Anda di halaman 1dari 7

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(Disusun Berdasarkan Permendikbud Nomor: 22 Tahun 2016)

Satuan Pendidikan :
Kelas / Semester : I (Satu) / 1
Tema 4 : Keluargaku
Sub Tema 4 : Kebersamaan Dalam Keluarga
Pembelajaran : 3
Alokasi Waktu : 1 x Pertemuan (6 x 35 menit)

A. KOMPETENSI INTI (KI)


KL 1 : Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya
KL 2 : Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan
percaya diri dalam berinteraksi dengan keluarga, teman dan guru
KL 3 : Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati
mendengar, melihat, membaca dan menanya berdasarkan rasa
ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan kegiatannya,
dan benda-benda yang dijumpainya di rumah, sekolah
KL 4 : Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas dan logis
dan sistematis, dalam karya yang estetis dalam gerakan yang
mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang mencerminkan
perilaku anak beriman dan berakhlak mulia

B. KOMPETENSI DASAR (KD)& INDIKATOR


Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar (KD)
3.8 Mengenal ungkapanpenyampaian terima kasih,permintaan maaf,
tolong, danpemberian pujian, ajakan,pemberitahuan, perintah
danpetunjuk kepada orang laindengan menggunakan bahasayang
santun secara lisan dantulisan yang dapat dibantudengan kosakata
bahasadaerah.
.4.8 Mengucapkan ungkapan tolong,dan pemberian pujian,
denganmenggunakan bahasa yangsantun kepada orang lain
secaralisan dan tulis.
Indikator:
3.8. Menunjukan ungkapan terimakasih lisan atau tulis dengantepat.
4.8.1 Menggunakan ungkapan pujianatau tulisan dengan tepat.

PKN
Kompetensi Dasar (KD)
1.2 Menerimaaturan yang berlakudalamkehidupansehari-hari di
rumahsebagaianugerahTuhan Yang MahaEsa.
2.3 Menerimakeberagamankarakteristikindividu di rumah
3.2 Memahami aturan yang berlakudalam kehidupan sehari-hari dirumah.
4.2Melakukan kegiatan sesuaidengan aturan yang berlakudalam
kehidupan sehari-hari dirumah.

Indikator:
3.2.41Menuliskan hal-hal yang harusdilakukan dalam hubungannyadengan
kebersihan rumah.
4.2.41 Menggunakan sandal ketikakeluar rumah.

MATEMATIKA
Kompetensi Dasar (KD)
3.8 Mengenal dan menentukanpanjang dan berat dengansatuan tidak baku
menggunakanbenda/situasi konkret.
4.8 Melakukan pengukuranpanjang dan berat dalamsatuan tidak baku
denganmenggunakan benda/situasikonkret.
Indikator:
3.8.2 Membandingkan lebih daridua objek benda/situsi konkretdengan
menggunakan kalimatsehari-hari ( paling berat, ringa).
4.9.2 Mengurutkan bendaberdasarkan berat benda ( lebihringan, lebih
berat).

C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan membaca teks bergambar, siswa mampu
menunjukkanungkapan terima kasih dengan baik.
2. Dengan mengisi latihan di buku siswa mengenai berat benda
dengansatuan tidak baku, maka siswa mampu membandingkan lebih
dari duaobjek benda/situsi konkret dengan menggunakan kalimat
sehari-hari(paling berat, ringan) dengan baik.
3. Dengan mengisi latihan di buku siswa, siswa mampu mengurutkan
bendaberdasarkan berat benda ( lebih ringan, lebih berat) dengan baik
4. Dengan mendata teman dalam membantu orang tua
membersihkanrumah, siswa mampu menjelaskan hal-hal yang harus
dilakukan dalamhubungannya dengan kebersihan rumah dengan
benar.
5. Dengan mengamati gambar dan mengerjakan latihan di buku
siswamengenai penggunaan alas kaki, siswa akan mampu
mengunakan alaskaki dalam kegiatan di luar rumah dengan baik dan
benar.

