunung Muda

pencegahan. puskesmas gunung muda. kepuasan klien/pasien, “KAMI ADA


2. Pancasila berupa persamaan jujur dan peduli. HANYA UNTUK
kedudukan, hak dan kewajiban yaitu Sehingga diharapkan ANDA“ sehingga
 Nasionalisme
melakukan pelayanan kepada pasien tanpa dapat memberikan masyarakat
membedakan SARA (Suku, Agama dan pelayanan yang bermutu memperoleh
Ras), jaminan kesehatan ataupun status dan terjangkau. Agar pelayanan medik
sosial ekonomi pasien sehingga apapun dapat berkontribusi dengan tingkat
latar belakangnya, pasien merasa puas mendukung misi kepuasan maksimal
karena mendapatkan kualitas pelayanan Puskesmas Gunung melebihi ekspektasi
yang sama di poliklinik umum puskesmas Muda yaitu yang diharapkan.
gunung muda. “Memberikan
3. Menghargai komunikasi, konsultasi dan Pelayanan Kesehatan
kerjasama yaitu melakukan anamnesis Yang Bermutu,
(wawancara) terbuka dengan pasien Merata Dan
dengan bahasa Indonesia yang jelas,  Etika Publik Terjangkau Oleh
lugas, efektif dan efisien namun tetap Seluruh Lapisan
santun sehingga pasien merasa puas Masyarakat” serta
karena merasa dihargai serta dihormati mewujudkan visi
oleh dokter yang memeriksa. puskesmas Gunung
4. Mengedepankan komitmen terhadap Muda yaitu "Prima
kepuasan klien/pasien yaitu melakukan dalam pelayanan,
pemeriksaan fisik yang komprehensif dan efektif dalam
memberikan surat pengantar untuk pemanfaatan sumber
 Komitmen
pemeriksaan penunjang (laboratorium daya guna
Mutu
darah, urine,dll) namun tetap disesuaikan mewujudkan
dengan keluhan dan kondisi pasien masyarakat yang
sehingga pasien merasa puas dan senang sehat, dan mandiri di
karena dokter melakukan pemeriksaan wilayah kerja
fisik dan penunjang dengan sungguh- Puskesmas Gunung
sungguh dan penuh kecermatan. Muda.”
5. Jujur dan peduli yaitu memberikan
penjelasan yang terbuka dan jujur
mengenai diagnosis pasien serta
memberikan pilihan terapi yang
disesuaikan dengan kemampuan pasien
 Anti Korupsi
sehingga hubungan pasien-dokter terjalin
dengan baik yang pada akhirnya
meningkatkan kualitas dan kepuasan dari
layanan.

Output yang telah dihasilkan dari kegiatan ini


adalah berupa register pasien, SOP pelayanan
poli umum, foto dan video kegiatan

Anda mungkin juga menyukai