Anda di halaman 1dari 25

LEVEL 3

UNIT 1
LEVEL 3

Let’s Study Indonesian PART 1


KEGIATAN 1
Yuk kita sebutkan bunyi pasangan huruf dibawah ini

Ng u N ge
g i
N

Nga
Ng o

02
LEVEL 3

KEGIATAN 2
Yuk kita baca bersama kalimat-kalimat di bawah ini

UNGU ANGKA BUNGA PELANGI

Rina dan Anya suka bunga Ibu dan Aku suka bunga
warna ungu mawar
Rio bisa menghitung angka Rina bisa melihat pelangi
1 sampai 10 setelah hujan

MENGUPAS MENGUNYAH MENGEJAR MENGINGAT

Ibu sedang mengupas Rino selalu mengejar kucing


bawang merah liar
Dio mengunyah makanan Kia mengingat pelajaran
dengan baik dengan baik

03
LEVEL 3

KEGIATAN 3
Sekarang kita baca bersama-sama pasangan huruf
yang ada di dalam balon

Nyi Nyo
Nya Nyu
Nye

04
LEVEL 3

KEGIATAN 4
Yuk kita baca bersama kalimat-kalimat di bawah ini

NYANYI NYENYAK NYAMUK MENYALA

Rina dan Rina suka nyanyi Ibu selalu menggunakan obat


bersama nyamuk
Mereka tidur dengan Lampu itu menyala dengan
nyenyak terang

BUNYI BANYAK MENGEJAR MENGINGAT

Aku mendengar bunyi aneh Bu Rini orang yang suka


kemarin senyum
Ada banyak bintang dilangit Rumah kecilku sangat
nyaman

05
LEVEL 3

KEGIATAN 5
Yuk kita baca lagi bersama kalimat-kalimat di bawah ini

BANGAU LANGIT HANGAT SANGAT

Burung bangau yang cantik Air hangat baik untuk


kesehatan
Hari ini langit sangat cerah
dan penuh dengan awan Aku sangat menyukai
putih makanan yang manis dan
pedas

PENYU MONYET SUNYI ORANYE

Penyu adalah hewan yang Rara suka malam yang sepi


dilindungi dan sunyi
Monyet sangat suka makan Sepeda baruku berwarna
pisang dan buah yang lainnya oranye dan ungu

06
LEVEL 3

KEGIATAN 6
Waktunya baca cerita

Gadis Kecil
Pada suatu malam yang sunyi yang disertai
hembusan angin, ada seorang gasil kecil
menatap langit yang dipenuhi kelap kelip
bintang. Dia mengkhayal bisa terbang dan
melihat bintang dari dekat.

07
LEVEL 3

Let’s Study English PART 1


ACTIVITY 1
Animals in the rice field

Frog
Buffalo

It is a red frog

It is a red frog
Grasshopper
Flamingo

It is a green grasshopper

Snail
It is a pink flamingo

It is a purple snail

08
LEVEL 3

ACTIVITY 2
Match the picture with their food

Grasshopper
Fish

Frog
Grass

Snail Insect

Buffalo Leaf

Flowers
Flamingo

09
LEVEL 3

Let’s Study Math PART 1


ACTIVITY 1
Count from 1 to 50 by filling in
the missing numbers in the presents below!
Start here

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

11 12 13 15 16 17 19 20

21 23 24 25 27 28 29

31 32 33 35 36 37 39 40

41 43 44 45 47 48 49

Finish here

10
LEVEL 3

ACTIVITY 2
Write the right number that comes next!

35 47

11
LEVEL 3

ACTIVITY 3
Math counting

A. Count by ones

10 11 14 16

B. Count by five

25 30 35 55

C. Count by twos

14 16 20

12
LEVEL 3

ACTIVITY 4
Addition

20 + 9 = 30 + 7 =

40 + 5 = 50 + 3 =

40 + 6 = 50 + 8 =

13
LEVEL 3

Let’s Study Indonesian PART 2


KEGIATAN 1
Yuk kita sebutkan bunyi pasangan huruf dibawah ini

Khi
Kha Khe
Kho

Khu

14
LEVEL 3

KEGIATAN 2
Yuk kita baca kalimat-kalimat di bawah ini

KHUSUS KHAS

Di sekolah ada ruang untuk Rendang adalah makanan


guru khas Padang

KHaWATIR KHIANAT

Ibu akan selalu kwatir pada Khianat adalah sifat yang


anak-anaknya tidak baik dan sangat buruk

15
LEVEL 3

KEGIATAN 3
Yuk kita sebutkan bunyi pasangan huruf dibawah ini

Sya Syo
Sye Syu Sye

16
LEVEL 3

KEGIATAN 4
Yuk kita baca kalimat-kalimat di bawah ini

SYARAT MASYARAKAT

Ada beberapa syarat yang Ada taman baca masyarakat


harus dilakukan untuk lulus di dekat rumahku
ujian

SYUKUR SYAL

Kita harus bersyukur dengan Ibu memberi syal baru untuk


apapun yang kita punya temannya sebagai hadiah
ulang tahun

17
LEVEL 3

KEGIATAN 5
Yuk kita baca ;agi bersama kalimat-kalimat di bawah ini

KHATAM KHALIFAH KHUSU KHATIB

Rino telah khtam membaca Kita harus salat dengan


Al Quran khusu
Abu Bakar Assidik adalah Khatib adalah seseorang
khalifah yang pertama yang menyampaikan khutbah

SYAIR SYAWAL KHAYAL KHALIYA

Syair lagunya sangat indah Rina punya teman baru


namanya Khilya
Syawal adalah salah satu
nama bulan hijriyah Aku mengkhayal pergi ke Bali
bersama ayah dan ibu

18
LEVEL 3

KEGIATAN 6
Waktunya baca cerita

Bunga cantik
Di sebuah ladang yang sunyi, tumbuh setangkai bunga yang
cantik dengan warna yang sangat menarik seperti merah,
oranye dan kuning. Bunga ini sangat bahagia karena setiap orang
selalu mengatakan dia cantik.

19
LEVEL 3

Let’s Study English PART 2


ACTIVITY 1
What can you see?

1. I can see ….…. Count Me


2. I can see ….….

3. I can see ….….

20
LEVEL 3

ACTIVITY 2
Write the missing vowels (a,I,u,e,o) to complate the word

Fr_g Sn__l F_sh

Gr_ssh_pp_r

Fl_m_ngo L__f

Fl_w_r B _ ff _ l o

21
LEVEL 3

Let’s Study Math PART 2


ACTIVITY 1
Count from 1 to 50 by filling
in the missing numbers in the fish below!
Start here

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10

11 12 14 15 16 18 19 20

22 23 24 26 27 28 30

31 32 34 35 36 38 39 40

42 43 44 46 47 48 Finish here
50

Finish here

22
LEVEL 3

ACTIVITY 2
Write the right number that comes next!

39 45

23
LEVEL 3

ACTIVITY 3
Math Counting

A. Take away by ones

50 49 4

B. Take away by five

50 45 25

C. Take away by twos

50 48 44

24
LEVEL 3

ACTIVITY 4
Math Counting

40 - 6 = 30 - 5 =

50 - 7 = 30 - 4 =

50 - 3 = 40 - 9 =

25

Anda mungkin juga menyukai