Anda di halaman 1dari 17

13 FEBRUARI 2022

Warta Jemaat NOMOR: 25/XXV/2022

VISI
“MENJADI GEREJA YANG PEDULI
DAN BEREMPATI”

GKJ TANGERANG Bacaan: Yeremia 17:5-10 ; 1 Korintus 15:12-20 ;


Lukas 6:17-26

08.00 WIB – Ibadah Umum


BERBAHAGIALAH ORANG YANG
DIPULIHKAN TUHAN

Banyak perkara yang tak dapat kumengerti


SEKOLAH MINGGU Mengapakah harus terjadi didalam kehidupan ini
10.00 WIB – Kelas Batita, TK,
Kecil, Madya, Besar Sepenggal lagu ALLAH Peduli, memberikan
gambaran terhadap kehidupan umat manusia didunia
yang tidak pernah sepi dari persoalan dan lagu ini
tentunya kita pernah menyanyikannya.
Perkara datang silih berganti tanpa bisa
dimengerti , seperti halnya yang kita alami saat sekarang
PELAYANAN DOA ini , dua tahun sudah Pandemi COVID19 melanda
kehidupan umat manusia di bumi dan rasa-2nya sangat
Jumat, 21.00
sulit menemukan jalan keluarnya, begitu dasyat Perkara
KOMISI PRA REMAJA terjadi yang disebabkan oleh Virus yang sangat kecil dan
- tidak bisa dilihat dengan mata telanjang, namun
menyebabkan kehidupan menjadi porak poranda, sosial
KOMISI PEMUDA-REMAJA
ekonomi dunia terguncang oleh karena dampak dari
- COVID19.
KOMISI WARGA DEWASA Belum mereda Pandemi yang disebabkan oleh
varian Delta saat sekarang muncul varian baru
(Omicron) , Pertanyaan nya kapan Pandemi ini akan
berlalu ? segala daya upaya telah dilakukan melalui
Vaksinasi untuk meningkatkan imunitas , Prokes untuk
- mengatur agar kita disiplin menjaga diri sendiri dan
orang lain, agar tidak menularkan atau tertular Covid19 ,
belum juga bisa mengatasi secara tuntas , masih saja ada
yang terpapar bahkan terpapar ulang.
………………………………….………..….bersambung ke hal.15

Gereja Kristen Jawa Tangerang 1


I. PERIBADATAN
1.1. DAFTAR PELAYANAN IBADAH MINGGU, 13 FEBRUARI 2022
UMUM
Ibadah 08.00 WIB
IBADAH LIVE STREAMING
Pengkhotbah Pdt. Matias Filemon Hadiputro
Dari GKJ Tangerang
Bahasa Indonesia
Penanggungjawab Pnt. Eddy Prasetyo Wibowo
Liturgos Pnt. Edi Harianto Artiadi
Pendukung / Prokes -
Pnt. Dwidjo Harijono
Majelis Tugas
Pnt. Eko Yulianto
Organis / Pemusik Sdri. Adine
SL / Prokantor Ibu Wisnu
Persembahan Pujian Guru Sekolah Minggu
Multimedia/Easy Worship Sdri. Abigail
Soundman Sdr. Yosua
Streaming Sdr. Andrew, Sdr. Hubbie, Sdr. Nicho

1.2. DAFTAR PELAYANAN IBADAH MINGGU, 20 FEBRUARI 2022


UMUM
Ibadah 08.00 WIB
IBADAH LIVE STREAMING
Pengkhotbah Pdt. Ivan Gilang Kristian
Dari GKJ Tangerang
Bahasa Indonesia
Penanggungjawab Dkn. Kriswiyantiningrum
Liturgos Pnt. Kodrat Adi Sucipto
Pendukung / Prokes -
Dkn. Kukuh Wahyudi
Majelis Tugas
Dkn. Nasion Rusgiyanto
Organis / Pemusik Bp. Suko
SL / Prokantor Ibu Wiharti
Persembahan Pujian Wilayah Barat 3
Multimedia/Easy Worship Ibu Danielisa
Soundman Bp. Djati
Streaming Sdr. Tobi, Sdr. Yoga, Sdr. Andrew

Gereja Kristen Jawa Tangerang 2


1.3 KEBAKTIAN PRA REMAJA PUKUL : 08.00 WIB (PAGI)
No Hari, Tanggal PF / Majelis Tugas

Minggu, Gabung dengan Ibadah Keluarga di rumah


1
13-02-2022 masing-masing

Minggu, Gabung dengan Ibadah Keluarga di rumah


2
20-02-2022 masing-masing

1.4 PELAYANAN IBADAH MINGGU SELAMA MASA PENCEGAHAN


PENYEBARAN VIRUS COVID-19
Memperhatikan:
1) Keputusan pemerintah tentang PPKM.
2) Kondisi terkini wilayah Tangerang Raya yang semakin membaik.

