Anda di halaman 1dari 9

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

Oleh : Happy Tressa Marthania, S.Pd.SD

Satuan Pendidikan : UPT SD Negeri Karanggondang 02


Kelas / Semester : II (Dua) / I (Dua)
Tema : 7 (Kebersamaan)
Subtema : 1 (Kebersamaan di Rumah)
Pembelajaran ke 1
Alokasi Waktu : 1 Pertemuan ( 1 x 10 menit)

A. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Melalui kegiatan pengamatan gambar, siswa dapat mengidentifikasi berbagai kegiatan
Kebersamaan di Rumah.

2. Melalui kegiatan diskusi dan tanya jawab, siswa dapat menyebutkan sikap agar terwujud sikap
kerukuan dalam hidup bersama.

3. Melalui penjelasan guru siswa dapat mengenal pecahan dengan benar.

4. Melalui kegiatan penjelasan siswa dapat mengenak macam – macam bunyi.

B. KEGIATAN PEMBELAJARAN

Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu
Pendahuluan Orientasi 2 menit
 Guru mengucapkan salam.
 Guru menyapa siswa, menanyakan kabar, dan mengecek kehadiran
siswa. (Communication)
 Guru meminta siswa untuk berdo’a bersama sesuai dengan agama dan
kepercayaan masing-masing dipimpin oleh salah satu siswa dan
melantunkan asmaul husna bersama. (Religius)
 Guru meminta siswa untuk melafalkan pacasila dipimpin oleh salah satu
siswa. (Nasionalis)
 Guru membangkitkan semangat siswa menyanyikan “Profil Pelajar
Pancasila “ dan tepuk semangat
Apersepsi
 Melakukan tanya jawab mengenai materi yang sudah dipelajari
sebelumnya.

Motivasi
 Guru menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan dicapai.

Kegiatan Inti Ayo Mengamati (Bahasa Indonesia) 6 menit


 Pada awal pembelajaran, siswa diarahkan untuk mengamati gambar
kegiatan Kebersamaan di Rumah Siti
 Bertanya jawab tentang hal-hal yang berkaitan dengan isi gambar.
(Critical Thinking and Problem Formulation)
 Guru menjelaskan pesan yang di sampaikan dalam dongeng

Ayo Mengamati (Matematika)


 Guru menjelaskan tentang mengenal pecahan buku tema halaman 8
 Bertanya jawab tentang pecahan
 Guru membagikan LKPD kepada siswa
.
Alokasi
Kegiatan Deskripsi Kegiatan
Waktu

Ayo Berlatih (Matematika)


 Guru membagi siswa menjadi 3 kelompok.
 Guru membagikan LKPD kepada siswa
 Guru menjelaskan cara pengerjaan tugas yang akan di kerjakan
 Guru bersama siswa membahas hasil tugas yang sudah di
kerjakan.

Ayo Mengamati (SBDP)


 Siswa mengamati pola ketukan Birama dan membedakan bunyi
kuat dan bunyi lemas

Ayo Berlatih (SBDP))


 Siswa menjawab pertanyaan tentang bunyi yang ada di sekitar
buku tema 7 halaman 12
 Gruru Bersama siswa membahas pertanyaan yang sudah di
kerjakan.

Penutup  Guru bersama siswa melakukan refleksi seputar materi sikap 2 menit
kebersamaan dilakukan di rumah / dalam keluarga, lingkungan
dengan mengajukan pertanyaan lisan.
 Meminta siswa untuk mempelajari materi yang akan dipelajari
selanjutnya.
 Menyanyikan salah satu lagu daerah.
 Berdoa bersama.
 Guru mengucapkan salam penutup.

C. PENILAIAN PEMBELAJARAN
Penilaian terhadap materi ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes
pengetahuan dan presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubrik penilaian

Karanggondang, 4 Januari 2023


Mengetahui,
Kepala UPT SD Negeri Karanggondang 02 Guru Kelas II

DWI YUNI KARTINI,S.Pd HAPPY TRESSA MARTHANIA, S.Pd.SD


NIP. 19730610 199807 2 003 NIP. 19870329 202221 2 011
Lampiran 1

Kebersamaan di Rumah Siti

Ayah Siti pandai mendongeng. Siti sangat suka


dengan dongeng.

Hampir setiap minggu ayah Siti mendongeng.


Seusai mendongeng, ayah Siti menceritakan isidongeng.
Banyak sekali contoh yang baik dalam dongeng.
Mengenal Pecahan

Ibu menghidangkan 3 buah kue donat.


Setiap kue dipotong menjadi dua potongan samabesar.
Siti, Ali, dan Ayah mengambil masing-masing1 potong.
Siti sangat senang bersama keluarga di rumah.

1 bagian donat
1 2 bagian donat
dari 2
donat sama besar
bagian
donat
Pola Ketukan Birama
--- • | --- • | --- •
12 12 12
KL KL KL

Keterangan:
K : bunyi kuat L : bunyi lemah

Membedakan Bunyi Kuat dan Bunyi Lemah

1 2
duk prok

Jika dua bunyi di atas dibandingkan maka bunyi 1lebih kuat daripada
bunyi 2.

