Anda di halaman 1dari 1

5454

BAB 3

PENUTUP

Pengadilan Agama merupakan salah satu penyelenggara kekuasaan kehakiman yang memberikan
layanan hukum bagi rakyat pencari keadilan yang beragama Islam mengenai perkara perdata
tertentu yang diatur dalam Undang-undang Nomor 7 tahun 1989 tentang Peradilan Agama yang
telah diubah dengan Undang-undang Nomor 3 tahun 2006 dan Undang-undang Nomor 50 Tahun
2009. Jadi prosedur penerimaan perkara di Pengadilan Agama terdiri dari:

Tahap Pembuatan Gugatan

Tahap Pembayaran Panjar

Pendaftaran

Penetapan Majelis Hakim (PMH)

Penentuan Hari Sidang (PHS)

Pemanggilan Para Pihak

DAFTAR PUSTAKA

Dr. H. Ramdani Wahyu, M.Ag, M.Si. 2011. Administrasi Islam di Indonesia. Bandung

Dr. Jaih Mubarok, M.Ag. 2004. Peradilan Agama di Indonesia. Bandung: Pustaka Bani Quraisy

Ropaum Rambe. 2010. Hukum Acara Perdata Lengkap. Jakarta: Sinar Grafika

Anda mungkin juga menyukai