Memperhatikan dan mempertimbangkan :


1) Kasus positif varian omicron semakin tinggi. Per Sabtu, 29 Januari 2022
menembus angka 11.588 kasus.
2) Wilayah Kota Tangerang sudah masuk zona merah.
3) Ada pelayan ibadah yang terkonfirmasi positif covid-19 beberapa hari
setelah melakukan pelayanan dalam Ibadah Minggu, 23 Januari 2022.
4) Ada peningkatan jumlah jemaat GKJ Tangerang tang terkonfirmasi positif
covid-19 dalam kurun waktu 2 minggu terakhir.

Maka Majelis Pleno GKJ Tangerang pada hari Sabtu, 29 Januari 2022
memutuskan:
1) Ibadah tatap muka (onsite) di gedung gereja terhitung mulai Minggu, 30
Januari 2022 hingga beberapa minggu kedepan di rumah masing-masing
secara online.
2) Ibadah tatap muka yang dialihkan meliputi Ibadah Umum pukul 08.00,
Ibadah Nuansa Pemuda Remaja pukul 17.00 dan Ibadah Praremaja.
3) Ibadah Online tetap dilaksanakan secara live streaming di Youtube pukul
08.00 WIB.
4) Kegiatan komisi dan bebadan gereja lainnya sementara waktu dilakukan
secara online.
5) Jemaat bisa mentransfer persembahan, melalui QRIS yang bisa dipakai
juga untuk semua jenis platform pembayaran seperti Gopay, OVO, Nobu
ePay, Dana, LinkAja, Sakuku, Shopee, Paytren dan juga bank-bank nasional
di Indonesia yang sudah ada fasilitas QR Code scan.

Gereja Kristen Jawa Tangerang 3


QRIS GKJ Tangerang dibuat sesuai dengan peruntukan alokasi
persembahan yang dipersembahkan oleh jemaat, yaitu :

1. PERSEMBAHAN MINGGUAN

2. PERSEMBAHAN BULANAN

Gereja Kristen Jawa Tangerang 4


IKA PEMBANGUNAN

3. PERSEMBAHAN PELUNASAN SUDIMORO

SUDIMORO

Gereja Kristen Jawa Tangerang 5


4. PERSEMBAHAN KHUSUS

KHUSUS 1 KHUSUS 2

*Catatan Persembahan melalui transfer Bank:


a) Rekening baru untuk kepentingan transaksi gereja dan transfer
Persembahan Minggu, Bulanan, Syukur, IKA, Pembangunan, PD, PA,
Sarasehan dari jemaat dapat menggunakan :
1. QRIS GKJ Tangerang
2. Bank NOBU No : 101-30-71100-7 a/n Gereja Kristen Jawa
Tangerang dengan kode transfer antar bank yaitu 503.
Bukti Transfer dan Peruntukan Persembahan mohon disampaikan
kepada Bendahara 1 GKJ Tangerang :Dkn. Sularso (0818-944-580).
b) Persembahan untuk mendukung pelunasan Sudirman 52 (Sudimoro)
dapat disampaikan melalui rekening :
1. QRIS GKJ Tangerang ( QRIS SUDIMORO )
2. BRI No: 0438 0100 0246 304 a/n: Gereja Kristen Jawa
Tangerang.
Untuk persembahan yang dikumpulkan via wilayah (contoh seperti
Gerakan Better) dipersilahkan tetap dikumpulkan melalui
Majelis/Pengurus Wilayah seperti biasa.
Bukti transfer mohon disampaikan kepada Bendahara Panitia
Pembangunan: Bp. Kornelius P. (0857 7540 5209).
c) Bagi jemaat yang tidak bisa melakukan transfer sebagaimana butir a,
dan b, maka persembahan dapat dimasukan ke dalam amplop tertutup
dan dipersilakan menghubungi Majelis Wilayah masing-masing.
2) Dibentuk team gugus covid dengan PIC Pnt. Eddy Prasetyo dan para
majelis korwil dengan melibatkan unsur terkait.

Gereja Kristen Jawa Tangerang 6


Mari kita senantiasa menjaga kesehatan masing-masing pribadi dan juga
keluarga, dengan tetap berpengharapan penuh kepada Tuhan, supaya
pandemi ini segera berlalu.Semoga Tuhan senantiasa melimpahkan kesehatan
kepada seluruh jemaat semua. Tuhan memberkati.

