Anda di halaman 1dari 4

Pilihlah salah satu jawaban yang dianggap benar !

Perhatikan gambar !

1 2 3
Gambar diatas adalah tokoh para pendiri negara yang telah berjuang untuk mendirikan
bangsa dan Negara Yang mengungkapkan “Jangan sekali kali melupakan sejarah “
pernyataan tersebut Lebih dikenal dengan singkatanJASMERAH ditunjukan dengan gambar
nomor ……
A. 1 dan 2 C. 3
B. 2 dan 3 D. Jawaban benar semua

Perhatikan table dibawah ini !

No Tokoh No Tokoh

1 Ir.Soekarno 4 Mr.Moh .Yamin


2 RP.Soeroso 5 Mr. Soepomo
3 Drs.Moh.Hatta 6 Mr.A.A Maramis

Berdasarkan tabel tersebut yang mengusulkan rumusan dasar negara pada sidang BPUPKI
pertama   adalah .
A. (1),(2) dan (3)                                                 C .(1),(3) dan (5)
B.  (1),(4) dan (5)                                                 D. (1),(3) dan (4)

3.   BPUPKI merupakan salah satu badan yang dibentuk oleh Jepang yang bertugas untuk….
A. menyelidiki usaha-usaha persiapan kemerdekaan Indonesia
B.  mempersiapkan kemerdekaan Indonesia
C.  merumuskan dasar negara
D. mempersiapkan persiapan perang

Untuk meyakinkan rakyat Indonesia dalam membantu Jepang ,maka pemerintah Jepang
pada tanggal 29 April 1945 mengumumkan pembentukan BPUPKI yang diketuai oleh….
A. Ir.Soekarno                                                 C. Drs.Moh.Hatta
B. Mr.Muh.Yamin                                            D. dr.k.r.t. Radjiman Wedyodiningrat

5. Sejarah perumusan Pancasila sebagai dasar negara diawali dari pembentukan ... .
   A. PPKI
    B. BPUPKI 
   C. Menteri
    D. Presiden

6.   BPUPKI  secara resmi dilantik oleh Jepang dengan jumlah anggota sebanyak .... orang
A. 21                            B. 29                                C. 62                                D. 72

Perhatikan table berikut !


No Tokoh No Tokoh
1 Ir.Soekarno 4 Mr.Moh .Yamin
2 RP.Soeroso 5 Mr. Soepomo
3 Drs.Moh.Hatta 6 Mr.A.A Maramis

7. Berdasarkan tabel tersebut yang mengusulkan rumusan dasar negara pada sidang BPUPKI
pertama   adalah .
A. (1),(2) dan (3)                                                 C .(1),(3) dan (5)
B.  (1),(4) dan (5)                                                 D. (1),(3) dan (4)

8. Gambar di bawah adalah gambar ... .


A. sidang PPKI C. Kongres pemuda
B. sidang BPUPKI D. konfrensi Asia Afrika

9. Tokoh yang menyampaikan lima asas Negara Indonesia Merdeka, yang berisi Persatuan,
kekeluargaan, keseimbangan lahir dan batin, musyawarah dan keadilan rakyat adalah …
A. Mr.Muh. Yamin                                                  C. Mr. Soepomo             
B.  Ir. Soekarno                                                      D. Moh. Hatta

10.   Setelah Dokuritsu Zyunbi Tyoosakai (BPUPKI)  dibubarkan sebagai gantinya dibentuk
Dokuritsu
Jumbi Linkai (PPKI) pada tanggal….
A. 1 Maret 1945                                                       C. I Juni 1945
B.   10 Juli 1945                                                        D. 7 Agustus 1945

11.   Rumusan  Dasar Negara Pancasila yang resmi dan sah terdapat dalam ….
A. Piagam Jakarta                                                     C. Pembukaan UUD 1945
B.  Ketetapan MPR                                                   D. Keputusan Presiden

12.  Panitia Sembilan bertugas untuk menyelidiki usul-usul mengenai perumusan dasar
negara,
Tokoh berikut yang bukan merupakan anggota panitia Sembilan  adalah ….
A. Ir. Soekarno                                                         C. H.Agoes Salim
B.  R.P.Soeroso                                                         D. K.H. Wahid Hasyim

13. Ketua PPKI adalah ... .


A. Ir. Soekarno
B. Drs. Moh. Hatta
C. Ki Bagus Hadikusumo
D. K.H. Abdul Wachid Hasyim

14. Semua anggota PPKI berasal dari bangsa Indonesia yang semula berjumlah 21 orang
kemudian ada penambahan menjadi.... orang
A. 27                            B. 29                                C. 62                                D. 72

15. Hasil sidang PPKI tanggal 18 Agustus 1945, antara lain menetapkan bahwa untuk
sementara waktu, presiden
Akan dibantu oleh …
A. Komite Nasional                                                 C.MPRS dan DPAS
B.  Pemuda Nasional                                                 D. DPRS

16.  Perbedaan rumusan Pancasila dalam Piagam Jakarta dengan Pembukaan UUD 945 adalah
terdapat dalam
Dalam alinea ke …
A. 1                              B. 2                                  C. 3                                  D. 4  

 Nilai luhur perumusan Pancasila bagi bangsa Indonesia adalah ....


