Anda di halaman 1dari 10

SEKOLAH MENENGAH ATAS (SMA) BUNDA MULIA

JL. AM SANGAJI NO. 20 JAKARTA PUSAT 10130

ASESMEN AKHIR TAHUNTAHUN PELAJARAN 2021/2022

Hari/Tanggal :
Mata Pelajaran : TIK (Teknik Informatika dan Komputer)
Kelas/Program : XI / MIPA/IPS
Waktu : 09.30 – 11.00

PETUNJUK UMUM
1. Isikan identitas Anda ke dalam Lembar Jawaban Asesmen Akhir Tahun yang tersedia
2. Hitamkan bulatan pilihan A, B, C, D dan E pada lembar jawaban
3. Periksa dan bacalah soal-soal sebelum Anda menjawabnya
4. Laporkan kepada pengawas ruang apabila terdapat lembar soal yang kurang jelas,
rusak, atau tidak lengkap
5. Periksalah pekerjaan Anda sebelum diserahkan kepada pengawas
6. Lembar soal tidak boleh docoret-coret

1. Mysql adalah suatu aplikasi yang sangat penting dalam pemrograman website, yang
dimaksud MySQL adalah…
A. MySQL adalah sebuah perangkat lunak sistem manajemen basis data SQL (bahasa
Inggris: database management system) atau DBMS yang multithread, multi-user.
B. MySQL adalah sebuah perangkat lunak sistem manajemen basis GUI (Graphic user
interface) , mudah dalam memanipulasi data dan user friendly
C. MySQL adalah sebuah aplikasi pengolah angka dan management perkantoran dll
D. MySQL adalah sebuah perangkat lunak sistem pengolah kata berbasis console yang open
source
E. Benar semuanya

2. Ciri-ciri sebuah data yang diberikan Primary Key dalam perancangan data base di MYSQL
adalah...
A. Bersifat unik
B. Bersifat umum
C. Memiliki kesamaan data
D. Mudah dihapal
E. Sangat berbeda

3. Perhatikan kode berikut ini ...


<?php
$a = 4;
$b = 19;
echo $a * $b;
?>

Penjelasan kode di atas adalah ?


A. perkalian variabel b dengan variabel b
B. perkalian variabel a dengan variabel b
C. pembintangan variable a dengan b
D. pembintangan variable b dengan a
E. perkalian variable ab

4. Perhatikan kode berikut ini ...


<?php
$a = 4;
$b = 19;
echo $a / $b;
?>

Penjelasan kode di atas adalah ?


A. perkalian variabel b dengan variabel a
B. pembagian variabel a dengan variabel b
C. pegurangan variabel a dengan variabel b
D. pembagian variabel a dengan variabel b
E. perkalian variable ab

5. Perhatikan kode berikut ini ...


function
SetNilai( $nilai=
50) { echo $nilai; }
SetNilai();

Program diatas akan menghasilkan output?


A. 0
B. Null
C. 50
D. Sintak Eror
E. 0.0

6. Pada pengkodingan PHP kita menggunakan tanda petik tunggal (‘ ‘) maupun ganda (” “)
digunakan untuk tipe data…
A. String
B. Integer
C. Bolean
D. Array
E. Floating

7. Sekumpulan data yang bertipe sama disebut dengan…


A. Array
B. Memory
C. USB cable
D. Software
E. Hardware

8. Array dianalogikan sebagai sebuah..


A. Lemari
B. Meja
C. Kursi
D. Lampu
E. AC
9. Symbol yang digunakan pada modulus adalah..
A. *
B. +
C. -
D. /
E. :

10. Salah satu operasi aritmatika dasar adalah..


A. Penjumlahan
B. Pengurangan
C. Nilai sementara
D. Total seluruh
E. Pengurangan

11. Jika suatu variabel array dideklarasikan dengan menggunakan new int [100], maka array
tersebut dapat menampung nilai int sebanyak.....
A. 0
B. 10
C. 99
D. 100
E. 101

12. Indeks array selalu dimulai dari...


A. 0
B. 1
C. 2
D. 3
E. 4

13. Perhatikan kode berikut ini ...


$nama = array("Dina", "Aldi", "Okta","Bayu");
echo $nama[3];

Program diatas akan menghasilkan output?


A. Dina
B. Null
C. Aldi
D. Okta
E. Bayu

14. Perhatikan kode berikut ini ...


$nama = array("Dina", "Aldi", "Okta","Bayu");
echo $nama[4];

Program diatas akan menghasilkan output?