1.5 TERIMA KASIH BUAT SUDIMORO


Panitia Pembangunan dan Pengembangan GKJ Tangerang mengucapkan
terima kasih kepada jemaat/simpatisan yang hingga saat ini terus setia
memberikan persembahan untuk pelunasan KPR tanah dan bangunan Jl
Sudirman 52 (Sudimoro) melalui:
1. QRIS GKJ Tangerang (QRIS SUDIMORO)
2. BRI No: 0438 0100 0246 304 a/n: Gereja Kristen Jawa Tangerang.
3. Kotak persembahan pembangunan setiap Minggu.
4. Gerakan wilayah atau Pengurus Wilayah.

1.6 POKOK-POKOK DOA


 Warga jemaat yang sakit dan dalam proses pemulihan:
1. Bp Wirjanto Dwi Atmodjo (Tengah 3)
2. Ibu Sudarningsih(Tengah 3)
3. Bp. Nurbakti Listiyanto (Tengah 3)
4. Ibu Sumarni (Tengah 3)
5. Bp. Prastopo Putro Wibowo (Tengah 3)
6. Ibu Jessica Irene Prastyandari (Tengah 3)
7. Ibu Sumiyem Suwardi (Tengah 2)
8. Ibu Christina Isnani (Tengah 2)
9. Bp Edhy Wahyudwi Utomo (Tengah 1)
10. Bp Roesmanto (Barat 1)
11. Bp Bambang Christian (Barat 1)
12. Bp Nono Medi Haryoto (Barat 2)
13. Bp Daniel Kristijanto (Barat 2)
14. Bp Lukas Budi Santoso (Timur 1)
15. Ibu Sutarmi (Timur 1)
16. Ibu Wahyu Sulistyorini (Timur 2)
17. Ibu Lilik Srimardikaningsih (Timur 2)
18. Ibu Eri Setyowati (Timur 2)
 Warga Jemaat yang telah menginjak usia lanjut.
1. Bp Oedijatmo Hardjo Prabowo (Barat 2)
2. Ibu Titik Widiyati Kadiyono (Tengah 1)
3. Ibu Kristati Krisnanto (Tengah 2)
4. Ibu Huminsa Simamora (Timur 1)
 Kegiatan warga jemaat dalam bekerja, berwirausaha, menciptakan
lapangan pekerjaan, dan sedang mencari pekerjaan.
 Warga yang sedang menghadapi pergumulan pribadi/keluarga, mencari
pasanganhidup, mempersiapkan pernikahan, merindukan keturunan/
anak, undur dalam persekutuan, dan warga yang berulang tahun
kelahiran/pernikahan.
 Kegiatan Kemajelisan, Komisi/Wilayah dan bebadan gerejawi.
Gereja Kristen Jawa Tangerang 7
 Proses Pelunasan Sudirman 52 dan Usaha Warung Sudimoro.
 Proses balik nama Rumah Pastori Medang Lestari.
 Proses Perizinan dan Pembangunan Gereja di Klasis JBB: GKJ Bumi Indah,
GKJ Kanaan, GKJ Yeremia PosPelayanan Sawangan, dan GKJ Grogol.
 Bencana Alam, Pemerintah, bangsa dan Negara Republik Indonesia.
Catatan :
1. Bagi Bapak/Ibu/Saudara yang sedang mengalami pergumulan dan ingin
didoakan dalam doa syafaat, dapat menghubungi Majelis Gereja atau
Kantor Gereja.
2. Bagi Bapak/Ibu/Saudara yang sudah menerima kesembuhan dan merasa
sudah cukup di doakan bersama, mohon memberitahukan kepada
Majelis Gereja atau Kantor Gereja.

1.7 STUDI PDT. MATIAS FILEMON HADIPUTRO


Pdt. Matias Filemon Hadiputro telah menyelesaikan program matrikulasi
dengan baik. Mohon dukungan doa dari seluruh jemaat, untuk
penyelesaian pendidikan S2 Filsafat di Univ.Driyakarya –Jakarta yang
diadakan setiap hari Selasa – Kamis, pukul 17.00 WIB.

1.8 KATEKISASI SIDI / BAPTIS DEWASA


Katekisasi Sidi/Baptis Dewasa Tahun 2022 akan dilaksanakan setiap hari
Jumat pukul 19.00 WIB secara online via Zoom. Dimohon partisipasi dari
para katekisan, dan untuk Link Zoom akan diinfokan melalui Whatsapp
Grup Katekisasi.

