Anda di halaman 1dari 34

STADIA PERKEMBANGAN

TANAMAN
ARI WIJAYANI
WAHYU WIDODO
ARI WIJAYANI
OS PADMINI
• PEMBENTUKAN DAUN YANG SESUNGGUHNYA DARI YANG PERTAMA DAN
TERUS MENERUS SAMPAI MASA BERBUNGA YANG PERTAMA
• PADA AWALNYA SANGAT PLASTIS DAN CENDERUNG UNTUK DAPAT HIDUP
SENDIRI.
• PERTUMBUHAN VEGETATIF KUAT, TIDAK MUDAH DIINDUKSI UNTUK
BERBUAH
• MEMILIKI BENTUK-BENTUK MORFOLOGI YANG KHAS
• BENTUK DAUN MENYERUPAI SISIK PADA BEBERAPA NODIA PERTAMA PADA
KAPRI DAN XANTIUM
• BATANG YANG SEMPIT SEPERTI PADA BRUSSELS SPROUT
• BATANG YANG HALUS SEPERTI PECUT PADA APEL
• BENTUK DAUN,DURI DAN BENTUK BATANG PADA JERUK
• PADA HEDERA HELIX BATANG JUVENIL MERAYAP DENGAN DAUN MENJARI
(PALMATE) DAN PADA STADIUM DEWASA

Anda mungkin juga menyukai