A. Dina
B. Null
C. Aldi
D. Okta
E. Bayu

15. Fungsi untuk digunakan untuk menghitung jumlah elemen array di PHP adalah...
A. count()
B. in_array()
C. substr()
D. trim()
E. unset()

16. Perhatikan kode berikut ini ...


$usia = array("Dimas"=>35, "Bayu"=>23, "Aldi"=>34);
Berdasarkan kode tersebut jenis array yang digunakan adalah?
A. Array indeks
B. Array assosiatif
C. Array multidimensi
D. Array campuran
E. Array home

17. Fungsi untuk membuat tanggal di PHP adalah...


A. date()
B. min()
C. max()
D. md5()
E. text()

18. Penulisan Script PHP dimulai dan diakhiri dengan…


A. <?php .…?>
B. [<?php .…?>]
C. <?php> … </?>
D. <script>....</script>
E. <&>....</&>

19. Perhatikan kode program berikut ini ...


<HTML><HEAD>
<TITLE>EnsyseLaboratoryTITLE>
</HEAD><BODY>
<?php
$bahasa="LAN";
print("\"Selamat Belajar PHP\"<BR>\n");
echo $Bahasa;
?>
</BODY></HTML>

Jika program diatas dijalankan, maka akan mengeluarkan output :


A. Selamat Belajar PHP
B. LAN
C. Bahasa
D. Undefined variable: Bahasa in /..../.....php on line 7
E. Ensyse Laboratory

20. Syntaks dasar untuk mengakhiri program PHP ditutup dengan...


A. <a>
B. usingnamespace
C. echo
D. <?php
E. ?>

21. PHP merupakan bahasa pemrograman yang bersifat open source, yang berarti...
A. Kecepatan loading tinggi
B. Memiliki banyak pilihan database
C. User bebas memodifikasi dan mengembangkan sesuai dengan kebutuhan tanpa
mengeluarkan biaya
D. Mudah dipelajari
E. Fleksibilitas tinggi

22. Kode PHP yang ditulis harus disimpan dengan file ekstensi...
A. .php
B. .css
C. .psd
D. .xsls
E. .html

23. Agar dapat mengakses file PHP di web browser, maka sebelumnya harus menempatkan file
PHP di dalam folder khusus pada XAMPP, yaitu...
A. html
B. htdocs
C. index
D. footer
E. header
24. Perhatikan code/listing berikut ini untuk menjawab soal no 37 sampai dengan 44

Perhatikan gambar code di bawah ini, fungsi dari code no 1. <? adalah…
A. Code Penutup PHP
9Code Pembuka PHP
B. Menampilkan data
C. Memilih DataBase
D. Koneksi ke MysQL

25. Perhatikanlah gambar code soal 37, fungsi dari code no 2 adalah…
A. Code Penutup PHP
B. Code Pembuka PHP
C. Menampilkan data
D. Memilih DataBase
E. Koneksi ke MysQL

26. Perhatikanlah gambar code soal 37, fungsi dari code no 3 adalah…
A. Code Penutup PHP
B. Code Pembuka PHP
C. Menampilkan data
D. Memilih DataBase
E. Koneksi ke MysQL

27. Perhatikanlah gambar code soal 37, fungsi dari code no 5 adalah…
A. Memilih data pada Tabel
B. Memangggil data
C. Pembuka LINK
D. Code Penutup
E. Melaksanakan Perintah baris sebelumnya

28. Perhatikanlah gambar code soal 37, fungsi dari code no 6 adalah…
A. Memilih data pada Tabel
B. Memangggil data
C. Pembuka LINK
D. Code Penutup
E. Melaksanakan Perintah baris sebelumnya

29. Perhatikanlah gambar code soal 37, fungsi dari code no 7 adalah…
A. Memilih data pada Tabel
B. Memangggil data
C. Pembuka LINK
D. Code Penutup
E. Melaksanakan Perintah baris sebelumnya

30. Perhatikanlah gambar code soal 37, fungsi dari code no 8 adalah…
A. Code Penutup PHP
B. Code Pembuka PHP
C. Menampilkan data
D. Memilih DataBase
E. Koneksi ke MysQL

31. Perhatikanlah gambar code soal 37, fungsi dari code no 9 adalah…
A. Code Penutup PHP
B. Code Pembuka PHP
C. Menampilkan data
D. Memilih DataBase
E. Koneksi ke MysQL

32. Perhatikan lah code dibawah ini, fungsi dari code adalah…
<a href=”hapus.php?id=<?echo $data[id];?>”>
A. Code Penutup PHP
B. Code Pembuka PHP
C. Menampilkan data
D. Memilih DataBase
E. Pembuka LINK
33. Apa kepanjangan dari PHP...
A. PHP Hypertext Processor
B. PHP Hypermedia Preprocessor
C. PHP Hypertext Programmer
D. PHP Hypermedia Programmer
E. pemberi harapan palsu