1.9 KATEKISASI PRA-NIKAH


Bagi Saudara-Saudari yang akan menikah, dapat mengikuti Katekisasi Pra-
Nikah yang akan mulai dilaksanakan pada 26 Februari 2022. Dimohon
untuk mengisi formulir Katekisasi Pra-Nikah dengan menghubungi Majelis
Wilayah atau Administrasi Gereja dan menyiapkan Fotocopy Sertifikat
Baptis dan Sidi.

1.10 PROGRAM PENDIDIKAN AGAMA KRISTEN


Bagi Bapak/Ibu yang putra/putri nya di sekolah tidak menerima
pendidikan atau mata pelajaran Agama Kristen, dimohon agar supaya
putra-putrinya dapat mengikuti Program Pendidikan Agama Kristen (PAK)
yang ada di GKJ Tangerang. Dimohon untuk mengisi Link Pendaftaran PAK
GKJ Tangerang berikut ini : https://forms.gle/KWtvxsJgJ5nWxx6dA.
Atas perhatian dan dukungannya diucapkan terima kasih

1.11 DATA KEHADIRAN IBADAH MINGGU SEBELUMNYA

Gereja Kristen Jawa Tangerang 8


Ibadah tanggal 6 Februari 2022
LIVE STREAMING
Sekolah Minggu
No Peribadatan Majelis Jemaat Jumlah
BTT TK KCL MDY BSR PR
Ibadah
1 Pukul 08.00 5 511 - - - - - 516
Viewer Youtube

II. WARTA UMUM DAN KELUARGA


2.1 WARTA ULANG TAHUN JEMAAT
Daftar Warga yang Berulang Tahun Kelahiran tgl 13 Februari – 19 Februari 2022 :
No. Nama Wilayah Tanggal
1. Barat 3 14
Bening Embun Pagi Suharso
2. Barat 3 15
Anderson Supanto
3. Barat 2 16
Rahayu Indriyani
4. Barat 3 17
Evvy Elianawati
5. Barat 3 17
Hosea Febrianto Aji Pratama Tarigan
6. Tengah 2 17
Sukirman
7. Tengah 2 17
Chiara Yui Prihayanto
8. Timur 2 19
Rezky Kristian Bangun
Daftar Warga yang Berulang Tahun Pernikahan tgl 13 Februari – 19 Februari 2022 :
No Nama Wilayah Tanggal
1. - - -
Catatan:
1. Majelis mengucapkan selamat kepada jemaat yang berulang tahun
Kelahiran, dan atau Pernikahan. Kiranya Tuhan senantiasa memberkati.
2. Jika ada warga jemaat yang belum terdata atau tidak lengkap data hari
ulang tahun kelahiran/pernikahannya, atau belum tercantum/keliru
penulisannya dimohon memberikan data terbaru kepada Majelis Wilayah
atau menyerahkan langsung kepada Kantor Administrasi Gereja agar
supaya dapat dimasukkan dalam warta jemaat. Atas perhatian dan
kerjasama yang diberikan diucapkan terima kasih.

III. ORGANISASI DAN SEKRETARIAT


3.1 AGENDA KEGIATAN MAJELIS
Gereja Kristen Jawa Tangerang 9
NO KEGIATAN KETERANGAN
Jumat, 18 Februari 2022
1. Rapat MPH ke-2
Pukul 19.30 WIB
Minggu, 20 Februari 2022
2. Rapat Pleno
Pukul 10.00 WIB
3.2. SIDANG ISTIMEWA MAJELIS
Sidang Istimewa Majelis bersama jemaat akan dilaksanakan pada tanggal
20 Februari 2022, untuk itu seluruh bebadan gereja dimohon segera
menyerahkan Laporan Kegiatan Pelayanan 2021 dan Program Kerja
Pelayanan 2022 paling lambat tanggal 31 Januari 2022 ke Sekretariat
Gereja atau dikirim via email ke gkj_tangerang@yahoo.com. Sesuai data
Sekretariat GKJ Tangerang, yang sudah menyerahkan Laporan Pelayanan
2021 dan Rencana Pelayanan 2022. Sampai hari Sabtu, 12 Februari
2022 adalah sbb: Pokja Pendidikan Agama Kristen, Pokja Multimedia,
Komisi Anak, Komisi Pra Remaja, Komisi Pemuda Remaja, Komisi Warga
Dewasa, Komisi Perempuan, Komisi Adiyuswa, Komisi Pengkajian dan
Pengkaderan Komisi Seni dan Budaya, Wilayah Timur 1,2, Wilayah Tengah
1,2,3, Wilayah Barat 1, Wilayah Barat 2, Wilayah Barat 3, Pokja Liturgi dan
Peribadatan, Pokja Katekisasi dan Bina Pra Nikah, Komisi IKA, Komisi
Komunikasi, Komisi Pemberdayaan Ekonomi, Komisi Perbendaharaan.
Bagi yang sudah menyerahkan Laporan Pelayanan 2021 dan Rencana
Pelayanan 2022 kami sekretariat mengucapkan terima kasih. Sedangkan
yang belum menyerahkan adalah sbb : Komisi Kespel. Kepada Komisi/
Wilayah/ Panitia/ Pokja yang belum menyerahkan laporan Pelayanan
2021 dan Rencana Pelayanan 2022 diharapkan segera menyampaikan
secepatnya kepada Sekretariat GKJ Tangerang. Tuhan Yesus senantiasa
memberkati pelayanan kita bersama.