 Karaktersiswa yang diharapkan :Religius


Nasionalis
Mandiri
Gotong-royong
Integritas

D. KEGIATAN PEMBELAJARAN
Alokasi
Kegiatan DeskripsiKegiatan
Waktu
Pendahulua  Guru menyapa siswa dan mengondisikan 10 menit
n kelasagar siap untuk belajar
 Salah satu siswa diminta untuk memimpin doa.
(Religius)
 Guru melakukan apersepsi dengan
melakukanbernyanyi bersama.
 Guru mengingatkan siswa tentang
pelajaransebelumnya dan mengaitkan dengan
pelajaranyang akan disampaikan.
 Guru menjelaskan kegiatan yang akandilakukan
dan tujuan kegiatan belajar..
Inti  Menyanyikan Lagu Daerah Ampar-Ampar Pisang 35 Menit
(Nasionalis) X 30 JP
 Siswa diingatkan kembali mengenai pentingnya
kebersamaaan bersama keluarga.
(Communication)
 Siswa diminta membaca teks bergambar di buku
siswa dengan tema kebersamaan dengan
keluarga. (Literasi)
 Siswa menyimak teks mengenai kegiatan Siti
dalam membantu orang tuanya di rumah
 Guru kembali bertanya kepada siswa, apakah
pernah melakukan kegiatan yang sama seperti
Siti di rumah?, Lalu kegiatan apakah itu?
 Kemudian setelah itu siswa diminta menyimak
gambar mengenai perbandingan berat
bendabenda yang ada di rumah. (Critical
Thinking and Problem Solving)
 Siswa hanya mencentang gambar yang dianggap
lebih besar berdasarkan gambar timbangan
berat.
 Setelah kegiatan mencentang gambar yang
dianggap lebih berat, siswa diminta mengamati
kembali gambar benda-benda di rumah Siti,
kemudian menyusun benda dari yang teringan
sampai yang terberat.
 Siswa kemudian menjawab pertanyaan setelah
menyusun benda-benda di rumah Siti.
 Siswa diminta menceritakan kegiatan
temantemannya dalam membantu orang tuanya
di rumah dengan cara mendata dan menuliskan
ke dalam tabel dalam membantu orang tuanya
membersihkan rumah. (Mandiri)
Alokasi
Kegiatan DeskripsiKegiatan
Waktu
 Siswa diminta mengamati gambar kebersamaan
keluarga Udin ketika berkunjung ke kebun
binatang. (Integritas)
 Siswa menjawab pertanyaan yang berhubungan
dengan gambar tersebut.
Penutup  Guru melakukan review atau pengulangan inti 15 menit
pembelajaran.
 Sebagai penutup siswa diminta melakukan
refleksi kegiatan yang sudah mereka lakukan
sepanjang hari ini.
 Pelajaran ditutup dengan doa bersama.
(Religius)

E. SUMBER DAN MEDIA PEMBELAJARAN


 Buku Pedoman Guru Tema : Keluargaku Kelas 1 (Buku Tematik
Terpadu Kurikulum 2013 Rev.2017, Jakarta: Kementerian Pendidikan
dan Kebudayaan, 2013 Rev.2017).
 BukuSiswa Tema : Keluargaku Kelas 1 (Buku Tematik Terpadu
Kurikulum 2013 Rev.2017, Jakarta: Kementerian Pendidikan dan
Kebudayaan, 2013 Rev.2017).
 Tambang atau alat lain yang bisa menggantikan.

Mengetahui ........................................
Kepala Sekolah Guru Kelas I

_________________________ _________________________
NIP. ……………………………. NIP. …………………………….

Catatan KepalaSekolah :
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
Lampiran 1

MATERI PEMBELAJARAN
 Bernyanyi “LaguGembira”
 BermainTarik Tambang

METODE PEMBELAJARAN
 Pendekatan : Saintifik
 Metode : Permainan/simulasi, diskusi, tanya jawab, penugasan
dan ceramah
Lampiran 2

PenilaianPembelajaran
1. PenilaianSikap
pengamatandanpencatatandilakukanselamakegiatanpembelajaran.
2. PenilaianPengetahuan
Tesmembacadanlatihanperbandinganberatbenda
3. PenilaianKeterampilan
4.
Kriteria Baiksekali Baik Cukup PerluBimbin
Skor 4 Skor 3 Skor 2 gan
Skor 1
Berceritapeng Kalimat yang Hanyamemen Hanyamemen Hanyamemen
alamanmenda diucapkanlanc uhi 3 kriteria uhi 2 kriteria uhi 1 kriteria
tatemansekel ar,
asdalamkegia intonasinyate
tanmembantu pat,
orang alurpercakapa
tuamembersih nrunut,
kanrumah. danpercayadir
i
Format PenilaianKeterampilan
Berceritapengalamanmendatatemansekelasdalamkegiatanmembantu orang
tuamembersihkanrumah

No NamaSis Kalimat yang Intonasin Alurperca Percayad Predikat


wa diucapkanlanc yatepat kapanrun iri
ar ut
1 ….. √ √ √ √
2 ….. √ √ √
3 Dst

PENILAIAN PROSES DAN HASIL BELAJAR


Penilaian Sikap
Perubahan Tingkah Laku
N
Nama Siswa Percaya Diri Disiplin Kerjasama
o
BT MT MB SM BT MT MB SM BT MT MB SM
1 Ekal

2 Aisy

3 Zidan

4 ………
Keterangan:
BT : BelumTerlihat
MT : MulaiTerlihat
MB : MulaiBerkembang
SM : SudahMembudaya
Berilahtandacentang () padakolom yang sesuai

Penilaian pengetahuan:
Instrumen penilaian: tes tertulis (lembar kerja) Menjawab pertanyaan
sesuai teks lagu

Penilaian keterampilan:
Bernyanyi “Lagu Gembira”
 Penilaian: Observasi (Pengamatan)

Lembar Pengamatan Memahami lagu


Terlihat Belum Terlihat
Kriteria
() ()
Siswa mampumenyanyikan lagu .... ....
Siswa mampumenceritakan isi lagu .... ....

Bermain Tarik Tambang


 Penilaian: Observasi (Pengamatan)

Lembar Pengamatan Bermain Tarik Tambang


Terlihat Belum Terlihat
Kriteria
() ()
Antusias dalam permainan tarik tambang .... ....
Kekompakan dalam permainan .... ....

Anda mungkin juga menyukai