Anda di halaman 1dari 2

PROSEDUR PELAYANAN POLI GIGI

No Dokumen : 440/ /IV.02.2/I/2018

SOP No Revisi :
Tanggal Terbit : 09 Januari 2018
UKP
Halaman : 1/2

UPT PUSKESMAS dr.Hendra Darmawan


NIP 19790218 201406 1 001
PEDADA

1. Pengertian Prosedur yang harus dilaksanakan di poli gigi dalam rangka pelayanan
kepada pasien.
2. Tujuan Tercapainya penegakan diagnosa penyakit gigi dan mulut serta
ditentukan rencana therapy dan tindakan.
3. Kebijakan Keputusan Kepala UPT Puskesmas Pedada No. 440/ /IV.02.2/I/2018
Tentang Kebijakan Layanan Klinis
4. Referensi Pedoman Kerja Puskesmas Jilid ke-2, 2006.
5. Prosedur 1. Persiapan alat dan bahan
a. Dental unit lengkap.
b. Alat diagnosa lengkap (kaca mulut, pinset, sonde)
c. Bahan dan alat instrumen disesuaikan dengan tindakan yang
akan diberikan.

2. Petugas yang melaksanakan


a. Dokter
b. Perawat
c. Bidan

3. Langkah-langkah
a. Beri salam.
b. Persilakan pasien untuk duduk di kursi dental.
c. Cuci tangan.
d. Lakukan anamnesa.
e. Pemeriksaan fisik intraoral dan ekstraoral.
f. Penegakan diagnosa.
g. rencana therapy dan tindakan.
h. Informed concern lisan atau tertulis.
i. Pemberian therapy dan atau tindakan sesuai dengan diagnosa
pasien.
j. Pasien diperkenankan pulang
6. Bagan Alir

1/2
7. Hal-hal yang
Perlu
diperhatikan
8. Unit terkait 1. BP Umum
2. KIA
3. Laboratorium
9. Dokumen terkait Catatan medik, buku register, blanko resep
10. Rekam historis
perubahan Tanggal mulai
No Yang diubah Isi perubahan
diberlakukan

2/2

Anda mungkin juga menyukai