IV. PEMBINAAN IMAN


4.1.KOMISI ANAK DAN PELAYANAN SEKOLAH MINGGU
4.1.1. Jadwal Mengajar: Minggu, 13 Februari 2022 Secara Online Via ZOOM
Pengasuh BATITA TK KECIL MADYA BESAR
Firman Bu Ningrum Bu Yetty Dhores Bu Sri Lestari Bu Rahaju
MC Mba Rachel Bu Kris Bu Tina Mba Laras
Gitaris Bu Indah S Mas Rico Video
Catatan :
 Ibadah Sekolah Minggu melalui ZOOM pada jam 10.00.
Meeting ID: 867 0346 8602 ; Passcode : sukacita
 Ibadah Sekolah Minggu dari kelas Batita sampai Besar juga di Upload
di Youtube GKJ Tangerang.

4.1.2. LATIHAN PADUAN SUARA ANAK


Latihan Paduan Suara Anak sudah mulai dilaksanakan secara Virtual
via Zoom pada hari Sabtu, 15 Januari 2022. Bagi bapak ibu yang rindu
Gereja Kristen Jawa Tangerang 10
anaknya bergabung dengan PSA silahkan menghubungi Ibu Merlyn
(0813-1820-3287).

4.2. KOMISI PRA REMAJA


4.2.1 PELATIHAN PELAYANAN FIRMAN
Komisi Pra Remaja mengundang seluruh teman-teman Pra Remaja
dan Pemuda Remaja untuk mengikuti “Pelatihan Pelayanan
Firman” yang akan dimulai pada tanggal 5 Februari 2022. Pelatihan
akan dilaksanakan setiap satu minggu sekali di hari Sabtu pukul
17.00 WIB. Bagi teman-teman yang ingin mengikuti pelatihan
diharapkan untuk dapat mendaftarkan dirinya dengan mengubungi
Milka (087771694185). Ditunggu partisipasi dari teman-teman
sekalian. Tuhan Yesus memberkati.

4.3. KOMISI PEMUDA REMAJA

4.4. KOMISI WARGA DEWASA

4.5. KOMISI PEREMPUAN


4.5.1 KEGIATAN RUTIN DOA BERSAMA
Dengan berbagai keterbatasan dalam situasi pandemi ini menjadikan
tantangan tersendiri bagi kita dalam menjalani kehidupan.Namun bukan
berarti kita tidak bisa memperhatikan dan mendoakan satu dengan yang
lain.
Melihat pentingnya peran perempuan menjadi tiang doa dalam keluarga,
gereja maupun masyarakat maka Komisi Perempuan memiliki kerinduan
untuk mengajak perempuan GKJ Tangerang dalam kegiatan doa bersama.
Komisi Perempuan GKJ Tangerang mengadakan Doa Bersama melalui
virtual (zoom) setiap Senin jam 19.00 – 20.00. Untuk link zoom akan
diberikan menyusul.
Mari Ibu/Mba/Kakak dapat bergabung dalam kegiatan Doa Bersama
Komisi Perempuan.Sampai jumpa dalam kegiatan Doa Bersama Komisi
Perempuan. Tuhan Yesus Memberkati.
4.5.2 IBADAH VALENTINE KOMISI PEREMPUAN LINTAS GENERASI
Komisi Perempuan mengundang seluruh jemaat perempuan GKJ
Tangerang untuk hadir dalam Ibadah Valentine Komisi Perempuan Lintas
Generasi secara Virtual yang akan dilaksanakan pada :
Hari, Tanggal : Sabtu, 19 Februari 2022
Pukul : 17.00 WIB
Tema : “PRECIOUS WOMAN”
Pembawa Firman : Pdt. Matias Filemon Hadiputro
MC : Ibu Jessica Levina, Sdri. Reclaudia, Sdri. Laras
Meeting ID : 831 6416 2750
Passcode : 682582

