Anda di halaman 1dari 1

PERENCANAAN DIKLAT PPI

RSU UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH CIREBON

No. Dokumen No Revisi Hal


SPO.2023.PPI. 008 1 1

PROSEDUR TETAP Tanggal Terbit Ditetapkan, 11 Juli 2023


11 Juli 2023 Direktur,

dr. As’ad Suyudi

PENGERTIAN Perencanaan diklat adalah kegiatan yang dilakukan untuk


merencanakan program diklat yang akan dimuat dalam dokumen
rencana diklat.

TUJUAN Sebagai acuan penerapan langkah langkah prosedur perencanaan diklat


PPI yaitu Sebagai pedoman Komite PPI dalam perencanaan program
diklat tahunan

KEBIJAKAN SK Direktur Nomor 45/SK/RSU-UMC/VI/2018 Tentang Kebijakan


Pencegahan dan Pengendalian Infeksi

PROSEDUR 1. Penanggung Jawab Diklat dan Tim Diklat memberi materi pilihan
program diklat kepada setiap unit kerja.
2. Unit kerja mengajukan materi, jadwal dan peserta ke Penanggung
Jawab Diklat.
3. Tim Diklat menganalisis pengajuan.
4. Penanggung Jawab Diklat dan Tim Diklat membuat dokumen
rencana diklat.

UNIT TERKAIT Seluruh Unit Kerja

Anda mungkin juga menyukai