Anda di halaman 1dari 1

PENGGUNAAN ALAT PROTEKSI RADIASI

DI RSIA NABASA

No. Dokumen: Revisi: Halaman

0 1/1

RSIA NABASA
Tanggal Terbit: Ditetapkan
Direktur RSIA Nabasa
Standar Prosedur
Operational (SPO)

dr. Ferawati Simbolon


Yang dimaksud dengan penggunaan alat proteksi radiasi adalah tata
Pengertian cara menggunakan alat pelindung radiasi pada saat pemeriksaan
radiologi berlangsung.
1. Untuk keselamatan kerja bagi pekerja radiasi.
Tujuan
2. Untuk mengurangi penerimaan radiasi bagi pekerja radiasi.
Surat Keputusan direktur Rumah Sakit Ibu dan Anak Nabasa Nomor
Kebijakan
014/SKep/DIR/AP/I/2021 Tentang Pelayanan di Radiologi
1. Berlindunglah di balik tabir proteksi radiasi (tembok beton/Pb).
2. Gunakanlah tabir Pb/timbal yang dilengkapi dengan kaca Pb.
3. Gunakanlah film badge pada saat berada di daerah radiasi.
4. Pakailah apron protective pada saat berada di daerah radiasi.
Prosedur 5. Gunakan radiasi seefektif mungkin sehingga mengurangi radiasi
hambur.
6. Cegahlah pengulangan foto rontgen.
7. Aturlah jarak antara pekerja radiasi dengan sumber radiasi (makin
jauh dari sumber radiasi makin kecil terkena radiasi).
Unit Terkait Unit Radiologi

Anda mungkin juga menyukai