Gereja Kristen Jawa Tangerang 11


4.6. KOMISI ADIYUSWA
4.6.1 KEGIATAN PD / PA / SARASEHAN
Kegiatan PD / PA / Sarasehan akan dilaksanakan sebulan /1x, pada
hari Sabtu terakhir, pukul 10.00 WIB, melaluiZOOM MEETING
(difasilitasi oleh Majelis).
4.6.2 TABLOID ADIYUSWA
PWG Badan Pelaksana Sinode telah menerbitkan Tabloid Adiyuswa
GKJ mulai Januari 2021. Harga langganan: Rp 3.500/bln (belum
termasuk ongkos kirim). Bagi jemaat yang ingin berlangganan mohon
mendaftar ke Majelis Wilayah masing-masing.

V. PEMELIHARAAN DAN PEWARTAAN INJIL


5.1 KOMISI KESAKSIAN DAN PELAYANAN
Pelayanan Klinik sudah dibuka dengan pelayananTensi, Cek Gula darah,
Cek Asam urat, Cek Kolesterol, namun sementara belum ada dokter.
Bagi jemaat yang membutuhkan obat rutin untuk DM, hipertensi (seperti
pelayanan sebelumnya dan selama obat-obatan tersedia) bisa datang ke
klinik setiap hari minggu atau japri ke pengurus kespel perwilayah,
sebagai berikut :
Barat 3 : Ibu Maryam Paripurnawati
Barat 2 : Ibu Rahayuningtyas Indrarini
Barat 1 : Ibu Christiana Murtiningsih
Timur : Ibu Christiana Purwati
Tengah : Ibu Haryati Susi Sukowati

5.2. KOMISI SENI DAN BUDAYA


5.2.1. JADWAL LATIHAN
Hari/Tanggal Tempat Kegiatan Pemimpin
Jumat,
Latihan Song Leader Komisi Seni
18-01-2022 Via ZOOM
dan Organis dan Budaya
19.00 WIB
5.2.2. PERSEMBAHAN KESAKSIAN / PUJIAN
Selama masa pandemi, persembahan kesaksian/pujian hanya dilayani
secara virtual (tayangan video), tidak dilayani persembahan kesaksian/
pujian secara Onsite. Bagi jemaat yang ingin mempersembahkan pujian,
silakan menghubungi Ibu Nur Indah Sumarah (0821-1060-9873) untuk
pengaturan jadwal penayangannya.Mulai bulan Februari 2021 persembahan
pujian onsite/ live streaming tetap melalui vidio.
5.3. KOMISI IKATAN KASIH (IKA)

VI. PENGEMBANGAN DAN PEMBERDAYAAN


6.
6.1 KOMISI PENGKAJIAN DAN PENGKADERAN SERTA KOMISI
KOMUNIKASI
Gereja Kristen Jawa Tangerang 12
1. Melakukan updating info penting gereja dalam bentuk digital untuk
dishare ke jemaat dan Instagram.
2. Menyosialisasikan pergumulan Panitia Pembangunan terkait
penggalangan dana.
3. Menyosialisasikan informasi penting kegiatan gereja dan intisari
penting khotbah Minggu melalui e-flyer untuk disampaikan kepada
Jemaat dan media sosial.
6.2. KOMISI PERBERDAYAAN EKONOMI
Komisi Pemberdayaan Ekonomi Jemaat bekerjasama dengan Bidang
Kesaksian dan Pelayanan GKJ Klasis Jakarta Bagian Barat (JBB) akan
mengadakan Workshop Entrepreneurship secara online dengan tema
“KITA TINGKATKAN MOTIVASI JEMAAT MENUJU BISNIS YANG
BERKELANJUTAN” yang akan diselenggarakan pada :
Hari, Tanggal : Sabtu, 12 Maret 2022
Jam : 09.00 s/d 12.00 WIB
Pembicara : Bpk. SUPRIYANTO, S.P , M.M
dari Komisi Kespel GKJ Klasis JBB
Link Zoom : https://us02web.zoom.us/j/89544722819?
pwd=S1N3R05Sc3dJSitXZE1IR2JLdEx3QT09
Meeting ID : 895 4472 2819
Passcode : 324782

VII. PENATALAYANAN

VIII. LAIN-LAIN
8.1 PENGUMPULAN KARDUS-KARTON-KEMASAN PLASTIK- BESI-KALENG
BEKAS
Jika jemaat memiliki sampah berupa aneka Kardus atau karton, aneka
kemasan plastik bekas (bukan plastik kantong kresek) dan aneka besi/
aluminium/ kaleng bekas, kami mohon tidak dibuang, tetapi dikumpulkan
di Gereja.
Setiap Minggu, barang-barang bekas tersebut akan disatukan dan diangkut
dan apabila Bapak ibu memiliki barang bekas dalam jumlah besar, silahkan
di informasikan ke Koordinator wilayah masing-masing dan team dari
Wilayah Timur akan menjemput atau mengambil di tempat.
Barang-barang tersebut akan dijual dan seluruh hasil penjualan
diperuntukkan bagi Sudimoro.