A. mengutamakan kelompok                                   C. menumbuhkan semangat
kebersamaan
B.  berjuang dengan mengharapkan imbalan            D. membantu orang lain karena
terpaksa
      
Sebagai siswa dan generasi muda harus memiliki komitmen dalam berbangsa dan bernegara
dengan cara….
A. memanfaatkan kemerdekaan untuk kepentinhan pribadi serta kelompoknya
B.  mempersiapkan dan mewujudkan masa depan yang lebih baik
C.  menikmati kemerdekaan dengan sepuasnya
D. mempersiapkan diri menggalang kekuatan untuk menyerang bangsa yang pernah
menjajah

19.Yang merupakan keputusan hasil sidang BPUPKI pada tanggal 18 Agustus 1945 adalah,
kecuali ….
A Menetapkan UUD 1945
B. Memilih presiden dan wakil presiden yaitu Ir Suekarno dan Moh. Hatta
C. Mengangkat menteri menteri negara
D. Membentuk Komite Nasional Indonesia Pusat ( KNIP )

20. Berikut ini merupakan contoh contoh perilaku rela berkorban, kecuali ... .
A. membantu korban bencana alam
B. menyerobot antrian karena terburu-buru
C. memberikan pakaian pantas pakai untuk fakir miskin
D. memberikan tempat duduk kepada orang tua di kendaraan umum

Paham yang menganggap bahwa kesetiaan tertinggi atas setiap pribadi harus diserahkan
kepada negara
Kebangsaan disebut ….
A. Patriotisme C. Liberalisme
B. Nasionalisme D. chauvinisme

Dibawah ini yang merupakan semboyan jepang yang didengungkan untuk menarik simpati
rakyat Indonesia adalah, kecuali ….
A. Jepang pelindung asia
B. Jepang cahaya asia
C. Jepang pahlawan asia
D. Jepang pemimpin asia

Perhatikan pernyataan berikut ini !


1 2 3
Peri Kebangsaan Persatuan Kebangsaan Indonesia
Peri Kemanusiaan Kekeluargaan Internasionalisme atau peri kemanusiaan
Peri Ketuhanan Keseimbangan lahir dan batin Mufakat atau demokrasi
Peri Kerakyatan Musyawarah Kesejahteraan social
Kesejahteraan sosial Keadilan rakyat Ketuhanan yang berkebudayaan

Dari pernyataan diatas merupakan usulan para tokoh perumus negara Indonesia merdeka
oleh Mohammad Yamin ditunjukan pada nomor …..
A. 1. C. 3.
B. 2. D. . 4.

seseorang yang memiliki komitmen terhadap bangsa dan negara adalah orang yang akan ….
A. Mendahulukan kepentingan pribadi diatas kepentingan bangsa dan negara
B. Mendahulukan kepentingan golongan diatas kepentingan bangsa dan negara
C. Mendahulukan kepentingan pribadi diatas kepentingan golongan
D. Mendahulukan kepentingan bangsa dan negara diatas kepentingan pribadi dan golongan

Tujuan utama ditetapkannya norma dalam kehidupan masyarakat ialah ….


A. menghindari terjadinya konflik                           C. memberi sanksi bagi yang melanggar
B.  membatasi hak-hak warga Negara                     D. mengatur tata kehidupan masyarakat

aturan atau ketentuan yang mengikat warga kelompok dalam masyarakat dipakai sebagai
pedoman , Tatanan pengendali tingkah laku dalam masyarakat disebut ….
A. Norma dan kaidah C. adat istiadat
B. UUD D. hokum

27. Peraturan hidup yang bersumber dari Tuhan disebut norma ….


A. kesusilaan                                                       C. agama
B.  kesopanan                                                      D. hokum

28..    Peraturan hidup yang bersumber dari hati nurani manusia disebut norma ….
A. agama                                                             C. kesopanan                  
B.  kesusilaan                                                      D. hokum

Perhatikan table dibawah ini !


No Contoh perilaku No Contoh perilaku
1 Mengucapkan salam bila masuk rumah 4 Tidak makan sambil berbicara
2 Menaati lalu lintas 5 Memakai helm bila mengendarai motor
3 Tidak meludah sembarangan 6 Mengucapkan permisi bila melewati orang

Dari contoh perilaku diatas yang termasuk norma kesopanan ditunjukkan dengan nomor…
A. 1,3,4,dan 6                                                      C. 1,2,4 dan 6
B.  1,2,3, dan 4                                                     D. 1,2,4,dan 5

Perhatikan gambar gambar normadibawahini !

1 2 3 4 5 6 7
Gambar diatas yang menunjukan contoh norma kesopanan adalah ditunjukan
pada nomor ….
A. 1,2,4, dan 6 C. 1,3,4,5 dan 7
B 2,3,5, 6 dan7 D. 4,5 dan 6

Anda mungkin juga menyukai