34. Fungsi dari sintak php berikut ini adalah…


<?php
A. mengawali perintah HTML
B. mengakhiri HTML
C. Menyatakan bahwa PHP sudah ada
D. mengawali perintah PHP
E. mangakhiri PHP

35. Perintah yang difungsikan untuk menampilkan tulisan pada PHP adalah...
A. else
B. eko
C. eco
D. echo
E. els

36. Tipe data pada PHP yang digunakan untuk menyimpan data hanya 2 yaitu True dan False
adalah...
A. Integer
B. Boolean
C. String
D. Floating Number
E. YesNo

37. Penulisan komentar tunggal pada PHP yang benar dibawah ini adalah...
A. //ini komentar bos
B. ||ini komentar bos
C. \\ini komentar bos
D. &ini komentar bos
E. ?ini komentar bos

38. Penulisan komentar banyak baris (jamak) pada PHP adalah...


A. ?* komentar panjang banget *?
B. *\ komentar panjang banget \*
C. /* komentar panjang banget */
D. \* komentar panjang banget *\
E. */ komentar panjang banget /*

39. Lokasi penyimpanan file index.PHP di dalam aplikasi XAMPP adalah...


A. D:/xampp/htdocs/
B. D:/htdocs/xampp
C. D:/file/xampp/htdocs/
D. D:/file/htdocs/xampp
E. saya lupa, nyerah lah

40. Bahasa pemrograman script server-side yang didesain untuk pengembangan web adalah......
A. HTML
B. PHP
C. C++
D. C#
E. Pascal

41. Setiap variabel di PHP diawali dengan simbol...


A. #
B. $
C. %
D. *
E. }
42. Setiap perintah dalam dalam penulisan PHP diakhiri dengan tanda...
A. :
B. ;
C. *
D. </php>
E. >

43. Operator pembanding digunakan untuk melakukan…


A. Penjumlahan antara dua nilai
B. Perbandingan antara dua nilai
C. Mengkombinasi anatar dua nilai
D. Pengurangan antara dua nilai
E. Perkalian antara dua nilai

44. Perhatikan kode berikut ini ...


for ($x = 1; $x < 10; $x++)
{ echo $x." ";
}

Kode diatas menghasilkan output?


A. 10
B. 1
C. 1 2 3 4 5 6 7 8 9 10
D. 1 2 3 4 5 6 7 8 9
E. Mengalami error syntax

45. Perhatikan kode berikut ini ...


<?php
$a = 4;
$b = 19;
echo $a + $b;
?>

Penjelasan kode di atas adalah ?


A. menjumlahkan variabel b dengan variabel b
B. menjabarkan variable a dengan b
C. menjabarkan variable b dengan a
D. menjumlahkan variabel a dengan variabel b
E. menambahkan variable ab

Essay :

1. Sebutkan 4 software web design yang dapat digunakan dalam menuliskan program website!
2. Tuliskan contoh kombinasi penulisan sintak atau code pembuatan variable dalam artimatika
perhitungan dalam PHP dari awal hingga akhir dan jelaskan fungsi setiap bagian code/listing
tersebut!
3. Jelaskan fungsi dari localhost untuk website dan server dalam perancangan sebuah website!
4. Tuliskan setiap fungsi setiap folder dan file berikut ini : ( HTDOC, DATA, Home.php ) di
dalam aplikasi XAMPP!
5. Tuliskan 5 tipe data yang terdapat pada pemorgraman PHP dan jelaskan fungsinya masing-
masing!

2. <?php Code pembuka php


$x = 5; Pembuatan variabel “x”, bernilai 5
$y = 20; Pembuatan variabel “y”, bernilai 20
echo $x; Print nilai variabel “x”;
echo $y; Print nilai variabel “y”;
?> Code penutup php

3. Untuk website: Bertugas memungkinkan untuk mengakses situs di komputer.


Untuk server: Bertugas untuk menampung segala kebutuhan data untuk website yang akan
dijalankan.

4. Folder Htdocs: tempat penyimpanan folder dan file yang kemudian bisa ditampilkan melalui
browser.
Folder Data: Digunakan sebagai tempat penyimpanan data yang akan ditampilkan melalui browser
File Home.php: File pertama yang akan dibaca oleh web server.

5. Tipe data interger: untuk menyatakan bilangan bulat


Tipe data float: untuk menyatakan nilai fraksional
Tipe data string: untuk menampung & memanipulasi data teks
Tipe data boolean: Sebagai filter suatu kalimat untuk mengijinkan /tidak mengijinkan dalam
mengakses kalimat berikutnya
tipe data array: untuk menyimpan banyak data dalam satu variabel.

Anda mungkin juga menyukai