8.2 RUMAH SEHAT PPKM


Guna membantu jemaat dan warga masyarakat di sekitar gereja dalam
masa pandemi covid-19, gereja kita telah mengambil kebijakan dan
langkah-langkah sebagai berikut :
1. Membentuk Rumah Sehat PPKM (Pelayanan Pemulihan Kesehatan
Masyarakat) bagi jemaat dan warga masyarakat di sekitar gereja yang
anggota keluarganya terinfeksi covid-19 namun tidak ada tempat untuk
mengamankan diri agar tidak tertular.
Gereja Kristen Jawa Tangerang 13
2. Untuk melengkapi Rumah Sehat PPKM, 5 ruang di lantai 2 gedung
gereja akan dilengkapi dengan :
a. Kasur Busa produk INOAC ukuran 200x90x15 Cm, sebanyak 17
buah.
b. Bantal + sarung bantal 17 buah.
c. Seprei untuk ukuran 200x90x15 Cm 17 buah.
d. Perlak ukuran 200x90 Cm 17 buah.
3. Bagi jemaat yang rindu berpartisipasi ikut ambil bagian dalam
pengadaan barang-barang tersebut, kami ucapkan terima kasih.
Partisipasi bisa berwujud uang atau barang. Teknisnya akan kami
informasikan melalui grup WA wilayah. Tuhan Yesus memberkati.

DAFTAR BACAAN HARIAN MINGGU INI

Tanggal Bacaan Refleksi

Menolak untuk mendengarkan


Senin, perintah Tuhan adalah sebuah
II Raja-Raja 24:18–25:21
14 Februari kebodohan. Sikap itu akan
menuntun kita ke jurang maut.

Janji Tuhan kepada umat-Nya tidak


Selasa,
Ezra 1 : 1 – 11 pernah Ia ingkari. Ia adalah Allah
15 Februari
yang setia dan penuh kasih.

Kelaliman dan kesewenang-


Rabu,
Yeremia 22 : 11 – 17 wenangan adalah hal yang tidak
16 Februari
disukai Allah.

Kamis, Kejadian 43 : 16 – 34 Karya pemeliharaan Allah diluar


17 Februari dari rancangan manusia.

Persatuan dan kasih antar keluarga


Jumat, menggerakkan seseorang untuk
Kejadian 44 : 1 – 17
18 Februari melindungi yang lain. Peliharalah
kasih dalam keluarga.

Gereja Kristen Jawa Tangerang 14


Janji adalah sebuah hal yang harus
Sabtu, ditepati apapun resikonya.
Kejadian 44 : 18 – 34
19 Februari Menepati janji adalah bagian dari
karakter hidup anak Allah.

SAMBUNGAN RENUNGAN

BERBAHAGIALAH ORANG YANG DIPULIHKAN TUHAN.......sambungan hal.1

Namun saudaraku ada hikmah yang kita petik dari Pandemi Covid19 ini ,
yang pertama bahwa hidup ini sangatlah berharga, lebih berharga dari harta ,
pangkat, jabatan , yang kedua usia manusia sangat singkat, tidak ada yang bisa
mengukur berapa lama kita hidup dan yang ketiga jangan mengandalkan
manusia ( kita tetap memberikan penghargaan kepada semua tenaga medis
yang telah menolong sesama manusia untuk mengatasi Virus ini), akhirnya
kita menyadari dan tau bahwa hidup kita ini ditentukan oleh ALLAH.

Oleh karena itu hendaklah kita tidak berputus asa dalam menghadapi
banyak perkara, karena Allah telah berfiman"..Diberkatilah orang yang
mengandalkan Tuhan, yang menaruh harapannya pada Tuhan ia akan seperti
pohon yang ditanam ditepi air, dan yang tidak mengalami datangnya panas
terik , yang daunnya tetap hijau, yang tidak kuatir dalam tahun kering , dan
yang tidak berhenti menghasilkan buah" (Yer.17:7-8).

Demikianlah hendaknya kita meletakkan harapan akan setiap perkara


yang terjadi untuk Dipulihkan oleh ALLAH dari keterpurukan akibat perkara
yang datang silih berganti.