Sumber Belajar :
a. Buku Pedoman Guru Tema 7 Subtema 1 Pembelajaran ke 1: Kebersamaan Kelas 2 (Buku
Tematik Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan,
Rev.2017)
b. Buku Siswa Tema 7 Subtema 1 Pembelajaran ke 1 : Kebersamaan Kelas 2 (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum 2013, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan, Rev.2017).
Lampiran 2

LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)


KELAS II

Kelompok :
Anggota : 1. …………………………………………………..
2. …………………………………………………..
3……………………………………………………
4.………………………………………………….
……….

1. Sebuah donat dibagi menjadi dua bagian sama besar. Setiap bagian disebut .... bagian.

2. Siti memiliki kertas berbentuk persegipanjang. Kemudian kertas tersebut ia potong menjadi dua bagian sama besar.
Setiap potong kertas adalah .... bagian.
3. Siti memiliki kue donat. Siti ingin mendapatkan setengah bagian dari kue tersebut. Siti harus memotong kue tersebut
menjadi .... bagian sama besar
4. Agar mendapatkan kue ½ bagian, maka kita harus membagi dua kue tersebut dengan ukuran ....

Arsirlah setengah bagian dari gambar berikut!


Lampiran 3

KUNCI JAWABAN
LEMBAR KERJA PESERTA DIDIK (LKPD)

1. ½
2. ½
3. 2
4. Sama Beaar
Lampiran 4

PENILAIAN

Penilaian terhadap proses dan hasil pembelajaran dilakukan oleh guru untuk mengukur tingkat
pencapaian kompetensi peserta didik. Hasil penilaian digunakan sebagai bahan penyusunan
laporan kemajuan hasil belajar dan memperbaiki proses pembelajaran. Penilaian terhadap materi
ini dapat dilakukan sesuai kebutuhan guru yaitu dari pengamatan sikap, tes pengetahuan dan
presentasi unjuk kerja atau hasil karya/projek dengan rubric penilaian sebagai berikut.

A. Teknik Penilaian
1. Penilaian Sikap: Observasi
2. Penilaian Pengetahuan: Tes tertulis
3. Penilaian Keterampilan: Unjuk kerja

B. Instrumen Penilaian
1. Penilaian Sikap
Petunjuk:
Berilah tanda centang () pada sikap setiap siswa yang terlihat!
Tanggung Percaya
Nama Jujur Disiplin Santun Peduli
jawab Diri
No
siswa
T BT T BT T BT T BT T BT T BT
1
2
3

Keterangan:
T : Terlihat
BT : Belum Terlihat

2. Penilaian Pengetahuan
Setiap jawaban yang benar diberi skor 10
Skor maksimal = 50
Nilai = (jumlah perolehan skor : skor maksimal) x 100
Nilai maksimal = 100

3. Penilaian Keterampilan
 Membuat laporan sederhana tentang lingkungan rumah yang bersih

Perlu
Baik Sekali Baik Cukup
No Kriteria Bimbingan
4 3 2 1
1 Kelengkapan Isi laporan Isi laporan Isi laporan Isi laporan
Isi laporan lengkap mencakup hanya belum sesuai
sebagian mencakup dengan isi
besar isi sebagian kecil gambar
gambar isi gambar

2 Tampilan Tulisan jelas, Tulisan jelas Tulisan kurang Tulisan tidak


rapi, dan tetapi kurang jelas bisa dibaca
bersih rapi atau
bersih

Nilai = (jumlah perolehan skor : skor maksimal) x 100


 Mempraktikkan gerak secara seimbang dominan statis dalam rangka pengembangan
kebugaran jasmani dalam permainan

No Kriteria Terlihat () Belum terlihat ()


1 Siswa mampu mengikuti instruksi

2 Siswa terlibat aktif dalam


menirukan gerakan

3 Siswa mengungkapkan perasaan


pendapatnya setelah menirukan
gerakan

 Hasil Penilaian Mempraktikkan gerak secara seimbang dominan statis dalam rangka
pengembangan kebugaran jasmani dalam permainan

Kriteria 1 Kriteria 2 Kriteria 3


Belum Belum Belum
No Nama Terlihat Terlihat Terlihat
Terlihat Terlihat Terlihat
() () ()
() () ()
1
2

C. Remedial dan Pengayaan


1. Remedial
 Menjelaskan ulang tentang halaman rumah yang bersih dan sehat, bagi siswa yang
belum paham.
 Menjelaskan kembali tentang berbagai bentuk kegiatan bersama yang pernah
dilakukan di lingkungan keluarga tepatnya di halaman rumah.
 Membimbing siswa yang belum bisa melakukan gerakan keseimbangan dalam posisi
diam.

2. Pengayaan
 Siswa membaca teks-teks yang berhubungan dengan halaman rumah yang sehat dan
menerapkannya dalam kehidupan sehari-hari.
 Siswa diarahkan untuk membaca tentang contoh-contoh sikap kebersamaan dalam
lingkungan keluarga di perpustakaan sekolah dan menghubungkannya dengan
pengamalan dalam kehidupan sehari-hari.
 Siswa mengembangkan lebih lanjut gerakan keseimbangan dalam posisi diam dalam
bentuk permainan sederhana.

Anda mungkin juga menyukai