Anda di halaman 1dari 4

DESKRIPSI AKTUALISASI

NILAI-NILAI BerAKHLAK

Program Pelatihan : Pelatihan


Dasar CPNS

Angkatan : CXVIII
(seratus delapan belas)

Nama Peserta : Dewi


Juniarsita S.Kep.,Ners

No. Daftar Hadir :8

Kelompok :2

Instansi : UPT
Puskesmas Paleleh Barat

Badan Penyelenggara : BKPSDM


Kab. Buol
DESKRIPSI
AKTUALISASI NILAI-
NILAI BerAKHLAK
No Kegiatan Output/Hasil Tahapan Kegiatan Uraian Aktualisasi BerAKHLAK Kontribusi Terhadap Penguatan Nilai
Visi Misi Organisasi Organisasi
1. Melakukan format 1. Terlebih dahulu 1. Berorientasi Pelayanan: Dimana terlebih dahulu Dalam melakukan Penguatan organisasi
Anamnesa/Pengkajia anamnesa/pengkajian melakukan perkenalan saya sebagai seorang perawat melakukan perkenalan anamnesa/pengkajian adalah dengan
n kepada pasien sudah tersediah dengan pasien dengan pasien. kepada pasien dengan melakukan
2. Menanyakan keadaan 2. Akuntabel : disaat kita melakuakn perkenalan disini menerapkan nilai-nilai anamnesa/pengkajian
pasien/keluhan yang kita membagun trust atau kepercayaan pasien kepada BerAKHLAK sesuai sesuai dengan nilai-
dirasakan pasien kita, sehingga pada saat kita menganamnesa pasien, dengan visi misi nilai BerAKHLAK.
3. Memeriksa pasien akan berkata jujur dan percaya kepada kita, puskesmas paleleh
TTV/tanda-tanda vital serta kita juga sebagai seorang perawat harus barat
pasien menjaga privasi dan kerahasian status kesehatan VISI
4. Melaporkan ke dokter pasien. “Mewujudkan
tentang keadaan pasien 3. Kompeten : dalam melakukan
tindakkan Pelayanan Kesehatan
5. Setelah dokter sudah pemeriksaan kepada pasien kita harus kompeten
Berkualitas Untuk
mengetahui kita dimana dalam artian kita bisa melakukan tindakkan
Mencapai Masyrakat
kembali ke pasien dan dengan baik dan benar dan apa yang menjadi
Kec.Paleleh Barat
mengarahkan pasien pertanyaan pasien terkait masalah kesehatannya kita
Yang Sehat dan
untuk selanjutnya dapat menjawab dengan baik dan benar, sesuai
diperiksa oleh dokter dengan ilmu yang pernah kita pelajari atau kita
Mandiri ” salah satu

dapatkan. misinya adalah


4. Harmonis : dimana disaat kita berinteraksi dengan MISI
pasien kita harus bersikap ramah dan santun, serta 1. Memberikan
bersikap peduli terhadap pasien atas apa yang Pelayanan
menjadi keluhan pasien. Kesehatan Secara
5. Loyal : pada saat kita melakukan pemeriksaan Optimal, Adil,
kepada pasien, kita sebagai seorang perawat harus Bermutu dan
memberikan pelayanan yang terbaik atau pelayanan
Terjangkau Oleh
prima.
Masyarakat
6. Adaptif : dalam melakukan pelayan kita harus
bersikap proaktif,
7. Kolaborati : ketika kita melakukan anamnesa, kita
harus berkolaborasi dengan dokter untuk tindakkan
selanjutnya dalam hal ini, dimana seorang dokter
menentukan diagnosa dan terapi apa yang cocok
untuk pasien.
No Kegiatan Tahap Kegiatan Output/Hasil Uraian Aktualisasi BerAKHLAK Kontribusi Terhadap Visi Misi Penguatan Nilai
Organisasi Organisasi
2. Melakukan 1. Cuci tangan. Telah 1. Berorientasi Pelayanan : disini pada saat perawat memasang infus Dalam melakukan tindakan dalam
tindakkan 2. Dekatkan alat. tersediahnya menjelaskan kepada klien tentang prosedur pemasangan infus dan pemasangan infus sesuai SOP melakukan
pemasangan Standar sensasi yang akan dirasakan ketika jarum masuk menembus kulit. kepada pasien dengan tindakkan
3. Jelaskan kepada klien
infus Prosedu 2. Akuntabel : saat kita menyampaikan prosedur pemasangan Infus kita menerapkan nilai-nilai pemasangan
tentang prosedur dan
Operasionl harus membuat pasien nyaman dulu dan percaya jika tindakkan yang BerAKHLAK sesuai dengan visi infus yang
sensasi yang akan
(SOP) kita lakukan tidak akan membahayakan klien/pasien, dan melakukan misi puskesmas paleleh barat sudah sesuai
dirasakan
selama pemasangan
pemasangan pemasangan infus dengan baik dan benar sesuai Standar Operasional VISI dengan
infus Prosedur (SOP). “Mewujudkan Pelayanan Standar
infus.
3. Kompeten : dalam melakukan pemasangan infus kita harus memiliki Kesehatan Berkualitas Untuk Operasional
4. Atur posisi pasien /
skil, agar tidak terjadi kesalahan pada saat pemasangan infus. Prosedur
berbaring. Mencapai Masyrakat
4. Harmonis : dalam melakukan tidakkan keperawatan kita harus (SOP) serta
5. Siapkan cairan dengan Kec.Paleleh Barat Yang Sehat
menunjukkan sikap caring terhadap pasien/klien agar mereka merasa dipadukan
menyambung botol dan Mandiri ”
nyaman pada saat kita melakukan tindakkan pemasangan infus. dengan nilai-
cairan dengan MISI
5. Loyal : kita harus sepenuh hati dalam memberikan pelayanan kepada nilai
selang infus dan 1. Memberikan Pelayanan
pasien. BerAKHLAK.
gantungkan pada Kesehatan Secara
6. Adaptif : ketika melakukan tindakan pemasangan infus sebagai seorang
standar infus. Optimal, Adil, Bermutu
perawat harus pintar dalam menempatkan dirinya, selalu bersikap
6. Menentukan area vena simpati kepada pasien/klien dan Terjangkau Oleh
yang akan ditusuk 7. Kolaboratif : dalam pemasangan infus kita harus bekerja sama dengan Masyarakat
7. Yang terakhir fixsasi pasien agar pemasangan infus dapat berjalan lancer.

Anda mungkin juga menyukai