Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN MINGGUAN (KELOMPOK)

Nama Mahasiswa : Syachrullah Ali Ramadhan


NIM : 2004016034
Fakultas : Kehutanan
Program Studi : Kehutanan
Kelompok KKN : Kukar 14
Desa/Kelurahan KKN : Desa Beloro
Nama DPL : Dr. Hut. Rochadi Kristiningrum, S.P., M.P.
Judul/ Tema Kegiatan : Pembuatan Green House dan penyuluhan mengenai
tanaman TOGA ( tanaman obat keluarga )
Sasaran Kegiatan : Masyarakat desa beloro
Bentuk Kegiatan : Terjun Langsung, penyuluhan/sosialisasi terkait
tanaman obat
Target Luaran : Model Green House

LAPORAN MINGGUAN 2
Uraian Pelaksanaan :

DOKUMENTASI
 10 Juli 2023
Mengikuti kegiatan Posbindu Lansia

 11 Juli 2023
Membantu Ibu PKK memasak di kantor Desa Beloro
Melakukan Kunjungan ke RT 1,2,3,4,5 dan 6

 12 Juli 2023
Mengikuti Rapat Pelantikan PKK di kantor Desa Beloro

Mempresentasikan Program Kerja (Proker) individu dan kelompok KKN di


BPU Desa Beloro
 13 Juli 2023
Mengikuti Kegiatan Posyandu

Melakukan Kunjungan ke posko KKN Desa Sanggulan

Melakukan Kunjungan Ke RT 12 Desa Beloro


 14 Juli 2023
Mengikuti Yasinan di kantor Desa Beloro

Gotong Royong di Desa Beloro

 15 Juli 2023
Ke Pasar Malam bersama staff desa
 16 Juli 2023
Mengikuti Rapat di BPD Desa Beloro

Anda mungkin juga menyukai