Maz.85:5a……”Pulihkanlah kami, ya ALLAH Penyelamat kami”, kata


Pulihkanlah merupakan seruan permohonan akan campur tangan Tuhan atas
setiap perkara, karena tanpa Tuhan yang bertindak maka tidak akan ada
pemulihan.

Betapa bahagianya orang yang dipulihkan dari keterpurukan seperti


halnya orang yang mati tangan kanannya didalam Bait Suci yang bertemu
dengan Tuhan Yesus dan berkata kepadanya….”Bangunlah dan berdirilah
ditengah” Luk.6:9b dan selanjutnya TUHAN YESUS ..“lalu berkata kepada
orang sakit itu: “Ulurkan tanganmu” orang itu berbuat demikian dan
sembulah tangannya. Luk.6 : 10b.

Berbahagialah orang yang dipulihkan Tuhan, semua yang hancur

Gereja Kristen Jawa Tangerang 15


dibangun kembali. Yang tercerai berai dikumpulkanNYA yang luka hatinya
disembuhkan.

Tuhan Yesus telah hadir di bumi kedatanganNYA menggenapi janji


pemulihan ALLAH akan umatNYA dan Pandanglah pada pengorbanan
KRISTUS demi memulihkan kita umat manusia.….. amin. ( D H )

KEGIATAN WILAYAH MINGGU INI


WILAYAH WAKTU ACARA DPO/MC TEMPAT
Minggu,
TIMUR
13-02-2022 Ibadah dirumah Masing-Masing
I, II
08:00
Sdri. Ellen, Sdri.
Kamis, Sharing Session Google Zoom
TENGAH Brenda, Sdr. Etton,
17-02-2022 “Suara Hati Kawula dari Rumah
I, II, III Sdr. Dandy
19:30 Muda” Masing-masing
Sdri. Elice
Rabu, Google Zoom
Majelis
BARAT I 16-02-2022 Persekutuan Doa dari Rumah
Sie Pemerhati
19:30 Masing-masing
Rabu, Google Zoom
Pnt. Wahyu Adi Y
BARAT II 16-02-2022 Sarasehan dari Rumah
Ibu Realita W
19:30 Masing-masing
Rabu, Google Zoom
Ibu Priskila Ekawati
BARAT III 16-02-2022 PA dari Rumah
Ibu Esti
19:30 Masing-masing
DAFTAR BACAAN DAN LAGU IBADAH MINGGU INI 13 FEBRUARI 2022
Yeremia 17:5-10 ; 1 Korintus 15:12-20 ; Lukas 6:17-26
BERBAHAGIALAH ORANG YANG DIPULIHKAN TUHAN
LITURGI KHUSUS
DAFTAR BACAAN DAN LAGU IBADAH MINGGU DEPAN 20 FEBRUARI 2022
Kejadian 45:3-11, 15 ; I Korintus 15:35-38, 42-50 ; Lukas 6:17-26
DIKASIHI TUHAN UNTUK MENGASIHI SESAMA
LITURGI KHUSUS
GKJ TANGERANG
Pdt. Matias Filemon Hadiputro
Pastori Jl. Albasia Raya No.17, Taman Royal III, Cipondoh, Tangerang.
Hp: 081804288616/ 081314666836; Email: matiasfilemon@gmail.com
Pendeta Jemaat
Pdt. Ivan Gilang Kristian
Pastori Perum Medang Lestari Blok B.III No. 1-5 Pagedangan
Tangerang. Hp: 085769636044; Email: ivankristian99@gmail.com
Pelayanan 09.00 – 14.00 WIB (di Kantor Gereja) atau dengan
Konseling dan konfirmasi/perjanjian untuk diluar waktu tersebut.

Gereja Kristen Jawa Tangerang 16


Doa
Jl. Jenderal Sudirman No.50 Kota Tangerang 15118
Kantor Gereja Telp (021) 5545016, Fax (021) 5545016
Email: sekretariat@gkjtangerang.org, gkj_tangerang@yahoo.com
08.30 – 15.30
http://www.gkjtangerang.org
(Sel-Sab)
BRI No.Rek: 043801000246304 a/n Gereja Kristen Jawa Tangerang
09.30 – 12.00
BRI No. Rek: 043801000724302 a/n Gereja Kristen Jawa Tangerang
(Minggu) (Gerakan Orang Tua Asuh GKSBS)
Senin Libur. QRIS GKJ Tangerang
Bank NOBU No : 101-30-71100-7 a/n Gereja Kristen Jawa Tangerang
KARUMNGGA Bp. M. Nono Medi Haryoto 0812-1222-5783 (Senin dan Kamis Libur)

Gereja Kristen Jawa Tangerang 17

Anda mungkin juga menyukai