Anda di halaman 1dari 27

Integrasi

Nasional
Ameliora Dwi Astani
01 -
Apa itu
Integrasi
Nasional?
Apa itu Integrasi?
Integration; Keutuhan/kebulatan

Keserasian satuan-satuan di dalam


suatu sistem, bukan penyeragaman,
tapi hubungan dimana antara satu
kesetuan dan kesatuan lain saling
mendukung (tidak merugikan)
“National integration is the awareness of a common
identity amongst the citizens of a country. It means that
though we belong to different castes, religions and regions
and speak different languages we recognize the fact that we
are all one. This kind of integration is very important in the
building of a strong and prosperous nation”

- Kurana (2010)
Jenis Integrasi (Myron Weiner)

Integrasi Integrasi Integrasi Elit


Bangsa Wilayah Massa

Integrasi Nilai Integrasi


Tingkah Laku
02 - Menurut Anda
mengapa Integrasi
Nasional itu penting?
Menggerakkan, menyatukan,
mengarahkan potensi
masyarakat

Tujuan
Nasional

Persetujuan dan dukungan


Integrasi nasional itu penting bagi
bangsa Indonesia

1. Kolonial belanda tidak mempertimbangkan “kesetiaan


nasional
2. Keberagaman bangsa Indonesia (ikatan primordial;
kesetiaan ganda)
Sumber Historis, Sosiologis, dan
Politik Integrasi Nasional Bangsa
Indonesia
Model Model Model
Integrasi Integrasi Integrasi
Majapahit Kolonial Nasional

Fokus utamanya untuk


Sifatnya kemaharajaan Integrasi wilayah Hindia-
membentuk kesatuan yang baru
1. Konsentris 1 : wilayah Belanda dengan focus
1. Perintis : Organisasi
Jawa madua utama untuk mendukung
pergerakan
2. Konsentris 2 : wilayah pemerintahan kolonial
2. Penegas : sumpah pemuda
luar jawa
3. Percobaan
3. Konsentris 3 : negara
4. Pendobrak : kemerdekaan
tetangga
03 - Faktor yang
menentukan tingkat
integrasi sebuah
negara
Ancaman dari Luar
Ancaman dari Luar
Gaya Politik Kepemimpinan
Gaya politik seorang
pemimpin dapat
menyatukan/mengintegras
ikan bangsa

Memiliki jasa besar dalam


menyatukan bangsanya
yang sebelumnya tercerai
berai
Kekuatan Lembaga Politik
Birokrasi yang satu dan padu dapat menciptakan
sistem pelayanan yang sama, baik, dan diterima oleh masyarakat yang
beragam. Pada akhirnya masyarakat bersatu dalam satu sistem
pelayanan
Ideologi Nasional
Nilai-nilai yang diterima dan disepakati.

Jika suatu masyarakat meskipun berbeda-beda


tetapi menerima satu ideologi yang sama maka memungkinkan
masyarakat tersebut bersatu.

Bagi bangsa Indonesia, nilai bersama yang


bisa mempersatukan masyarakat Indonesia adalah Pancasila.
Kesempatan membangun
Ekonomi
Jika pembangunan ekonomi berhasil dan menciptakan keadilan, maka
masyarakat bangsa tersebut bisa menerima sebagai satu kesatuan. Namun
jika ekonomi menghasilkan ketidakadilan maka muncul kesenjangan atau
ketimpangan.

Pembangunan ekonomi yang merata maka hubungan dan integrasi antar


masyarakat akan semakin mudah dicapai
Kesempatan membangun
Ekonomi
Bagaimana dengan pajak?
Kesempatan membangun
Ekonomi
Salah satu poin Tujuan Nasional → memajukan kesejahteraan umum

- Penerimaan dari
Keuangan Negara Sehat Sumber keuangan sector pajak
negara - Penerimaan
negara bukan
pajak
- Hibah
03 -
Dinamika integrasi
nasional
Integrasi Bangsa MoU antara GAM dan RI, agar GAM mau menjadi bagian
NKRI (15 Agustus 2005)

Integrasi wilayah Deklarasi Juanda 1957

Integrasi Nilai Pendidikan Moral Pancasila, kurikulum Pend.


Kewarganegaraan
Integrasi Elit-Massa Dimensi vertical dan horizontal

Integrasi tingkah laku Pembentuk PPKI


03 -
Tantangan integrasi
nasional
Konflik Vertikal → konflik
antara pemerintah dan
rakyat

Konflik Horizontal → konflik


antar warga masyarakat atau
antar kelompok dalam
masyarakat
Strategi 1 : Asimilasi
Strategi 2 : Akulturasi
Strategi 3 : Pluralis
04 -
Tugas :
Buatlah essai yang berisikan
tentang masalah integrasi
nasional di Indonesia, penyebab,
dan solusinya.

Anda mungkin juga menyukai